Anda di halaman 1dari 15

Home

Daftar Isi

Artikel Pendidikan

PKn

Bahasa Indonesia

IPS

Bank Soal

Administrasi Sekolah

Administrasi Kepala Sekolah

Bukti Fisik Akreditasi

Beranda › Bank Soal › Kelas 6 › PAS › semester1

50 Soal PAS Pendidikan Agama Islam (PAI) kelas 6 Kurikulum 2013 Dan Kunci Jawaban Lengkap Dengan
Kisi-Kisi Soal

50 Soal PAS Pendidikan Agama Islam (PAI) kelas 6 Kurikulum 2013 Dan Kunci Jawaban Lengkap Dengan
Kisi-Kisi Soal

Soal PAS kelas 6 Semester 1 PAI Kurikulum 2013 dapat Bapak dan Ibu Guru ujicobakan pada siswa-siswi
Anda. Semoga Siswa-siswi anda akan berhasil dengan nilai yang maksimal dan menjadi generasi penerus
yang handal dan berkualitas serta berakhlaqul karimah.

50 Soal PAS Pendidikan Agama Islam (PAI) kelas 6 Kurikulum 2013 Dan Kunci Jawaban Lengkap Dengan
Kisi-Kisi Soal

Dalam mendukung usaha para guru mengukur penguasaan materi siswa-siswinya, kami menyajikan
beberapa soal PAS/UAS yang dapat diujicobakan pada tahun 2018/2019 semoga dapat mengukur
kemampuan siswa siswi kelas 6 SD/MI. Saya yakin dengan usaha yang keras dan sungguh-sungguh pada
akhirnya akan menghasilkan output (lulusan) yang memuaskan.
Soal yang kami sajikan sudah disesuaikan dengan indikator-indikator yang harus dikuasai oleh
siswa/siswi kelas 6.

SBDP LATIHAN SOAL US/USP KURIKULUM 2013 DAPAT ANDA LIHAT PADA LINK INI

Latihan Soal USP SBDP Kurikulum 2013 Paket 1

Latihan Soal USP SBDP Kurikulum 2013 Paket 2

Latihan Soal USP PJOK kurikulum 2013 Paket 1

Latihan Soal USP PJOK kurikulum 2013 Paket 2

Latihan Soal USP PJOK kurikulum 2013 Paket 3

Latihan Soal USP IPA kurikulum 2013 Paket 1

Latihan soal US/USP 2020 IPA Kurikulum 2013 Paket 2

Latihan soal US/USP 2020 IPA Kurikulum 2013 Paket 3

Contoh soal PAT/UKK PAI Kelas 5 Semester 2 SD/MI

Kisi- kisi tes merupakan rancangan tujuan- tujuan khusus dan perilaku-perilaku khusus yang akan
menjadi dasar penyusunan soal- soal dengan tujuan agar tes yang kita susun tidak menyimpang dari
bahan (materi) secara aspek kognitif (pengetahuan), afektif (tingkah laku), maupun psikomotor
(keterampilan) yang akan dicakup dalam tes, dibuatlah sebuah tabel grid, kisi- kisi atau blue print.
Ujudnya adalah sebuah tabel yang memuat tentang perincian materi kognitif dan tingkah laku serta
keterampilan yang harus dikuasai siswa beserta imbangan/proporsi yang dikehendaki oleh penilaian.
Setiap kotak diisi dengan bilangan yang menunjukan jumlah soal, nomor soal. Tabel spesifikasi
diperlukan sebagai dasar atau pedoman dalam pembuatan soal-soal dalam penyusunan tes.

PETUNJUK UMUM:

1. Tulislah nama dan nomormu di sudut kanan atas lembar jawab!

2. Bacalah soal dengan teliti!

3. Kerjakan terlebih dahulu soal-soal yang kamu anggap paling mudah!

4. Teliti kembali pekerjaanmu sebelum kamu serahkan kepada Bapak/Ibu guru!

I. Berilah tanda silang (x) huruf a, b, c atau d Pada jawaban yang benar !
1. Surat Al kafirun adalah urutan surat yang ke .....

a. 108

b. 109

c. 110

d. 111

2. Surat Al-kafirun terdiri dari ....... ayat.

a. tiga

b. empat

c. lima

d. enam

3. Surat Al-kafirun diturunkan dikota ......

a. Thaif

b. Madinah

c. Mekah

d. Jedah

4. Surat Al kafirun diawali dengan lafal ......

a. ‫أَ ْعبُ ُد‬

b. ْ‫قُل‬

c. ‫َعبَدتُّ ْم‬

d. َ‫تَ ْعبُ ُدون‬

5. َ‫قُلْ يَا أَيُّهَا ْالكَافِرُون‬


Arti ayat di atas adalah ......

a. Katakanlah (Muhammad),”Wahai orang-orang kafir

b. Dan kamu bukan penyembah apa yang kamu sembah

c. Untukmu agamamu, dan untukku agamaku

d. Aku tidak akan menyembah

6. Orang yang menyembah selain Allah SWT akan mendapat .......

a. Pahala lipat ganda

b. Dosa besar

c. Sunah rasul

d. Kebaikan yang banyak

7. Hari kiamat ditandai dengan bunyi terompet sangkakala oleh Malaikat ......

a. jibril

b. izrafil

c. israfil

d. mikail

8. Iman kepada hari akhir termasuk rukun iman ke ....

a. dua

b. tiga

c. empat

d. lima

9. Baik atau buruknya balasan yang diterima manusia pada hari akhir tergantung pada.. ..
a. amalnya ketika hidup di dunia

b. amalnya saat itu juga

c. qada dan qadarnya

d. baik atau buruknya manusia

10. Surat Al-Qari’ah terdiri dari ..... ayat

a. 11

b. 12

c. 13

d. 14

11. Bunyi surat Al-qari’ah ayat 3 adalah ......

ِ ‫فَأ ُ ُّم ۥهُ ه‬


a. ‫ة‬ٞ َ‫َاوي‬

ِ ‫فَهُ َو فِي ِعيش َٖة رَّا‬


b. ‫ضيَ ٖة‬

c. ‫َو َمٓا أَ ۡد َر ٰىكَ َما ِهيَ ۡه‬

d. ‫نَا ٌر َحا ِميَ ۢة‬

12. Berikut adalah surat dalam Al-Qur’an yang menerangkan peristiwa datangnya hari kiamat adalah ......

a. Al ‘Alaq

b. Al Qadr

c. Az Zalzalah

d. Al Fiil

13. Allah SWT memiliki Nama- nama yang menunjukkan kesempurnaan-Nya, nama- nama tersebut
adalah .......

a. asmaul khamsah
b. asmaul husna

c. ismun kabirun

d. al-kamil

14. Orang yang membaca doa dengan menyebutkan asma Allah SWT yang indah, akan membuat
jiwanya menjadi ......

a. kaya

b. takut

c. tenang

d. terguncang

15. Berikut ini adalah surat dalam Al Qur’an yang terdapat nama-nama asmaul husna bagi Allah SWT,
kecuali .............

a. Al Fatihah ayat 6

b. An Naas ayat 2

c. Al Baqarah ayat 255

d. Al Ikhlas ayat 2

16. Allah SWT Maha mendahulukan. Tidak ada yang mendahului Allah SWT karena Allah SWT
bersifat .......

Artikel Terkait

45 Soal UKK Akidah Akhlaq Kelas 6 SD/MI Dan Kunci Jawabannya

Soal Try Out UASBN Bahasa Indonesia SD/MI 2018 Dengan Indikator Sesuai Kisi-Kisi Terbaru

Soal UAS Semester 1 Bahasa Jawa Kelas 6 Dan Kunci Jawaban

SOAL UTS KELAS 6 SEMESTER 2 AL QURAN HADITS DAN KUNCI JAWABAN-The Latest
45 Soal UTS Akidah Akhlaq Kelas 6 SD/MI Dan Kunci Jawabannya

a.Al Muqtadir

b. Al Baqi

c. As-Samad

d. Al-Muqaddim

17. Hari akhir pasti akan datang. Kelak ketika hari akhir tiba, alam semesta dan seluruh isinya akan
hancur lebur. Hanya Allah SWT yang akan tetap kekal karena Allah SWT bersifat ......

a. Al Muqtadir

b. As Samad

c. Al Baqi

d. Al Muqaddim

18. Allah SWT Maha kuasa atas semua makhluk Ciptaaan- Nya. Bagi Allah SWT sangat mudah saja untuk
menciptakan atau menghancurkannya. Jika menghendaki sesuatu, Allah SWT hanya berfirman .......

a. Kun fayakun

b. Qul

c. Innallaha

d. la ilaha illallah

19. Zakat yang dibayarkan berupa makanan pokok disebut ......

a. zakat fitrah

b. zakat mal

c.zakat panen
d. makanan pokok

20. Zakat yang dibayarkan untuk membersihkan harta disebut .......

a. zakat nafs

b. zakat mal

c. zakat fitrah

d. zakat tahunan

21. Hukum mengeluarkan zakat fitrah adalah ....

a.mubah

b. wajib

c. makruh

d. haram

22. Nisab harta kekayaan yang berupa emas adalah .....

a. 86 gr

b. 100 gr

c. 96 gr

d. 116 gr

23. Haul zakat hasil pertanian adalah ......

a. setiap kali panen

b. satu tahun

c. dua tahun

d. tiga tahun
24.Nabi Muhammad SAW merupakan khatamul anbiya wal mursalin yang artinya .....

a. Nabi dan rasul yang terakhir

b. Nabi yang pertama

c. Nabi yang kedua

d. Nabi yang ketiga

25. Kepedulian Nabi Muhammad SAW kepada alam sekitar merupakan contoh yang menunjukkan
kedudukan Nabi Muhammad SAW sebagai .......

a. cahaya yang menerangi

b. rahmat bagi seluruh alam

c. pemberi peringatan

d. pembawa berita gembira

26. Seluruh akhlak Rasulullah SAW mencerminkan ......

a. akhlak tercela

b. akhlak tidak terpuji

c. akhlakul karimah

d. akhlakul mazmumah

27. Setiap melepas pasukan ke medan perang, Nabi Muhammad SAW selalu berpesan agar jangan ......

a. merampas harta benda musuh

b. membunuh musuh

c. membunuh onta dan kuda musuh

d. menebang pohon
28. Sejak kecil, Nabi Muhammad SAW dikenal dengan julukan ‘Al amin.” Tidak pernah sekalipun Nabi
Muhammad SAW berdusta kepada siapapun. Yang benar dikatakan benar,dan yang salah dikatakan
salah. Sikap terpuji yang dapat diteladani dari Nabi Muhammad SAW adalah .....

a. jujur

b. sabar dan tabah

c. bertanggung jawab

d. mandiri

29.Abu bakar merupakan khalifah yang pertama setelah Nabi Muhammad SAW wafat Beliau di lahirkan
pada tahun .......

a.570 M

b. 571 M

c. 572 M

d. 573 M

30. Abu Bakar As Sidiq selalu membelanjakan harta yang dimilikinya untuk

kepentingan .......

a. keluarga dan saudaranya

b. keluarga dan sukunya

c. kaum dan kerabatnya

d. agama islam dan kaum muslim

31. Nama lengkap Umar bin khatab adalah .....

a. Abdullah bin Abi Khuafah

b. Umar bin khattab bin Abdul Uzza

c. Usman bin affan

d. Abu bakar As sidiq


32. Dalam menegakkan hukum Khalifah Umar bin khattab adalah pemimpin yang sangat .....

a. adil

b. sederhana

c. tidak adil

d. pemberani

33. Khalifah Usman bin Affan memerintah selama ....tahun

a. 10

b. 11

c. 12

d. 13

34. Mushaf Al Imam adalah mushaf Al Qur’an yang berada di kota .....

a. Kufah

b. Mekah

c. Jedah

d. Madinah

35. Karena kecerdasannya, Rasulullah SAW memberi perumpamaan kepada Ali bin Abi thalib sebagai.....

a. kota ilmu pengetahuan

b. pintu gerbang ilmu pengetahuan

c. pohon ilmu pengetahuan

d. buah ilmu pengetahuan


II. Isilah titik- titik di bawah ini dengan jawaban singkat dan tepat !

36.. Al Kafirun artinya ................

37. Surat al kafirun termasuk surat .............

38. Arti lafal ‫ َولِ َي ِد ْي ِن‬adalah .....

39. Hari dikumpulkannya manusia di padang mahsyar disebut ..........

40. Tanda-tanda akan datangnya hari kiamat banyak diterangkan dalam ........

41. Kematian makhluk yang bernyawa termasuk salah satu contoh kiamat ..........

42. Allah SWT bisa dengan mudah mendatangkan banjir bandang disuatu desa, tetapi desa disebelahnya
tetap aman, karena Allah SWT bersifat ............

43. Siapa yang dapat menghafal asmaul husna, akan masuk ...........

44. Orang-orang yang berhak menerima zakat disebutkan dalam Al Qur’an surat ........

45. Zakat yang paling utama diberikan kepada ..............

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar!

46.Siapa sajakah yang wajib membayar zakat fitrah ?

47. Sebutkan 3 golongan yang berhak menerima zakat !

48. Sebutkan 4 contoh keteladanan Nabi Muhammad SAW !

49. Tulislah kebijakan yang diambil khalifah Usman bin affan agar Al Qur’an tidak hilang !

50. Bagaimanakah kecerdasan yang dimiliki khalifah Ali bin Abi Thalib ?

Kisi-kisi dapa anda download pada link ini

KUNCI JAWABAN PAS PAI KELAS 6 SEMESTER 1

PILIHAN GANNDA

1.B

2.D

3.C

4.B
5.A

6.B

7.C

8.D

9.A

10.A

11.C

12.C

13.B

14.C

15.A

16.D

17.C

18.A

19.A

20.B

21.B

22.C

23.A

24.A

25.B

26.C

27.D

28.A

29.B
30.D

31.B

32.A

33.C

34.D

35.B

Pembaca yang budiman, jika Anda merasa bahwa artikel di blog ini bermanfaat, silakan bagikan ke
media sosial lewat tombol share di bawah ini:

Bagikan Ke Facebook Tweet Ke Twitter

Posting Lebih BaruPosting LamaBeranda

ANEKA PENDIDIKAN

Informasi dan Ilmu Pengetahuan

Type and Enter..

POPULER

40 Soal PTS Kelas 6 Tema 1 Selamatkan Makhluk Hidup Dan kunci Jawaban

Soal UAS Semester 1 Bahasa Jawa Kelas 4 SD MI Dan Kunci Jawaban


50 Soal PAS Pendidikan Agama Islam (PAI) kelas 6 Kurikulum 2013 Dan Kunci Jawaban Lengkap Dengan
Kisi-Kisi Soal

Soal Aqidah Akhlak kelas 4 SD MI Semester 1 Dan Kunci Jawaban

Contoh Notulen Rapat Review kurikulum, Pengembangan Kurikulum Dan Evaluasi Diri Sekolah (EDS)
SD/MI, SMP/MTS, SMA/MA/SMK

Rangkuman Materi PKn Kelas 6 Semester 1 dan 2 lengkap

Rangkuman IPS Kelas 6 Semester 1 dan 2 Update Terbaru 2018 Lengkap#Aneka Pendidikan#

Soal PAS Pendidikan Agama Islam Dan Budi Pekerti Kelas 2 Dan Kunci Jawaban Lengkap Kisi-Kisi

LK Pengelolaan Peserta Didik Refleksi, LK 01, LK02

Soal UAS Semester 1 Bahasa Jawa Kelas 4 Dan Kunci Jawaban Serta Kisi-Kisi soal 2018/2019

About - Contact Us - Sitemap - Disclaimer - Privacy Policy

Copyright © 2017 : Aneka Pendidikan

Design Template by Maha Templates

Anda mungkin juga menyukai