Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Cempaga


Mata Pelajaran/ Tema : KIMIA/ Memahami Peran Kimia dalam Kehidupan
Kelas/Semester : X TKJ /1
Materi Pokok : Perubahan Materi
Alokasi Waktu : 3 JP

1. TujuanPembelajaran
Melalui pengamatan lingkungan sekitar dan pemberian tugas peserta didik dapat :
a. Menjelaskan peran kimia dalam kehidupan terutama dalam bidang teknologi
2. Langkah – Langkah Kegiatan Pembelajaran
2.1 Alat Dan Bahan
2.1.1 Alat
HP, notebook
2.1.2 Bahan
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) , Handout
2.1.3 Pertanyaan
a. Dibidang apa sajakah ilmu kimia digunakan?
b. Apa saja kah contoh bahan – bahan kimia yang terdapat dalam kehidupan
sehari – hari?
2.2 Peserta didik Berlatih Praktik / MengerjakanTugas Halaman Buku
a. Peserta didik melakukan presensi melalui classroom
b. Peserta didik secara mandiri mengunduh LKPD yang terdapat pada classroom
c. Peserta didik mengerjakan LKPD tentang peran kimia dalam kehidupan terutama
dalam bidang teknologi
d. Guru membimbing peserta didik dalam mengerjakan latihan soal yang ada terkait
dengan peran kimia dalam kehidupan terutama dalam bidang teknologi (ketika ada
kendala dapat bertanya melalui WA ataupun classroom)
2.3 Peserta didik Mempresentasikan Hasil Kerja Kelompok / Individu
a. Peserta didik mengumpulkan hasil pekerjaannya
b. Guru mengecek jawaban yang telah diberikan peserta didik ( jika ada beberapa
jawaban yang belum tepat maka akan diberikan masukkan dibagian kolom komentar
pribadi di classroom)
2.4 Menyimpulkan Dan Penilaian Pembelajaran
2.4.1 Kesimpulan Pembelajaran
a. Guru bersama – sama dengan peserta didik menyimpulkan secara garis besar
tentang peran kimia dalam kehidupan melalui classroom
2.4.2 Penilaian
a. Penilaian Pengetahuan : penugasan menunjukkan contoh – contoh penggunan
bahan kimia dalam kehidupan sehari – hari (soal dalam bentuk LKPD
terdapat pada classroom)

CempakaMulia, Juli2020
Mengetahui
Kepala SMK Negeri 1 Cempaga Guru Mata Pelajaran

SUWANDI, S. Pd RUSDIANA, S.Pd


NIP.19751203 200012 1 002 NIP.19870424 201101 2 035

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Nama Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Cempaga
Mata Pelajaran/ Tema : KIMIA/ Memahami Peran Kimia dalam Kehidupan
Kelas/Semester : X TKJ /1
Materi Pokok : Perubahan Materi
Alokasi Waktu : 3JP

1. TujuanPembelajaran
Melalui pemberian tugas dan studi literatur peserta didik dapat :
a. Menjelaskan perbedaan perubahan kimia dan perubahan fisika
2. Langkah – Langkah Kegiatan Pembelajaran
2.1 Alat Dan Bahan
2.1.1 Alat
HP, notebook
2.1.2 Bahan
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) , handout
2.1.3 Pertanyaan
a. Apakah perbedaan antara perubahan kimia dan perubahan fisika?
2.2 Peserta didik Berlatih Praktik / MengerjakanTugas Halaman Buku
a. Peserta didik melakukan presensi melalui classroom
b. Peserta didik secara mandiri mengunduh handout tentang perubahan materi yang
terdapat pada classroom
c. Peserta didik diminta untuk membaca handout yang telah mereka unduh terlebih
dahulu
d. Guru membimbing peserta didik dalam memahami materi yang ada terkait dengan
perubahan materi (ketika ada kendala dapat bertanya melalui WA ataupun
classroom)
e. Guru memberikan penugasan pada peserta didik tentang perubahan materi yang bisa
di akses langsung pada classroom
2.3 Peserta didik Mempresentasikan Hasil Kerja Kelompok / Individu
a. Peserta didik mengumpulkan hasil pekerjaannya
b. Guru mengecek jawaban yang telah diberikan peserta didik ( jika ada beberapa
jawaban yang belum tepat maka akan diberikan masukkan dibagian kolom komentar
pribadi di classroom)
2.4 Menyimpulkan Dan Penilaian Pembelajaran
2.4.1 Kesimpulan Pembelajaran
3 Guru bersama – sama dengan peserta didik menyimpulkan secara garis besar
tentang perubahan materi melalui classroom
2.4.2 Penilaian
a. Penilaian Pengetahuan : Penugasan Tes pilihan ganda pada google site yang
di link-kan dengan google form. (ada pada
classroom)

CempakaMulia, Juli 2020


Mengetahui
Kepala SMK Negeri 1 Cempaga Guru Mata Pelajaran

SUWANDI, S. Pd RUSDIANA, S.Pd


NIP.19751203 200012 1 002 NIP.19870424 201101 2 035

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Nama Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Cempaga
Mata Pelajaran/ Tema : KIMIA/ Memahami Peran Kimia dalam Kehidupan
Kelas/Semester : X TKJ /1
Materi Pokok : Campuran
Alokasi Waktu : 3JP

1. TujuanPembelajaran
Melalui pemberian tugas dan studi literatur peserta didik dapat :
a. Menjelaskan perbedaan campuran homogen dan campuran heterogen
2. Langkah – Langkah Kegiatan Pembelajaran
2.1 Alat Dan Bahan
2.1.1 Alat
HP, notebook
2.1.2 Bahan
Video pembelajaran tentang perbedaan campuran homogen dan campuran
heterogen
2.1.3 Pertanyaan
b. Apakah perbedaan antara campuran homogen dan campuran heterogen ?
2.2 Peserta didik Berlatih Praktik / MengerjakanTugas Halaman Buku
a. Peserta didik melakukan presensi melalui classroom
b. Peserta didik secara mandiri diminta untuk menonton video pembelajaran tentang
campuran melalui link yang telah diberikan pada classroom
c. Peserta didik diminta untuk melakukan percobaan sederhana tentang perbedaan
campuran homogen dan campuran heterogen
d. Peserta didik diminta untuk mendokumentasikan kegiatan percobaan yang telah
dilakukan ( dalam bentuk foto)
2.3 Peserta didik Mempresentasikan Hasil Kerja Kelompok / Individu
a. Peserta didik mengumpulkan hasil pekerjaannya
b. Guru mengecek hasil dokumentasi yang telah dilakukan peserta didik ( jika ada
beberapa jawaban yang belum tepat maka akan diberikan masukkan dibagian kolom
komentar pribadi di classroom)
2.4 Menyimpulkan Dan PenilaianPembelajaran
2.4.2 Kesimpulan Pembelajaran
1. Guru bersama – sama dengan peserta didik menyimpulkan secara garis besar
tentang macam – macam campuran

2.4.3 Penilaian
b. Penilaian Pengetahuan : Penugasan membuat contoh campuran homogen dan
campuran heterogen dengan menggunakan bahan
yang ada di rumah ( soal ada di classroom)

CempakaMulia, Juli 2020


Mengetahui
Kepala SMK Negeri 1 Cempaga Guru Mata Pelajaran

SUWANDI, S. Pd RUSDIANA, S.Pd


NIP.19751203 200012 1 002 NIP.19870424 201101 2 035

Anda mungkin juga menyukai