Anda di halaman 1dari 8

1.

Menentukan sumber dana yang diperlukan, megalokasikan sumber


keuangan yang ada pada segala aktivitas perusahaan atau penyusunan
anggaran pengeluaran, dan melakukan pengawasan terhadap penggunaan
dan pemanfaatan keuangan, merupakan langkah yang di tempuh
manajemen....
a. Personalia
b. Produksi
c. Keuangan .
d. Pemasaran
e. Administrasi
2. Perhatikan unsur pekerjaan berikut ini !
a. Direktur utama
b. Mandor
c. Pengawas lapangan
d. Kepala bagian
e. Supervisor
f. Dewan direksi
Yang merupakan bagian dari lower manajemen yaitu....
a. A.B.F
b. A.C.B
c. B.C.E .
d. B.C.D
e. C.E.F
3. Tingkat manajemen yang bertugas memimpin dan mengawasi tenaga
tenaga oprasional adalah....
a. Organizing
b. Top management
c. Lower management .
d. Middle management
e. Personalia
4. Berikut yang merupakan penerapan fungsi manajemen actuating di
sekolah (OSIS) adalah....
a. Mengimplementasikan proses kepemimpinan, pembimbingan dan
pemberian motivasi kepada tenaga kerja agar dapat bekerja efektif
dan efesien dalam mencapai tujuan .
b. Menentukan sumber daya yang dibutuhkan
c. Mengevaluasi keberhasilan dalam pencapaian tujuan dan target bisnis
sesuai dengan indikator yang tlah ditetapkan
d. Menerapkan struktur organisasi yang menunjukkan adanya garis
kewenangan dan tanggung jawab
e. Melakukan koordinasi antar bagian agar terhindar dari komunikasi
yang buruk
5. Fungsi manajemen yang pertama kali harus dilakukan manajemen untuk
menjalankan organisas secara efektif dan efesien adalah....
a. Pengendalian
b. Pengorganisasian
c. Perencanaan .
d. Pengawasan
e. Pengarahan
6. Jabata direktur utama dalam perusahaan termasuk dalam tingkatan...
a. Semua level manajemen
b. Dewan komisaris
c. Manajemen menengah
d. Manjemen puncak .
e. Manajemen tingat bawah
7. Pak Budianto adalah seorang manajer personalia di suatu perusahaan
swasta di jakarta. Ia merencanakan penerimaan pegawai baru. Untuk itu,
ia melakukan berbagai aktifitas mulai dari menentukan panitia,
menetapkan tugas, dan tanggung jawab masing-masing individu, serta
pendelegasian wewenang kepada bawahan. Kegiatan berbagai aktivitas
yang dilakukan disebut sesuai dengan fungsi manajemen yaitu....
a. Actuatung
b. Forcasting
c. Planning
d. Controlling
e. Organizing .
8. Studi ilmu manajemen sangat dibutuhkan dalam setiap organisasi karena
alasan sebagai berikut, kucuali....
a. Memperlancar tugas sehari-hari
b. Mencapai tujuan orgnisasi
c. Mencapai efisiensi organisasi
d. Menghilangkan potensi konflik dalam organisasi .
e. Mencapai efektifitas organisasi
9. Prinsip “ the right man on the right place” yang digunakan dalam
menetapkan seseorang untuk menempati suatu jabat dalam organisasi
merupakan pelaksanaan dari fungsi....
a. Controlling
b. Planning
c. Organizing .
d. Actuating
e. Motivating
10. Yang bukan merupakan fungsi manajemen menurut G.R Terry adalah....
a. Controlling
b. Planning
c. Actuating
d. Organizing
e. Directing .
11. Modal koperasi yang dibayar pada saat masuk menjadi anggota koperasi
dan tidak boleh diambil selama menjadi anggota adalah yang berwujud....
a. Simpanan pokok .
b. Simpanan wajib
c. Simpanan sukarela
d. Simpanan tabungan
e. Simpanan utama
12.Dalam melakukan gerakannya, koperasi memiliki landasan. Landasan
idiil koperasi ialah....
a. UUD 1945
b. Pancasilan .
c. Bhinneka Tunggal Ika
d. Setia kawan dan kesadaran pribadi
e. Undang – Undang dan perkoprasian Indonesia
13. Koperasi sekolah mempunyai ciri yang berbeda dengan koperasi pada
umumnya karena koperasi sekolah ....
a. Diselenggarakan pada waktu tertentu .
b. Beranggotakan orang-orang
c. Merupakan koperasi serba usaha
d. Modalnya berupa simpanan usaha
e. Pemegang kekuasaan tertinggi adalah anggota
14. Siapa saja yang berhak mendapatkan (SHU)....
a. Ketua koperasi
b. Customers
c. Anggota koperasi .
d. Pengawas
e. Bendahara
15. Didalam AD/ART koperasi telah menentukan SHU. Brapakah dana
untuk cadangan SHU anggota pada umumnya....
a. 20%
b. 40% .
c. 5%
d. 10%
e. 30%
16.Manakah yang merupakan perumusan SHU per anggota ....
a. SHUA = JUA + JMA .
b. SHUA = JNA + JMA
c. SHUA = JMA – JUA
d. SHUA = JMA – SHUpa
e. SHUA = SHUpa- jua
17.UU yang mengatur sisa hasil usaha (SHU) diatur dalam pasal....
a. 46 ayat (1) UU no.25/1992
b. 45 ayat (1) UU no. 25/1992 .
c. 45 ayat (3) UU no.23/1992
d. 41 ayat (2) UU no.25/1986
e. 45 ayat (1) UU no. 26/1992
18.Koperasi merupakan organisasi swadaya dengan keanggotaan secara …
a. Paksaan
b. Sukarela .
c. Tertutup
d. Terbatas
e. Eksklisif
19.Unsur-unsur pengurus dalam koperasi terdiri dari Rapat Anggota,
Pengurus dan ….
a. Dewan harian
b. Pelaksana
c. Badan pengawasan .
d. Sekutu aktif/pasif
e. Mitra usaha
20.Koperasi bertujuan untuk memenuhi kebutuhan bagi para anggotanya
dengan melayani anggota seadil-adilnya, sedangkan badan usaha bukan
koperasi pada umumnya bertujuan mendapatkan keuntungan. Ini adalah
perbedaan koperasi dengan badan usaha lainnya dari segi …
a. Organisasi
b. Struktur
c. Tujuan usaha .
d. Sikap hubungan usaha
e. Peneglolaan usaha
21. Dinegara kita yang berwenang mengatur dan menjaga kelancaran sistem
pembayaran adalah....
a. Bank Indonesia.
b. Lembaga keuangan bukan bank
c. Bank sentral
d. Pasar modal
e. Bank muamalat
22.Perbedaan mendasar dalam sistem pembayaran tunai dan nontunai
terletak pada instrumen yang digunakan pada pembayaran tunai
instrumen yang digunakan adalah....
a. Uang kuasi
b. Uang kartal.
c. Uang kertas
d. Uang giral
e. Uang elektronik
23. Sebelum mengenal uang, manusia melakukan pertukaran barang dengan
barang lain yang disebut dengan sistem....
a. Barter .
b. Perdagangan
c. Konveksional
d. Uang logam
e. Uang barang
24. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!
1) Nilainya mudah berubah
2) Tidak mudah dibagi-bagi
3) Mudah disimpan dan dibawa kemana-mana
4) Tidak mudah dipalsukan
5) Dapat diterima secara umum
Syarat –syarat uang ditunjukkan pada nomor....
a. 2,4 dan 5
b. 1,2 dan 4
c. 1,4 dan 5
d. 3,4 dan 5 .
e. 2,3 dan 4
25.Bu Nuri tinggal dibalikpapan menjual tanahnya untuk membeli tanah di
daerah asalnya (Surakarta) senilai Rp 250.000.000,00 tindakan yang
dilakukan Bu Nuri menggambarkan funhsi uang sebagai....
a. Pemindahan kekayaan.
b. Penimbun kekayaan
c. Satuan hitung
d. Pembayaran yang sah
e. Alat tukar menukar
26.Berikut ini adalah produk tidak disedikan oleh pegadaian yaitu....
a. Kredit tanpa jaminan.
b. Pegadaian jasa titip
c. Kiriman uang cara instan, cepat dan aman
d. Jasa taksiran
e. Persewaan gedung
27.Suatu tempat bertemunya penawar dan permintaan terhadap dana-dana
berjangka panjang yaitu....
a. Pasar tenaga kerja
b. Pasar uang
c. Pasar valuta asing
d. Pasar modal.
e. Pasar komoditas
28.Sejumlah uang yang dibayar oleh peserta asuransi kepada perusahaan
asuransi dinamakan....
a. Fungsi asuransi
b. Premi asuransi.
c. Definisi asuransi
d. Polis asuransi
e. Manfaat asuransi
29.Lembaga keuangan bukan bank (LKBB) terdiri dari....
a. Bank-BNI-perusahaan asuransi
b. Bank – perusahaan asuransi- pegadaian
c. Koperasi kredit – pegadaian- perusahaan asuransi.
d. Bank-koperasi kredit-pegadaian
e. Koperasi kredit –BRI- perusahaan asuransi
30.Dana pensiun didapat dari....selama seorang pegawai bekerja
a. Kredit
b. Jatah
c. Iuran.
d. Gaji
e. Hutang
31. Contoh asuransi untuk beasiswa dan kematuan yaitu....
a. BNI
b. Asuransi Jasa Raharja
c. ASKES
d. Asuransi Jiwa Bersama Bumi Putera.
e. Jamsostek
32. KSP (Koperasi Simpan Pinjam) termasuk dalam LKBB ( Lembaga
Keuangan Bukan Bank) . Salah satu kegiatan yang dilakukan KSP
yaitu....
a. Menyalurkan pinjaman atas barang agunan
b. Menyediakan jasa rekening giro
c. Menyalurkan pinjaman kepada anggota
d. Membiayai investasi berisiko tinggi.
e. Menyediakan jasa lalu lintas pembayaran
33. Suatu tempat yang digunakan untuk mengumpilkan dana melalui jual
beli saham / efek dinamakan....
a. Lembaga pembiayaan
b. Pasar modal.
c. Reksa dana
d. Modal ventura
e. Asuransi
34. Perhatikan ciri-ciri uang kartal dan uang giralberikut !
1) Diterima tertentu terutama oleh perusaan
2) Diterima oleh umum sebagai alat tukar dan alat pembayaran
3) Berupa alat pembayaran seperti cek dan kartu kredit
4) Lebih mudah digunakan sebagai alat transaksi
5) Lebih aman untuk digunakan dan dibawa
6) Berupa uang kertas dan uang logam
Ciri-ciri uang giral ditunjukkan pada nomor....
a. 1,4 dan 5
b. 2,4 dan 6
c. 1,3 dan 6
d. 2,5 dan 6
e. 1,3 dan 5 .
35. Pak adam menyisihkan uangnya untuk membeli tanah dibeberapa daerah
dari pernyataan tersebut merupakan fungsi uang sebagai....
a. Satuan hitung
b. Pembayaran yang sah
c. Alat tukar menukar
d. Pemidahan kekayaan
e. Penimbun kekayaan.
36.Perhatikan macam-macam media/alat pembayaran berikut !
1) Uang kartal
2) Uang kertas
3) Cek
4) Bilyet giro
5) Nota debit
6) Uang logam
Media pembayaran nontunai ditunjukkan pada nomor....
a. 3,4 dan 5.
b. 2,4 dan 6
c. 2,3 dan 4
d. 1,2 dan 6
e. 4,5 dan 6
37.Pernyataan yang paling tepat tentang sistem pembayaran adalah....
a. Pada pembayaran tunai media menggunakan kartu
b. Pada pembayaran nontunai tidak memerlukan pihak bank sebagai
perantara
c. Pada pembayaran tunai memerlukan pihak bank sebagai perantara
d. Pada pembayaran nontunai media yang digunakan dapat berupa kartu.
e. Pada pembayaran nontunai menggunakan uang kertas atau uang
logam
38. Perhatikan syarat formal cek dan bilyet giro beriku!
1) Ada nama Bank penerima
2) Ada nama dan nomor rekening pemegang
3) Ada nama orang yang membayar
4) Ada petunjuk tempat untuk melakukan pembayaran
5) Ada nama pihak yang harus menerima
Syarat formal bilyet giro ditunjukkan pada nomor....
a. 2,4,5
b. 1,3,4
c. 3,4,5
d. 2,3,4
e. 1,2,3.
39. Tidak memakai jaminan untuk mendapatkan pembiayaan adalah
kelebihan dari....
a. Bank
b. Sewa guna
c. Koperasi.
d. Kredit
e. Pegadaian
40.Di bawah ini yang tidak termasuk contoh asuransi yaitu....
a. Jasa Raharja
b. Jiwasraya
c. BNI.
d. Bumi Putera
e. Askes

Anda mungkin juga menyukai