Anda di halaman 1dari 2

TUGAS AGAMA

Nama : ALIFIA FARAH ANDINI

Kelas/Absen: 7F/03

Pengertian Salat Jama’

Salat Jama’ adalah dua salat wajib yang di kerjakan dalam satu waktu, misalnya seperti salat Dzuhur dengan salat Ashar
dan salat Maghrib dengan salat Isya. Salat ini di lakukan khusus untuk orang-orang yang sedang melakukan perjalanan.

Salat Jama’ di bedakan menjadi dua, yaitu; Jama’ Taqdim dan Jama’ Ta’khir.

Namun di sini kita akan membahas tentang salat Jama’ Ta’khir. Berikut penjelasannya.

Orang-orang Yang Boleh Melakukan Salat Jama’

1. Melakukan Perjalanan Jauh [Safar]

2. Orang Yang Sakit

3. Ada UdzurYang Mendesak

4. Jamaah Haji Yang Hendak Ke Muzdalifah

5. Saat Hujan

Penjelasan Salat Jama’ Ta’khir.

Salat jama’ Ta’khir merupakan salat yang menggabungkan dua salat dalam satu waktu dengan cara memundurkan waktu
yang sudah masuk ke dalam waktu salat berikutnya. Seperti penggabungan salat Dzuhur dengan salat Ashar di waktu
Ashar dan salat Maghrib dengan salat Isya di waktu Isya.

Syarat Jama’ Ta’khir.

1. Niat salat yang pertama. Misalnya, sesorang berniat salat Dzuhur pada saat waktunya telah tiba, maka dia akan
berniat melakukan salat Dzuhur tersebut pada waktu Ashar nanti
2. Pada saat waktu salat yang kedua telah tiba, sementara kita masih berada di perjalanan, maka salat yang di jama’
boleh di kerjakan tidak menurut urutan waktunya. Semisalnya seperti, saat sedang salat Dzuhur dan salat Ashar,
boleh di kerjakan Dzuhur dahulu atau Ashar dahulu, di samping salat pertama dan yang kedua tidak perlu
berturut-turut [Muwalat]. Jadi boleh di selingi dengan perbuatan lain, misalnya salat sunat rawatib.
Niat Saat Melakukan Salat Jama’ Ta’khir

Niatnya shalat dhuhur dan ashar dengan jama’ ta’khir :

‫أصلى فرض الظهر أربع ركعات مجموعا بالعصر جمع تأخيرهللا تعالى‬

USHOLLI FARDHOD DHUHRI ARBA’A ROKA’ATIN MAJMU’AN BIL ‘ASHRI JAM’A TA’KHIRIN LILLAAHI
TA’ALAA.

Artinya :

Saya niat shalat fardlu dijama’ bersama ashar dengan jama, ta’khir karena Allah Ta’ala. 

USHOLLI FARDHOD DHUHRI ARBA’A ROKA’ATIN MAJMU’AN BIL ‘ASHRI JAM’A TA’KHIRIN LILLAAHI TA’ALAA.

Artinya :Saya niat shalat fardlu dijama’ bersama ashar dengan jama, ta’khir karena Allah Ta’ala. 

Niatnya shalat maghribi dan isya’ dengan jama’ ta’khir:

‫أصلى فرض المغرب ثالث ركعات مجموعا بالعشاء جمع تأخيرهللا تعالى‬

 USHOLLI FARDHOL MAGHRIBI TSALATSA ROKA’AATIN MAJMU’AN BIL ‘ISYA’I JAM’A TA’KHIRIN LILLAAHI
TA’ALAA.

Artinya :

Saya niat shalat fardlu maghrib tiga rekaat dijama’ bersama isya’ dengan jama’ ta’khir karena Allah Ta’ala.

Anda mungkin juga menyukai