Anda di halaman 1dari 8

PERPAJAKAN BENDAHARAWAN

KETENTUAN UMUM DAN


TATA CARA PERPAJAKAN
BAGI BENDAHARAWAN

DISAMPAIKAN PADA DIKLAT PERPAJAKAN BAGI BENDAHARAWAN


BALAI DIKLAT YOGYAKARTA, 25-27 FEBRUARI 2019
MATERI DIKLAT PERPAJAKAN
DASAR HUKUM
2

 UU No. 28 Tahun 2007 tentang perubahan ketiga


atas UU No. 6 Tahun 1983 tentang Ketentuan
Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP)
 PP No. 80 Th 2007 tentang Peraturan
Pelaksanaan UU KUP

MATERI DIKLAT PERPAJAKAN


SISTEM
Perpajakan PEMUNGUTAN
di Indonesia PAJAK
menganut sistem :

♠ Self assessment, yaitu penghitungan, pembayaran dan


pelaporan pajak terutang dipercayakan kepada Wajib Pajak
sendiri sebagaimana telah digariskan dalam peraturan
perundang-undangan.
Withholding system, yaitu sistem penghitungan dan
penyetoran pajak melalui pemotongan/pemungutan pajak
yang wewenangnya diberikan kepada pihak ketiga untuk
memotong /memungut besarnya pajak yang terutang oleh
wajib pajak.

♠ Office assessment , yaitu sistem penghitungan pajak


berdasarkan penetapan oleh pemerintah (fiskus) .

MATERI DIKLAT PERPAJAKAN 3


Kewajiban Mendaftarkan Diri
Pasal 2 ayat (1) UU KUP

Bendaharawan
Pengelola Dana APBN/APBD

Wajib
Mendaftarkan Diri

Untuk Mendapatkan NPWP

MATERI DIKLAT PERPAJAKAN 4


Tata Cara Pendaftaran NPWP
Per. Menkeu No182/PMK.03/2015

MENGISI FORMULIR
BENDAHARA PENDAFTARAN NPWP
MENUNJUKAN SK PENUNJUKAN
SBG BENDAHARAWAN
MENUNJUKAN TANDA PENGENAL
BENDAHARA (KTP/SIM)

KARTU NPWP
DAN SKT (SURAT 1
KETERANGAN TERDAFTAR

Arsip
2 KPP/KP2KP
3
Tanda Terima

MATERI DIKLAT PERPAJAKAN 5


08.342.453.2-541.000 00.342.453.2-541.000
Amin Abdullah Bendaharawan Perwakilan Badan
Pemeriksa Keuangan Yogyakarta
Jl. Godean Km. 5 Gamping Sleman
Yogyakarta Jl. HOS Cokroaminoto,
Yogyakarta

MATERI DIKLAT PERPAJAKAN 6


Penghapusan NPWP
Per. Menkeu No182/PMK.03/2015

Bendaharawan yang
sudah tidak lagi melakukan pembayaran

Permohonan Tertulis/
Mengisi Formulir
KP.PDIP.4.1-00

KPP/KP2KP

NPWP Dihapuskan

Catatan :
Bila terjadi penggantian Pejabat Bendahara,
NPWP tidak perlu diganti/ meminta NPWP baru,
tetapi cukup dilaporkan dengan mengisi Form. Perubahan Data
MATERI DIKLAT PERPAJAKAN 7
TERIMA KASIH
8

MATERI DIKLAT PERPAJAKAN

Anda mungkin juga menyukai