Anda di halaman 1dari 7

Bismilahirrahmanirrahim

Allahumma sholi 'ala Muhammad wa 'ali Muhammad

Assalamu'alaikum wr wb
Salam Rimba !!!
Salam Pramuka !!!
Tabik !!!

Tujuan
menciptakan ketegangan pada saat menjelang pemilihan pengurus suatu organisasi

Aplikasi
1. Untuk kegiatan Kepramukaan (berbagai macam Kurusu, Gladhi biasa dan Gladhi Tangguh)
2. Untuk Kegiatan Kepalang merahan (berbagai training dasar dan ToT)
3. Untuk Kegiatan Pecinta Alam (berbagai tarinig)
4. Ice breaking/energenzer mengisi waktu luang

Alat
Kertas dan alat tulis

Jumlah Peserta
Tidak terbatas

Cara Bermain
1. Pemandu meminta seluruh peserta dalam posisi duduk sempurana dan di siapkan.
2. Pemandu memberikan motivasi bahwa mereka adalah putra-putri terbaik yang akan meneruskan
estafeta kepemimpinan melalui kepengurusan organisasi....
3. Disampaikan bahwa dari semua yang hadir tidak semuanya layak dan patut untuk memegang estafeta
kepengurusan tersebut. Untuk mengetahui kelayakan dari masing-masing calon, akan dilakukan
pengujian.
4. Seleuruh peserta diminta untuk menyiapkan alat tulis dan selembar koran.
5. Sebelum mengerjakan diminta berdo'a sesuai keyakinan masing-masing.
6. Peserta diminta menenangkan diri sebentar.
7. Peserta diminta menulis nama di pojok kanan atas dan menjawab pertanyaan yang akan diberikan
secara singkat dan cepat:

DAFTAR PERTANYAAN

Jawab dengan cepat tap tap tap !!!

1. lampu-lampu apa yang ada di persimpangan jalan?


2. Ban Becak Ada Berapa ?
3. kenapa mobil berhenti dilampu merah ?
4. rem itu gunanya buat apa?
5. ayam sama telur duluan yang mana?
6. minuman apa yang paling murah di warteg?
7. sebutkan 10 hewan buas dalam waktu 10 detik!!!
8. ruang apa yang paling di takutin di RS…?
9. jam 12:15 membentuk sudut lancip berapa drajat ?
10. 2+2X2-2/2 = ?
11. jari kaki depan kucing ada berapa ?
12. jari kaki belakang kucing ?
13. binatang apa yang jago berenang ?
14. petani indonesia paling gak bisa nanem apa hayo?
15. punya uang Rp.1200,- beli permen Rp.400,- kembaliannya berapa ?
16. uang pecahan seratus (an) dibaca lirih se (dibaca lirih) ribu (dibaca keras) nol nya ada berapa ?
17. Pada huruf ABJAD apa yang hilang?
18. jika seekor kuda menghadap barat laut, ekornya menghadap ?
19. Kereta KRL melaju ke arah barat daya, asapnya ke arah?
20. bahasa inggisnya papan tulis!!!

8. Jawaban dapat dikoreksi secara bersilang


9. Setelah suasan segar, pemandu menyampaikan bahwa tes ini hanya permainan saja... acara dapat
dilanjutkan ke sesi berikutnya

KUNCI JAWABAN

1. lampu-lampu apa yang ada di persimpangan jalan?


jawaban kurang logis : lampu merah!!
benar : lampu merah kuning hijau

2. Ban Becak Ada Berapa hayoo?


jawaban kurang logis : 3
benar : 6 (3 ban dalem+ 3 ban luar)

3. kenapa mobil berhenti dilampu merah ?


jawaban kurang logis : takut ditilang, takut polisi, takut ketabrak
benar : karena di rem. (klo gak direm mau lampu apa juga pasti nyelonong)

4. rem itu gunanya buat apa?


jawaban kurang logis : yah buat berhenti lha….
benar : buat ngebut! (coba klo gak ada rem.. Rossi juga gak berani ngebut)

5. ayam sama telur duluan yang mana?


jawaban kurang logis : rancuh dan alesannya aneh2 dah…
benar : AYAM! karena ayam mengenal telur tapi telur tidak mengenal ayam seperti ibu kita yang
mengenal bayi mereka, sedangkan bayi lum tentu mengenal mana ibunya

6. minuman apa yang paling murah di warteg?


jawaban kurang logis : air putih
benar : air bening. klo putih masih mahal (susu)

7. sebutkan 10 hewan buas dalam waktu 10 detik!!!


jawaban kurang logis : macan , ular, buaya, nenek-nenek, beruang, komodo,
benar : 5 macan, 5 singa!

8. ruang apa yang paling di takutin di RS…?


jawaban kurang logis :ruang mayaaaaat, ruang operasi…..
benar : ruang administrasi… hehehe siap mbayar tagihan,,

9. jam 12:15 membentuk sudut lancip berapa drajat ?


jawaban kurang logis : 90 drajat
benar : 86,25 (itu ukur aja sendiri)

10. 2+2X2-2/2 = ?
jawaban kurang logis : 3
benar : 5 (coba aja di MS EXCEL =2+2*2-2/2 )

11. jari kaki depan kucing ada berapa ?


jawab kurang logis : 10 deh kayanya…
benar : 8 (itung sendiri)

12. jari kaki belakang kucing ?


jawaban kurang logis : 8 juga x… eh 10 apa yah ?
benar : 12 (cek aja sama nyaw)

13. binatang apa yang jago berenang ?


jawaban kurang logis : ikan!!!!
benar : bebek (ikan mah menyelam, gak ngambang…)

14. petani indonesia paling gak bisa nanem apa hayo?


jawaban kurang logis :apel, anggur, arbei, pear… buah2an import!!!!
benar : pare (bayangin aja nanem se-hektar pahit semua)

15. punya uang Rp.1200,- beli permen Rp.400,- kembaliannya berapa ?


jawaban kurang logis : Rp.800,-
benar : Rp. 600,- (Karena bayarnya pakai uang yang seribuan, tidak dikasihkan 1200)

16. uang pecahan seratus ribu nol nya ada berapa ?


jawaban kurang logis : 5
benar : 20 (itung dah)
ambil uang Rp. 100 sampai jumlahnya 10  berarti 1000 nah hitung nolnya pasti ada 20

17. Pada huruf ABJAD apa yang hilang?


jawaban kurang logis : C
benar : Tidak adak yang hilang itu bukan urutan A, B, C, D

18. jika seekor kuda menghadap barat laut, ekornya menghadap ?


jawaban kurang logis : tenggara , timur laut!!! barat daya… duh pusing
benar : kebawah

19. Kereta KRL melaju ke arah barat daya, asapnya ke arah?


jawaban kurang logis : duh.. gak hapal arah bro, kebelakang x
benar : gak ada asapnya bro…

20. bahasa inggisnya papan tulis!!!


jawaban kurang logis : blackboard!
benar : chalkboard (tes aja google translate)

INGAT TES INI HANYALAH PERMAINAN UNTUK MENYEGARKAN SUASANA


Pertanyaan yang Biasa Diberikan Saat Pemilihan OSIS

Siswa diberikan beberapa soal singkat dengan waktu yang sudah diperhitungkan, semakin banyak soal yang
dijawab dalam waktu yang paling singkat, maka intelektualnya semakin baik.
Pertanyaan :
1.Anda dan teman-teman merasa sanggup untuk mengatasi masalah tawuran pelajar, anda tidak
akan melapor ke guru.
2.Anda lebih mengutamakan kegiatan OSIS ekstrakurikuler daripada kegiatan belajar mengajar.
3.Jika ada guru yang galak, anda akan membantu teman-teman untuk memprotes agar
gurutersebut jangan galak.
4.Anda menunjukkan solidaritas, jika teman-teman dimarahi karena cepat pulang saat
guru pengajar tidak masuk.
5.Anda akan melindungi teman yang dihukum oleh guru karena merasa hukumannya
terlalu berat walaupun anda tahu bahwa teman tersebut terbukti bersalah.
6.Anda merasa bahwa yang paling penting di lingkungan sekolah adalah hubungan yang
baik antar siswa daripada belajar yang giat.
7.Anda bersedia berkorban untuk kegiatan OSIS walaupun terbuang waktu belajar, asalkannama
sekolah menjadi harum.
8.Jika ada teman yang mengkritik keputusan anda karena tidak sesuai dengan dia, maka andatidak
akan menghiraukannya.
9.Anda merasa pendapat anda benar dan jika ada yang menyalahkan, maka dia harus
mampumengemukakan bukti-bukti bahwa pendapat anda salah.
10.Jika ada pengurus OSIS yang tidak mematuhi ketentuan yang telah dibuat bersama, makaanda
akan meminta dia untuk mengundurkan diri dari kepengurusan.Jawaban :Tergantung pada penilai.

PERTANYAAN UNTUK MENGUKUR KEPRIBADIAN/EMOSI
Pertanyaan berhubungan dengan kompetensi psikososial.
Pertanyaan :
1.Jika Anda menjadi ketua OSIS dan ada teman anda yang tidak diperbolehkan mengikutiujian
karena belum bayar uang sekolah, bagaimana sikap anda?
2.Apakah Anda merasa bahwa Anda layak dan memiliki kemampuan untuk menjadi
seorangKetua OSIS?
3.Anda diminta untuk memberikan pendapat terhadap hukuman yang akan diberikan kepadarekan
siswa anda yang melanggar peraturan sekolah, apakah Anda bersedia?
4.Anda dihadapkan dalam suatu kondisi dimana rekan-rekan Anda berselisih paham,Bagaimana
sikap Anda?
5.Program apa yang akan Anda kemukakan untuk memajukan OSIS di sekolah Anda?
6.Untuk menjadi seorang Ketua OSIS harus berpikir secara kritis, bagaimana pendapat
andamengenai hal tersebut?
7.Anda diminta untuk menyampaikan suatu informasi kepada rekan-rekan Anda,
komunikasiseperti apa yang akan anda lakukan?
8.Hubungan apa yang akan anda jalin dengan rekan-rekan siswa, agar kegiatan OSIS
bisaterselenggara dengan baik?
9.Bagaimana cara Anda meredam emosi Anda sendiri dan emosi rekan-rekan yang lain?
10.Sebagai seorang pemimpin Anda akan dihadapkan pada berbagai macam masalah
yangmenimbulkan tekanan, bagaimana cara Anda mengatasi tekanan tersebut?

Jawaban :Mengukur Kepribadian Ketua Osis berdasarkan 10 Kompetensi Psikososial, yaitu :


1.Empati, mengukur kepedulian terhadap rekan-rekan siswanya yang lain
2.Kesadaran diri, mengetahui kemampuan sendiri
3.Pengambilan keputusan, kemampuan untuk mengambil keputusan secara konstruktif 
4.Pemecahan masalah, kemampuan untuk memecahkan masalah secara konstruktif 
5.Berpikir kreatif, kemampuan untuk menggali berbagai alternative yang ada
6.Berpikir kritis, kemampuan untuk menganalisa informasi dan pengalaman secara obyektif
7.Komunikasi efektif, kemampuan untuk mengekspresikan diri secara verbal dan nonverbal
8.Hubungan interpersonal, kemampuan untuk berinteraksi dengan rekan-rekan yang lain
9.Mengatasi emosi, kemampuan untuk mengenal emosi diri sendiri dan rekan-rekannya
10.Mengatasi stress, kemampuan untuk mengenal sumber-sumber stress.

Jawaban yang diharapkan :


1.Jika calon ketua OSIS mampu menyatakan empatinya dengan turut merasakan danmencari solusi
dalam masalah yang dihadapi temannya, maka dia memenuhi syaratkompetensi.
2.Jika calon ketua OSIS mampu mengemukakan apa saja kelebihan dia sehingga dia layak untuk
menjadi ketua OSIS maka dia memenuhi syarat kompetensi.
3.Jika calon ketua OSIS memiliki pendirian dan sanggup untuk mengatakan hal-hal yangsesuai
dengan kemauan dia maka dia memenuhi syarat kompetensi.
4.Jika calon ketua OSIS mampu mengemukakan metode pemecahan masalah maka diamemenuhi
syarat kompetensi.
5.Jika calon ketua OSIS mampu mencari berbagai alternative dalam kegiatan OSIS makadia
memenuhi syarat kompetensi.
6.Jika calon ketua OSIS mampu mengemukakan pendapat dia untuk melaksanakan kegiatanOSIS
berdasarkan pengetahuan dan pengalamannya maka dia memenuhi syarat.
7.Jika calon ketua OSIS mampu mengemukakan bahwa dia akan menyampaikan informasi secara
efektif, maka dia memenuhi syarat.
8.Jika calon ketua OSIS mampu mengemukakan bahwa dia dapat berinteraksi denganrekan-
rekannya maka dia memenuhi syarat.
9.Jika calon ketua OSIS menjawab bahwa dia harus mampu mengenal emosinya dan emosirekan-
rekannya, maka dia memenuhi syarat.
10.Jika calon ketua OSIS mampu mengemukan apa saja penyebab masalah yang menimbulkan
tekanan, maka dia memenuhi syarat.

PERTANYAAN UNTUK MENGUKUR SPIRITUAL


 
Pertanyaan :
1.Teman anda akan dihukum karena tidak mengerjakan pekerjaan rumah, anda tahu bahwadia
sibuk dengan kegiatan OSIS, maka ketika ditanyakan oleh guru, apakah anda akan berterus terang?
2.Anda diminta oleh seorang sahabat karib yang banyak membantu anda, untuk mengangkatnya
sebagai pengurus OSIS padahal anda tahu bahwa dia tidak memilikikecakapan, apa yang akan anda lakukan?
3.Demi kegiatan OSIS yang mendesak, anda diminta teman-teman agar menggunakan uangSPP
dulu, baru nanti akan diganti. Bagaimana pendapat anda?

Anda mungkin juga menyukai