Anda di halaman 1dari 1

Opportunities (Peluang)  

1. Meningkatnya jumlah kasus penderita diabetes mellitus (gangren) mengindikasikan


peningkatan kebutuhan terhadap perawatan luka.
2. Masih jarang ditemukan klink home care perawatan luka diabetes mellitus (gangren)
di sekitar daerah.
3. Banyaknya konsumen masyarakat yang memilih melakukan perawatan luka home
care dirumah dengan hasil yang memuskan dan harga yang terbilang jauh lebih murah
dari pada perawatan di rumah sakit.
4. Banyaknya media sosial yang sudah berkembang sebagai sarana promosi.
5. Meningkatnya tingkat pendidikan, maka kesadaran masyarakat terhadap kesehatan
khususnya perawatan luka diabetes mellitus (gangren) semakin meningkat.
6. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi memungkinkan perluasan dan
peningkatan mutu layanan klinik home care.
7. Pelaksanaan perawatan luka dilakukan oleh perawat profesional dan terlatih.

Anda mungkin juga menyukai