Anda di halaman 1dari 29

LAPORAN KEGIATAN PENDAMPING PKH

PERIODE MEI TAHUN 2020


KABUPATEN MALANG

Disusunoleh :
Nama : HADI MUKTI
Kecamatan: JABUNG
Kabupaten : MALANG

Disusunoleh :

DI SUSUN OLEH :

Nama : Laventine Devi Lulita, SE


Kecamatan : Pujon
Kabupaten : Malang

PPKH KABUPATEN MALANG


PROVINSI JAWA TIMUR
TAHUN 2020
LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN KEGIATAN PENDAMPING

Disusun oleh :

Nama : LAVENTINE DEVI LULITA, SE


Kecamatan : Pujon
Kabupaten : Malang
Bulan : Mei 2020

Telah diperiksa dan disetujui oleh,


Kepala Bidang Perlindungan dan Jaminan Pendamping PKH
Sosial Dinas Sosial Kabupaten Malang Kecamatan Pujon

SRI WAHJOENI ANDAJANI, S.AP LAVENTINE DEVI LULITA, SE


Penata Tingkat I (III/d)
NIP. 19680611 198910 2 001

Program Keluarga Harapan Kecamatan Pujon


DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN KEGIATAN PENDAMPING....................................i


DAFTAR ISI........................................................................................................................ii
BAB I PENDAHULUAN....................................................................................................4
A. Latar Belakang.....................................................................................................4
B. Tujuan...................................................................................................................5
BAB II REALISASI KEGIATAN BULAN INI....................................................................6
A. Time sheet Kegiatan............................................................................................6
B. Hasil Kegiatan dan Progres Capaian...................................................................7
BAB III PERMASALAHAN DAN UPAYA PENYELESAIAN...........................................8
A. Kendala dan Permasalahan.................................................................................8
B. Upaya Penyelesaian............................................................................................8
BAB IV RENCANA KEGIATAN BULAN BERIKUTNYA.................................................9
A. Jadwal Rencana Kegiatan Bulan Depan..............................................................9
B. Target Capaian.....................................................................................................9
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN..............................................................................10
A. Kesimpulan.........................................................................................................10
B. Saran dan Rekomendasi....................................................................................10

LAMPIRAN-LAMPIRAN.......................................................................................................

Program Keluarga Harapan Kecamatan Pujon


BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Program Keluarga Harapan (PKH) adalah program nasional yang
dilaksanakan oleh dinas sosial yang merupakan salah satu instansi pemerintahan
yang bergerak di bidang sosial. Program yang diluncurkan sejak tahun 2007 ini
berupaya untuk mengembangkan sistem perlindungan sosial terhadap warga miskin
di Indonesia.
Program Keluarga Harapan terfokus pada dua komponen yang berkaitan
dengan peningkatan kualitas sumber daya manusia yaitu pada bidang kesehatan
dan pendidikan. Dari kedua komponen tersebut PKH membuat program, untuk
kesehatan terdapat Jaminan Kesehatan Nasional dan Beras untuk Masyarakat
Sejahtera (Rastra) sedangkan untuk pendidikan terdapat Kartu Indonesia Pintar
(KIP), untuk memenuhi kebutuhan pangan KPM terdapat Bantuan Pangan Non
Tunai (BPNT) serta untuk meningkatkan kemandirian masyarakat dibentuk
Kelompok Usaha Bersama (KUBE).
Wilayah Kecamatan Pujon merupakan wilayah yang terdiri dari 10 desa
dengan letak geografis berupa daerah dataran tinggi. Pada pelaksanaannya sebagai
pendamping baru, kegiatan selama bulan Mei 2020 meliputi koordinasi bersama Pak
Camat Kecamatan Pujon, koordinasi bersama kasie Kesos, koordinasi bersama
Korcam dan seluruh pendamping, Kunjungan kerumah KPM baru perluasan PKH,
Penyaluran KKS di Kantor Desa Pandesari, Sukarelawan di Dapur Umum Ngantang
selama PSBB, melakukan kegiatan sosialisasi kepada KPM melalui media sosial
tentang bahaya Covid serta aturan aturan yang harus dipatuhi untuk memutus rantai
penyebaran covid-19, Penyaluran BLT Dana desa, Penyaluran bantuan sosial
sembako PSBB, penyaluran Bantuan Sosial Sembako dari Pemprov Jawa Timur
dalam rangka penanggulangan dampak covid-19.
Pada periode bulan Mei ini, koordinasi lebih sering dilaksanakan melalui
handphone dikarenakan ditetapkan nya Kecamatan Pujon menjadi zona merah.
Namun, untuk penyaluran kita tetap melalui tatap muka dengan KPM dengan
mematuhi himbauan – himbauan dari pemerintah untuk menjaga kesehatan baik
KPM maupun semua pendamping dimana semua KPM dan pendamping di wajibkan
untuk memakai masker, mematuhi untuk selalu mencuci tangan, memakai hand
senitizer serta menjaga jarak saat di dalam keramaian.

Program Keluarga Harapan Kecamatan Pujon


Dengan demikian, kiranya kerjasama antara Pemerintah dengan Masyarakat
melalui Pelaksana Pendamping Sosial PKH akan semakin terjalin dengan baik, dan
program-program pemerintah yang direncanakan bisa berjalan dengan baik dan
lancar. Sehingga masyarakatpun bisa merasakan manfaatnya.

B. Tujuan
Laporan ini ditujukan untuk menyampaikan data dan informasi atas rencana
dan realisasi kegiatan Pendamping PKH Kecamatan Pujon pada bulan Mei tahun
2020. Sehingga dari laporan ini bisa diketahui pencapaian hasil, kendala atau
permasalahan yang dihadapi, serta saran dan rekomendasi yang diberikan guna
mencapai tujuan dan perbaikan Pelaksanaan Program Keluarga Harapan di
Kecamatan Pujon Kabupaten Malang.

Program Keluarga Harapan Kecamatan Pujon


BAB II
REALISASI KEGIATAN

A. Time sheet Kegiatan Bulan Mei

Tgl Lokasi / Tempat Uraian Kegiatan


1 Hari Buruh
2
3
- Koordinasi bersama perangkat desa, Kepala Dusun
4 Rumah Perangkat Desa
Sebaluh terkait penambahan anggota PKH baru
5 Rumah KPM baru - Home visit ke beberapa KPM baru di desa Sebaluh
6 Rumah KPM baru - Home visit ke beberapa KPM baru di desa Maron Sebaluh
7 Hari Raya Waisak
- Koordinasi bersama perangkat desa, Kepala Dusun Ngroto
8 Rumah Perangkat Desa
terkait penambahan anggota PKH baru
9
10
11 Rumah KPM baru - Home visit ke beberapa KPM baru di desa Ngroto
12 Pujon Pemutakhiran data KPM
- Koordinasi bersama Kasie kesos, Korcam dan seluruh
13 Pujon pendamping Kecamatan Pujon mengenai penyaluran kartu
KKS Via whatsapp
- Koordinasi bersama Kepala Desa dan Perangkat Desa
14 Pandesari
Pandesari mengenai penyaluran kartu KKS via whatsapp
15 Kantor Desa Pandesari - Penyaluran Kartu KKS
16
17
- Sukarelawan Dapur umum PSBB kawedanan Pujon,
Kantor Kecamatan
18 Ngantang, Kasembon
Ngantang

19 Pujon Pemutakhiran Data KPM


20 Pujon Pemutakhiran Data KPM
21 Kenaikan Yesus Kristus
22 Pujon Pemutakhiran Data KPM
23
24
25 Cuti Bersama Hari Raya Idul Fitri
Koordinasi bersama Perangkat desa Pandesari mengenai
26 Pujon penyaluran Bantuan Sosial Tunai Dana desa untuk
terdampak Covid-19
27 Kantor Desa Pandesari - Penyaluran Bantuan Sosial Tunai Dana desa untuk

Program Keluarga Harapan Kecamatan Pujon


terdampak Covid-19
- Koordinasi bersama Perangkat desa Pandesari mengenai
28 Pujon
penyaluran bansos sembako PSBB
- Penyaluran Bantuan Sosial Sembako PSBB Kabupaten
29 Kantor Desa Pandesari
Malang
30
31

Keterangan :
Hari efektif kerja
Sabtu
Minggu
Libur

B. Hasil Kegiatan dan Progres Capaian


Kegiatan pada bulan Mei 2020 adalah koordinasi bersama Pak Camat
Kecamatan Pujon, koordinasi bersama kasie Kesos, koordinasi bersama Korcam
dan seluruh pendamping, Kunjungan kerumah KPM baru perluasan PKH,
Penyaluran KKS di Kantor Desa Pandesari, Sukarelawan di Dapur Umum
Ngantang selama PSBB, melakukan kegiatan sosialisasi kepada KPM melalui
media sosial tentang bahaya Covid serta aturan aturan yang harus dipatuhi untuk
memutus rantai penyebaran covid-19, Penyaluran BLT Dana desa, Penyaluran
bantuan sosial sembako PSBB, penyaluran Bantuan Sosial Sembako dari Pemprov
Jawa Timur dalam rangka penanggulangan dampak covid-19.
Hasil kegiatan dan capaian progres yang telah terealisasi pada pelaksanaan
kegiatan pada bulan Mei 2020, sebagai berikut :

N PROGRES CAPAIAN
URAIAN KEGIATAN
O (%)
1 Koordinasi bersama tim Kec. Pujon 100 %
2 Penyaluran kartu KKS 99 %
3 Penyaluran BLT Dana Desa 99 %
4 Penyaluran Bansos PSBB 99 %

BAB III
PERMASALAHAN DAN UPAYA PENYELESAIAN

A. Kendala dan Permasalahan

Program Keluarga Harapan Kecamatan Pujon


Kegiatan yang dilaksanakan selama bulan Mei 2020 ditemukan beberapa
kendala dan permasalahan sebagai berikut :

N
KENDALA DAN MASALAH PENYEBAB
O
Karena belum adanya Bimtap dan belum
Belum sepenuhnya memahami
1. adanya pengalaman pendampingan
Alur jika ada KPM baru.
program PKH
Belum bisa sepenuhnya Karena wabah pandemi yang sedang
2. bertemu untuk koordinasi terjadi dan ditetapkan Pujon sebagai
dengan KPM dampingan zona merah

B. UpayaPenyelesaian

NO KENDALA DAN MASALAH UPAYA PENYELESAIAN


- Terus mempelajari dan mencari tahu
sumber – sumber informasi mengenai
PKH baik dari online maupun belajar dari
senior.
- Ikut dalam kegiatan pertemuan kelompok
Belum sepenuhnya memahami yang dilakukan senior agar mendapat
1. Alur jika ada penerima PKH gambaran aplikasi lapang pendampingan
baru PKH
- Segera mengikuti Bimtap dan diklat PKH.
- Mendatangi rumah KPM baru ,memahami
setiap alurnya, jika ada yang kurang
paham bertanya ke pendamping lama

- Melakukan jaringan komunikasi dengan


KPM melalui grup whatsapp
- Melakukan perkenalan awal dengan KPM
Belum bisa sepenuhnya
dengan grup whatsapp
2. bertemu untuk koordinasi
- Semua koordinasi yang mengharuskan
dengan KPM dampingan
bertatap muka dengan banyak orang atau
kelompok untuk sementara dilakukan by
phone

Program Keluarga Harapan Kecamatan Pujon


BAB IV
RENCANA KEGIATAN BULAN BERIKUTNYA

A. Jadwal Kegiatan
JADWAL RENCANA
NO URAIAN KEGIATAN KEGIATAN
M1 M2 M3 M4

Mengikuti Apel Pagi dilanjutkan dengan


Koordinasi dengan jajaran Muspika, Kepala
1    
UPTD dan semua Kepala Desa / Sekdes se
Kecamatan Pujon Piket Harian Kecamatan

2 Pertemuan rutin kelompok KPM/FDS   

3 Kunjungan rumah KPM 


4 Koordinasi dengan pihak Faskesdik

Penyusunan Laporan bulan Mei 2020 sebagai


5 
Pendamping Sosial Kab. Malang

B. Target Capaian

N
URAIAN KEGIATAN OUTPUT YANG AKAN DICAPAI
O

Mengikuti Apel Pagi dilanjutkan


dengan Koordinasi dengan jajaran
1 Muspika, Kepala UPTD dan semua 100%
Kepala Desa/Sekdes se Kecamatan
Pujon Piket Harian Kecamatan

2 Pertemuan rutin kelompok


KPM/FDS 100%

Program Keluarga Harapan Kecamatan Pujon


N
URAIAN KEGIATAN OUTPUT YANG AKAN DICAPAI
O

3 Kunjungan rumah KPM 100%

4 Koordinasi dengan pihak Faskesdik 100%

Penyusunan Laporan bulan Mei


5 2020 sebagai Pendamping Sosial 100%
Kab. Malang

Program Keluarga Harapan Kecamatan Pujon


BAB V
PENUTUP

A. Kesimpulan
Dari uraian laporan ini dapat disimpulkan beberapa hal sebagai berikut :
1. Koordinasi dengan seluruh pendamping PKH Kecamatan Pujon serta koordinasi
dengan aparatur Kecamatan Pujon.
2. Kegiatan Penyaluran kartu KKS.
3. Melaksanakan giat sukarelawan untuk Dapur umum PSBB di Kecamatan
Ngantang.
4. Penyaluran Bantuan Sosial Tunai di Desa Pandesari.
5. Mengikuti Pertemuan dengan ketua kelompok dampingan

B. Saran dan Rekomendasi


Sebagai umpan balik demi kelangsungan Program Keluarga Harapan yang
lebih baik, maka ada beberapa saran dan rekomendasi, yaitu: untuk meningkatkan
kemampuan Pelaksanaan Program Keluarga Harapan, perlu kiranya sarana dan
prasarana terkait pelaksanaan FDS, segera dilaksanakan Bimtap untuk
pendamping PKH baru tahun 2020.
LAMPIRAN-LAMPIRAN

1. Lampiran1: Rencana Kegiatan

2. Lampiran2 : Timesheet / CKP Kegiatan

3. Lampiran3 : Berita Acara Penyaluran KKS

4. Lampiran4 : Foto – foto Kegiatan

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


LAMPIRAN 1 :
FORMULIR RENCANA KERJA
PENDAMPING PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH)

Nama Pendamping : LAVENTINE DEVI LULITA, SE


Kecamatan – Kabupaten : Pujon / Malang
Bulan : Juni 2020
Tgl Lokasi / Tempat Uraian Kegiatan
1 Hari Kelahiran Pancasila
- Giat Daring Diklat P2K2 / FDS Yogyakarta unsinkronus
2 Pujon
tahun 2020
- Penyaluran Bantuan Sosial Sembako dari Pemprov untuk
3 Kantor Desa Pandesari
terdampak Covid-19
- Giat Daring Diklat P2K2 / FDS Yogyakarta unsinkronus
4 Pujon
tahun 2020
5 Pujon Mengumpulkan Laporan Bulanan soft file bulan Mei
6
7
Pemanggilan Peserta Bimbingan Teknis Daring SDM PKH
8 Pujon
Tahun 2020
Pemanggilan Peserta Bimbingan Teknis Daring SDM PKH
9 Pujon
Tahun 2020
Giat Daring Diklat P2K2 / FDS Yogyakarta unsinkronus
10 Pujon
SDM PKH tahun 2020
Giat Daring Diklat P2K2 / FDS Yogyakarta unsinkronus
11 Pujon
SDM PKH tahun 2020
Giat Daring Diklat P2K2 / FDS Yogyakarta unsinkronus
12 Pujon
SDM PKH tahun 2020
13
14
Giat Daring Diklat P2K2 / FDS Yogyakarta sinkronus SDM
15 Pujon
PKH tahun 2020
Giat Daring Diklat P2K2 / FDS Yogyakarta sinkronus SDM
16 Pujon
PKH tahun 2020
Giat Daring Diklat P2K2 / FDS Yogyakarta sinkronus SDM
17 Pujon
PKH tahun 2020
Giat Daring Diklat P2K2 / FDS Yogyakarta sinkronus SDM
18 Pujon
PKH tahun 2020
Giat Daring Diklat P2K2 / FDS Yogyakarta sinkronus SDM
19 Pujon
PKH tahun 2020
20
21

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


- Mengikuti Apel Pagi dilanjutkan dengan Koordinasi dengan
Kantor Kecamatan jajaran Muspika, Kepala UPTD dan semua Kepala Desa /
22
Pujon Sekdes se Kecamatan Pujon
- Koordinasi dengan Korcam dan Semua Pendamping PKH
23 Rumah KPM Home Visit
Kantor UPPKH Kec.
24 Piket Harian Kecamatan
Pujon
25 Rumah KPM P2K2 /FDS
26 Rumah KPM P2K2 /FDS
27
28
- Mengikuti Apel Pagi dilanjutkan dengan Koordinasi dengan
Kantor Kecamatan jajaran Muspika, Kepala UPTD dan semua Kepala Desa /
29
Pujon Sekdes se Kecamatan Pujon
- Koordinasi dengan Korcam dan Semua Pendamping PKH
30 Rumah KPM Home Visit
31 Rumah KPM P2K2 / FDS

Dibuat Oleh,
Pendamping PKH Kecamatan Pujon

LAVENTINE DEVI LULITA, SE

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


LAMPIRAN 2 : Timesheet / CKP Kegiatan

Minggu pertama

FORMULIR CHECK LIST KEGIATAN PENDAMPING


PROGRAM KELUARGA HARAPAN ( P K H )
PROVINSI : JAWA TIMUR NAMA PENDAMPING : LAVENTINE
DEVI LULITA
KABUPATEN : MALANG BULAN : MEI
KECAMATAN : PUJON TAHUN : 2020
KEGIATAN
TANGGAL LOKASI / TEMPAT PARAF PETUGAS
*)
4/5/2020 Rumah Perangkat Desa 11
Sebaluh
5/5/2020 Rumah KPM Baru 1

6/5/2020 Rumah KPM Baru 1

8/5/2020 Rumah Perangkat Desa Ngroto 11

*) Diisi Nomor Urut Kegiatan :


1. Sosialisasi PKH 11. Kordinasi dengan aparat Kecamatan/Desa
2. Pertemuan Awal dan Validasi 12. Koordinasi dengan Petugas Bayar
3. Pemutakhiran Data Peserta PKH 13. Penyaluran Bantuan
4. Kunjungan ke Rumah Peserta PKH 14. Rekonsiliasi Penyaluran Bantuan

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


5. Verifikasi Pendidikan 15. Pelatihan dan Pendidikan (Diklat)
6. Verifikasi Kesehatan 16. Bimbingan Teknis (Bimtek)
7. Pertemuan dengan Petugas Faskes 17. Pelatihan Lainnya
8. Pertemuan dengan Petugas Fasdik 18. Penanganan Pengaduan Peserta
9. Pertemuan Kelompok/FDS 19. Penanganan Pengaduan Non Peserta
10. Pertemuan dengan PPKH Kab./Kota 20. Penyerahan dokumen ke UPPKH Kab./Kota

Minggu kedua

FORMULIR CHECK LIST KEGIATAN PENDAMPING


PROGRAM KELUARGA HARAPAN ( P K H )
PROVINSI : JAWA TIMUR NAMA PENDAMPING : LAVENTINE
DEVI LULITA
KABUPATEN : MALANG BULAN : MEI
KECAMATAN : PUJON TAHUN : 2020
KEGIATAN
TANGGAL LOKASI / TEMPAT PARAF PETUGAS
*)
11/5/2020 Rumah KPM Baru 1

12/5/2020 Pujon 3

13/5/2020 Pujon 11

14/5/2020 Pandesari 11

15/5/2020 Kantor Desa Pandesari 13

*) Diisi Nomor Urut Kegiatan :


1. Sosialisasi PKH 11. Kordinasi dengan aparat Kecamatan/Desa
2. Pertemuan Awal dan Validasi 12. Koordinasi dengan Petugas Bayar

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


3. Pemutakhiran Data Peserta PKH 13. Penyaluran Bantuan
4. Kunjungan ke Rumah Peserta PKH 14. Rekonsiliasi Penyaluran Bantuan
5. Verifikasi Pendidikan 15. Pelatihan dan Pendidikan (Diklat)
6. Verifikasi Kesehatan 16. Bimbingan Teknis (Bimtek)
7. Pertemuan dengan Petugas Faskes 17. Pelatihan Lainnya
8. Pertemuan dengan Petugas Fasdik 18. Penanganan Pengaduan Peserta
9. Pertemuan Kelompok/FDS 19. Penanganan Pengaduan Non Peserta
10. Pertemuan dengan PPKH Kab./Kota 20. Penyerahan dokumen ke UPPKH Kab./Kota

Minggu ketiga

FORMULIR CHECK LIST KEGIATAN PENDAMPING


PROGRAM KELUARGA HARAPAN ( P K H )
PROVINSI : JAWA TIMUR NAMA PENDAMPING : LAVENTINE
DEVI LULITA
KABUPATEN : MALANG BULAN : MEI
KECAMATAN : PUJON TAHUN : 2020
KEGIATAN
TANGGAL LOKASI / TEMPAT PARAF PETUGAS
*)
18/5/2020 Kantor Kecamatan Ngantang DU
(Dapur Umum)
19/5/2020 Pujon 3

20/5/2020 Pujon 3

22/5/2020 Pujon 3

*) Diisi Nomor Urut Kegiatan :


1. Sosialisasi PKH 11. Kordinasi dengan aparat Kecamatan/Desa
2. Pertemuan Awal dan Validasi 12. Koordinasi dengan Petugas Bayar
3. Pemutakhiran Data Peserta PKH 13. Penyaluran Bantuan
4. Kunjungan ke Rumah Peserta PKH 14. Rekonsiliasi Penyaluran Bantuan
5. Verifikasi Pendidikan 15. Pelatihan dan Pendidikan (Diklat)
6. Verifikasi Kesehatan 16. Bimbingan Teknis (Bimtek)

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


7. Pertemuan dengan Petugas Faskes 17. Pelatihan Lainnya
8. Pertemuan dengan Petugas Fasdik 18. Penanganan Pengaduan Peserta
9. Pertemuan Kelompok/FDS 19. Penanganan Pengaduan Non Peserta
10. Pertemuan dengan PPKH Kab./Kota 20. Penyerahan dokumen ke UPPKH Kab./Kota

Minggu keempat

FORMULIR CHECK LIST KEGIATAN PENDAMPING


PROGRAM KELUARGA HARAPAN ( P K H )
PROVINSI : JAWA TIMUR NAMA PENDAMPING : LAVENTINE
DEVI LULITA
KABUPATEN : MALANG BULAN : MEI
KECAMATAN : PUJON TAHUN : 2020
KEGIATAN
TANGGAL LOKASI / TEMPAT PARAF PETUGAS
*)
26/5/2020 Pujon 11

27/5/2020 Kantor Desa Pandesari 13

28/5/2020 Pandesari 11

29/5/2020 Kantor Desa Pandesari 13

*) Diisi Nomor Urut Kegiatan :


1. Sosialisasi PKH 11. Kordinasi dengan aparat Kecamatan/Desa
2. Pertemuan Awal dan Validasi 12. Koordinasi dengan Petugas Bayar
3. Pemutakhiran Data Peserta PKH 13. Penyaluran Bantuan
4. Kunjungan ke Rumah Peserta PKH 14. Rekonsiliasi Penyaluran Bantuan
5. Verifikasi Pendidikan 15. Pelatihan dan Pendidikan (Diklat)
6. Verifikasi Kesehatan 16. Bimbingan Teknis (Bimtek)
7. Pertemuan dengan Petugas Faskes 17. Pelatihan Lainnya
8. Pertemuan dengan Petugas Fasdik 18. Penanganan Pengaduan Peserta
9. Pertemuan Kelompok/FDS 19. Penanganan Pengaduan Non Peserta

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


10. Pertemuan dengan PPKH Kab./Kota 20. Penyerahan dokumen ke UPPKH Kab./Kota

LAMPIRAN 3 : Berita Acara Penyaluran KKS di Desa Pandesari

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


LAMPIRAN 4 : Foto – foto Kegiatan

Kegiatan : Koordinasi bersama Kepala Dusun Desa Sebaluh


Tempat : Rumah Perangkat Desa

Kegiatan : Koordinasi bersama Kepala Dusun Desa Maron Sebaluh


Tempat : Rumah Perangkat Desa

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


Kegiatan : Home Visit
Tempat : Rumah KPM

Kegiatan : Home Visit


Tempat : Rumah KPM

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


Kegiatan : Home Visit
Tempat : Rumah KPM

Kegiatan : Penyaluran Kartu KKS


Tempat : Kantor Desa Pandesari

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


Kegiatan : Penyaluran Kartu KKS
Tempat : Kantor Desa Pandesari

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


Kegiatan : Penyaluran Kartu KKS
Tempat : Kantor Desa Pandesari

Kegiatan : Dapur Umum PSBB


Tempat : Kantor Kecamatan Ngantang

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


Kegiatan : Dapur Umum PSBB
Tempat : Kantor Kecamatan Ngantang

Kegiatan : Dapur Umum PSBB


Tempat : Kantor Kecamatan Ngantang

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


Kegiatan : Dapur Umum PSBB
Tempat : Kantor Kecamatan Ngantang

Kegiatan : Penyaluran Bantuan Sosial Tunai


Tempat : Kantor Desa Pandesari

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


Kegiatan : Penyaluran Bantuan Sosial Tunai
Tempat : Kantor Desa Pandesari

Kegiatan : Penyaluran Bantuan Sosial Tunai


Tempat : Kantor Desa Pandesari

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


Kegiatan : Penyaluran Bantuan sosial sembako PSBB
Tempat : Kantor Desa Pandesari

Kegiatan : Penyaluran Bantuan sosial sembako PSBB

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo


Tempat : Kantor Desa Pandesari

Program Keluarga Harapan Kecamatan Poncokusumo

Anda mungkin juga menyukai