Anda di halaman 1dari 4

KUESIONER

Gambaran Pengetahuan Remaja Tentang Pemerisaan Payudara Sendiri


(SADARI) di MA YAHIDA Wilayah Kerja Puskesmas Menes Pandeglang
Tahun 2017

Nama Responden :…………………………….

Umur Responden :…………………………….

Pilihlah salah satu jawaban a, b, c atau d pada jawaban yang anda anggap
paling benar.

1. Pengertian SADARI (Pemeriksaan Payudara Sendiri) adalah…

a. Metode termudah, termurah tercepat dan paling sederhana yang dapat


mendeteksi dini kanker payudara
b. Upaya untuk menetapkan adanya benjolan atau tidak dalam payudara
yang dilakukan oleh dokter
c. Periksa USG payudara

2. Pemeriksaan payudara dengan cara SADARI untuk mendeteksi benjolan


di payudara dapat dilakukan sendiri oleh setiap wanita…

a. Dapat b. Tidak dapat c. Harus di bantu oleh dokter

3. SADARI perlu dilakukan untuk…

a. Untuk mencegah kanker payudara


b. Sebagai deteksi dini kanker payudara (penyakit keganasan)
c. Untuk mengobati kanker payudara

4. Kapan SADARI dilakukan …..

a. Dilakukan pada hari ke 7-10 yang di hitung sejak hari pertama mulai
haid
b. Hari pertama haid
c. Hari terakhir haid

5. Mengapa pemeriksaan payudara sendiri (SADARI) setiap bulan sangat


penting dilakukan secara teratur ?
a. Untuk mengetahui sedini mungkin adanya benjolan atau kelainan pada
payudara sendiri dimana lebih cepat terdeteksi ( benjolan masih kecil)
lebih mudah diobati dan kemungkinan sembuh lebih tinggi (80-90%).
b. Dengan memeriksa payudara sendiri setiap bulan, maka perempuan
mengetahui kondisi payudaranya dalam keadaan sehat/ baik-baik saja
c. Dengan memeriksa payudara setiap bulan dapat memperbaiki bentuk
payudara

6. Pemeriksaan payudara sendiri di lakukan dengan cara

a. Melihat dan meraba payudara sendiri


b. Hanya dilihat saja
c. Hanya di raba saja

7. SADARI dilakukan dengan menggunakan …..

a. Alat pendeteksi yang dibeli di apotik


b. Secara manual dengan menggunakan tangan
c. Dengan USG
8. Bagian tangan yang digunakan untuk meraba payudara adalah….

a. Ujung jari
b. Telapak tangan
c. Telapak jari

9. Bagi wanita yang telah menopause (Usia>40 tahun), SADARI sebaiknya


dilakukan ….

a. Satu bulan sekali, pada tanggal yang sama


b. Seminggu sekali
c. Setahun sekali

10. Tahapan pemeriksaan lengkap payudara sendiri adalah terdiri dari

a. Memperhatikan payudara – meraba payudara – meraba ketiak


b. Memperhatikan payudara – melihat payudara – meraba ketiak
c. Meraba ketiak – memperhatikan payudara - meraba payudara

11. Pemeriksaan payudara dapat dilakukan dengan posisi….

a. Berdiri
b. Berdiri dan berbaring
c. Berdiri, berbaring dan duduk

12. Saat berdiri di depan cermin, dengan posisi kedua tangan lurus ke bawah
di samping badan, maka yang akan perlu diperhatikan adalah…

a. Bentuk, ukuran dan kulit payudara


b. Bentuk payudara
c. Keseimbangan payudara
13. Di bawah ini adalah bentuk payudara yang tidak normal, kecuali

a.payudara membesar dan mengeras


b.permukaan kulit payudara mulus tanpa kerutan
c. kulit payudara tampak seperti kulit jeruk
d. putting payudara tertarik ke dalam

14. Pada saat melakukan SADARI kita masih di depan cermin, lalu kita
menekan atau memencet puting susu dengan menggunakan ibu jari dan
jari telunjuk, gerakan ini dilakukan untuk memeriksa......

a. Untuk melihat apakah ada cairan, nanah dan darah yang keluar
b. Untuk merasakan apakah ada rasa nyeri saat di tekan atau terasa hangat
pada putting
c. Tidak tahu

15. Langkah meraba ketiak pada SADARI berguna untuk mengetahui adanya

a. Benjolan
b. Rambut ketiak
c. Warna ketiak

Anda mungkin juga menyukai