Anda di halaman 1dari 25

BAB 1: EKONOMI

KONSEP DASAR EKONOMI


www.bimbinganalumniui.com
1. Ilmu ekonomi timbul karena... c. Economic goods
a. Dipaksakan oleh pemerintah karena d. Private goods
undang-undang e. Goods
b. Kebutuhan manusia tidak seimbang
dengan alat pemuas kebutuhan 6. Agar suatu barang menjadi barang
c. Desakan kaum kapitalis ekonomi, maka ia harus...
d. Konsensus organisasi ekonomi dunia a. Diperdagangkan di pasaran bebas
e. Adanya usaha mengetahui seluk beluk b. Diproduksi secara efisien
perdagangan c. Diproduksi secara perorangan dan
tidak secara umum
2. Segala sesuatu yang diperlukan manusia d. Langka
dalam rangka menyejahterakan hidupnya e. Dijual dengan harga yang sangat
adalah pengertian dari... murah
a. Ekonomi
b. Kebutuhan 7. Masalah pemilihan (problem of choice)
c. Konsumsi dalam kehidupan ekonomi tidak akan
d. Keinginan mungkin timbul manakala...
e. Kemakmuran (1) Jumlah barang yang dapat disediakan
untuk memenuhi kebutuhan tak
3. Adanya scarcity menimbulkan... terbatas jumlahnya
a. Problem of choice (2) Tak ada kelangkaan (scarcity)
b. Motif ekonomi (3) Keinginan manusia atas barang dan
c. Hukum ekonomi jasa dapat ditentukan
d. Politik ekonomi (4) Sumber daya yang tersedia secara
e. Fasilitas potensial cukup banyak

4. Scarcity mencakup hal-hal berikut, 8. Kebutuhan menurut intensitasnya, dapat


KECUALI... dibedakan atas...
a. Kuantitas a. Kebutuhan primer, sekunder, dan
b. Kualitas tersier
c. Tempat b. Kebutuhan jasmani dan rohani
d. Waktu c. Kebutuhan sekarang dan masa depan
e. Fasilitas d. Kebutuhan elastis dan inelastic
e. Kebutuhan individual dan kolektif
5. Barang yang jumlahnya terbatas dan
dibutuhkan manusia disebut...
a. Free goods
b. Public goods

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 1: EKONOMI
(www.bimbinganalumniui.com
KONSEP DASAR EKONOMI )
9. Yang termasuk kebutuhan pokok manusia 14. Benda yang jumlahnya sangat terbatas dan
adalah... untuk memperolehnya dibutuhkan
(1) Sandang pengorbanan adalah definisi dari...
(2) Pangan a. Benda konsumsi
(3) Perumahan b. Benda produksi
(4) Mobil c. Benda bebas
d. Benda ekonomi
10. Yang termasuk kebutuhan sekunder e. Benda komplementer
adalah...
a. Makanan 15. Faktor produksi yang diperlukan dalam
b. Pengobatan proses produksi terdiri atas...
c. Kendaraan (1) Tenaga kerja
d. Perumahan (2) Modal
e. Pakaian (3) Kewirausahaan
(4) Sarana
11. Barang ekonomi adalah barang yang
mempunyai kegunaan dan langka. 16. Faktor produksi yang bukan merupakan
SEBAB hasil rekayasa manusia adalah...
Jumlah barang yang tersedia lebih sedikit (1) Tanah
dibandingkan dengan jumlah yang (2) Bahan mentah
dibutuhkan masyarakat. (3) Tenaga kerja
(4) Teknologi
12. Pembahasan tentang usaha manusia dalam
memenuhi kebutuhannya adalah definisi 17. Yang disebut faktor produksi turunan
dari... adalah...
a. Konsumsi a. Tanah
b. Produksi b. Air
c. Kemakmuran c. Tenaga kerja
d. Ekonomi d. Manusia
e. Ilmu ekonomi e. Modal

13. Inti masalah ekonomi adalah... 18. Masalah pokok ekonomi dalam
a. Bagaimana bisa mendapatkan uang masyarakat adalah...
sebanyak-banyaknya (1) Untuk siapa produksi dilaksanakan
b. Bagaimana memenuhi kebutuhan (for whom)
hidup tak terbatas dengan sumber- (2) Bagaimana cara memproduksi (how)
sumber yang terbatas (3) Apa yang akan dihasilkan (what)
c. Bagaimana bisa mendapatkan (4) Kapan barang itu diproduksi (when)
kekuasaan yang sebesar-besarnya 19. Usaha a. Konsumsi
dalam masyarakat meningkatkan b. Usaha
d. Bagaimana bisa menjadi orang kaya nilai guna suatu c. Distribusi
e. Bagaimana bisa mendapatkan barang dan jasa d. Kerja
pekerjaan yang layak adalah e. Produksi
merupakan
definisi dari... 20. Karakteristik barang

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 1: EKONOMI
(www.bimbinganalumniui.com
KONSEP DASAR EKONOMI )
publik disebut... 24. Pasir dalamnya
adalah... a. Faktor berguna seperti
(1) Non-rival produksi setelah makanan
(2) Rivalry b. Hasil dibawa ke dengan
(3) Non- produksi
kota kandungan
ekslusif c. Input
sebagai protein. Hal
(4) ekslusif produksi
bahan ini
d. Fungsi
produksi bangunan. menunjukkan
21. Ilmu ekonomi
e. Notasi Hal ini ...
yang
produksi menunjuk a. Time utility
membahas
kan... b. Place utility
tentang
23. Kegunaan tidak a. Form utility c. Form utility
aggregates
dapat dihitung, b. Place utility d. Element utility
(totalitas,
hanya dapat c. Element e. Service utility
keseluruhan) utility
dibandingkan
seperti
dengan d. Time utility 27. Jas hujan
pendapatan e. Own utility
menggunakan yang hanya
nasional,
indifference berguna pada
inflasi, 25. Kayu
curve. Teori ini saat atau
penganggura lebih
dikenal dengan musim hujan
n, dan lain- berguna
nama... saja
lain disebut... bagi
a. Teori menunjukkan
a. Ilmu manusia
kardinal ...
ekonomi
b. Teori ordinal sesudah a. Place utility
manajeme
n c. Teori agio berbentuk b. Time utility
b. Ilmu d. Teori meja. Hal c. Service utility
ekonomi permintaan ini d. Form utility
perusahaa e. Teori menunjuk e. Element utility
n penawaran kan...
c. Ilmu a. Ownership 28. Dorongan
ekonomi utility ingin
makro b. Time utility makmur yang
d. Ilmu c. Place utility ada pada diri
ekonomi d. Element
mikro manusia
utility disebut....
e. Ilmu e. Form utility
ekonomi a. Politik ekonomi
politik b. Prinsip ekonomi
26. Benda c. Motif ekonomi
berguna
22. Hubungan d. Alternatif
karena zat ekonomi
teknis
yang e. Problem
antara
terkandun ekonomi
faktor-faktor
g di
produksi
dengan 29. Pernyataan merupakan motif
output berikut yang mendorong

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 1: EKONOMI
(www.bimbinganalumniui.com
KONSEP DASAR EKONOMI )
manusia Berusaha dengan proses produksi 34. Yang
bertindak pengorbanan adalah... termasuk
ekonomi, seminimal (1) Dokter bidang
KECUALI... mungkin untuk yang produksi
a. Meningka mendapatkan memberikan ekstraktif...
tkan hasil tertentu jasa (1) Perikanan laut
kemakmur disebut dengan pengobatan (2) Pertambangan
an prinsip ekonomi. kepada (3) Mengumpulkan
b. Hasrat pasien hasil hutan
selalu 31. Prinsip
(2) Seorang (4) Perikanan darat
menerima ekonomi adalah pedagang
apa bagaimana buku di pasar 35. Berikut
adanya mencapai tujuan (3) Seorang adalah
c. Keingina yang... petani yang
n menanami bidang
(1) Maksimum
memperol sawah usaha
dengan
eh (4) Seorang anak agraris,
pengorbanan
pengharg yang KECUALI...
tertentu
aan dari memakai a. Pertanian
(2) Tertentu
sesamany dengan motor b. Perikanan darat
a pengorbanan barangu c. Perkebunan
d. Hasrat tertentu d. Perikanan laut
ingin (3) Tertentu e. Ladang
membant dengan berpindah
u pengorbanan
meringan minimum 36. Pertambanga
kan beban (4) Maksimum n bijih besi
orang lain dengan termasuk
e. Hasrat pengorbanan dalam bidang
untuk minimum produksi...
berkuasa a. Jasa
32. Yang termasuk b. Perdagangan
30. Kaitan antara bidang usaha c. Industri
suatu agraris.. d. Agraris
peristiwa a. Pertambanga e. Ekstraktif
dengan n minyak
lepas pantai 37. Usaha
peristiwa
b. Perikanan peningkatan
ekonomi
darat
yang lain produksi
c. Perikanan
disebut dengan jalan
laut
dengan menambah
d. Pabrik tekstil
hukum faktor-faktor
e. Biro
ekonomi. perjalanan produksi
SE wisata disebut...
B a. Usaha efektif
A 33. Yang termasuk b. Usaha ekstraktif
B
PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI
BAB 1: EKONOMI
(www.bimbinganalumniui.com
KONSEP DASAR EKONOMI )
c. Usaha 2. Meng produksi untuk (1) Tanah dan
produktif gunak meningkatkan sumber daya
d. Usaha an output disebut alam
intensif unggu dengan (2) Tenaga kerja
e. Usaha l ekstensifikasi. (3) Modal
ekstensif (4) Kewirausahaan
meny S
empur E
38. Beriku B
nakan
t adalah A
perala
cara- B
tan
cara Intensifikasi
kerja dalam pertanian
pening 3. Memp adalah dengan
katan ergun cara memupuk,
produk akan pengairan yang
si: dan baik,
1. Me meny penambahan
na eleng lahan, dan
garak pemakaian bibit
mb
an unggul.
ah
latiha
n 41. Meningkatkan
are
kerja jumlah dan mutu
al
4. Mend produksi dapat
me
mp irikan pabrik dilakukan
baran dengan cara
erb
gu dan ekstensifikasi.
an
mena S
ya
E
k mbah
B
an jumla A
gk h B
uta pekerj Ekstensifikasi
n a adalah cara
Yang memperluas
termasuk 39. Perluasan produksi usaha dengan
peningkatan jenis-jenis barang menambah
produksi disebut... faktor produksi.
secara a. Intensifikasi
intensif b. Diversifikasi 42. Faktor-faktor
adalah... c. Ekstensifikas produksi yang
i tersedia dalam
a. 1 dan 2 d. Mekanisasi perekonomian
b. 1 dan 3 e. Spesialisasi dibedakan
c. 2 dan 3 menjadi
d. 3 dan 4 40. Meningkatkan beberapa
e. 1 dan 4 kualitas faktor golongan yaitu...

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 1: EKONOMI
(www.bimbinganalumniui.com
KONSEP DASAR EKONOMI )
43. Dalam faktor yang yang bagus
analisi produksi memp dapat dijual
s ilmu mengakib engar dengan harga
ekono atkan uhi yang lebih
mi output b. Tidak mahal
dikena bertamba ada daripada baju
l h kurang model yang
sebuah dari 1 lain dijajakan
kaidah unit, yang begitu saja
yaitu fungsi dapat tanpa
apa produksi menje dibungkus.
yang memiliki laskan Hal ini
baik karakter... variab termasuk ke
dalam a. Constant el dalam fungsi
skala return to depen distribusi...
kecil scale den a. Pengepakan
belum b. Increasing c. Faktor-faktor b. Periklanan
return to lain dianggap
tentu c. Pembelian
scale konstan
baik d. Pengangkutan
c. Law of d. Model
dalam decreasing e. Penjualan
ekonomi
skala marginal yang logis
besar utility dan benar
(kesel d. Decreasing e. Tidak
uruhan return to ada
). Hal scale hubun
ini e. Law of gan
disebu diminishing
antara
return
t juga harga
denga denga
45. Dalam
n... n
hukum
a. Ceteris jumla
paribus permintaa
h
b. Normative n maupun
baran
economics penawara
g
c. Circular n ada
yang
flow asumsi
dibeli
d. Opportuni yang
ty cost maup
dinamaka
e. Fallacy of un
n “ceteris
Compositi dijual
paribus”
on yang
46. Baju yang
artinya...
44. Jika dibungku
a. Tidak ada
penam s rapi
variab
bahan dengan
el lain
1 unit plastik

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


47. Teori nilai biaya produksi dikemukakan
oleh...
a. Adam Smith
b. David Ricardo
c. Carey
d. Humme
e. Locke

48. Kalau faktor produksi variabel


ditambahkan secara terus menerus pada
faktor produksi tetap, maka akan
mengakibatkan hasil produksi...
(1) Total mula-mula meningkat kemudian
menurun
(2) Total akan terus meningkat
(3) Marginal menurun
(4) Rata-rata terus meningkat

49. Penyelidikan didasarkan atas dalil-dalil


pokok ekonomi melalui pemikiran yang
logis dapat ditarik kesimpulan.
SEBAB
Metode induksi adalah penarikan
kesimpulan yang didasarkan atas
penelitian lapangan.

50. Metode penelitian ekonomi dimana


kesimpulan yang bersifat umum diambil
berdasarkan hal-hal khusu disebut dengan
metode...
a. Deduktif
b. Induktif
c. Teoritis
d. Umum
e. Makro
BAB 2: EKONOMI
PERILAKU KONSUMEN DAN PRODUSEN
www.bimbinganalumniui.com
1. Kepuasan konsumen dari mengonsumsi 4. Manfaat total yang diperoleh dari
barang atau jasa dapat diukur atau mengonsumsi barang atau jasa disebut...
dihitung dengan angka-angka, merupakan a. Marginal utility
salah satu pendekatan untuk mempelajari b. Util
perilaku konsumen, yaitu... c. Utilitas
a. Atribut d. Total utility
b. Kardinal e. Law of diminishing marginal utility
c. Ordinal
d. Agio 5. Selama tambahan kepuasan (marginal
e. Indifference curve utility) masih lebih tinggi dari harga
barang, maka konsumen akan...
2. Tingkat kepuasan seseorang dalam a. Mengurangi konsumsi
mengonsumsi barang atau jasa tidak dapat b. Berhenti mengonsumsi
dihitung dengan angka atau satuan c. Menambah konsumsi
lainnya, tetapi dapat dikatakan lebih tinggi d. Mengurangi anggaran
atau lebih rendah. Pernyataan ini e. Menambah anggaran
merupakan pendapat dari penganut
pendekatan... 6. Kurva indifference menggambarkan
a. Kardinal kombinasi dari dua macam barang atau
b. Ordinal lebih yang memberikan...
c. Nilai guna batas a. Kepuasan yang sama pada konsumen
d. Marginal utility b. Kepuasan yang sama pada produsen
e. Isoquant c. Kepuasan yang sama pada konsumen
dan produsen
3. Turunnya harga barang menyebabkan d. Hasil yang sama pada konsumen
pendapatan riil konsumen bertambah, e. Hasil yang sama pada produsen
sehingga orang dapat membeli barang
lebih banyak. Kondisi ini disebut 7. Kurva yang menunjukkan kombinasi
dengan... konsumsi dua macam barang yang
a. Efek substitusi membutuhkan biaya (anggaran) yang
b. Efek komplementer sama besar adalah kurva...
c. Efek pengganda a. Isocost
d. Efek multiplier b. Isoquant
e. Efek pendapatan c. Budget line
d. Indifference
e. Isoclin

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 2: EKONOMI (www.bimbinganalumniui.com)
PERILAKU KONSUMEN DAN PRODUSEN
8. Kurva indifferensi mempunyai ciri-ciri... 13. Keseimbangan konsumen menunjukkan
(1) Menurun dari kiri atas ke kanan kondisi dimana kepuasan konsumen
bawah adalah maksimum.
(2) Cembung ke arah titik origin SEBAB
(3) Menunjukkan tingkat kepuasan sama Keseimbangan konsumen terjadi pada saat
bagi konsumen kurva permintaan suatu barang
(4) Tidak saling berpotongan berpotongan dengan kurva penawarannya.

9. Kurva yang menghubungkan titik-titik 14. Air yang sangat berguna bagi kehidupan
keseimbangan konsumen pada saat harganya lebih murah, sedangkan berlian
pendapatan konsumen berubah sedangkan yang kurang berguna bagi kehidupan
harga-harga relatif konstan disebut... harganya sangat tinggi. Keadaan tersebut
a. Kurva permintaan dapat dijelaskan melalui konsep...
b. Kurva penawaran a. Paradoks dalam berhemat
c. Kurva Engel b. Teori konsumsi
d. Kurva harga-konsumsi (PCC) c. Teori kardinal
e. Kurva pendapatan-konsumsi (ICC) d. Paradoks nilai
e. Koefisien Gini
10. Kurva garis anggaran bergeser sejajar ke
kanan, berarti... 15. Dalam berproduksi perusahaan dapat
(1) Harga salah satu barang turun mengalami atau berada pada beberapa
(2) Pendapatan nominal meningkat tahap produksi yang sering dibagi dalam
(3) Pendapatan rill menurun tahap produksi I, II, dan III.
(4) Daya beli meningkat SEBAB
Tahap produksi yang rasional ditandai
11. Engel curve menunjukkan hubungan oleh menurunnya produksi marginal dan
produksi rata-rata.
antara jumlah permintaan dengan...
a. Harga barang tersebut
16. Suatu proses produksi berada dalam
b. Harga barang lain
jangka pendek apabila...
c. Banyaknya barang yang diproduksi
a. Mempunyai jangka waktu kurang dari
d. Pengeluaran konsumen
1 tahun
e. Pendapatan konsumen
b. Terjadi tingkat keseimbangan antara
input dan ouput
12. Kurva permintaan secara grafis dapat
c. Paling tidak dalam proses produksi
diturunkan dari...
tersebut terdapat satu faktor produksi
a. Kurva harga-konsumsi
tetap
b. Budget line
d. Bila seluruh input yang digunakan
c. Kurva Lorenz
dalam proses produksi tersebut
d. Kurva pendapatan-konsumsi
merupakan input variabel
e. Kurva isoclin
e. Bila seluruh input yang digunakan
dalam proses produksi tersebut
merupakan input tetap
17. Semakin banyak digunakan dalam
suatu input proses produksi,

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 2: EKONOMI (www.bimbinganalumniui.com)
PERILAKU KONSUMEN DAN PRODUSEN
maka product sama 21. Kurva produksi per unit
marginal dengan nol yang meningkat
product dari b. Average menggam
input tersebut product 23. Dalam
barkan
sama
semakin berbagai pengertian
dengan
turun. Prinsip kombinasi constant
marginal
ini disebut product pengguna return to
dengan law c. Average an dua scale, ouput
of... product sama macam akan naik
a. Return to dengan nol faktor sebanding
scale d. Total product produksi dengan
b. Diminishi lebih dari nol yang kenaikan
ng total e. Marginal input,
menghasil
product product lebih apabila...
kan
c. Diminishi besar dari nol a. Sebagian
ng tingkat
produksi input
average 20. Keseimbangan
product yang yang
produsen terjadi digunaka
d. Diminihin sama
ketika kurva n untuk
g return disebut...
isocost produksi
e. Downwar a. Indifference
d demand bersinggungan ditambah
curve
dengan kurva b. Input
b. Budget line
18. Rata-rata isoquant. tertentu
c. Isoquant
output yang S ditambah diir
d. Isocost
E
dihasilkan per e. Isoclin dengan
B
unit faktor A efisiensi
produksi B 22. Kurva c. Kualitas input
disebut... Di titik isocost yang dipakai
a. Faktor persinggungan yang ditingkatk
produksi antara kurva begeser an
b. Average isocost dengan ke kanan d. Bersama
product isoquant mempuny meningka
c. Total kombinasi ai arti... tkan
produksi pemakaian a. Kepuasan kuantitas
d. Fungsi faktor produksi produsen dan
produksi telah meningkat kualitas
e. Marginal memberikan b. Kepuasan
product e. Semua
tingkat output produsen input
yang optimum. menurun
19. Secara yang
c. Anggaran
matematis, produsen digunaka
Total meningkat n untuk
Product akan d. Anggaran produksi
maksimum produsen ditambah
pada saat... menurun
a. Marginal e. Biaya 24. Sebuah

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 2: EKONOMI (www.bimbinganalumniui.com)
PERILAKU KONSUMEN DAN PRODUSEN
perusa e. Diseconomie
haan s of scale
mengg
unaka
n
input
capital
dan
tenaga
kerja.
Jika
pengg
unaan
input
capital
dan
tenaga
kerja
masin
g-
masin
g
bertam
bah
5%
dan
output
menin
gkat
4%,
maka
fenom
ena ini
dinam
akan...
a. Constant
return to
scale
b. Decreasin
g return
to scale
c. Increasin
g return
to scale
d. Economie
s of scale

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


25. Kesediaan produsen untuk mengorbankan
faktor produksi yang satu demi menambah
penggunaan faktor produksi yang lain
dalam rangka menjaga tingkat produksi
pada isoquant yang sama disebut...
a. Marginal Propencity to Save (MPS)
b. Marginal Propencity to Consume
(MPC)
c. Marginal Efficiency of Capital (MEC)
d. Marginal Rate of Substitution (MRS)
e. Marginal Rate of Technical
Substition (MRTS)
BAB 3: EKONOMI
MEKANISME PASAR
www.bimbinganalumniui.com
1. Perubahan pada biaya produksi akan e. Pendapatan
mempengaruhi hal-hal berikut,
KECUALI... 5. Faktor-faktor yang mempengaruhi
a. Harga pasar permintaan masyarakat adalah...
b. Jumlah barang yang diperdagangkan (1) Harga bahan mentah
c. Penawaran (2) Harga barang itu sendiri
d. Kemampuan produsen dalam (3) Biaya produksi
berproduksi (4) Selera
e. Jumlah barang yang diminta pada
harga tertentu 6. Faktor-faktor yang mempengaruhi
penawaran produsen adalah...
2. Hal-hal berikut ini akan menyebabkan (1) Harga barang itu sendiri
bergesernya kurva permintaan ke sebelah (2) Pendapatan konsumen
kiri... (3) Harga bahan baku
(1) Turunnya pendapatan rata-rata (4) Jumlah penduduk
konsumen
(2) Naiknya harga barang komplementer 7. Hal-hal di bawah ini yang mempengaruhi
(3) Perubahan selera masyarakat jumlah penawaran terhadap suatu barang
(4) Naiknya harga barang substitusi adalah...
(1) Harga barang itu sendiri
3. Faktor-faktor yang mempengaruhi (2) Teknologi
bergesernya kurva permintaan sehingga (3) Prediksi harga di masa yang akan
berakibat jumlah barang yang dibeli datang
berubah, dengan asumsi bahwa harga (4) Biaya produksi
barang yang dibeli tetap adalah...
(1) Pendapatan konsumen 8. Diantara faktor berikut ini, faktor yang
(2) Harga barang lain yang bersangkutan tidak akan menyebabkan pergeseran kurva
(3) Ekspektasi konsumen, jumlah dan penawaran sepatu adalah...
komposisi konsumen di pasar (1) Peningkatan upah pekerja pabrik
(4) Selera konsumen sepatu
(2) Pengenaan pajak pada produksi sepatu
4. Berikut ini adalah faktor-faktor yang (3) Penurunan biaya bahan yang
menyebabkan bergesernya kurva digunakan dalam pembuatan sepatu
permintaan, KECUALI... (4) Peningkatan harga sepatu
a. Penduduk
b. Harapan
c. Harga barang lain
d. Harga input

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 3: EKONOMI
(www.bimbinganalumniui.com
MEKANISME PASAR )
9. Pergeseran kurva penawaran suatu produk 14. Meningkatnya permintaan akan
dapat diakibatkan oleh... mengakibatkan...
a. Pendapatan konsumen a. Harga keseimbangan naik, jumlah
b. Harga barang barang yang diperdagangkan
c. Upah pekerja bertambah
d. A dan C benar b. Harga keseimbangan naik, jumlah
e. A dan B benar barang yang diperdagangkan
berkurang
10. Peningkatan harga kopi kemungkinan c. Harga keseimbangan naik, jumlah
akan menyebabkan... barang yang diperdagangkan tidak
a. Penurunan permintaan kopi berubah
b. Peningkatan permintaan teh d. Harga keseimbangan turun, jumlah
c. Penurunan permintaan gula barang yang diperdagangkan
d. A dan C benar bertambah
e. Semua benar e. Harga keseimbangan turun, jumlah
barang yang diperdagangkan
11. Harga keseimbangan mencerminkan harga berkurang
a. Yang dikehendaki oleh produsen
b. Yang dikehendaki oleh konsumen 15. Meningkatnnya harga beras pada musim
c. Maksimum yang ditetapkan paceklik terjadi karena...
pemerintah a. Permintaan bertambah
d. Minimum yang ditetapkan pemerintah b. Permintaan berkurang
e. Yang berlaku pada saat transaksi c. Biaya produksi naik
d. Penawaran berkurang
12. Yang dimaksud dengan harga e. Penawaran bertambah
keseimbangan adalah...
a. Harga yang berlaku di pasar 16. Jika P adalah harga, Q adalah jumlah
b. Harga yang diinginkan oleh konsumen barang dan hubungan fungsional antara P
c. Harga yang diinginkan produsen dan Q adalah P – bQ + a = 0, maka...
d. Harga yang diminta sama dengan (1) Fungsi tersebut merupakan fungsi
harga yang ditawarkan permintaan
e. Harga asli (2) Fungsi tersebut merupakan fungsi
penawaran
13. Permintaan efektif adalah... (3) Bentuk kurvanya turun miring dari
a. Keinginan seseorang untuk membeli kiri ke kanan bawah
barang (4) Bentuk kurvanya naik miring dari kiri
b. Suatu barang dapat dibeli dengan ke kanan atas
harga tertentu
c. Semua barang dan jasa yang ingin 17. Bila P = harga dan Q = jumlah barang,
dibeli oleh semua pembeli maka fungsi berikut ini yang merupakan
d. Permintaan yang mempunyai daya fungsi permintaan adalah...
beli (1) P = 2Q + 10
e. Jumlah barang yang hendak dibeli dan (2) P = -Q + 5
dapat dijangkau oleh masyarakat (3) P = 1/2 Q +5
(4) P = -1/2 Q +10

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


18. Banyak sedikitnya permintaan konsumen
tergantung dari banyak sedikitnya barang
yang diproduksi oleh produsen.
SEBAB
Menurut Jean Baptiste Say, banyaknya
produksi akan menciptakan permintaan.

19. Kurva penawaran tanah tegak lurus


sejajar sumber harga.
SEBAB
Penawaran tanah bersifat inelastis
sempurna.

20. Permintaan akan barang-barang


kebutuhan pokok pada umumnya
inelastis.
SEBAB
Kenaikan harga barang pokok yang
cukup tinggi akan diikuti oleh perubahan
jumlah barang yang diminta yang relatif
kecil.

21. Ceiling price adalah batas maksimum


harga penjualan oleh produsen.
SEBAB
Kebijakan harga maksimum di Indonesia
misalnya adalah penetapan Harga
Patokan Setempat (HPS) semen.

22. Ketika pemerintah menerapkan kebijakan


harga minimum, maka akan terjadi...
a. Kelebihan permintaan
b. Excess demand
c. Excess supply
d. Premi konsumen
e. Premi produsen
BAB 4: EKONOMI
ELASTISITAS
www.bimbinganalumniui.com
1. Apabila diketahui fungsi permintaannya 5. Jika harga barang X mula-mula Rp
Q= P2 – 5P + 60. Maka koefisien 1.000.00/ buah, jumlah barang X yang
elastisitasnya pada P = 20 adalah... diminta 10 buah, dan pada saat harga
a. E < 1 turun menjadi Rp 800/ buah, jumlah
b. E > 1 barang X yang diminta naik menjadi 20
c. E = 1 buah, dapat disimpulkan bahwa...
d. E = 0 (1) Barang tersebut permintaannya elastis
e. E = ~ (2) Barang tersebut permintaannya
inelastis
2. Fungsi permintaan Q = 4 – P. Elastisitas (3) E > 1
permintaan pada saat harga 2 adalah... (4) E < 1
a. 1
b. 2 6. Diperkirakan elastisitas permintaan beras
c. 3 0,25. Pada saat jumlah beras yang diminta
d. 4 10.000.000 ton, harganya Rp 600,00/kg.
e. 5 Perubahan harga yang dapat
meningkatkan jumlah beras yang diminta
3. Pada harga Rp 200, jumlah barang yang menjadi 10.500.000 ton adalah...
diminta 200 unit, sedangkan jika harga a. Naik Rp 120,00
naik menjadi Rp 240 jumlah barang yang b. Turun Rp 120,00
diminta 180 unit. Koefisien elastisitasnya c. Naik Rp 60,00
adalah... d. Turun Rp 60,00
a. 0,40 e. Turun Rp 50,00
b. 0,20
c. 0,33 7. Jika diketahui koefisien elastisitas
d. 0,66 permintaan terhadap barang X sebesar 0,8.
e. 0,50 Maka jika harga diturunkan sampai 50%,
permintaan akan...
4. Pada saat harga barang Rp 150, a. Naik 50%
permintaan atas barang tersebut adalah 30. b. Turun 20%
Ketika harga barang naik menjadi Rp 450, c. Naik 10%
jumlah permintaan menurun menjadi 15. d. Naik 40%
Maka elastisitasnya adalah... e. Tetap
a. 1,6
b. ~
c. 0,3
d. 0
e. 1

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 4: EKONOMI (www.bimbinganalumniui.com)
ELASTISITAS
8. Pada saat harga barang Rp 2.250, jumlah b. Nisbah antara prosentase perubahan
barang yang diminta 15 unit. Ketika harga kuantitas yang diminta dengan
barang naik Rp 2.500, jumlah barang yang prosentase perubahan harga
diminta turun menjadi 10 unit. Maka... c. Hubungan antara elastisitas dengan
(1) Elastisitas barang tersebut = 1 permintaan
(2) Barang tersebut tergolong inelastis d. Hubungan antara kuantitas yang
sempurna diminta dengan harga
(3) Elastisitas barang tersebut < 1 e. Hubungan antara kuantitas yang
(4) Barang tersebut tergolong elastis diminta dengan elastisitas

9. Elastisitas permintaan terhadap barang X 12. Jika ada kenaikan harga karcis kereta api
besarnya 6, ini berarti... menyebabkan turunnya pendapatan dari
a. Jika harga X Rp 4.000,00/ unit, maka penjualan total, maka permintaan terhadap
permintaan konsumen sebanyak 24 perjalanan menggunakan kereta api
unit bersifat...
b. Jika harga X berubah menjadi Rp a. Elastis
4.000,00/ unit, maka permintaan b. Inelastis
konsumen akan berubah sebanyak 24 c. Elastis sempurna
unit d. Elastis tunggal
c. Jika harga X berubah 4% per unit, e. Unitary elastis
maka permintaan konsumen akan
berubah 24% 13. Pada daerah pemasaran yang memiliki
d. Jika permintaan konsumen terhadap sifat permintaan yang elastis, perusahaan
barang X berubah 4%, maka dapat menaikkan harga.
harga/unit berubah 24% SEBAB
e. Harga naik 6 kali lipat harga asal Kenaikan harga pada daerah yang
memiliki sifat elastis tidak akan
10. Jika harga minyak turun dari Rp mengurangi hasil penjualan.
10.000,00 menjadi Rp 8.000,00, dan
jumlah penjualan naik 20%, dapat 14. Jika elastisitas sebuah barang > 1, maka...
disimpulkan bahwa... (1) Disebut inelastis
a. Permintaan minyak adalah unitary (2) Kenaikan harga akan menurunkan TR
elastis (3) MR-nya negatif
b. Permintaan minyak adalah elastis (4) Penurunan harga akan meningkatkan
c. Permintaan minyak adalah inelastis TR
d. Permintaan minyak adalah inelastis
sempurna 15. Dengan naiknya pendapatan konsumen,
e. Permintaan minyak adalah elastis menyebabkan pembelian barang X
sempurna menurun. Ini berarti barang X...
(1) Barang superior
11. Elastisitas harga permintaan dari suatu (2) Barang mewah
komoditi menunjukkan... (3) Barang normal
a. Hubungan antara elastisitas, harga, (4) Barang inferior
dan kuantitas yang diminta, yang 16. Untuk barang superior, bila harga
dinyatakan dalam prosentase normal atau berada di bawah

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 4: EKONOMI (www.bimbinganalumniui.com)
ELASTISITAS
harga permintaan d. Tidak a. Komplementer
keseimbanga terhadap barang ada barang Y
n, maka... tersebut akan perub b. Substitusi barang
a. Akan ikut turun. ahan Y
terjadi harga c. Tidak
penurunan 18. Apabila terjadi berhubungan
terhad
harga kenaikan dengan barang Y
ap
b. Akan pendapatan, dan d. Barang normal
baran
terjadi permintaan e. Barang inferior
gX
kelebihan terhadap barang
dan
jumlah X meningkat, 22. Kenaikan
baran
barang bisa dipastikan harga barang
gY
yang barang X adalah X yang
e. Tidak ada
diminta barang inferior. mengakibatk
perub
c. Akan an turunnya
ahan
terjadi pembelian
kelebihan permi terhadap
harga ntaan barang Y
yang terhad menunjukkan
ditapenaw ap X dan Y
arankan baran barang
d. Elastisitas gY komplemente
permintaa r.
n barang > S
1 21. Jika
E
e. Elastisitas elastisitas
B
permintaa antara A
n barang < barang X B
1 dan Bagi barang
barang Y substitusi
17. Barang bernilai kenaikan
Giffen adalah positif, harga barang
barang maka X akan
inferior yang dapat mengakibatk
efek dipastikan an
pendapatanny bahwa bertambahny
a lebih besar barang a pembelian
daripada efek barang Y.
X...
substitusinya. S berbanding terbalik
SE E dengan pendapatan.
B B
A A 19. Menurut Engel, jika
B B kenaikan pendapatan
Bagi barang Jumlah
yang besar
Giffen ketika permintaan
menyebabkan
harganya terhadap barang
penurunan konsumsi
turun inferior

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 4: EKONOMI (www.bimbinganalumniui.com)
ELASTISITAS
atas suatu 23. Jika K dan L baran
jenis barang, adalah barang gL
maka barang komplementer, (4) Penur
maka ini berarti
tersebut unan
bahwa...
termasuk harga
(1) Kenai
barang... K
kan
a. Inferior akan
harga
b. Mewah menga
K
c. Kebutuha kibatk
akan
n pokok an
meng
d. Substitusi kenaik
akibat
e. Komplem an
enter kan
pembe
kenai
lian
20. Apabila X kan
baran
adalah barang pemb
gL
komplemente elian
r bagi barang baran
Y, maka gL
kenaikan (2) Kenai
harga X akan kan
mengakibatka harga
n... K
a. Berkurang akan
nya meng
permintaa akibat
n barang kan
Y penur
b. Bertamba unan
hnya
harga
permintaa
n barang baran
Y gL
c. Bertamba (3) Penur
hnya unan
permintaa harga
n barang K
X akan
meng
akibat
kan
penur
unan
harga
pemb
elian

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


24. Barang X dan barang Y adalah barang
komplementer, sehingga elastisitas silang
kedua barang tersebut adalah...
a. Positif > 1
b. Negatif
c. Positif < 1
d. Negatif > 1
e. positif

25. Kenaikan harga barang X yang


mengakibatkan turunnya pembelian
barang Y menunjukkan X dan Y adalah
barang substitusi.
SEBAB
Bagi barang substitusi, kenaikan harga
barang X akan mengakibatkan
berkurangnya pembelian barang X dan
kedudukannya digantikan oleh barang Y.

26. Berikut ini adalah contoh pasangan


barang yang bersifat substitusi,
KECUALI...
a. Nasi – singkong
b. Rotan – bambu
c. Pensil – pulpen
d. Bus – kereta api
e. Baju – celana

27. Berikut ini adalah contoh pasangan


barang yang bersifat komplementer secara
sempurna...
a. Baju – celana
b. Sepatu kiri – sepatu kanan
c. Motor – bensin
d. Buku tulis – pulpen
e. Makanan – minuman
BAB 5: EKONOMI
PERTUMBUHAN DAN PEMBANGUNAN EKONOMI

www.bimbinganalumniui.com

1. Setiap negara yang mengalami d. Penyediaan dana, sehingga mencukupi


pertumbuhan pasti mengalami semua pengeluaran total rumah tangga
pembangunan. e. Penyediaan lapangan kerja secara luas,
SEBAB sehingga dapat menyerap
Tujuan pembangunan ekonomi adalah pengangguran
peningkatan pendapatan penduduk saja.
5. Pertumbuhan ekonomi dilihat dari
2. Pembangunan ekonomi Indonesia yang
pertumbuhan output dan pertumbuhan
didasarkan kepada Demokrasi Ekonomi
penduduk yang saling berkaitan.
menentukan bahwa masyarakat harus
Sedangkan pertumbuhan output
memegang peranan aktif dalam
ditentukan oleh 3 faktor yaitu sumber
merencanakan dan mengatur
alam, jumlah penduduk, dan persediaan
pembangunan.
barang modal. Pendapat ini dikemukakan
SEBAB
oleh...
Masyarakat Indonesia yang berjumlah
a. Adam Smith
banyak merupakan modal dasar
pembangunan Indonesia. b. David Ricardo
c. J.A. Schumpter
3. Agar pembangunan ekonomi dan d. Rostow
peningkatan kesejahteraan rakyat dapat e. Sollow-Swan
terlaksana dengan cepat, harus dibarengi
dengan pertumbuhan jumlah penduduk 6. Untuk mengukur distribusi pendapatan di
yang besar. suatu negara dapat digunakan...
SEBAB (1) Kurva isocost
Jumlah penduduk yang besar merupakan (2) Kurva Lorenz
salah satu modal dasar pembangunan. (3) Kurva Engel
(4) Koefisien Gini
4. Pembangunan ekonomi pada dasarnya
berkaitan dengan hal-hal sebagai berikut, 7. Apabila koefisien Gini dari suatu kurva
KECUALI... Lorenz di suatu negara adalah 0,65, maka
a. Penggunaan faktor-faktor langka, dapat kita katakan bahwa di negara
sehingga dapat digunakan secara tersebut...
maksimal (1) Tidak terjadi ketimpangan pendapatan
b. Penggunaan faktor-faktor terbatas, (2) Pemerataan pendapatan relatif sama
sehingga penggunaannya efisien (3) Banyak orang kaya
c. Peningkatan produksi barang dan jasa, (4) Pemerataan pendapatan sangat
sehingga hasilnya dapat memenuhi timpang
kebutuhan

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 5: EKONOMI (www.bimbinganalumniui.com)
PERTUMBUHAN DAN PEMBANGUNAN EKONOMI
8. Makin buruk distribusi pendapatan di (3) Terciptanya suatu kerangka dasar
sebuah negara, maka koefisien Gininya... politik, sosial, dan institusional
a. Makin kecil (4) Masyarakat bosan terhadap keajaiban
b. Makin mendekati nol
c. Tidak terpengaruh 14. Berikut ini adalah pertumbuhan ekonomi
d. Makin mendekati satu menurut Friedrich List...
e. Lebih besar dari satu (1) Berburu dan mengembara
9. Dalam menciptakan pertumbuhan (2) Rumah tangga tertutup
ekonomi, teori Schumpter menekankan (3) Bertani dan beternak
pentingnya peranan... (4) Rumah tangga kota
a. Sumber daya alam
b. Modal 15. Tingkat tertinggi pertumbuhan ekonomi
c. Ahli ekonomi menurut Rostow adalah...
d. Pemimpin negara a. Lepas landas
e. Pengusaha b. Maturity (kematangan/ gerakan ke
arah kedewasaan)
10. Berikut ini termasuk pertumbuhan c. High mass consumption (konsumsi
ekonomi menurut Bruno Hildebrand tinggi)
adalah... d. Pra tinggal landas
(1) Perdagangan innatura e. Tradisional
(2) Perdagangan memakai uang
(3) Perdagangan kredit 16. Berikut adalah pernyataan yang benar...
(4) Perdagangan internasional (1) Werner Sombart melihat
perkembangan perekonomian suatu
11. Tingkatan terakhir dalam teori negara berdasarkan pertumbuhan
pertumbuhan ekonomi Werner Sombart masyarakat (kapitalisme)
adalah terwujudnya masyarakat... (2) Friedrich List melihat kemajuan
(1) Tinggal landas perekonomian suatu negara dapat
(2) Kapitalis raya diukur menurut kemajuan teknik
(3) Industri dan perdagangan produksi yang dipergunakannya
(4) Sosialis (3) Karl Bucher melihat kemajuan
perekonomian dilihat dari hubungan
12. Berikut ini adalah pertumbuhan ekonomi antara produsen dalam menyalurkan
menurut Friedrich List... barang hasil produksinya sampai ke
a. Masa perekonomian tertutup konsumen
b. Masa pertumbuhankaran uang (4) Bruno Hildebrand melihat
c. Masa pra tinggal landas perkembangan perekonomian
d. Masa barter berdasarkan perkembangan sarana
e. Masa industri dan perniagaan tukar-menukar

13. Masyarakat lepas landas menurut Rostow 17. Pembangunan ekonomi bisa dilihat dari...
memiliki ciri-ciri... (1) Hilangnya kemiskinan
(1) Tingkat investasi mengalami kenaikan (2) Kenaikan GNP
(2) Struktur dan keahlian tenaga kerja di (3) Terpeliharanya kelestarian alam
bidang perdagangan (4) Kenaikan income per kapita

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 5: EKONOMI (www.bimbinganalumniui.com)
PERTUMBUHAN DAN PEMBANGUNAN EKONOMI
18. Di negara penghasilan penduduk 22. Pertumbuhan
sedang dilakukan d. Tingginya ekonomi
berkembang, pemerintah tingkat terlihat
pertambahan dengan cara... konsumsi
dengan
penduduk a. Devaluasi e. Tingginya
adanya
tingkat
merupakan b. Pajak peningkatan
penganggura
hambatan progresif dan produksi
n
dalam subsidi
barang dan
pembangunan c. Deregulasi
jasa,
karena... d. Revaluasi
pengingkatan
(1) Adanya e. Migrasi
GNP, dan
kelebihan income per
modal 20. Cara untuk
kapita.
untuk meningkatkan
S
melakuka pemerataan E
n distribusi B
investasi pendapatan A
(2) Umumny adalah... B
(1) Memberlaku Pembanguna
a
kan n ekonomi
pertamba
penghasilan terlihat
han
yang dengan
penduduk adanya
di negara progresif
efisiensi
sedang (2) Memperluas
kesempatan penggunaan
berkemba sumber-
kerja
ng sumber
(3) INPRES desa
produktivi tertinggal ekonomi,
tasnya (4) Memperluas penyediaan
tinggi Kredit Usaha lapangan
(3) Tingkat Kecil kerja, dan
struktur berkurangnya
perekono 21. Berikut kemiskinan
miannya merupakanpakan absolut.
agraris ciri-ciri negara
23. Akibat buruk dari
(4) Hampir sedang
pengangguran
seluruh berkembang, adalah...
pendapata KECUALI... (1) Menimbu
nnya a. Rendahnya lkan
habis tingkat
kehidupan ketidaksta
untuk bilan
keperluan b. Rendahnya
tingkat sosial dan
konsumsi politik
produktivitas
c. Tingginya (2) Menaikkan harga
19. Upaya barang
tingkat
pemerataan (3) Menurunnya
pertambahan
PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI
BAB 5: EKONOMI (www.bimbinganalumniui.com)
PERTUMBUHAN DAN PEMBANGUNAN EKONOMI
pendapata (3) Pembanguna (enviromenta
n nasional n bendungan l cost)
(4) Ketimpan (4) Pembanguna e. Peluang
gan n hotel (opportunity
jumlah cost)
penduduk 25.
Pembang
24. Invest unan
asi selain
dibeda mengelua
kan rkan
atas biaya
investa dalam
si bentuk
otono uang
m untuk
(auto membeli
mous bahan
invest bangunan
ment) juha
dan mengakib
investa atkan
si biaya
terimb berupa
as petani
(induc setempat
ed tidak bisa
invest bertani
ment). lagi.
Beriku Biaya
t yang terakhir
termas tersebut
uk dalam
investa ilmu
si ekonomi
otono disebut
m biaya...
adalah a. Sosial (social
... cost)
(1) Pengemba b. Pembanguna
ngan n
saluran (development
irigasi al cost)
(2) Inpres c. Private
Desa (private cost)
Tertinggal d. Lingkungan

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


26. Suatu negara disebut makmur bila...
a. Memiliki kekayaan alam yang
melimpah
b. Pendapatan nasionalnya tinggi
c. Produksi nasional dibagikan secara
adil dan merata
d. Para pemimpin negara tersebut mau
bekerja keras, cerdas, dan jujur
e. Rakyatnya dapat memenuhi kebutuhan
dengan mudah

Anda mungkin juga menyukai