Anda di halaman 1dari 2

JENIS KETERAMPILAN : PEMERIKSAAN ANTENATAL

LAHAN PRAKTEK : ………………………………………….


NAMA MAHASISWA : ………………………………………….
NIM : ………………………………………….
TANGGAL : ………………………………………….

Keterangan Penilaian:
4 - Dapat dilakukan dengan mandiri.
3 - Dapat dilakukan, namun dengan supervisi.
2 - Dapat dilakukan, namun dengan bantuan.
1 - Tidak dilakukan.

LANGKAH / KEGIATAN 4 3 2 1
PERSIAPAN SEBELUM TINDAKAN
Persiapan diri
1. Cuci tangan
2. Menyiapkan alat :Sarung tangan, kom tertutup berisi kapas dtt (6
buah), penlight (senter), metlin / pita meter, laenec / doppler. Refleks
hammer, jam tangan, perlak dan pengalas, bengkok, tensimeter,
stetoskop, thermometer axilla, lila, tissue.
3. Pengosongan kandung kemih
4. Komunikasi
 Menjelaskan kepada klien tujuan pemeriksaan
 Menanyakan keadaan ibu dan keluhannya
 Menjaga privasi dan keamanan klien
 Mengatur posisi klien
 Bersikap ramah dan luwes
PEMERIKSAAN
1. Pemeriksaan umum :
 TTV, BB, TB
 Keadaan umum dan kesadaran klien, kebersihan keseluruhan
2. Pemeriksaan daerah kepala :
 Kepala, rambut, muka, telinga, bagian leher
3. Pemeriksaan daerah dada : jantung, paru
 Payudara dan putting susu
4. Pemeriksaan abdomen :
 Inspeksi abdomen
 Pengukuran tinggi fundus uteri (TFU)
 Maneuver Leopold 1 Tentukan bagian janin yang terdapat di
fundus, dengan cara tangan kanan kiri meraba bagian fundus.
 Maneuver Leopold 2 Untuk menentukan bagian apa yang terdapat
di samping kanan dan kiri perut ibu.
 Maneuver Leopold 3 Untuk menentukan bagian apa yang terdapat
pada bagian bawah perut dan apakah bagian terbawah janin sudah
masuk PAP.
 Maneuver Leopold 4 Untuk menentukan sampai seberapa bagian
terbawah janin masuk PAP.
5. Auskultasi denyut jantung janin (djj) dengan Laenec
 Menentukan punctum maksimum
 Menilai frekuensi, kekuatan dan keteraturan
6. Pemeriksaan perineum (sesuai indikasi):
 Mengatur posisi klien
 Memeriksa kebersihan
 Memeriksa adanya pengeluaran pervaginam (darah, secret),
hemoroid, varises vulva, lesi dll
7. Pemeriksaan ekstremitas bawah :
 Inspeksi
 Memeriksa adanya edema dan varises
 Memeriksa reflex patella
Total Skor : Jumlah skor yang diperoleh x 100
108

Kriteria lulus:
 Bila total skor >75 dan tanpa nilai “1” pada tiap komponen penilaian.

CATATAN/REFLEKSI :

TANGGAL : ________________
PENGUJI/SUPERVISOR MAHASISWA

(___________________________________) (__________________________________)

Anda mungkin juga menyukai