Anda di halaman 1dari 20

Agenda

Pengarahan dan Penyampaian Tata Tertib

Penyampaian Teknis Administrasi Peserta

Penyampaian Kurikulum

Pelaksanaan Pre Test

Penutup

3
ADMINISTRASI KEGIATAN

1. Peserta diwajibkan membuat surat tugas yang berisi bahwa saudara


ditugaskan dalam kegiatan penyusunan DAK dan mengikuti Worskhop DAK
yang diselenggarakan selama 2 hari pada tanggal 17 dan 18 Juni 2020
2. Surat Tugas dikirimkan paling lambat tanggal 17 Juni 2020 melalui email
wiwit@bappenas.go.id dengan subject Surat Tugas Workshop DAK atau
melalui WAG Workshop DAK
3. Peserta Wajib mengisi daftar hadir secara online melalui bit.ly/daftarhadir-
dak
4. Untuk Penggantian paket data internet, pusbindiklatren akan mengirimkan
kwitansi untuk ditandatangani peserta
LINK PRE TEST

bit.ly/pretestDAK2021
LINK ZOOM

1. Link zoom pelatihan hari pertama diakses melalui bit.ly/dak-1


2. Link zoom pelatihan hari Kedua diakses melalui bit.ly/dak-2
TATA TERTIB KEGIATAN
1. Workshop dilaksanakan pada Rabu, 17 Juni 2020 dan 7. Peserta juga dapat mengajukan pertanyaan secara tidak langsung
Kamis, 18 Juni 2020. selama sesi pemaparan narasumber melalui tulisan menggunakan
aplikasi Slido (bit.ly/tanya-dak) yang dapat diakses pada waktu acara
2. 1 (satu) akun zoom hanya boleh diikuti oleh 1 orang (tidak ada berlangsung. Moderator berhak memilih pertanyaan yang akan
pengelompokkan orang) disampaikan kepada narasumber.
3. Seluruh peserta pelatihan harus menggunakan 8. Peserta diwajibkan menggunakan pakaian bebas rapi.
komputer/laptop selama pelatihan (tidak menggunakan hp) 9. Peserta diharapkan menggunakan virtual background sebagai latar
4. Pada setiap hari pelaksanaan workshop, peserta masuk/join video yang akan dibagikan melalui e-mail.
meeting ke akun Zoom pelaksanaan kegiatan menggunakan 10. Setiap harinya peserta mengisi daftar yang diakses melalui
link atau Meeting ID dan password yang telah dibagikan bit.ly/daftarhadir-dak
melalui e-mail. Join Meeting dilakukan paling lambat pukul 11. Peserta wajib mengisi kusioner narasumber secara online yang diakses
08.00 WIB atau satu setengah jam sebelum acara dimulai melalui bit.ly/penilaian-dak
untuk dilakukan filter oleh host/operator.
12. Pada saat simulasi aplikasi para peserta akan diberikan waktu untuk
5. Peserta melakukan pengaturan nama dengan format sebagai melakukan uji coba, dan host dapat memberikan akses share screen
berikut: untuk menunjukkan permasalahan dalam aplikasi (diawali dengan
menekan tombol “raise hand” untuk menginformasikan kepada pembicara
KODE PESERTA - NAMA DEPAN - UNIT KERJA 13. Peserta yang mendapatkan sertifikat jika mengikuti workshop selama dua
hari tersebut
Contoh: 001-BAGUS-Bappeda-Kab Kebumen
14. Sertifikat akan diberikan melalui email peserta setelah pelaksanaan
6. Host akan mematikan suara/audio seluruh peserta selama workshop selesai
sesi pemaparan dari narasumber. Host akan kembali
menyalakan audio bagi peserta yang mengajukan pertanyaan 15. Peserta diharapkan mengikuti seluruh rangkaian acara dengan khidmat
pada saat sesi tanya jawab. dan tertib. Seluruh rangkaian acara akan direkam dan disimpan oleh
panitia sebagai bentuk pertanggungjawaban.
AGENDA KEGIATAN
HARI 1: RABU, 17 JUNI 2020

WAKTU (WIB) MATERI NARASUMBER

• Pusbindiklatren
08.30 – 09.00 Pembukaan
• Direktorat Otonomi Daerah

Kebijakan umum serta Regulasi Perencanaan dan Penganggaran


09.00 – 10.30 Direktorat Otonomi Daerah
DAK Fisik dan Non Fisik

Proses pengalokasian, penganggaran dan penyaluran Dana Direktorat Dana Transfer Khusus, Ditjen Dana
10.30 – 12.00
Transfer Khusus Perimbangan Kementerian Keuangan
12.00 – 13.00 Ishoma

Direktur Fasilitasi Dana Perimbangan dan


Mekanisme penganggaran APBD yang bersumber dari DAK di
13.00 – 14.30 Pinjaman Daerah, Ditjen Keuangan Daerah,
Daerah
Kementerian Dalam Negeri

Kebijakan umum tentang Pelaporan, Monitoring dan Evaluasi Dana


14.30 – 16.00 Direktorat Otonomi Daerah
Transfer Khusus
AGENDA KEGIATAN
HARI 2: KAMIS, 18 JUNI 2020

WAKTU
MATERI NARASUMBER
(WIB)

Kepala Biro Perencanaan Kementerian


Kesehatan
Petunjuk Teknis dan Petunjuk Pelaksanaan DAK Fisik per Bidang Kepala Biro Perencanaan Kementerian
08.00 – 12.30
(Kesehatan, Pendidikan dan Infrastruktur) Pendidikan
Kepala Pusat Fasilitasi Infrastruktur Daerah,
Kementerian PUPR

12.30 – 13.00 Ishoma


Simulasi Penggunaan aplikasi KRISNA DAK dari proses
13.00 – 16.00 Direktorat Otonomi Daerah
pengusulan sampai dengan penandatanganan RK
16.00 – 16.30 Monev Pusbindiklatren
• Pusbindiklatren
16.30 – 17.00 Penutupan
• Direktorat Otonomi Daerah
PENGISIAN DAFTAR HADIR

bit.ly/daftarhadir-dak
UNDUH BAHAN MATERI

bit.ly/materi-workshop-dak
LINK PENILAIAN NARASUMBER

bit.ly/penilaian-dak
VIRTUAL BACKGROUND

Peserta diharapkan memasang virtual background pada aplikasi ZOOM


sesuai dengan jadwal pelaksanaan kegiatan

File gambar virtual background dapat diunduh melalui tautan


bit.ly/materi-workshop-dak
PERTANYAAN TERTULIS MELALUI APLIKASI SLIDO

Pertanyaan tertulis kepada narasumber dapat disampaikan melalui tautan berikut:

bit.ly/tanya-dak
Langkah 1: Tuliskan pertanyaan Anda maksimal 300 karakter

Langkah 2: Tuliskan nama Anda dengan format


NAMA – K/L (contoh: ADI - KEMENHUB)

Langkah 3: Tekan tombol “KIRIM”


PERTANYAAN LANGSUNG
(KHUSUS PESERTA ZOOM MEETING)

Peserta yang akan mengajukan pertanyaan, terlebih dahulu


menekan tombol Raise Hand yang ada di aplikasi ZOOM

Langkah 1. Klik menu “Participants” di bagian bawah

Langkah 2.
Keluar
jendela putih
yang berisi Langkah 3.
nama-nama Simbol
peserta. Klik tangan warna
tombol Raise biru muncul
Hand di di samping
sudut kanan nama Anda
bawah

Tekan Lower Hand untuk menyudahi/


membatalkan pengajuan pertanyaan
SURVEI KEBUTUHAN DIKLAT
DAN PELAYANAN PUSBINDIKLATREN BAPPENAS

Dalam rangka menjalankan tugas dan fungsi dan meningkatkan kualitas


pelayanan, Pusbindiklatren Bappenas melakukan survei kebutuhan
diklat dan pelayanan. Mohon Bapak/Ibu dapat berpartisipasi mengisi
survei tersebut dengan mengakses tautan berikut:

bit.ly/survei-tna-layanan
KUESIONER ALUMNI SURVEY
Para peserta yang merupakan alumni program pendidikan dan/atau pelatihan
PHRD IV Pusbindiklatren Bappenas diharapkan partisipasinya mengisi
e-kuesioner alumni survey melalui tautan berikut:

Program Pendidikan Dalam Negeri : www.surveymonkey.com/r/profilgelardn

Program Pendidikan Luar Negeri : www.surveymonkey.com/r/profilgelarln

Program Pendidikan Linkage : www.surveymonkey.com/r/profilgelarlkg

Program Pelatihan : www.surveymonkey.com/r/profilnongel

Mohon abaikan apabila Saudara telah mengisi formulir


yang pernah dikirim oleh tim tracer study Pusbindiklatren Bappenas
E-ISSN : 2722-0842 (online)
P-ISSN : 2721-8309 (cetak)

Dalam rangka melengkapi Jurnal Perencanaan Pembangunan (JPP)/


The Indonesian Journal of Development Planning yang telah diterbitkan
Kementerian PPN/Bappenas sebelumnya, serta untuk memfasilitasi karyasiswa
Pusbindiklatren Bappenas menerbitkan hasil penelitian/kajiannya, telah terbit
The Journal of Indonesia Sustainable Development Planning (JISDeP).

Penerbitan ini didukung JPP Bappenas, PPPI, Forum Prodi S2 Linkage, LIPI dan
Kemenristek. Silakan men-download dan memanfaatkannya.

Kami mengundang Bapak/Ibu untuk mengirimkan research papers, policy papers,


commentaries, dan book reviews terkait SDGs dan perencanaan pembangunan.

http://journal.pusbindiklatren.bappenas.go.id

Anda mungkin juga menyukai