Anda di halaman 1dari 4

212

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI


UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
FAKULTAS TEKNIK
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
NO.:RPS/MEK/6646/2014 SEM: VIII SKS: 6L Revisi: 01 Tanggal 28 Agustus 2015

PROGRAM STUDI : Pendidikan Teknik Mekatronika


MATA KULIAH : Tugas Akhir Skripsi
DOSEN PENGAMPU : TIM

I. DESKRIPSI MATA KULIAH


Mata kuliah Tugas Akhir Skripsi memandu mahasiswa untuk memahami serta mampu menerapkan konsep dasar penelitian. Mahasiswa dituntun untuk dapat membuat proposal
penelitian dengan melakukan: analisis permasalahan dari suatu kondisi (latar belakang masalah), identifikasi masalah, batasan masalah, rumusan masalah, tujuan penelitian.
Kemudian dilanjutkan dengan kajian pustaka, kajian penelitian yang relevan, membuat kerangka berfikir pemecahan masalah, dan mengusulkan penyelesaian masalah yang
bersifat sementara (hipotesis) atau mengajukan pertanyaan penelitian yang lebih rinci. Setelah itu dilanjutkan dengan pemilihan metode penelitian, populasi dan sampel penelitian,
instrumen pengumpul data, dan teknik analisis data yang sesuai dengan rumusan masalah yang ada. Jika instrumen penelitian sudah siap, mahasiswa dapat melaksanakan
penelitian, menganalisis data, memaknai hasil analisis data, membuat kesimpulan, dan melaporkan hasil penelitian dalam bentuk Tugas Akhir Skripsi. Tugas Akhir Skripsi disusun
sesuai aturan penulisan yang benar dan bebas dari plagiasi.

II. CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH


1. Bertaqawa kepada Tuhan YME dan mampu menunjukkan sikap regius dan berkarakter,
2. Mahasiswa berpartisipasi aktif, bertanggungjawab, dan memiliki motivasi mengembangkan diri,

Dibuat oleh: Dr. Samsul Hadi, M.Pd., Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen tanpa ijin tertulis dari Fakultas Teknik, Ketua Prodi : Diperiksa oleh:
M.T. Universitas Negeri Yogyakarta
213

3. Mahasiswa mampu menerapkan (merencanakan, membuat, dan mempresentasikan) konsep dasar penelitian,
4. Mahasiswa memiliki kemampuan berkomunikasi secara efektif baik dalam bentuk tulisan maupun lisan, berpikir kritis dan membuat keputusan yang tepat.

III. MATRIK RENCANA PEMBELAJARAN


Pertemu Capaian Pembelajaran Bahan Kajian Model/Metode Pengalaman Belajar Indikator Penilaian Teknik Bobot Waktu Referensi
an ke Pembelajaran Penilaian Tagihan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 Memahami pedoman Tugas  Pedoman penulisan  Ceramah  Mhs memahami pedoman  Dapat menjelaskan Kartu 6 300’ 1&2
Akhir Skripsi Tugas Akhir Skripsi  Diskusi penulisan Tugas Akhir cara menyusun Pemantauan
 Tugas mandiri Skripsi proposal Tugas Akhir Fisik TAS
 Mhs mengkaji pedoman Skripsi
Tugas Akhir Skripsi  Aktif konsultasi pada
koordinator /
pembimbing
2 Pra Proposal Tugas Akhir  Analisis  Diskusi  Menganalisis  Melakukan analisis Kartu 0 300’ 1&2
Skripsi permasalahan dari  Tugas mandiri permasalahan dari suatu permasalahan dari Pemantauan
suatu kondisi (latar  Presentasi kondisi suatu kondisi Fisik TAS
belakang masalah)  Mengidentifikasi masalah  Melakukan identifikasi
 Identifikasi masalah  Mematasi masalah masalah
 Batasan masalah  Merumuskan masalah  Melakukan
 Rumusan masalah  Menyatakan tujuan pembatasan masalah
 Tujuan penelitian penelitian  Melakukan perumusan
masalah
 Menentukan tujuan
penelitian
3 Proposal Tugas Akhir Skripsi  Analisis  Diskusi  Menulis analisis  Dapat menulis analisis Kartu 0 300’ 1&2
(1) permasalahan dari  Tugas mandiri permasalahan dari suatu permasalahan dari Pemantauan
suatu kondisi  Presentasi kondisi suatu kondisi Fisik TAS
 Identifikasi masalah  Menulis identifikasi  Dapat menulis
 Batasan masalah masalah identifikasi masalah
 Rumusan masalah  Menulis batasan masalah  Dapat menulis batasan
 Tujuan penelitian  Menulis rumusan masalah
masalah  Dapat menulis rumusan
 Menulis tujuan penelitian masalah
 Dapat menulis tujuan
penelitian

Dibuat oleh: Dr. Samsul Hadi, M.Pd., Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen tanpa ijin tertulis dari Fakultas Teknik, Ketua Prodi : Diperiksa oleh:
M.T. Universitas Negeri Yogyakarta
214

4 Proposal Tugas Akhir Skripsi  Kajian pustaka  Diskusi  Menulis kajian pustaka  Dapat menulis kajian Kartu 0 300’ 1&2
(2)  Kajian penelitian  Tugas mandiri  Menulis kajian penelitian pustaka Pemantauan
relevan  Presentasi relevan  Dapat menulis kajian Fisik TAS
 Kerangka berfikir  Membuat kerangka penelitian relevan
 Hipotesis / berfikir  Dapat menulis
pertanyaan penelitian  Membuat hipotesis / kerangka berfikir
pertanyaan penelitian  Dapat menulis
hipotesis / pertanyaan
penelitian
5 Proposal Tugas Akhir  Metode penelitian  Diskusi  Menulis metode  Dapat menulis metode Kartu 0 300’ 1&2
Skripsi (3)  Populasi dan sampel  Tugas mandiri penelitian penelitian Pemantauan
penelitian  Presentasi  Menulis populasi dan  Dapat menulis populasi Fisik TAS
 Instrumen sampel penelitian dan sampel penelitian
pengumpul data  Membuat instrumen  Dapat membuat
 Teknik analisis data pengumpul data instrumen pengumpul
 Menulis teknik analisis data
data  Dapat menulis teknik
analisis data
6 Validasi instrumen  Validitas  Diskusi  Membuktikan validitas  Dapat menghitung Kartu 0 300’ 1&2
penelitian  Reliabilitas  Tugas mandiri instrumen validitas instrumen Pemantauan
 Presentasi  Menghitung reliabilitas  Dapat menghitung Fisik TAS
instrumen reliabilitas instrumen
7–9 Pelaksanaan penelitian  Etika peneliti  Tugas mandiri  Menyesuaikan diri  Dapat menyesuaikan Kartu 0 900’ 1&2
 Pengumpulan data dengan lingkungan diri dengan lingkungan Pemantauan
penelitian penelitian Fisik TAS
 Menjaga norma  Dapat menjaga norma
 Mengumpulkan data  Memperoleh data
10 - 14 Penyusunan laporan Tugas  Pedoman penulisan  Diskusi  Menyusun laporan Tugas  Dapat menyusun Kartu 12 1500’ 1&2
Akhir Skripsi Tugas Akhir Skripsi  Tugas mandiri Akhir Skripsi laporan Tugas Akhir Pemantauan
 Presentasi Skripsi Fisik TAS
15-16 Ujian Tugas Akhir Skripsi  Laporan Tugas Akhir  Presentasi  Mahasiswa  Dapat Rubrik 8 600’ 1&2
Skripsi  Tanya jawab mempertahankan mempertahankan Penilaian TAS
Laporan Tugas Akhir Laporan Tugas Akhir
Skripsi Skripsi

Dibuat oleh: Dr. Samsul Hadi, M.Pd., Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen tanpa ijin tertulis dari Fakultas Teknik, Ketua Prodi : Diperiksa oleh:
M.T. Universitas Negeri Yogyakarta
215

IV. BOBOT PENILAIAN*)


NO ASPEK KOMPONEN BOBOT SKOR (1 – 5) BOBOT * SKOR
1 Penilaian Naskah TAS Pemilihan judul dan perumusan masalah penelitian 2
Relevansi kajian teoritik dengan permasalahan penelitian dan 3
kemutakhiran sumber pustaka
Ketepatan metodologi (teknik sampling, metode pengumpulan data, 3
analisis data, dsb.)
Kedalaman bahasan dan kelogisan paparan hasil penelitian 3
Keaslian karya tulis, bahasa, dan tata tulis 1
2 Penilaian Ujian Lisan Kemampuan menyatakan pendapat secara logis dan benar 2
Ketepatan menjawab pertanyaan ujian 2
Penguasaan materi 2
Tatakrama dan etika 2
Jumlah 20
Nilai Rerata
*) Penilaian aspek, jenis penilaian dan pembobotan disesuaikan dengan capaian pembelajaran dan karakteristik mata kuliah

V. SUMBER BACAAN
1. Istanto Wahyu Djatmiko, dkk. 2013. Pedoman Penyusunan Tugas Akhir Skripsi. Yogyakarta: Fakultas Teknik Universitas Negeri ogyakarta.
2. Universitas Negeri ogyakarta. 2011. Pedoman Penulisan Tugas Akhir. Yogyakarta: Universitas Negeri ogyakarta.

Dibuat oleh: Dr. Samsul Hadi, M.Pd., Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen tanpa ijin tertulis dari Fakultas Teknik, Ketua Prodi : Diperiksa oleh:
M.T. Universitas Negeri Yogyakarta

Anda mungkin juga menyukai

  • Kepengurusan Quntum Club 2020
    Kepengurusan Quntum Club 2020
    Dokumen1 halaman
    Kepengurusan Quntum Club 2020
    I Nyoman Ferry Wirantika Putra
    Belum ada peringkat
  • FARINGITIS
    FARINGITIS
    Dokumen10 halaman
    FARINGITIS
    I Nyoman Ferry Wirantika Putra
    Belum ada peringkat
  • Soal Rinitis
    Soal Rinitis
    Dokumen1 halaman
    Soal Rinitis
    I Nyoman Ferry Wirantika Putra
    Belum ada peringkat
  • Sinusitis
    Sinusitis
    Dokumen11 halaman
    Sinusitis
    I Nyoman Ferry Wirantika Putra
    Belum ada peringkat
  • C&D-YanFar KLP 3 v6
    C&D-YanFar KLP 3 v6
    Dokumen48 halaman
    C&D-YanFar KLP 3 v6
    I Nyoman Ferry Wirantika Putra
    Belum ada peringkat
  • Dipiro 1452
    Dipiro 1452
    Dokumen6 halaman
    Dipiro 1452
    I Nyoman Ferry Wirantika Putra
    Belum ada peringkat