Anda di halaman 1dari 1

Nama : Dila Maryami

NIM : P20620118010

Tingkat : III-A Keperawatan

Perilaku Tidak Sehat Di Fasilitas Pelayanan Kesehatan

1. Tidak mencuci tangan sebelum atau sesudah melakukan tindakan pelayanan kesehatan.
2. Tidak membersihkan jamban setelah digunakan, sehingga jamban menjadi kotor.
3. Merokok di lingkungan fasilitas kesehatan.
4. Membuang sampah tidak pada tempatnya, misalnya sampah medis atau non medis.
5. Meludah sembarangan di lingkungan fasilitas kesehatan.
6. Tidak menggunakan APD ketika melayani pasien, terutama pasien yang beresiko
menularkan.
7. Membiarkan air menggenang pada bak mandi di kamar mandi pasien, sehingga
menimbulkan banyak jentik nyamuk.
8. Kebiasaan menumpukkan barang bawaan di atas tempat tidur atau dibawah lantai, sehingga
sudah ruangannya kurang pencahayaan dan juga terlihat tidak rapi maka beresiko adanya
nyamuk penyebab DBD.
9. Tidak mencuci kembali peralatan makan (sendok, garpu) yang di bawa dari rumah.
10. Membiarkan makanan yang belum dihabiskan dalam keadaan terbuka, sehingga dihinggapi
semut bahkan lalat atau debu.
11. Tidak menggunakan air bersih di kamar mandi karena ketersediaan air bersih yang terbatas
di fasilitas pelayanan kesehatan.
12. Tidak mengganti kembali masker yang sudah digunakan dari ruangan yang beresiko.
Contohnya penggunaan masker dari ruang perawatan TB paru kemudian setelah selesai,
masker tidak dilepas dan masih dipakai sampai di nurse station dan saat masuk ke ruang
beresiko lagi masih menggunakan masker yang sama.

Anda mungkin juga menyukai