Anda di halaman 1dari 15

Panduan

Lomba Puisi Cinta (LOPUCIN)


“Tingkat Nasional”
Tema : Cinta (Universal)
Latar Belakang
Puisi adalah salah satu karya sastra yang syarat akan pesan moral yang ter-
bungkus dalam tema tertentu. Puisi bersifat subjektif, sehingga setiap penikmat
puisi memiliki interpretasi yang berbeda.
Dalam kesempatan ini Inspirasi Pena mengangkat tema “Cinta” untuk Lomba
Puisi Tingkat Nasional 2020. Karena beberapa orang mengalami kesulitan dalam
mengungkapkan perasaan seperti rasa cinta. Dalam hal ini Cinta yang dimaksud
tidak hanya kepada pasangan, melainkan kepada sesama makhluk ataupun lingkun-
gan.
Kesempatan ini bisa menjadi momentum bagi Sahabat Inna untuk memulai
berkarya. Karena tak banyak orang yang berani untuk menunjukkan karyanya sendiri
di ruang publik. Maka dari itu Inspirasi Pena mengajak kepada Sahabat Inna untuk
turut menginspirasi banyak orang agar tidak berhenti berkarya dan menuangkan
perasaannya dalam bentuk karya sastra.
Orang boleh pandai setinggi langit, tapi selama ia tidak menulis, ia akan hilang
di dalam masyarakat dan dari sejarah. Menulis adalah bekerja untuk keabadian.
“Pramoedya Ananta Toer.”

Panduan Lomba I 1
Time line
Pendaftaran, Share Poster,
01 16 Maret 2020 -
16 April 2020 Pembayaran, Konfirmasi Pembayaran

Pengiriman
02 16 Maret 2020 -
18 April 2020 Karya

03 27 April 2020 -
10 Mei 2020 Penjurian

Pengumuman
04 13 Mei 2020
Pemenang

05 7 Juni 2020 Seremonial Lopucin

Panduan Lomba I 2
10 Juni 2020
06 Pengiriman Benefit Peserta
s/d Selesai
Hadiah
• Plakat kejuaraan
Juara 1
Uang Tunai Senilai • Medali kejuaraan
Rp. 5.000.000,- • Sertifikat Fisik + Pigura
Juara 2 • Buku Mariposa
Uang Tunai Senilai • Buku antologi puisi ber-ISBN
Rp. 3.000.000,-
• T-Shirt Official Inspirasi Pena
Juara 3
Uang Tunai Senilai
• Tote Bag Official Inspirasi Pena
Rp. 1.500.000,- • Gratis Ongkir

Panduan Lomba I 3
Cinta

n d
"C

h"

ta
in
a

r
i

A
nu gera h te

"A "
nu ah
g e ra h ter i n d
Hadiah
• Medali kejuaraan
Juara Harapan 1
Uang Tunai Senilai • Sertifikat Fisik + Pigura
Rp. 500.000,-
• Buku Mariposa
Juara Harapan 1 • Buku antologi puisi ber-ISBN
Uang Tunai Senilai • T-Shirt Official Inspirasi Pena
Rp. 500.000,-
• Tote Bag Official Inspirasi Pena
Juara Harapan 1 • Gratis Ongkir
Uang Tunai Senilai
Rp. 500.000,-
10 Besar 250 Besar
• Medali • Sertifikat Fisik + Pigura • Buku Mariposa • Buku • E-sertifikat • Pre Order Buku
antologi puisi ber-ISBN • T-Shirt dan Tote Bag Official antologi puisi seharga Rp. 80.000,-
Inspirasi Pena • Gratis Ongkir atau Buku antologi puisi digital •

100 Besar Berkesempatan mengikuti Seremonial

Panduan Lomba I 4
LOPUCIN • 250 Besar karya terbaik
• E-sertifikat • Diskon 30% Buku antologi puisi ber-ISBN atau
dibukukan dalam buku Antologi
buku antologi puisi digital • 100 Karya terbaik berkesempatan
membacakan karyanya dalam acara Seremonial LOPUCIN
Seluruh Peserta
• E-sertifikat
• E-book “Filosofi Cinta”
Syarat Peserta
1. Peserta merupakan Warga Negara Indonesia (WNI)
2. Peserta merupakan individu
3. Umum atau Tidak ada batasan usia

Syarat dan Ketentuan Karya


1. Karya bersifat orisinil
2. Karya puisi bukan merupakan hasil saduran, terjemahan maupun
plagiarisme
3. Karya puisi terdapat judul, isi puisi, dan biodata penulis
4. Karya Puisi berisi biodata penulis meliputi :
(Biodata dituliskan di bawah karya puisi)
• Nama Lengkap • No. Telepon
• Alamat • No. WhatsApp
• Email • Instagram

5. Karya puisi diketik dengan menggunakan Microsoft Word

Panduan Lomba I 5
6. Karya puisi dikonversikan kedalam bentuk PDF
7. Karya puisi maksimal 2 halaman (belum termasuk biodata)
Syarat dan Ketentuan Karya
1. Karya puisi dibuat dengan menggunakan
• Font Times New Roman
• 12 pt
• Spasi 1,5
• Rata Kiri - Kanan (Bebas)
2. Karya puisi tidak mengandung unsur SARA dan Provokasi
3. Karya puisi belum pernah memenangkan perlombaan manapun
4. Karya puisi sesuai dengan PUEBI (Pedoman Umum Ejaan Bahasa
Indonesia).

100%

Term and Condition

Panduan Lomba I 6
Tahap Lomba
1. Pendaftaran
Peserta melakukan pendaftaran dengan mengisi form di website :
www.inspirasipena.org/daftarlopucin
2. Share Poster
Peserta wajib untuk men-share poster dan caption poster Lomba Puisi
Cinta ini di grup Whatsapp, line atau facebook minimal 3 grup. Poster dan
caption bisa di download melalui www.inspirasipena.org/sharelopucin
3. Konfirmasi Share Poster
Peserta wajib melakukan konfirmasi share poster dengan cara mengirim
bukti Screenshoot share poster dan caption ke 3 grup Whatsapp, Line,
dan Facebook via Whatsapp di 085227905205 atau via URL link
www.inspirasipena.org/konfirmasiposter
Format: (Tanggal Share Poster_Nama Lengkap)
Contoh: (30 Desember_Aedawati)
4. Pembayaran

Panduan Lomba I 7
Kirim 1 Karya = Rp. 40.000,- /Peserta
Kirim 2 Karya = Rp. 70.000,-/Peserta
Kirim 3 Karya = Rp. 90.000,-/Peserta
Tahap Lomba
Opsi Pembayaran VIA Bank Ke Rekening
BNI

$20 per m onth $20 per m onth

6816-01-019031-53-4 0970728848 0917181076 180-00-0478854-5


Aedawati Aedawati Aedawati Aedawati

kode bank 002 kode bank 008


kode bank 014 kode bank 009

Keterangan
• Pembayaran bisa ditransfer melalui ATM BANKING, M-BANKING, dan TELLER BANK
• Jika tidak mempunyai rekening, bisa melakukan pembayaran melalui BANK atau ATM
terdekat dengan menggunakan perantara rekening orang terdekat (Keluarga & kerabat)
dengan syarat mencantumkan nama peserta lomba.

Panduan Lomba I 8
• Peserta yang sudah melakukan pembayaran namun tidak mendapatkan bukti transfer maka
peserta dianjurkan untuk melakukan cetak rekening koran di bank terdekat atau cetak
mutasi (data transaksi terakhir)
Tahap Lomba
Opsi Pembayaran VIA E-Wallet:

7. Konfirmasi Pembayaran
Peserta melakukan konfirmasi pembayaran disertai dengan Screenshot
jika melakukan pembayaran via M-banking atau E-wallet. Peserta wajib
foto isi bukti pembayaran jika melakukan pembayaran via ATM atau Teller.
Kirim ke Whatsapp di 085227905205 / URL link

Panduan Lomba I 9
www.inspirasipena.org/konfirmasipembayaran

format:
(Tanggal Transfer_Nama Lengkap_Jumlah Karya_Nominal Pembayaran)
Contoh: (30 Desember_Aedawati_2 Karya_70.000)
Tahap Lomba
8. Pengiriman Karya
Peserta wajib mengupload hasil karya puisinya melalui website official
Inspirasi Pena : www.inspirasipena.org/kirimkarya dan mengisi form
konfirmasi seperti nama, alamat email, no whatsapp, jumlah karya, judul
karya (sertakan 2 judul jika submit 2 karya).

File Karya peserta dalam bentuk word diubah ke dalam bentuk Pdf (bisa
dengan menggunakan aplikasi smallpdf.com atau lainya)

Penulisan nama file mengikuti format berikut:


Format: (Nama Lengkap_Jumlah Karya_Judul Karya)
Contoh: (Aedawati_1 Karya_Cinta Pertama)

Note: Jika Peserta mengirim lebih dari 1 karya, peserta wajib menambahkan
judul pada penulisan nama file
Format: (Nama Lengkap_Jumlah Karya_Judul Karya)
Contoh: (Aedawati_2 Karya_Cinta Buta + Cinta Pertama)

Panduan Lomba I 10
Tahap Lomba
9. Tahap Penjurian
• Seluruh karya puisi peserta akan dinilai oleh juri independen yang telah
dipilih oleh Inspirasi Pena melalui pertimbangan yang matang dan
mutlak.

• Juri akan menyeleksi dan menetapkan karya puisi peserta menjadi 250,
100, 10 besar terbaik yang terdiri dari juara 1-3, juara harapan 1-3 serta
peringkat 7-10.

Format Penilaian Karya Puisi


No Aspek Penilaian Jangkauan
Nilai Nilai

Pilihan tema (cinta) dan


1 kesesuaian isi puisi dengan tema 0-20
Kematangan dan eksplorasi isi
2 terhadap tema (cinta) 0-25

Panduan Lomba I 11
3 Keorisinalitasan 0-15
Gaya Bahasa dan
4 Pemilihan Diksi
0-20

5 Sudut Pandang isi puisi 0-20


Pengumuman Pemenang
Pengumuman akan diumumkan melalui Instagram @inspirasipena_id atau
Website www.inspirasipena.org

Seremonial Lopucin
Seremonial Lopucin merupakan kegiatan berupa diskusi bersama
Dimas Indiana Senja, pembacaan puisi dan juga pembagian benefit. Dalam
hal ini kami memberikan kesempatan kepada 100 besar pemenang untuk
membacakan puisinya dalam kegiatan ini, karena akan ada hadiah menarik
bagi peserta yang bersedia membacakan puisinya di hadapan peserta lain.
Besar harapan kami kepada 250 besar peserta terbaik turut menghadiri
kegiatan ini.
Catatan :
Seremonial Lopucin bersifat kondisional, karena dapat berubah
sewaktu-waktu mengikuti perkembangan informasi keamanan Negara.

Panduan Lomba I 12
Profil Pembicara
Dimas Indiana Senja
• Penulis, Sastrawan, Dosen
• Founder BCCF dan Rumah Kertas
• Ketua Instruktur Literasi Jateng
• Karyanya:
Nadhom Cinta, Suluk Senja, Sastra Nadhom,
Kidung Paguyangan, Pitutur Luhur, Museum Buton.
• Pemuda berprestasi bidang Pendidikan, Seni, dan Budaya
dari Pemda Brebes (2015)
• Emerging Writer UWRF (2016)
• Instruktur Literasi Nasional (2019)
• Program Penulisan Esai MASTERA/ Majelis Sastra Asia
Tenggara (2019)

Panduan Lomba I 13
• Juara event Writingthon Jelajahi Sumedang, Bitread (2020)
More Info
085291331895
@inspirasipena_id

inspirasipena

@inspirasipenaid

inspirasi pena

inspirasipena.id@gmail.com

www.inspirasipena.org

“Jangan takut untuk mengambil resiko.


Jika berhasil, anda akan bahagia.
Jika gagal, anda akan lebih bijaksana dalam

Panduan Lomba I 14
bertindak dan bersikap”

Anda mungkin juga menyukai