Anda di halaman 1dari 2

Lokasi

Defenisi lokasi adalah salah satu faktor yang sangat penting dalam sebuah perancangan oleh karena itu
menentukan lokasi yang tepat sesuai dengan tujuan dan tema perancangan. Pemilihan Lokasi yang tepat
dan strategis mebuat bangunan yang akan di bangun lebih nyaman di tempati.

Lokasi atau site yang akan digunakan untuk merancang bangunan berada di belakang Cikal Universitas
Sumatera Utara, Jln. Dr. Mansyur No.9 B, Padang Bulan, Kec. Medan Baru, Kota Medan, Sumatera Utara
20155.
Deskripsi Kondisi Eksisting Lokasi Sebagai Tapak Rancangan

 Luas Lahan
Luas lahan adalah suatu tempat yang digunakan untuk mendirikan sebuah bangunan diatas sebidang
tanah yang diukur dalam satuan hektar (ha). Luas lahan pada site yang digunakan : ± 16.500 m²

 Kontur
Kontur adalah garis yang menghubungkan perbedaan suatu ketinggian diatas suatu lahan yang
sama.Kontur pada site relative datar , karena tanah sebelumnya datar di buat untuk lapangan dan
terdapat bangunan untuk kegiatan olahraga.

 Bangunan Eksisting
Bangunan eksisting adalah kondisi bangunan yang sudah ada di sekitar tapak/site. Di area site bangunan
eksisting berupa lapangan olahraga, gedung rektor, gedung politeknik, serta gedung cikal.

 Dengan posisi berada dekat pintu masuk dan berada d tengah kampus serta banyak akses menuju
kesana. Namun suasan di daerah tersebut cukup terbilang sepi dan jalanannya yang padat seketika.

Anda mungkin juga menyukai