Anda di halaman 1dari 3

PANDUAN PEMBELAJARAN

NAMA SISWA : ………………………………..


KELAS/SEMESTER : I/I
HARI/TANGGAL : ……………………………….

TEMA/SUBTEMA : 2. Kegemaranku / 4. Gemar Membaca


PEMBELAJARAN : 3. (Bahasa Indonesia, Matematika, PPkn)

Tujuan Pembelajaran :

 Siswa dapat melengkapi kalimat rumpang sesuai isi cerita.


 Siswa dapat melengkapi barisan bilangan.
 PPKn dapat memasangkan bacaan kesukaan anggota keluarga.
Materi Pembelajaran :
 Bahasa Indonesia : kalimat rumpang
Kalimat rumpang adalah susunan kalimat yang belum lengkap atau ada kata
yang dihilangkan. Fungsinya untuk menguji, melatih, mengukur kemampuan
penguasaan bahasa seseorang.
 Matematika : barisan bilangan
Barisan bilangan adalah himpunan bilangan dengan tingkat pengaturan
tertentu dan dibentuk menurut sebuah aturan tertentu.
 PPkn : memasangkan bacaan kesukaan
Memasangkan bacaan kesukaan anggota keluarga di rumah sesuai dengan
yang mereka sukai. Setiap anggota keluarga memiliki bacaan kesukaan
masing-masing.. Di rumah ada ayah, ibu, nenek, kakak, adik pasti memiliki
bacaan kesukaan.
Langkah Pembelajaran :
 Siswa mengawali pembelajaran dengan membaca doa belajar.
 Siswa dikondisikan dapat belajar dengan penuh semangat dan nyaman.
 Siswa membaca teks bacaan “Namaku Buku”.
 Siswa memahami makna/isi teks bacaan “Namaku Buku”.
 Siswa dapat menjawab pertanyaan sesuai teks bacaan.
 TUGAS
Lengkapilah kalimat di bawah ini sesuai isi teks bacaan.
Hai namaku . . . .
Ceritaku tertulis di . . . dengan perlahan.
Letakkan aku di . . . atau . . . .

 Siswa mengamati gambar barisan bilang di bawah ini.

 TUGAS
 Siswa mengingat kembali bacaan yang pernah di baca anggota keluarganya.
 Pasangkan anggota keluarga dengan bacaan kesukaannya.
 TUGAS

Mengetahui Banda Aceh,


Orang tua siswa Guru Kelas I

_______________________ ____________________

Anda mungkin juga menyukai