Anda di halaman 1dari 9

JOBSHEET

GROMMING
PERAWATAN RAMBUT

DOSEN PENGAMPU :
Dra. Marnala Tobing, M.Pd
Alamaida Vebibina, M.Pd

OLEH :
Faisal Rahmadanu
5161142007

PENDIDIKAN TATA BOGA


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2018
BAB I

A. Pengertian perawatan rambut

Menurut KBBI, perawatan adalah perawatan/pe·ra·wat·an/ n proses, cara, perbuatan


merawat; pemeliharaan; penyelenggaraan; pembelaan (orang sakit);~ benih Tan proses
mencampur benih dengan fungisida dan insektisida sebelum benih diuji atau disimpan.
Jadi perawatan rambut bisa diartikan sebagai pemeliharaan rambut dengan baik dan benar
menggunakan bahan-bahan yang berkualitas sehingga dapat menjadikan rambut sehat,
bercahaya.

Macam-macam perawatan rambut

1.      Perawatan rambut secara Modern

Perawatan kulit kepala dan rambut adalah suatu cara perawatan dengan melakukan
pengurutan (massage) pada rambut dan kulit kepala, agar rambut menjadi sehat.

Perawatan secara mpdern adalah dimana merawat rambut secara modern


mempergunakan alat, dan bahan serta teknik-teknik yang telah di bentuk, diolah, dan
dibuat secara modern Alat yang digunakan sepertibahan yang sudah diolah, steamer
dan hairdriyer.

2.      Perawatan rambut secara Tradisional

Perawatan kulit kepala dan rambut adalah suatu cara perawatan dengan melakukan
pengurutan (massage) pada rambut dan kulit kepala, agar rambut menjadi sehat.

Selain kosmetika modern terdapat juga cosmetika tradisional yang di buat dari
tumbuh-tumbuhan atau buah-buahan yang di sesuaikan dengan jenis rambut lain
misalnya tomat pada kulit normal,  alpokat untuk kulit kering,jeruk nipis pada rambut
berminyak.

B.  Kelebihan dan kekurangan perawatan rambut modern dan tradisional


Kelebihan Perawatan Rambut Kelebihan Perawatan Rambut
Modern Tradisional

1.      Telah diujicobakan dengan 1. Komponen-komponen dalam


sebuah penelitian dan dapat satu ramuan yang berbeda dan memiliki
dipertanggungjawabkan. efek saling mendukung, dan efek
samping yang relatif  rendah bila
digunakan secara benar dan tepat
takaran, tepat cara dan waktu
penggunaan, serta tepat dalam
pemilihan bahan yang sesuai dengan
indikasi penyakit tertentu.

2.      Dibuat dengan 2.Murah


menggunakan mesin. Dengan demikian,
sterilisasi atau faktor kebersihan obat
modern jauh lebih terjaga.

Kekurangan Kekurangan

1.      Obat-obatan modern  dibuat 1.Efek farmakologis yang


dengan menambahkan beberapa zat lemah, bahan baku belum terstandar
kimia sehingga bukan mustahil akan ada atau belum teruji secara klinis serta
efek samping setelah mengkonsumsi kemungkinan bahan baku mudah
obat jenis ini tercemar berbagai jenis mikroorganisme

2.      Mahal 2.Diolah dengan cara yang


sederhana oleh manusia.
BAB II
ALAT BAHAN DAN PROSEDUR KERJA

A. Alat, Bahan, Lenan dan Kosmetik


a. Persiapan Alat
Berikut ini adalah alat-alat yang biasa digunakan dalam Perawatan Rambut
No Alat Jumlah Kegunaan Gambar
1 Botol 2 buah Sebagai tempat hair
Aplicator tonic

2 Mangkok 1 buah Untuk tempat cream


Cream
Creambath

3 Kapas 1 buah Untuk membersihkan

4 Tisu 1 buah Untuk membersihkan

5 Handuk 2 buah Untuk mengeringkan


rambut

6 Hair Drayer 1 buat Untuk mengeringkan


rambut

7 Sisir Blow 1 buah Untuk menarik rambut


8. Sisir Jarang 1 buah Untuk menata rambut

9 Sisir 1 buah Untuk menata rambut

b. Kosmetik Perawatan Ramut


Berikut ini adalah kosmetik yang biasa digunakan dalam Perawatan Rambut
No Kosmetik Jumlah Kegunaan Gambar
1 Shampo secukupnya Membuka imbrikasi rambut
sehingga dapat
membersihkan rambut.
2 Conditioner Secukupnya Menutup imbrikasi rambut
sehingga rambut terasa
halus.

3 Sabun Secukupnya Untuk membersihkan tangan


Antiseptik sebelum proses perawatan.

4 Hair Tonic Secukupnya Menutrisi, dan menyehatkan


rambut.

5. Cream Secukupnya Menyehatkan, merawat


Creambath rambut dari kekusutan,
memberikan keindahan pada
rambut
BAB III

PROSEDUR KERJA

A.. Prosedur Kerja Perawatan Wajah di Universitas Negeri Medan

No Pelaksanaan GAMBAR

1. 1.      Mempersilahkan client atau model ke tempat perawatan


2.      Memasang handuk  dan cape penyampoan pada pundak client

2. Menyisir rambut client dari kekusutan menggunakan sisir garpu atau


sisir besar

3. Melaksanakan penyampoan pada client dengan hati-hati sehingga


rambut dan kulit kepala pada client bersih. Penyampoan tanpa diakhiri
dengan conditioner.

4. 1.      Bilas rambut menggunakan air dingin sampai bersih.

2.      Setelah itu, client di persilahkan duduk kembali ke tempat


perawatan.

3.      Lalu, lakukan towel dry.

4.      Menyisir rambut client dari kekusutan menggunakan sisir garpu


atau sisir besar

5. Parting rambut menjadi 4 bagian

6. Pengolesan krim hair mask

1.      Dimulai dari pertingan pertama.

2.      Aplikasikan krim dimulai dari bawah ke atas

3.      Pengolesan krim dilakukan section per section

4.      Pengolesan krim dilakukan kurang lebih dengan ketebalan 2cm

Pengolesan krim pada partingan ke 1 dan 2

5.      Pengolesan krim dilanjutkan ke partingan ke 3, dan 4

7. Setelah semua rambut diolesi oleh krim hair mask, sisir semua ke arah
belakan, lalu jepit menggunakan jepit bergerigi.

8. Diamkan rambut yang telah di olesi krim hair mask agar krim merasuk
secara maksimal.
9. Pembilasan menggunakan air dingin. Lakukan pembilasan sampai
bersih dan tidak tersa lengket.

10. Merapikan rambut

Bila telah selesai pembilasan terakhir, selanjutnyarambut dapat diblow
-drying  atau  dipratata  kemudian  di style,  sesuai  dengan  bentuk
wajah, kemudian ambil kacadan tanyakan pada pelanggan apakah ia
merasa puas.

KARTU DIAGNOSIS PERAWATAN RAMBUT

NAMA OPERATOR : Faisal Rahmadanu


NAMA MODEL : Wahyu Hajj Ferrel
UMUR/USIA :20 TH
ALAMAT : JL. AMBAI MEDAN

1. Jenis kulit Kepa;a

a. Normal b. Kering
c. Berminyak

2. Jenis Rambut

a. Nornal c. Berminyak
b. Kering

3. Kelainan Kulit Kepala

a. Jerawat d. Tinea Capitis (Kadas)


b. Ketombe e. Botak
c. Bisul

4. Kelainan Rambut

a. Rontok c. Berkutu
b. Bercabang d. Beruban

5. Warna Rambut

a. Hitam d. Kelabu
b. Coklat e. Pirang
c. Coklat Kehitaman f. Merah

6. Bentuk Rambut

a. Lurus c. Kering
b. Berombak

7. Porositas Rambut

a. Porus
b. Resistant
8. Elastisitas Rambut

a. Elasti c. Elasti
sitas Baik sitas Buruk
b. Elasti
sitas Sedang

Anda mungkin juga menyukai