Anda di halaman 1dari 42

KONSEP

“PATIENT SAFETY“

Ns. Meilita Enggune, S.Kep.,M.Kep


UTAMAKAN
KESELAMATAN
PASIEN
Pokok Bahasan

• Pendahuluan
• Adverse event dan medical error
• Dampak Medical Error
• Konsep patient safety
• Manfaat penerapan patient safety
• Langkah menuju patient safety

2
Pendahuluan

• Saat ini, ilmu kedokteran telah


berkembang pesat dengan cabang
ilmu yang sangat kompleks
• Setiap upaya medik umumnya
mengandung resiko, baik itu
resiko ringan maupun berat

3
Pendahuluan

• Sekitar 48.000 hingga 100.000 pasien


di AS meninggal dunia setiap tahun
akibat kesalahan medis yang terjadi
di pusat – pusat pelayanan kesehatan
• Masalah kesalahan medis dalam sistem
pelayanan kesehatan mencerminkan
fenomena gunung es...

4
DATA KASUS DUGAAN MALPRAKTIK YANG SUDAH DILAPORKAN
Tgl Korban Terlapor Kasus Lapor

1. 12 -02-04 Alm. Lucy Maywati RS Bersalin YPK Jkt Meninggal saat melahirkan caecar Polda Metro Jaya
2. 23-04-04 Wulan Yulianti RSCM Jkt Meninggal krn operasi pd usus Polda Metro Jaya
3. 28 -04-04 Alm Lucy Maywati RS Bersalin YPK Jkt Penggelapan M/R Polda Metro Jaya
4. 07-06-04 Jeremiah RS Budi Lestari Bks Operasi caecar mengakibatkan Polda Metro Jaya
RS Hermina, Bekasi luka & cacat
5. 11 -06-04 Mindo Sihombing RS Persahabatan Jkt Gagal operasi hernia Polda Metro Jaya
6. 15-06-04 Anissa Safitri RSCM Jkt Hidrocepalus Polda Metro Jaya
7. 24 -06-04 Alm. Jajang RSUD Sukabumi Jabar Wabah malaria di Sukabumi Polda Jawa Barat
8. 30-06-04 Alm. Lucy Maywati RS Bersalin YPK Jkt Meninggal saat melahirkan Polda Metro Jaya
9. 07 -07-04 Robinson L. Tobing RS Kodam Bkt Barisan Vegetativ State akibat operasi/ Polda Sumatra
Medan cacat permanen Utara

10. 12-07-04 Anissa Safitri Yayasan Amal Beduli Perbuatan tdk menyenangkan Polda Metro Jaya
Seribu, Jkt krn memulangkan pasien
11. 08 -07-04 Ngatmi RS Persahabatan Jkt Operasi kanker payudara Polda Metro Jaya
12. 14-07-04 Rohati RS Darmais Jkt Meninggal dunia akibat gagal Polda Metro Jaya
operasi kanker payudara

13. 18 -07-04 Dr Jane P PT Newmont Minahasa Pencemaran limbah B3 Mabes Polri


Raya, Sulawesi Utara
14. 18-07-04 Srifika Modeong RS CM & RS MMC Jkt Keracunan mercury & arsen Mabes Polri
15. 18 -07-04 Rasyid Rahman RS CM & RS MMC Jkt Keracunan mercury & arsen 5
Mabes Polri
16. 18-07-04 Juhria Ratubahe RS CM & RS MMC Jkt Keracunan Mercury & arsen Mabes Polri
Pendahuluan

Kenapa ada/sering terjadi


kesalahan/medical error
di RS…???

6
Pendahuluan

• Hal yang potensial bagi


terjadinya kesalahan;
 Banyaknya jenis obat, jenis
pemeriksaan dan prosedur,
 Banyaknya jumlah pasien
maupun staf RS

7
In a Hospital :
Because there are
hundreds of
medications, tests and
procedures, and many
patients and clinical
staff members in a
hospital, it is quite
easy for a mistake
to be made. . . .

8
Kejadian tidak diharapkan…
(Adverse Event)
• Suatu injury atau cedera pada
pasien yang kejadiannya tidak
diharapkan, yang disebabkan oleh
suatu tindakan (commission) atau
karena tidak bertindak (ommision)
• Bukan disebabkan oleh underlying
disease atau kondisi pasien

9
Kejadian tidak diharapkan…
(Adverse Event)
• Lebih disebabkan oleh tindakan
daripada manajemen kesehatan
• Mengakibatkan perpanjangan masa
perawatan atau ketidakmampuan,
baik permanen maupun non –
permanen pada pasien

10
Kejadian tidak diharapkan…
(Adverse Event)
• Salah satu adverse events yang
paling banyak terjadi yaitu
adverse drug events
 Injury pada pasien yang berkaitan
dengan tindakan pemberian obat

11
Kesalahan Medis…
(Medical Error)
• Tindakan medis yang menyebabkan
timbulnya adverse events
• Kesalahan yang terjadi dalam
proses asuhan medis yang
mengakibatkan atau berpotensi
mengakibatkan cedera pada pasien

12
Kesalahan Medis…
(Medical Error)
“The failure of a planned action
to be completed as intended”

“The use of a wrong plan


to achieve an aim”
(Institute of Medicine, 1999)

13
Kesalahan Medis…
(Medical Error)
 Kegagalan dari tindakan yang
terencana untuk dapat diselesaikan
sesuai dengan tujuannya
(kesalahan tindakan)
 Perencanaan yang salah untuk
mencapai suatu tujuan
(kesalahan perencanaan)

14
Kesalahan Medis…
(Medical Error)
• Di Amerika Serikat, angka kejadian
medical error mengakibatkan
kematian sebesar 100.000 orang
per tahun
 Jauh lebih besar dari kematian
akibat kecelakaan lalu-lintas
(43.458), kanker payudara
(42.397), dan AIDS (16.516)
15
Dampak Medical Error
• Medical error merupakan fenomena
gunung es…
• Hanya kasus-kasus yang serius dan
mengancam jiwa yang secara mudah
terdeteksi dan tampak di permukaan
• Untuk kasus-kasus yang sifatnya ringan
sampai sedang umumnya tidak terdeteksi,
tidak dicatat, ataupun tidak dilaporkan
16
Dampak Medical Error
Medical error dapat menyebabkan;
• Cedera, kecacatan, kematian
• Lama perawatan lebih lama
(prolonged hospitalization)
• Biaya perawatan lebih besar

17
a. Cedera, kecacatan, kematian
• Dampak medical error sangat beragam,
mulai dari yang ringan hingga berat,
kecacatan atau bahkan kematian
• 17 juta kunjungan pasien ke unit
gawat darurat
• 3 juta ekstra perawatan jangka panjang

18
b. Lama perawatan lebih besar
• Karena adanya medical error pada
pasien yang masuk ke RS, diperlukan
perpanjangan hari rawat rata – rata
2 – 4 hari per pasien

19
c. Biaya perawatan lebih besar
• Di AS, pada 2,4% pasien yang masuk
ke RS, diperlukan biaya ekstra sebesar
US$ 2262 (± Rp 23 juta) per pasien
• Untuk RS pendidikan dengan 700
tempat tidur, biaya yang harus
dikeluarkan yaitu sekitar US$ 5,6 juta
(± Rp 56 milyar rupiah) per tahun

20
c. Biaya perawatan lebih besar
• Medical error yang berkaitan dengan
obat menyebabkan terjadinya 116 juta
kunjungan ekstra ke dokter per tahun
• Menyebabkan terjadinya penulisan resep
secara ekstra sebanyak 76 juta lembar

21
Konsep Patient Safety

• Dalam rangka mencegah adverse


events, dunia kedokteran
mendengungkan berbagai gerakan
moral dan upaya pengaturan
 Good clinical governance
 Patient safety
 Good medical practice
 Charter on medical profesionalism
22
Konsep Hippocrates…

• Primum, non nocere


• First, do no harm
 Prinsip tidak merugikan
(non maleficence)
 Jika kita tidak bisa berbuat baik
kepada seseorang, paling tidak
kita tidak merugikan orang itu...

23
Patient Safety…

• “Safety First…”
• Patient safety adalah isu terkini,
global, dan penting dalam
pelayanan RS
• Patient safety seharusnya sudah
menyatu dengan proses pengobatan
kepada pasien itu sendiri

24
Patient Safety…

• Suatu sistem dimana RS membuat


asuhan pasien menjadi lebih aman
• Sistem ini mencegah terjadinya
cedera yang disebabkan oleh
kesalahan akibat melaksanakan
suatu tindakan atau tidak
mengambil tindakan yang
seharusnya diambil
25
Aspek Hukum
Patient Safety…
Kepmen No.496/Menkes/SK/IV/2005
tentang Pedoman Audit Medis di RS;
Bertujuan untuk tercapainya pelayanan
medis prima di RS yang jauh dari
medical error dan memberikan
keselamatan bagi pasien

26
Aspek Hukum
Patient Safety…
• Selanjutnya Perhimpunan Rumah Sakit
Seluruh Indonesia(PERSI) berinisiatif
melakukan pertemuan dan mengajak
semua stakeholder RS untuk lebih
memperhatian keselamatan pasien
di RS

27
Manfaat penerapan patient safety

• Menciptakan pelayanan yang


berkualitas dan aman
• Kegiatan RS di kawasan Blaming
akan menurun
• Meningkatkan daya tarik pelanggan

28
a. Menciptakan pelayanan
yang berkualitas dan aman
• Safety beyond Quality…
• Mutu pelayanan saja tidak cukup
• Mutu dalam pelayanan di RS
berguna untuk mengurangi tingkat
kecacatan/kesalahan (outcome)
• Keselamatan pasien merupakan
prioritas utama untuk dilaksanakan
di RS
29
b. Kegiatan RS di kawasan
Blaming akan menurun
Blaming
Pengaduan, tuntutan
 Tuduhan “Malpraktek”
• Proses Hukum:Polisi,Pengadilan
• Blow-up Mass Media; 90% publikasi
 opini negatif

30
b. Kegiatan RS di kawasan
Blaming akan menurun
• Patient safety mengubah “Blaming
Culture” menjadi “Safety Culture”
 Menurunkan angka cedera, kecelakaan,
dan tingkat complain dari pasien

31
c. Meningkatkan daya tarik
pelanggan
• RS yang menerapkan patient safety
akan lebih ”dicari” oleh banyak
orang
• Kecenderungan “Green Product” -
 Produk yang aman; Industri
menjadi makin laku/laris,
makin dicari masyarakat

32
Langkah menuju
Patient Safety
• Bangun kesadaran akan nilai keselamatan
pasien
• Integrasikan aktivitas pengelolaan risiko
• Kembangkan sistem pelaporan
• Komunikasi dengan pasien
• Belajar & berbagi pengalaman tentang
patient safety
• Implementasi sistem keselamatan pasien
33
1. Bangun kesadaran akan
nilai keselamatan pasien
• Bangun komitmen dan fokus yang jelas
tentang patient safety di RS
• Ciptakan kepemimpinan dan
budaya yang terbuka dan adil
• Buat tindakan segera setelah
terjadi insiden

34
1. Bangun kesadaran akan
nilai keselamatan pasien
• Tumbuhkan budaya pelaporan
dan belajar dari insiden
• Ada orang yang bertanggung jawab
terhadap patient safety di RS
• Masukkan topik patient safety
dalam semua program pelatihan

35
2. Integrasikan aktivitas
pengelolaan risiko
• Lakukan identifikasi dan penilaian
terhadap hal – hal yang berpotensi
menimbulkan masalah di RS
• Kembangkan sistem dan proses
pengelolaan risiko
• Kembangkan indikator kinerja
bagi sistem pengelolaan risiko

36
3. Kembangkan
sistem pelaporan
• Membuat prosedur yang jelas untuk
melaporkan kejadian atau insiden
di RS, baik kepada pihak internal
maupun eksternal RS
• Pimpinan harus mendorong semua
pihak untuk melapor setiap insiden
yang terjadi

37
4. Komunikasi dengan pasien

• Hargai dan dukung keterlibatan


pasien dan keluarga apabila terjadi
suatu insiden
• Adanya komunikasi yang terbuka
• Kembangkan cara – cara
berkomunikasi yang baik
• Tunjukkan empati kepada pasien dan keluarga

38
5. Belajar & berbagi pengalaman
tentang patient safety
• Dorong staf RS untuk melakukan
analisis akar masalah untuk belajar
bagaimana dan mengapa suatu
insiden timbul
• Gunakan metode – metode analisis
yang sesuai
• Berbagi pengalaman antar unit
mengenai insiden yang pernah terjadi
39
6. Implementasi sistem
keselamatan pasien
• Kembangkan asuhan pasien
menjadi lebih baik dan aman
• Gunakan informasi mengenai insiden
atau masalah untuk melakukan
perubahan pada sistem pelayanan
• Sosialisasikan solusi yg dikembangkan
oleh KKPRS - PERSI

40
6. Implementasi sistem
keselamatan pasien
• Solusi mencakup;
– Penjabaran ulang sistem
– Penyesuaian pelatihan staf
dan kegiatan klinis
– Penggunaan instrumen yang menjamin
patient safety
• Lakukan umpan balik atas setiap tindak
lanjut tentang insiden yg dilaporkan
41
42

Anda mungkin juga menyukai