Anda di halaman 1dari 2

½

1. Laju reaksi untuk reaksi P + Q R + S adalah V = k(P) (Q)2. Perubahan


konsentrasi awal P dan Q yang akan menyebabkan reaksi berlangsung 12 kali lebih cepat
adalah…..
A. (P) x 3 dan (Q) x 4
B. (P) x 9 dan (Q) x 2
C. (P) x 6 dan (Q) x 2
D. (P) x 5 dan (Q) x 7
E. (P) x 4 dan (Q) x 3
2. Kecepatan reaksi dari suatu reaksi didefinisikan sebagai besarnya pengurangan
konsentrasi pereaksi tiap satuan waktu atau sebagai besarnya penambahan konsentrasi
hasil reaksi tiap satuan waktu. Jika pada reaksi : ½ N2 + 3/2 H2 NH3 ,
kecepatan reaksi berdasarkan N2 dinyatakan sebagai rN dan berdasarkan H2 dinyatakan
sebagai rH, maka ….
A. r N = 3 r H
B. r N = 1/3 r H
C. r N = ¾ r H
D. r N = ½ r H
E. r N = 2/3 r H
3. Diketahui reaksi : 2 NO(g) + Cl2(g) 2NOCl(g) dan kecepatan reaksinya
1300C dapat dirumuskan dengan persamaan v = 0,4(NO)2(Cl2) dalam satuan M / menit.
Apabila 2 mol gas NO dan 2 mol gas Cl 2 dalam volume 4 liter direaksikan pada maka
setelah 80 % mol gas NO akan bereaksi kecepatan reaksinya saat itu ialah ….
A. 0,0004 M/menit
B. 0,0012 M/menit
C. 0,0048 M/menit
D. 0,0256 M/menit
E. 0,0288 M/menit
4. Diketahui reaksi : A + B C + D + E
Pernyataan berikut yang benar tentang laju reaksi di atas adalah ....
+[ A ] −[ D ]
A.VA = Δt D. VD = Δt

+[ B ] −[ E ]
B.VB = Δt E. VE = Δt
+[C ]
C.VC = Δt
5. Zat X dapat bereaksi dengan zat X menurut persamaan :
2 X (g) + Y (g) Z (g)
Konsentrasi awal zat Y = 0,5 mol/L dan setelah bereaksi dengan zat X selama 1 menit ,
konsentrasinya tinggal 0,2 mol/L. Ungkapan laju reaksi di bawah ini yang benar
adalah ....
0,5 - 0,2
mol / L menit
A. VY = 60
2 (0,5 - 0,2 )
mol / L detik
B. VX= 60

0,5 + 0,2
mol / L detik
C. VY = 60

0,5
mol / L detik
D. VZ = 60

2 x 0,5
mol / L menit
E. VX = 60

6. Jika pada suhu tertentu, laju penguraian N2O5 menjadi NO2 dan O2 adalah 2,5 x 10-6
M/detik, maka laju pembentukan NO2 adalah
A. 1,3 x 10-6
B. 2,5 x 10-6
C. 3,9 x 10-6
D. 5,0 x 10-6
E. 6,2 x 10-6

Anda mungkin juga menyukai