Anda di halaman 1dari 2

1.

Suatu pengembangan produk, dilakukan pengujian kadar suppositoria meloxicam


dengan menggunakan metode spektrofotometri. Diketahui nilai absorban 0,2 dan
absorban larutan standarnya 0,5 dengan konsentrasi 10 mg/mL. Sebelumnya,
dilakukan ekstraksi dua suppositoria meloksikam yang dilarutkan dalam 100 mL.
Pengenceran dilakukan sebanyak 100 kali. Kadar meloxicam dalam setiap
suppositoria adalah...
A. 10 mg
B. 15 mg
C. 20 mg
D. 25 mg
E. 30 mg
2. Pada produksi insuslin 100 iu, untuk menjamin mutu maka digunakan metode
strerilisasi....
a. Autoclave 120 ̊C selama 20 menit
b. Autoclave 121 ̊C selama 20 menit
c. Oven 170 ̊C selama 1 jam
d. Filter membran 2,0
e. Filter membran 4,5
3. Sebuah pabrik akan membuat sediaan ineksi antihistamin. Tapi tidak stabil dalam
suhu 1000 c, dan direncanakan dibuat dengan volume 1 ml. sterilisasi apa yang bisa
digunakan ?
a. panas kering c. gas etilen okside e.
b. panas basah d. filtrasi

4. Tween merupakan emulgator jenis apa ?


5. Metode dengan tingkat kesesuaian antara hasil analisis individu jika prosedur
dilakukan berulang kali terhadap sampel dengan hasil mendekati sama disebut... A.
Presisi b. Akurat c.teliti

6. Pewarnaan tablet salut gula Perfenazin tidak merata karena migrasi zat tidak merata.
Cara untuk mencegahnya adalah…..
a. Gunakan zat warna tidak larut air;
b. Aliran udara pengering ditingkatkan;
c. Putaran saat pewarnaan dipercepat;
d. Pemanasan pengeringan dipercepat;
e. Lakukan pengeringan setelah penambahan pewarna;

Anda mungkin juga menyukai