Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI TAPOS 04
Alamat : Kp. Babakan Desa Tapos Kecamatan Tenjo Kode Pos 16370

SURAT KEPUTUSAN
Nomor : 800 / 16-VII / SD / 2007

PENGANGKATAN TENAGA SUKWAN / HONORER


SEKOLAH DASAR NEGERI TAPOS 04

Kepala Sekolah Dasar Negeri Tapos 04 dengan ini :

Menimbang : - Bahwa demi terwujudnya tujuan sekolah dalam upaya


Meningkatkan mutu pendidikan, serta terlaksananya operasional
administrasi sekolah yang berdaya guna dan berhasil, maka perlu
mengangkat tenaga sukwan / honor dilingkungan Sekolah Dasar
Negeri Tapos 04.
- Bahwa untuk aktifitas kerja dan administrasi, maka perlu
mengangkat tenaga sukwan / honor yang ditetapkan dengan surat
keputusan.

Mengangkat : 1. Undang – undang No. 22 tahun 2003 tentang sistem


Pendidikan Nasional.
2. Peraturan Pemerintah No. 19 tahun 2005 tentang Standar
Nasional Pendidikan

Memperhatikan : Musyawarah Komite dan Guru SDN Tapos 04

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Bahwa Nama “ DEDE RAHMAT SIDIK “ diangkat menjadi
----GURU HONORER (TENAGA SUKWAN)----
Kedua : Tugas kerja dan bidangnya Sebagaimana tercantum dalam lampiran.
Ketiga : Surat keputusan ini sebagai kepemilikan hak dan kewajiban bagi
pemegangnya dilingkungan SDN Tapos 04
Keempat : Akibat biaya yang ditimbulkan dari keputusan ini dibebankan
kepada anggaran yang sesuai.
Kelima : Surat keputusan ini disampaikan kepada yang bersangkutan untuk
dilaksanakan sebagaimana mestinya dan akan diadakan perubahan
jika ada kekeliruan dalam penetapannya.

Ditetapkan di : Tapos 04
Pada Tanggal : 16 Juli 2007

Kepala Sekolah SDN Tapos 04

Sulaeman, S.Ag.
NIP. 130 863 556

Anda mungkin juga menyukai