Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI PENULISAN SOAL PILIHAN GANDA

UJIAN AKHIR SEMESTER 2


Mata Pelajaran : ILMU PENGETAHUAN ALAM Kurikulum : Kurikulum 2013
Kelas : VII Tahun Pelajaran : 2015 - 2016

Kompetensi No.
Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator soal Bentuk
Inti Soal
3. Memahami 3.4 Mendeskripsikan Sel sebagai unit struktural Peserta didik dapat menjelaskan sistem organisasi PG 1
Pengetahuan (faktual, keragaman pada sistem penyusun makhluk hidup
konseptual dan prosedural) organisasi kehidupan mulai Disajikan pernyataan berbagai organel sel, peserta PG 2
berdasarkan rasa ingin dari tingkat sel sampai didik dapat menentukan organel sel hewan atau
tahunya tentang ilmu organisme organel sel tumbuhan
pengetahuan, teknologi, Peserta didik dapat menjelaskan perbedaan sel PG 3
seni, budaya terkait hewan dan tumbuhan
fenomena dan kejadian Peserta didik dapat membedakan organel sel dan PG 4
tampak mata. fungsinya secara tepat
Peserta didik dapat menentukan fungsi organel sel PG 5
Peserta didik dapat menjelaskan tentang unit terkecil PG 6
kehidupan
Disajikan pernyataan berbagai organel sel, peserta PG 7
didik dapat menentukan ciri-ciri sel yang dimiliki
oleh tumbuhan atau hewan
Jaringan Peserta didik dapat menjelaskan maksud dari PG 8
jaringan
Disajikan pernyataan, siswa dapat menentukan yang PG 9
disebut dengan jaringan
Peserta didik dapat menentukan yang merupakan PG 10
cabang ilmu biologi seputar struktur organisasi
kehidupan
Peserta didik dapat menentukan nama jaringan PG 11
penyusun suatu organ
Organ Peserta didik dapat menjelaskan penerapan dari PG 12
pengertian organ
Sistem organ Peserta didik dapat menjelaskan keterkaitan suatu PG 13
Kompetensi No.
Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator soal Bentuk
Inti Soal
organ dalam sistem organ
Peserta didik dapat menentukan organ penyusun PG 14
suatu sistem organ
Organisme Peserta didik dapat menjelaskan pengertian PG 15
organisme

Anda mungkin juga menyukai