Anda di halaman 1dari 14

`RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

A. IDENTITAS PROGRAM PENDIDIKAN


Nama Sekolah : SMKN 1 Pacet
Mata Pelajaran : Sistem Komputer
Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan
Kelas/ Semester : X / Genap
Tahun Pelajaran : 2019 – 2020
Alokasi Waktu : 2 × 45 menit
Pertemuan :2
Materi : Konversi Bilangan (Desimal, Biner)

B. KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


Kompetensi Inti :
3 Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang
pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai
dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Komputer dan Jaringan pada tingkat
teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi
diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat
nasional, regional, dan internasional.
4 Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan
prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai
dengan bidang kerja Teknik Komputer dan Jaringan. Menampilkan kinerja di
bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan
standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif,
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam
ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan
langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan,
gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan langsung
Kompetensi Dasar :
3.1 Memahami sistem bilangan (Desimal, Biner)
4.2 Mengkonversikan sistem bilangan (Desimal, Biner) dalam memecahkan
masalah konversi
C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
Indikator KD pada KI Pengetahuan
3.1.2 Menerapkan konversi sitem bilangan (Desimal, Biner)
Indikator KD pada KI Keterampilan
4.1.1 Memperaktekan konversi sitem bilangan (Desimal, Biner)

D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Pengetahuan
Setelah menggali informasi dan berdiskusi, peserta didik dapat :
a. Menerapkan konversi sistem bilangan (Desimal, Biner, Heksadesimal) dengan
benar
b. Memecahkan masalah dengan konversi sitem bilangan (Desimal, Biner,
Heksadesimal) dengan benar

2. Keterampilan
Setelah pembelajaran tentang Konversi bilangan biner kedalam bilangan Desimal,
peserta didik dapat mempraktekkan konversi sistem bilangan ( Desimal, Biner)
dengan tepat, cepat dan teliti.

E. MATERI PEMBELAJARAN
• Sistem komputer adalah jaringan elemen-elemen yang saling berhubungan,
berbentuk satu kesatuan untuk melaksanakan suatu tujuan pokok dan sistem
tersebut.
• Radix adalah banyaknya suku angka atau digit yang dipergunakan dalam suatu
sistem bilangan.
• Elemen-elemen dari sistem komputer adalah hardware, software, dan brain ware.
a. Hardware (perangkat keras) adalah peralatan di sistem komputer yang
secara fisik terlihat dan dapat dijamah, seperti monitor, keyboard, dan
mouse.
b. Software (perangkat lunak) adalah program yang berisi perintah-perintah
untuk melakukan pengolahan data. Ada tiga bagian utama dan software :
c. Brainware adalah manusia yang terlibat dalam mengoperasikan serta
mengatur sistem komputer.
• Sistem bilangan (number sistem) adalah suatu cara untuk mewakili besaran dan
suatu sistem fisik
• Jenis-jenis sitem bilangan
• Konversi bilangan biner
• Konversi bilangan decimal

F PENDEKATAN, MODEL DAN METODE PEMBELAJARAN


Pendekatan : Student Center (Scientific)

Model : Discovery Learning


Metode : Ceramah, Diskusi Kelompok, Penugasan dan Praktikum
G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Guru Kegiatan Peserta Didik Waktu
Pendahuluan 1. Guru mengucapkan salam 1. Peserta didik menjawab salam 15 menit
2. Guru meminta ketua kelas untuk memimpin doa 2. Peserta didik berdoa yang dipimpin oleh
ketua kelas
3. Guru mengecek kehadiran peserta didik 3. Peserta didik menanggapi guru yang
sedang mengecek kehadiran

4. Guru memberikan apersepsi berupa pertanyaan 4. Peserta didik menjawab pertanyaan


tentang materi sebelumnya yaitu sistem mengenai materi sistem bilangan
bilangan
5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang 5. Peserta didik menyimak kompetensi
ingin dicapai dasar dan tujuan pembelajaran yang
disampaikan guru
Motivasi 6. Guru memberikan motivasi kepada peserta didik 6. Peserta didik menyimak
terkait dengan pembelajaran

Inti 7. Guru menyajikan tayangan video yang 7. Peserta didik mengamati tayangan video 60 menit
Pemberian Stimulus didalamnya memiliki muatan konsep tentang yang didalamnya memiliki muatan
konsep tentang Konversi bilangan yang
Konversi bilangan
diberikan oleh guru
8. Guru sebagai fasilitator dalam pengorganisasian 8. Peserta didik sebagai center dalam
kegiatan belajar dan mengajar kegiatan pembelajaran
9. Guru memberikan pertanyaan materi tentang 9. Peserta didik menjawab mengenai
konversi bilangan materi tentang konversi bilangan

Identifikasi masalah 10. Guru memberikan masalah konversi bilangan 10. Peserta didik mengidentifikasi masalah
(Problem Statement) dalam kehidupan sehari-hari untuk diidentifikasi konversi bilangan dalam kehidupan
sehari-hari yang diberikan oleh guru
oleh peserta didik
11. Guru mengelompokan peserta didik ke dalam 6 11. Peserta didik segera membuat kelompok
kelompok yang terdiri dari 5-6 orang. dan duduk sesuai dengan kelompoknya.

12. Guru membagikan LKPD kepada masing-


12. Peserta didik mengambil LKPD yang
masing peserta didik telah disiapkan oleh guru.
13. Guru memberikan arahan soal-soal yang ada di 13. Setelah mengidentifikasi soal-soal yang
LKPD kepada peserta didik ada di lkpd diharapkan peserta didik
mampu menemukan langkah-langkah
konversi sistem bilangan
Pengumpulan data 14. Guru meminta peserta didik untuk menggali 14. Peserta didik melakukan kegiatan
(Data informasi dan mendiskusikan megenai materi pengamatan dan membaca literature dari
Collection and Data konversi sistem bilangan decimal ke biner, biner buku, jurnal, artikel di internet dan
Processing) ke decimal youtube mengenai konversi sistem
bilangan decimal ke biner, biner ke
desimal
15. Guru meninjau peserta didik pada saat 15. Peserta didik mendiskusikan hasil yang
berdiskusi untuk melihat sikap, pengetahuan dan diperoleh dengan anggota
keterampilan peserta didik pada saat berdiskusi. kelompoknya.
16. Guru meminta peserta didik untuk menuliskan 16. Peserta didik menuliskan hasil pencarian
hasil penggalian informasi dan diskusi ke dalam informasi dan diskusinya ke dalam
LKPD LKPD

Pembuktian 17. Guru mempersilahkan setiap kelompok untuk 17. Peserta didik bersama dengan
(Verification) mempresentasikan hasil diskusi. kelompoknya melakukan presentasi
hasil kegiatan yang telah dilakukan.
18. Guru memfasilitasi peserta didik untuk 18. Kelompok yang lainnya memberikan
manggapi atau bertanya terhadap hasil pertanyaan dan masukan terhadap
presentasi masing-masing kelompok. presentasi kelompok lain.
19. Guru memverifikasi hasil presentasi setiap 19. Peserta didik menyimak apa yang
kelompok. disampaikan oleh guru
Menarik simpulan 20. Guru mempersilahkan peserta didik untuk 20. Peserta didik menyimpulkan mengenai 15 menit
(Generalization) menyimpulkan mengenai materi sistem bilangan materi sistem bilangan dan konversi
dan konversi sistem bilangan decimal ke biner, sistem bilangan decimal ke biner, biner
biner ke decimal ke decimal
Penutup 21. Guru memberikan soal postes untuk dikerjakan 21. Peserta didik mengerjakan soal postes
Refleksi tiap peserta didik
Tindak Lanjut 22. Guru menyampaikan rencana pembelajaran 24. Peserta didik menyimak
pada pertemuan berikutnya.
23. Salam penutup 25. Peserta didik menjawab salam
H. ALAT/BAHAN DAN MEDIA PEMBELAJARAN
Alat/ Bahan : PC/laptop, projector, layar projector, papan tulis, spidol,
dan penghapus
Media : Powerpoint dan LKPD

I. SUMBER BELAJAR

Novianto, Andi. 2017. Sistem Komputer. Jakarta : Penerbit Erlangga


Agus Tri Haryanto, M.Cs & Taupik Lilo Adi Sucipto, M.T Sistem Komputer
SMK/MAK Kelas X Jakarta : Penerbit kemdikbud 2013

J. PENILAIAN
Kompetensi Dasar Teknik Penilaian Instrumen Penilaian
3.1 Memahami sistem
bilangan (Desimal, Tes Tertulis / Penugasan
Biner, Heksadesimal) Kisi – Kisi, Soal, Kunci
4.1Mengkonversikan Jawaban dan Pedoman
sistem bilangan (Desimal, Penskoran/ Rubrik
Biner, Heksadesimal) Penugasan dan Presentasi Penilaian
dalam memecahkan
masalah konversi
Lampiran 1
PENILAIAN KEGIATAN DISKUSI
Instrumen dan Rubrik Penilaian Sikap
Nama Peserta Komunikatif Kerjasama Kreatif Kritis Nilai Akhir (Modus)
No
didik/ Kelompok 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1.
2.
3.
4.
N

Keterangan:
A = jika empat indikator terlihat.
B = jika tiga indikator terlihat.
C = jika dua indikator terlihat
D = jika satu indikator terlihat

Indikator Penilaian Sikap:

Komunikatif
a. Berkomunikasi secara efektif dan efisien
b. Menyampaikan pesan dengan baik
c. Penggunaan bahasa yang secara sosial dapat diterima dan memadai
d. Berkomunikasi yang tidak menyinggung perasaan orang lain

Kerjasama
a. Membantu teman lain yang mengalami kesulitan
b. Memberikan kontribusi pemikiran
c. Mengajak teman lain untuk melakukan tugas secara bersama
d. Berbagi bersama dalam menangani permasalahan

Kreatif
a. Memiliki rasa ingin tahu yang tinggi
b. Berwawasan masa depan dan penuh imajinasi
c. Mampu memproduksi gagasan-gagasan baru
d. Mampu menemukan masalah dan mampu memecahkannya.

Kritis
a. Menanyakan dan menjawab pertanyaan
b. Mencari cara-cara yang dapat dipakai untuk mengatasi masalah-masalah
c. Berusaha mendapatkan informasi sebanyak mungkin dari sumber lain
d. Berpikir terbuka, yaitu berbicara secara kongkret.

Kategori nilai sikap :


Sangat baik : apabila memperoleh nilai akhir 4
Baik : apabila memperoleh nilai akhir 3
Cukup : apabila memperoleh nilai akhir 2
Kurang : apabila memperoleh nilai akhir 1
Lampiran 2
PENILAIAN PENGETAHUAN
Bidang Keahlian : Teknologi Informasi dan Komunikasi
Program Keahlian : Teknik Komputer dan Informatika
Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan
Mata Pelajaran : Sistem Komputer
Kompetensi Dasar : 3.1 Memahami sistem bilangan (Desimal, Biner, Heksadesimal) / Menerapkan konversi sistem bilangan ( Desimal, Biner,
Heksadesimal)
Bentuk No
IPK Indikator Soal C Butir Soal Skor
Soal Soal
3.1 Menjelaskan sistem • Siswa mampu C2 Benar 1 Untuk mengkonversikan bilangan decimal ke 20
bilangan (Desimal, menentukan cara /Salah biner yaitu dengan membagi bilangan desimal
Biner, konversi bilangan ke basis bilangan biner yaitu 2, hasilnya
Heksadesimal) kemudian dibulatkan kebawah dan sisa hasil
decimal ke biner
pembagiannya disimpan atau dicatat. Lakukan
pembulatan kebawah tersebut hingga nilainya
mencapai nol.
• Siswa mampu C2 Benar 2 Sisa pembagiannya dalam konversi bilangan 20
menentukan cara /Salah decimal ke biner kemudian diurutkan dari yang
konversi bilangan paling awal hingga yang paling akhir . Sisa
pembagian yang diurutkan inilah merupakan
decimal ke biner
hasil konversi bilangan desimal menjadi
bilangan biner
• Siswa mampu C2 Benar 3 Konversi Bilangan Biner ke Bilangan Desimal, 20
menentukan cara /Salah dengan cara mengalikan Bilangan Biner yang
konversi bilangan ingin dikonversikan ke basis bilangan biner itu
sendiri yaitu 2 yang dipangkatkan dengan
biner ke decimal
urutan 0, 1, 2, 3, 4, 5 dan seterusnya yang
dimulai dari kanan, lalu hasil perkaliannya di
jumlahkan
Bentuk No
IPK Indikator Soal C Butir Soal Skor
Soal Soal
4.1 Mengkonversikan • Siswa mampu C3 Benar 4 Hasil Konversi dari bilangan 11111(2) adalah 31(10) 20
sistem bilangan menkonversikan /Salah
(Desimal, Biner, bilangan biner ke
Heksadesimal)
bilangan desimal
dalam memecahkan
masalah konversi
1.1 Mengkonversikan • Siswa mampu C3 Benar 5 Hasil konversi bilangan decimal 6(10) kedalam 20
sistem bilangan mengkonversikan /Salah bilangan biner adalah 011(2)
(Desimal, Biner, bilangan decimal ke
Heksadesimal)
bilangan biner
dalam memecahkan
masalah konversi
Nilai Akhir (NA) 100

Kunci Jawaban
No Jawaban
1. Benar
2. Salah
3. Benar
4 Benar
5 Benar
Kriterian penilaian

No Jawaban
Skor 0 bila tidak menjawab
1. Skor 5 bila jawaban salah
Skor 20 bila jawaban benar
Lampiran 3
PENILAIAN KETERAMPILAN
Kompetensi Dasar : 4.2 Mengkonversikan sistem bilangan (Desimal, Biner, Heksadesimal)
Indikator terampil membuat aplikasi dengan menggunakan perintah perulangan.
1. Kurang Terampil jika sama sekali tidak dapat mengonversikan bilangan decimal ke biner dan sebaliknya.
2. Terampil jika menunjukkan sudah ada usaha untuk mengonversikan bilangan biner ke decimal dan sebaliknya tetapi belum tepat.
3. Sangat Terampil jika menunjukkan adanya usaha untuk mengonversikan bilangan biner ke decimal dan sebaliknya dengan tepat.
Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.
Keterampilan
Mengkonversikan sistem bilangan (Desimal, Biner, dalam
No Nama Siswa Kelompok
memecahkan masalah konversi
KT T ST
1 ..................................
2 ..................................
3 ..................................
4 ..................................
5 ..................................
...
Keterangan :
KT : Kurang Terampil
T : Terampil
ST : Sangat Terampil

Wa. Ka. Kurikulum Cianjur, Juli 2019


Guru Mata Pelajaran

Budi Yuliana Rahayu, S.Pd Norman Mardiana, S.Kom


NIP. 19820810 201409 1 001 NIM. 19020652310311

Mengetahui,
Kepala Sekolah

Dra. Ida Yuniati Sartika, M.M


NIP. 19650630 199203 2 001

Anda mungkin juga menyukai