Anda di halaman 1dari 18

TUGAS PROJECT BAHASA PEMROGRAMAN

BORLAND DELPHI7

DATA PASIEN RS.CEPAT SEMBUH


LAPORAN
Disusun Untuk Memenuhi Tugas Bahasa Pemrograman

DOSEN PEMBIMBING
Pradityo Utomo,S.Kom.,M.Cs.

DISUSUN OLEH

NAMA : TIO DEARYFANI

NPM : 1652010042

KELAS : A1

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MERDEKA
MADIUN
2017
KATA PENGANTAR

Puji syukur saya ucapkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan
Rahmat serta karunia-Nya kepada saya sehingga saya berhasil menyelesaikan
Laporan Bahasa Pemrograman dalam ilmu sipil yang alhamdulillah tepat pada
waktunya yang berjudul
“DATA PASIEN RS.CEPAT SEMBUH”

Laporan ini berisi tentang “DATA PASIEN RS.CEPAT SEMBUH” atau


yang lebih khususnya membahas tentang proses dan cara penggunaan aplikasi
ini.Diharapkan laporan ini dapat memberikan manfaat dan informasi yang berguna
bagi kita semua.

Kami menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna,oleh karena
itu kritik dan saran dari semua pihak yang bersifat membangun kami harapkan
demi kesempurnaan laporan ini.

Akhir kata saya sampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah
berperan serta dalam penyusunan makalh ini dari awal sampai akhir. Semoga
Allah SWT senantiasa meridhoi kita semua

Madiun, 22 Juli 2017

Tio Dearyfani
NPM : 1652010042

i
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR…………………………………………….…………….... i
DAFTAR ISI........................................................................................................... ii

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang.............................................................................................. 1
B. Tujuan........................................................................................................... 2
C. Rumusan Masalah......................................................................................... 2
D. Diskripsi Program......................................................................................... 3

BAB II PERANCANGAN
Flowchart................................................................................................................. 4

BAB III PEMBAHASAN


Printscreen,Source Code dan Penjelasan..................................................... 6

BAB IV PENUTUP............................................................................................ 15
Kesimpulan……………………………………………………………….......... 15

ii
Bab I
PENDAHULUAN

LATAR BELAKANG

Maraknya penggunaan computer di berbagai bidang kehidupan manusia,


menuntut setiap orang untuk mengetahui dan mempelajari berbagai macam software
pendukung yang dapat beroperasi pada computer tersebut. Computer merupakan
salah satu penemuan tercanggih pada abad ini. Computer merupakan cikal bakal
lahirnya teknologi baru di bidang Ilmu Pengetahuan dan Teknologi.

Kemampuan computer dalam melakukan penghitungan yang sangat cepat,


dapat mempermudah manusia atau user dalam mengoperasikannya. Berbagai
macam media pendukung untuk mengoptimalkan kinerja computer banyak dibuat.
Media tersebut berupa software atau program aplikasi yang hubungannya tidak
dapat terpisahkan dari computer.

Software atau program aplikasi tersebut dibangun dengan menggunakan


software lain. Banyak software yang digunakan untuk membangun software atau
program aplikasi. Salah satunya bahasa pemrograman (programming language).
Bahasa pemrograman pun memiliki beberapa tingkatan, disesuaikan dengan
kemudahan akses yang dilakukan oleh computer.

Dalam laporan kali ini, penyusun telah membangun program aplikasi kecil dengan
menggunakan salah satu bahasa pemrograman, yaitu Bahasa Pemrograman aplikasi
Borland Delphi . Lapoaran ini disusun untuk memberikan sedikit gambaran kepada
masyarakat tentang Bahasa Pemrograman aplikasi Borland Delphi , mengingat bahasa
pemrograman ini masih sangat jarang digunakan dan kalah terkenal dengan Bahasa
Pemrograman . Penyusun mencoba untuk membangun Program Aplikasi Data Pasien
RS.Cepat Sembuh dengan menggunakan Bahasa Pemrograman aplikasi Borland Delphi.

1
TUJUAN

 Mengetahui cara pembuatan aplikasi Data Pasien.


 Mengetahui cara kerja dari aplikasi tersebut.

RUMUSAN MASALAH
 Bagaimana cara membuat aplikasi Data Pasien dan Bagaimana cara kerja dari
aplikasi tersebut.

2
Diskripsi Program

A. Memasuki menu utama yaitu aplikasi data pasien rumah sakit.


B. Anda diharuskan mengisi kolom yang kosong.
C. Dengan memasukan data pasien yang ada.
D. Memasukan data pasien dengan lengkap beserta data dokter dan nama
penyakit serta hasil check up harus rawat inap atau tidak.
E. Dengan mengklik tombol OK,maka akan menampilkan hari,tanggal,dan
waktu secara otomatis.
F. Dengan mengklik tombol TAMPIL,maka akan menampilkan data Masuk
dan Data Pasien ke Memo1.
G. Dengan mengklik tombol PROSES,maka akan mengetahui pasien akan
melakukan rawat inap atau tidak rawat inap.
H. Dengan mengklik tombol FIX,maka akan menampilkan data Hasil CheckUp
ke Memo1.
I. Dengan mengklik tombol BARU,maka akan menghapus semua data dan
bisa di isi mulai awal lagi.
J. Dengan mengklik tombol KELUAR,maka anda akan keluar dari aplikasi
program tersebut.

3
BAB II
PERANCANGAN
FLOWCHART

*MASUK

MULAI

Masukan
Hari,tanggal,waktu

Tampil
Hari,tanggal,waktu

SELESAI

*DATA PASIEN

MULAI

Masukan
nama,alamat,TTL,kelamin,
golongan,Nwali,NTlpn

Tampil
nama,alamat,TTL,kelamin,
golongan,Nwali,NTlpn

SELESAI

4
*HASIL CheckUp

MULAI

Masukan Dokter,gejala, Di
nyatakan

CheckUp

PARAH Tidak
Tidak Rawat Inap

Ya
Tampil
Dokter,gejala,CheckUp
Rawat Inap (Tidak Rawat Inap),
di nyatakan

Tampil
Dokter,gejala,CheckUp
(Rawat Inap),di nyatakan

SELESAI

5
4
BAB III
PEMBAHASAN

*PRINTSCREEN,SOURCE CODE dan PENJELASANNYA.


Berikut adalah implementasi dan pengujian program aplikasi.
1.Berikut adalah tampilan awal(kosong).

2.Berikut adalah fungsi tombol OK yang berfungsi menampilkan Hari,Tanggal &


Waktu secara otomatis yang sesuai dengan jam dunia.

6
4
Berikut adalah source code nya.
procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);
begin
tanggal;
end;
procedure TForm1.tanggal;
var
ADate:TDateTime;
hari:array [1..7] of string;
begin
hari[1]:='Minggu';
hari[2]:='Senin';
hari[3]:='Selasa';
hari[4]:='Rabu';
hari[5]:='Kamis';
hari[6]:='Jumat';
hari[7]:='Sabtu';
ADate:=date;
Edit1.Text:=hari[dayofweek(date)];
Edit2.Text:=Datetostr(now);
Edit3.Text:=Timetostr(now);
end;.

3.Berikut adalah fungsi tombol TAMPIL yang berfungsi menampilkan


Hari,Tanggal,Waktu,Nama,Alamat,TTL,Jenis Kelamin,Golongan,Nama Wali, & No
7
Telpon. Yang akan di muncul pada Memo1. 4
Berikut adalah source code nya.
procedure TForm1.Button4Click(Sender: TObject);
begin
MEMO1.Lines.Add('****************************');
Memo1.Lines.Add('Hari :'+Edit1.Text);
MEMO1.Lines.Add('Tangal :'+Edit2.Text);
MEMO1.Lines.Add('Jam :'+Edit3.Text);
MEMO1.Lines.Add('****************************');
MEMO1.Lines.Add('Nama :'+Edit4.Text);
MEMO1.Lines.Add('Jenis Kelamin :'+Combobox2.Text);
MEMO1.Lines.Add('Alamat :'+Edit5.Text);
MEMO1.Lines.Add('TTL :'+Edit6.Text);
MEMO1.Lines.Add('Golongan :'+Combobox3.Text);
MEMO1.Lines.Add('Nama Wali :'+Edit7.Text);
MEMO1.Lines.Add('No Telpon :'+Edit8.Text);
MEMO1.Lines.Add('****************************');
end;
4.Berikut adalah fungsi dari tombol PROSES yang berfungsi untuk menentukan
pasien harus rawat inap atau tidak rawat inap.Yang mana jika pada kolom CheckUp di isi
8
4
PARAH maka akan muncul RAWAT INAP dan jika di isi TIDAK PARAH maka akan
muncul TIDAK RAWAT INAP.

Berikut adalah source code nya.


9
procedure TForm1.Button3Click(Sender: TObject);
4
var tanya:string;
begin
tanya:=Edit10.Text;
if tanya='parah' then showmessage('RAWAT INAP')
else if tanya='PARAH' then showmessage('RAWAT INAP')
else if tanya='Parah' then showmessage('RAWAT INAP')
else if tanya='TIDAK PARAH' then showmessage('TIDAK RAWAT INAP')
else if tanya='tidak parah' then showmessage('TIDAK RAWAT INAP')
else if tanya='Tidak Parah' then showmessage('TIDAK RAWAT INAP')
else showmessage('ERROR');
end;

5.Berikut adalah fungsi tombol FIX yang berfungsi menampilkan Nama


Dokter,Gejala,Check Up, & Di Nyatakan. Yang akan muncul pada Memo1.
10
4
Berikut adalah source code nya.
procedure TForm1.Button6Click(Sender: TObject);
type Check = record
Dokter : string;
Gejala : string;
CheckUp: string;
HasilCheckUp: string;
end;
var data:Check;
a:integer;
begin
for a:=1 to 1 do
data.Dokter:=Combobox1.Text;
data.Gejala:=Edit9.Text;
data.CheckUp:=Edit10.Text;
data.HasilCheckUp:=Combobox4.Text;

memo1.Lines.Append('Dokter : '+data.Dokter);
memo1.Lines.Append('Gejala : '+data.Gejala);
memo1.Lines.Append('CheckUp : '+data.CheckUp);
11
4
memo1.Lines.Append('Di Nyatakan : '+data.HasilCheckUp);
memo1.Lines.Append('****************************');
end;

6.Berikut adalah fungsi dari tombol BARU yang berfungsi untuk memulai dari awal
program yang akan menghapus semua data yang sudah tertampil pada program.

Berikut adalah source code nya.


procedure TForm1.Button2Click(Sender: TObject);
begin
Edit1.Enabled:=true;
Edit2.Enabled:=true;
Edit3.Enabled:=true;
Edit4.Enabled:=true;
Edit5.Enabled:=true;
Edit6.Enabled:=true;
Edit7.Enabled:=true;
Edit8.Enabled:=true;
Edit9.Enabled:=true;
Edit10.Enabled:=true;
Combobox1.Enabled:=true;
12
4
Combobox2.Enabled:=true;
Combobox3.Enabled:=true;
Combobox4.Enabled:=true;
Memo1.Enabled:=true;
Edit1.Text:='';
Edit2.Text:='';
Edit3.Text:='';
Edit4.Text:='';
Edit5.Text:='';
Edit6.Text:='';
Edit7.Text:='';
Edit8.Text:='';
Edit9.Text:='';
Edit10.Text:='';
Combobox1.Text:='';
Combobox2.Text:='';
Combobox3.Text:='';
Combobox4.Text:='';
Memo1.Text:='';
end;

7.Berikut adalah fungsi tombol KELUAR yang berfungsi untuk keluar dari aplikasi
program yang sekalian menanyakan “ APAKAH ANDA INGIN KELUAR DARI PROGRAM?”.
13
4
Jika menekan tombol Yes akan keluar dari program dan jika menekan tombol No akan tetap pada
aplikasi program tersebut.

Berikut adalah source code nya.


procedure TForm1.Button5Click(Sender: TObject);
begin
if application.MessageBox('APAKAH ANDA INGIN KELUAR DARI
PROGRAM?','Konfirmasi Ulang',MB_YesNo)=ID_Yes then Form1.Close;
end;

BAB IV
14
PENUTUP 4
*KESIMPULAN
Dengan penjelasan yang tertera diatas kita dapat mengetahui cara pembuatan aplikasi
program DATA PASIEN RUMAH SAKIT.Dimana aplikasi program diatas dibuat
menggunakan software Delphi7.

15
4

Anda mungkin juga menyukai