Anda di halaman 1dari 1

SOAL DAN JAWABAN

SOAL JAWABAN SKOR


Apa yang dimaksud dengan Kuat arus listrik merupakan 2
kuat arus listrik? suatu kecepatan muatan listrik.
Maksudnya dengan kuat arus
listrik jumlah muatan arus
listrik yang lewat penampang
suatu penghantar setiap satuan
waktu.
Apa yang dimaksud dengan Potensial listrik dapat 2
potensial listrik? didefinisikan sebagai usaha
yang diperlukan untuk
memindahkan muatan positif
sebesar 1 satuan dari tempat tak
terhingga ke suatu titik tetentu
Sebuah baterai 30,0 V Diketahui V = 30,0 V 2
dihubungkan kepada suatu R = 10,0 Ω
resistor 10,0 Ω. Berapakah besar Ditanya I
arus didalam rangkaian tersebut Penyelesaian
V
I=
R

30 ,0
I=
10 ,0

= 3,00 A

Sebuah motor dengan hambatan Dik R = 32 Ω 2


32 Ω dihubungkan dengan I=4A
suatu sumber tegangan. Arus Dit V?
dalam rangkaian tersebut 4 A. Penyelesaian
Berapakah besar tegangan V=IXR
sumber tersebut = 4 x 32
= 128 V

Gambarkan rangkaian hambatan 2


seri dan rangkaian paralel

seri

paralel

Anda mungkin juga menyukai