Anda di halaman 1dari 9

Soal No.

36
3 orang A, B, dan C pinjam meminjam kelereng. Pada awalnya ketiga orang tersebut
memiliki sejumlah kelereng tertentu dan selama pinjam meminjam mereka tidak
melakukan penambahan kelereng selain melalui pinjam meminjam di antara ketiga
orang tersebut. Pada suatu hari, A meminjami sejumlah kelereng kepada B dan C
sehingga jumlah kelereng B dan C masing ? masing menjadi 2 kali lipat jumlah
kelereng sebelumnya. Hari berikutnya B meminjami sejumlah kelereng A dan C
sehingga jumlah kelereng A dan C masing ? masing menjadi 2x lipat jumlah kelereng
sebelumnya. Hari terakhir C meminjami sejumlah kelereng kepada A dan B sehingga
jumlah kelereng A dan B masing ? masing menjadi 2x lipat jumlah kelereng
sebelumnya. Setelah dihitung akhirnya masing ? masing memiliki 16 kelereng.
Banyak kelereng A mula ? mula adalah ...
A. 32
B. 28
C. 26
D. 14
E. 8

Soal No. 37
Enam buah data terdiri dari bilangan positif yang memiliki modus 4, median 5 dan
rataan 5, maka bilangan terkecil dari data tersebut adalah ...
A. 5
B. 4
C. 3
D. 2
E. 1

Soal No. 38
Semua musisi bisa memainkan alat musik. Sebagian anak jalanan pandai memainkan
alat musik.
A. Sebagian musisi merupakan anak jalanan
B. Semua musisi merupakan anak jalanan
C. Semua anak jalanan merupakan musisi
D. Sebagian anak jalanan merupakan musisi
E. Tidak dapat diambil kesimpulan

Soal No. 39
123, 147, 223, 171, ....
A. 323, 195
B. 323, 205
C. 333, 205
D. 346, 194
E. 343, 215

Soal No. 40
A, B, C, E, H, M, U, ...
A. F, O
B. H, P
C. O, F
D. P, H
E. J, R

Soal No. 41
Jika x = (19 = 26)2 - (192 + 26 2) , maka nilai x adalah....
A. 889
B. 898
C. 988
D. 989
E. 998

Soal No. 43
Seorang karyawan setiap tahun menerima tambahan gaji yang besarnya tetap. Pada
tahun ke-5 ia menerima gaji Rp300.000,00 dan pada tahun ke-12 menerima gaji
Rp475.000,00 Pada tahun ke-15 karyawan tersebut menerima gaji sebesar ...
A. Rp725.000,00
B. Rp675.000,00
C. Rp650.000,00
D. Rp550.000,00
E. Rp525.000,00
Soal No. 43
Seorang karyawan setiap tahun menerima tambahan gaji yang besarnya tetap. Pada
tahun ke-5 ia menerima gaji Rp300.000,00 dan pada tahun ke-12 menerima gaji
Rp475.000,00 Pada tahun ke-15 karyawan tersebut menerima gaji sebesar ...
A. Rp725.000,00
B. Rp675.000,00
C. Rp650.000,00
D. Rp550.000,00
E. Rp525.000,00
Soal No. 44
1) Dia pergi dengan diam-diam
2) Dengan pisau dikupasnya mangga itu
3) Karena dia tidak datang, kami segera berangkat
4) Karena dia tidak, kami pun segera berangkat
Di antara kalimat-kalimat di atas, yang termasuk kalimat bertekanan adalah?.

A. 1,2,3
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 4
E. 1,2,3,4

Soal No. 45
Setiap upacara bendera di Sekolah Dasar, pengaturan baris dilakukan sebagai berikut:
kelas yang bertindak sebagai petugas upacara berbaris menghadap barat. Kelas yang
tertinggi akan berbarismenghadapmatahari terbit, sedang sisa kelas yang lain
menghadap tiang bendera ke arah utara. Barisan kelas yang menghadap utara diatur
sedemikian rupa sehingga dari barat ke timur berturut-turut adalah kelas terendah
sampai kelas tertinggi. Jika petugas upacara hari ini adalah kelas III maka urutan yang
menghadap utara dari timur ke barat adalah....
A. I -II -IV ?V
B. III - IV - V ? II
C. III - V ? II
D. V - IV - II ? I
E. VI - V - IV ? II
Soal No. 46
Semua tumbuhan hijau dapat memproduksi makanan sendiri dengan cara melakukan
proses fotosintesis. Benalu termasuk tumbuhan hijau dan memperoleh makanan
dengan mengambil zat makanan inang nya.
A. Benalu bukan merupakan tumbuhan hijau
B. Semua benalu melakukan proses fotosintesis
C. Sebagian benalu tidak melakukan proses fotosintesis
D. Sebagian benalu tidak memproduksi makanan sendiri
E. Tidak semua tumbuhan hijau dapat melakukan proses fotosintesis

Soal No. 46
Semua tumbuhan hijau dapat memproduksi makanan sendiri dengan cara melakukan
proses fotosintesis. Benalu termasuk tumbuhan hijau dan memperoleh makanan
dengan mengambil zat makanan inang nya.
A. Benalu bukan merupakan tumbuhan hijau
B. Semua benalu melakukan proses fotosintesis
C. Sebagian benalu tidak melakukan proses fotosintesis
D. Sebagian benalu tidak memproduksi makanan sendiri
E. Tidak semua tumbuhan hijau dapat melakukan proses fotosintesis

Soal No. 47
PREPOSISI : KATA DEPAN
A. CITA : RASA
B. GULAI : KAMBING
C. SURAM : TERANG
D. CERITA : NOVEL
E. KARNIFORA : MACAN
Soal No. 48
Pada suatu ketika ada kasus pencurian di toserba, ada 5 orang yang diduga menjadi
pelaku pencurian. Tidak ada yang mengaku telah mencuri, dari hasil penyelidikan
diperoleh data sebagai berikut:
-Jika A berbohong maka D jujur
-Jika B jujur maka C jujur
-Jika D berbohong maka B Jujur
-Jika E berbohong maka A jujur
Manakah yang berbohong jika B berbohong?

A. A
B. D
C. A dan C
D. C dan D
E. E dan D

Soal No. 49
Kue bulan : Cina = ? : ?
A. Angel Food Cake : Australia
B. Tiramisu : Perancis
C. Croquembouche : Jerman
D. Bibingka : Malaysia
E. Yokan : Jepang

Soal No. 50
Jika 0,626y =4,214 dan x= 5,416 : 0,9 maka ...
A. x > y
B. x < y
C. x = y
D. x = ?y
E. y =?x

Soal No. 51
JEJURI : KAPAL =
A. KOKPIT : PESAWAT
B. TROS : PERAHU
C. KABIN : PESAWAT
D. CARGO : BUS
E. LAYAR : GELADAK
Soal No. 52

Percaya atau tidak, vitamin D tidak hanya dapat membantu membentuk tulang kuat,
tapi juga membantu mencegah kanker. Sinar matahari merupakan sumber kunci dari
vitamin D. Maka berjemur di bawah sinar matahari dapat membantu menurunkan
risiko mengidap kanker.

Penelitian menunjukkan bahwa sedikit paparan sinar matahari dapat mengurangi


risiko kanker payudara, kolon, prostat, dan beberapa jenis kanker lain. Jumlah yang
direkomendasikan untuk paparan sinar matahari yaitu selama 10 hingga 20 menit, dua
sampai tiga kali seminggu.

Vitamin D merupakan vitamin yang larut dalam lemak yang banyak ditemukan di
ikan seperti tuna, salmon, mackerel, dan sardin. Selain itu vitamin D juga ditemukan
di telur, susu, dan sereal. Namun untuk memperoleh manfaat dari vitamin D, tubuh
juga memerlukan paparan dari sinar matahari.

Kendati vitamin D memiliki efek yang baik bagi tubuh, namun konsumsinya
sebaiknya tidak berlebihan, terutama untuk vitamin dari sumber non-alami seperti
suplemen.

A. berjemur selama 10 sampai 20 menit, dua sampai tiga kali seminggu, dapat
membantu mengurangi risiko kanker payudara
B. kadar vitamin D yang ditemukan dalam makanan seperti salmon, telur, dan
susu lebih kecil dibandingkan sinar matahari
C. ikan tuna, salmon, mackerel, dan sardin mengandug vitamin D yang larut
dalam lemak sehingga baik untuk dikonsumsi
D. vitamin D yang memiliki efek baik bagi tubuh juga dapat diperoleh dari
sumber non-alami seperti suplemen
E. jika tidak dikonsumsi secara berlebihan, suplemen yang mengandung vitamin
D tidak berbahaya bagi kesehatan
Soal No. 53
Di antara pilihan berikut, yang termasuk kata tidak baku adalah?.
A. Asas
B. Do'a
C. Ihwal
D. Itikad
E. Asasi
Soal No. 54

Era teknologi digital membuat sejumlah pengojek konvensional beralih menggunakan


gadget jenis ponsel pintar. Sejak bergabung dengan aplikasi layanan ojek online,
Sopiyan mengaku harus belajar menggunakan smartphone secara otodidak. Ponsel
sebelumnya miliknya hanya bisa untuk menelepon dan SMS.

"Kalau sebelumnya kan cukup telepon atau SMS aja, cukup. Itu pun khusus
langganan aja. Kalau sekarang, semua bisa kita akses," curhat Sopiyan.

Makna kata "pengojek"yang dicetak tebak pada pargraf di atas adalah....

A. Pelanggan objek
B. Tukang ojek
C. Peyedia layanan objek aplikasi
D. Penumpang ojek aplikasi
E. Seseorang yang barafiliasi dengan perusahaan ojek aplikasi

Soal No. 55
Jika Naruto bukan tokoh kartun maka Doraemon adalah kucing sungguhan. Ingkaran
dari pernyataan di atas adalah ....
A. Jika Naruto adalah tokoh kartun maka Doraemon bukan kucing sungguhan.
B. Jika Doraemon adalah kucing sungguhan maka Naruto adalah tokoh kartun.
C. Naruto adalah tokoh kartun atau Doraemon adalah kucing sungguhan.
D. Naruto bukan tokoh kartun dan Doraemon bukan kucing sungguhan.
E. Naruto bukan tokoh kartun atau Doraemon bukan kucing sungguhan.

Soal No. 56
Jumlah 5 suku pertama suatu deret aritmatika adalah 20. Jika masing-masing suku
dikurangi dengan suku ke-3 maka hasil kali U1, U2, U4 dan U5 adalah 324. Jumlah 8
suku pertama deret tersebut adalah ...
A. -64 atau 88
B. -56 atau 138
C. -52 atau 116
D. -44 atau 124
E. -4 atau 68

Soal No. 57
Bilangan-bilangan 6, 8, a, 6, b, c, 4 memiliki rataan 5 dan modus 4. Hitunglah median
dari data tersebut ...
A. 2
B. 3
C. 4
D. 5
E. 6

Soal No. 58

.... Aku menanti berita darinya seperti orang gila. Aku merasa gelisah, lebih dari saat
pertama kali naik ke atas penggung atau saat Leskar diwawancarai media untuk
pertama kalinya. Mengapa ia membiarkan aku menunggu begitu lama? Yang harus ia
lakukan hanyalah menghubungiku. SMS. Telepon. E-mail. Apapun itu, aku tidak
peduli. Aku hanya ingin mendengar suaranya.

Tujuan paragraf di atas adalah....

A. menceritakan
B. menggambarkan
C. memaparkan
D. memengaruhi
E. persuasi
Soal No. 59
Di antara pilihan berikut, yang termasuk kata tidak baku adalah?.
A. Asas
B. Do'a
C. Ihwal
D. Itikad
E. Asasi
Soal No. 61
137, 149, 161, 175, 189, 201, ....
A. 213, 225
B. 213, 227
C. 215, 227
D. 215, 229
E. 227, 229

Soal No. 62
3, 6, 9, 12, 27, 24, ....
A. 32, 48
B. 48, 32
C. 81, 32
D. 81, 48
E. 81, 36

Soal No. 63
Enam buah data terdiri dari bilangan positif yang memiliki modus 4, median 5 dan
rataan 5, maka bilangan terbesar dari data tersebut adalah ...
A. 8
B. 7
C. 6
D. 5
E. 4

Soal No. 64
Rasya membuat jadwal jaga mingguan rumah sakit untuk 3 shift, yakni pagi, siang,
dan malam. Tenaga medis yang dimasukkan dalam jadwal jaga kelompok 1 terdiri
dari 5 orang dokter (dokter A, B, C, D, dan E) dan 10 orang perawat (P1, P2, P3, P4,
P5, P6, P7, P8, P9, dan P10). Setiap shift dijaga oleh 1 orang dokter dan 2 perawat.
Baik dokter maupun perawat mendapat jadwal jaga secara berurutan dari A s.d. E
(untuk dokter) dan P1 s.d. P10 (untuk perawat). Bila mereka memiliki jadwal lain di
luar atau berhalangan, maka akan diganti oleh tenaga medis diurutan sesudahnya.
Berikut jadwal kerja tenaga medis di RS lain ataupun hari libur /halangan mereka:
- Dokter A : Senin pagi dan Selasa siang
- Dokter B : Rabu siang dan dan Minggu malam
- Dokter C : Kamis malam dan Sabtu siang
- Dokter D : Jumat siang dan senin malam
- Dokter E : Selasa malam dan dan Minggu pagi
- P1: Minggu pagi
- P2: Kamis siang
- P3: Senin siang
- P4: Selasa pagi
- P5: Selasa siang

A. Dokter A, Perawat 8 (P8), dan Perawat 9 (P9)


B. Dokter B, Perawat 1 (P1), Perawat 2 (P2)
C. Dokter B, Perawat 1 (P1), dan Perawat 10 (P10)
D. Dokter D, Perawat 4 (P4), dan Perawat 5 (P5)
E. Dokter E, Perawat 7 (P7), dan Perawat 9 (P9)

Soal No. 65
Kebaya : Indonesia = ? : ?
A. Sari : Perancis
B. Dosa pha : Thailland
C. Kimono : Vietnam
D. Cheongsam : Mongolia
E. Hanbok : Cina

Anda mungkin juga menyukai