Anda di halaman 1dari 20

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)

RA DIPONEGORO 98 TAHUN PELAJARAN 2018/2019


SEMESTER/BULAN/MINGGU : I I/ Maret/3
Tema / Sub tema : Kendaraan/ Kendaraan Laut
Sub-sub Tema : Perahu
Kelompok / Usia : B1/ 5-6 Tahun
Hari, Tanggal : Senin, 18 Maret 2019
Alokasi Waktu : 08:00 – 9 :30 (60 menit)
Kompetensi Dasar
1.1. : Mengenal Allah Melalui Ciptananya
Menghargai diri sendiri, orang lain, dan lingkungan sekitar sebagai rasa syukur kepada
1.2. : Tuhan
2.1 : Memiliki Prilaku Hidup Sehat
3.1 : Mengenal kegiatan beribadah sehari-hari
Mengenal anggota tubuh, fungsi, dan gerakannya untuk pengembangan motorik kasar dan
3.3 : motorik halus
K 4.3 : Menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan motorik kasar dan halus
D Mengenal teknologi sederhana (peralatan rumah tangga, peralatan bermain, peralatan
3.9 : pertukangan, dll)
Menggunakan teknologi sederhana untuk menyelesaikan tugas dan kegiatannya (peralatan
4.9 : rumah tangga, peralatan bermain, peralatan pertukangan, dll)
Mengenal benda-benda disekitarnya (nama, warna, bentuk, ukuran, pola, sifat, suara, tekstur,
3.6 : fungsi, dan ciri-ciri lainnya)
Menyampaikan tentang apa dan bagaimana benda-benda di sekitar yang dikenalnya (nama,
4.6 : warna, bentuk, ukuran, pola, sifat, , dan ciri-ciri lainnya) melalui berbagai hasil karya
Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap sabar (mau menunggu giliran, mau mendengar
2.7 : ketika orang lain berbicara) untuk melatih kedisiplinan
3.10 : Memahami bahasa reseptif (menyimak dan membaca)
4.10 : Menunjukkan kemampuan berbahasa reseptif (menyimak dan membaca)
3.15 : Mengenal berbagai karya dan aktivitas seni
4.15 : Menunjukkan karya dan aktivitas seni dengan menggunakan berbagai media

Indikator Pencapaian
Melafalkan doa naik kendaraan laut “ BISMILLAAHI MAJRAHAA WA MURSAAHAA INNA
1.1.1
ROBBII LAGHOFUURUR ROHIIM”
1.2.2 Mampu bersyukur atas nikmat Allah
2.1.1 Menggunakan tangan kanan untuk Makan dan Minum
3.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah makan
3.3.2 Memahami berjalan sambil memperagakan mendayung Perahu
4.3.2 Melakukan berjalan sambil memperagakan mendayung Perahu
3.3.3 Memahami cara membuat Perahu dengan daun bambu
4.3.3 Membuat Perahu dengan daun bambu
Melakukan kegiatan dengan memanfaatkan teknologi menonton Video macam-macam
3.9.1
kendaraan laut di laptop
4.9.1 Menonton Video macam-macam kendaraan laut di laptop
3.8.1 Mengetahui hubungan dirinya dengan alam
4.8.1 Mengetahui bahaya, kegunaan, dan ciri-ciri Perahu
3.6.4 Memahami bentuk gemetri trapesium
4.6.4 Mengerjakan menebalkan bentuk geometri trapesium dan mewarnai sesuai contoh
2.7.3 Sikap mau menunggu giliran(Antri)
Memahami kegunaan Perahu adalah kendaraan kecil di suangai atau di danau yang bisa
3.10.
mengagkut barang atau orang dengan jumlah yang sedikit. Berbahya jika naik Perahu tidak
4
di dampingi orang dewasa
4.10.
Pernahkah kamu melihat dan menaiki Perahu ?
4
Memahami cara membuat mozaik gambar Perahu dengan potongan stik eskrim yang di
3.15.1
beri angka
Membuat mozaik gambar Perahu dengan potongan stik eskrim dan di urutkan dari yang
4.15.1
potongan terkecil

Metode :
 Bercakap-cakap
 Tanya Jawab
 Pemberian tugas

Evaluasi Pembelajaran

Tujuan Pembelajaran
 Melalui pengamatan, anak dapat meneyebutkan keguanaan, bahaya dan ciri-ciri
Perahu .
 Melalaui kegiatan berkelompok anak bisa meliahat video macam” kendaraan laut.
 Melalui kegiatan motorik kasar anak dapat menirukan gerakan mendayung Perahu
 Melauai kegiatan menebalkan dan mewarnai bentuk travesium anak bisa mengenal
macam-macam bentuk geometri
 Dengan potongan stik es krim yang di beri angka dan gambar Perahu juga lem anak
bisa membuat mozaik gambar Perahu dengan stick es krim

Materi dalam Kegiatan


Materi dalam Kegiatan Materi Pembiasaan
1. Bernyanyi lagu” Mendayung Perahu ” 1. Bersyukur atas nikmat Allah.
2. Masuk ke kelas dengan memperagakan 2. Memberi dan menjawab salam SOP
gerakan mendayung Perahu Penyambutan.
3. Melafalkan doa naik kendaraan laut 3. Doa mau belajar SOP Pembukaan
4. Menonton Video Macam-macam 4. Berdoa sebelum dan sesudah makan.SOP
kendaraan laut toilet training /SOP Mencuci tangan
5. Membuat Perahu dari daun bambu 5. Sabar menunggu giliran.
6. Menebalkan bentuk geometrik dan 6. Doa sebelum pulang,Salam SOP Penutupan
mewarnainya
7. Mozaik Perahu dengan potongan stick es
krim dan diurutkan dari yang terkecil
Sumber Belajar :
Video Nama-nama kendaran laut,gambar Perahu
Alat dan Bahan
 Dus bekas yang di bentuk seperti Perahu untuk memperagakan mendayung Perahu
sambil masuk kedalam kelas
 Laptop dan speaker aktif untuk melihat video macam-macam kendaraan laut
 Daun Bambu untuk membuat Perahu dari bahan daun bambu
 Kertas,Pensil, Crayon untuk kegiatan menebalkan bentuk geometri travesium
dan mewarnai sesuai contoh gambar.

No Langkah-Langkah
Tahap Kegiatan
Aktivitas Guru Aktivitas Anak
Pembelajar
an
 Menyiapkan berbaris Berbaris
 Bernyanyi Mendayung Perahu Bernyanyi
Dayung2X Perahu lewati sungai
Kiri kanan 2X sampai tujuan
Dayung dayung 2X Perahu dengan
senyuman
Hargai teman-teman slama-lmanya
Opening Dayung dayung 2X Perahu dengan
cirle senyuman
& Main dengan teman-teman jangan
1
Pijakan bermusuhan
sebelum  Salam Menjawab salam
Main  Melafalkan surat Al-fatihah, Syahadat, doa Melafalkan surat Al-fatihah,
(15 Menit) sebelum belajar Syahadat, doa sebelum belajar
 Melafalkan doa naik kendaraan laut Melafalkan doa naik kendaraan
Bismillaahi majrahaa wa mursaahaa inna laut
robbii laghofuurur rohiim Bismillaahi majrahaa wa
mursaahaa inna robbii
laghofuurur rohiim

 Motivasi dan Apersepsi Percakapan anak dg guru


 Materi pagi dan menyampaikan tema yg Menyimak
dilakukan
II Pijakan  Mengamati Anak mengamati video macam-
Saat Main Menunjukkan Video macam-macam macam kendaraan laut
kendaraan laut.

Anak bertanya tentang apa yang


 Menanya telah diamati pada Video macam-
Anak didorong untuk bertanya tentang macam kendaraan laut
keguanaan,bahaya dan ciri-ciri Perahu ,serta
pernah melihat atau menaiki Perahu , Anak mengamati alat dan bahan
 Mengumpulkan informasi dan     yang akan digunakan
mengkomunikasikan Anak memperhatikan penjelasan
 Guru menerangkan kegiatan yang akan guru tentang kegiatan diarea yg
dilakukan antara lain menebalkan bentuk dilakukan
geometri dan mewarnai sesuai contoh,
Membuat Perahu dengan daun bambu
Membuat mozaik gambar Perahu dengan
potongan stick es krim

 Area Matematika :
- Meniru bentuk geometrik
dan mewarnai sesuai contoh.
 Area Bahan Alam
- Membuat Perahu dengan bahan daun bambu
 Area Seni dan Kreatifitas
- Membuat mozaik gambar Perahu dari
potongan stick es krim dan mengurutkan dari
yang terkecil sesuai contoh
III Istirahat Doa Sebelum/sesudah makan, Toilet Training Anak membaca doa sebelum dan
sesudah makan, toliet training
IV Penutup Diskusi kegiatan satu hari/recolling- Anak mendengarkan cerita dan
menginformasikan kegiatan besok menjawab pertanyaan guru.
-berdoa sebelum pulang dan salam Berdoa salam  
Mengetahui, Banyumas, 18 Maret 2019
Guru Pamong Pendidik

Wakhidah Kurniyati, S.Pd.AUD Sumarni Neneng Lina Marlina


Mengesahkan :
Dosen Penguji

Dr. H. Munjin, M.Pd.I.

INDIKATOR PENILAIAN
PP KD INDIKATOR BB MB BSH BSB

Melafalkan doa naik kendaraan laut


1.1
NAM Bismillaahi majrahaa wa mursaahaa
inna robbii laghofuurur rohiim
1.2 Mampu bersyukur atas nikmat Allah
Menggunakan tangan kanan untuk Makan
2.1 dan Minum
3.1 Berdoa sebelum dan sesudah makan
FM Memahami berjalan sambil memperagakan
3.3
mendayung Perahu
Melakukan berjalan sambil memperagakan
4.3
mendayung Perahu
Memahami cara membuat Perahu dengan
3.3
daun bambu
4.3 Membuat Perahu dengan daun bambu
3.9 Melakukan kegiatan dengan memanfaatkan
teknologi menonton Video macam-macam
kendaraan laut di laptop
Menonton Video macam-macam kendaraan
KOG
4.9 laut di laptop
3.6 Memahami bentuk Travesium
Menebalkan bentuk geometri travesium
4.6 dan mewarnai sesuai contoh
Sosem Sikap mau menunggu giliran(Antri)
2.7
Bahas Memahami kegunaan Perahu adalah
a kendaraan kecil di suangai atau di danau
yang bisa mengagkut barang atau orang
3.10
dengan jumlah yang sedikit. Berbahya jika
naik Perahu tidak di dampingi orang
dewasa
Pernahkah kamu melihat dan menaiki
4.10
Perahu ?
Seni 3.15/ Anak mampu melakukan aktivitas dengan
4.15 berbagai media alam (tanaman)
1. Format Penilaian
Keterangan :
Kolom Pencapain perkembangan diisi dengan skor nilai 1 (BB), 2 (MB), 3 (BSH), 4.(BSB)
 1 (BB) artinya Belum Berkembang: bila anak melakukannya harus dengan
bimbingan atau dicontohkan oleh guru;
 2 (MB) artinya Mulai Berkembang: bila anak melakukannya masih harus diingatkan
atau dibantu oleh guru;
 3 (BSH) artinya Berkembang Sesuai Harapan: bila anak sudah dapat melakukannya
secara mandiri dan konsisten tanpa harus diingatkan atau dicontohkan oleh guru;
Mengetahui, Banyumas, 18 Maret 2019
Guru Pamong Pendidik

Wakhidah Kurniyati, S.Pd.AUD Sumarni Neneng Lina Marlina

 4 (BSB) artinya Berkembang Sangat Baik: bila anak sudah dapat melakukannya
secara mandiri dan sudah dapat membantu temannya yang belum mencapai
kemampuan sesuai indikator yang diharapkan
Mengesahkan :
Dosen Penguji

Dr. H. Munjin, M.Pd.I.


1. Ceklis Perkembangan Harian

Hari/tanggal : Senin, 18 Maret 2019


Kelompok usia : 5 – 6 tahun
PENCAPAIAN PERKEMBANGAN
NAMA ANAK
KD INDIKATOR

Daffa A

Daffa B

Raihan
Adam

Zadqi
Aisha

Hanif
Fahri
Aqila
Alvin

Fariz

Miza
Dani

Dian

Refi

Sifa
Cia
Melafalkan
doa naik
kendaraan laut
Bismillaahi
1.1. majrahaa wa
mursaahaa
inna robbii
laghofuurur
rohiim
Mampu
1.2. bersyukur atas
nikmat Allah
Menggunakan
tangan kanan
2.1
untuk Makan
dan Minum
Berdoa
3.1 sebelum dan
sesudah makan
Memahami
berjalan
sambil
3.3
memperagakan
mendayung
Perahu
Melakukan
berjalan
sambil
4.3
memperagakan
mendayung
Perahu
Memahami
cara membuat
3.3 Perahu
dengan daun
bambu
Membuat
Perahu
4.3
dengan daun
bambu
3.9 Melakukan
kegiatan
dengan
memanfaatkan
teknologi
menonton
Video macam-
macam
kendaraan laut
di laptop
Menonton
Video macam-
4.9 macam
kendaraan laut
di laptop
Memahami
3.6 bentuk
Travesium
Mengerjakan
meniru bentuk
geometri
4.6
travesium dan
mewarnai
sesuai contoh
Sikap mau
2.7 menunggu
giliran(Antri)
Memahami
kegunaan
Perahu
adalah
kendaraan
kecil di
suangai atau di
danau yang
bisa
3.10 mengagkut
barang atau
orang dengan
jumlah yang
sedikit.
Berbahya jika
naik Perahu
tidak di
dampingi
orang dewasa
Pernahkah
kamu melihat
4.10
dan menaiki
Perahu ?
Anak mampu
melakukan
aktivitas
dengan
3.15 berbagai
/ media alam
4.15 Mozaik
gambar Perahu
dengan
potongan stick
es krim
Keterangan :
Kolom Pencapain perkembangan diisi dengan skor nilai 1 (BB), 2 (MB), 3 (BSH), 4.(BSB)
 1 (BB) artinya Belum Berkembang: bila anak melakukannya harus dengan bimbingan atau dicontohkan oleh
guru;
 2 (MB) artinya Mulai Berkembang: bila anak melakukannya masih harus diingatkan atau dibantu oleh guru;
 3 (BSH) artinya Berkembang Sesuai Harapan: bila anak sudah dapat melakukannya secara mandiri dan
konsisten tanpa harus diingatkan atau dicontohkan oleh guru;
 4 (BSB) artinya Berkembang Sangat Baik: bila anak sudah dapat melakukannya secara mandiri dan sudah
dapat membantu temannya yang belum mencapai kemampuan sesuai indikator yang diharapkan

Mengetahui, Banyumas, 18 Maret 2019


Guru Pamong Pendidik

Wakhidah Kurniyati, S.Pd.AUD Sumarni Neneng Lina Marlina

Mengesahkan :
Dosen Penguji

Dr. H. Munjin, M.Pd.I.


2. Catatan Hasil Karya Anak
Kelompok Usia : 5-6 Tahun
Hari/Tanggal : Senin, 18 Maret 2019
Indikator yang di nialai :
3.6/4.6 Menebalkan bentuk geometri travesium dan mewarnai sesuai contoh
3.15/4.15. Membuat Perahu dari daun bambu

Hasil Pengamatan
No Nama Anak KD
BB MB BSH BSB
3.6/4.6
1 Adam
3.15/4.15
3.6/4.6
2 Aisha
3.15/4.15
3.6/4.6
3 Alvin
3.15/4.15
3.6/4.6
4 Aqila
3.15/4.15
3.6/4.6
5 Cia
3.15/4.15
3.6/4.6
6 Daffa A
3.15/4.15
3.6/4.6
7 Daffa B
3.15/4.15
3.6/4.6
8 Dani
3.15/4.15
3.6/4.6
9 Dian
3.15/4.15
3.6/4.6
10 Fachri
3.15/4.15
3.6/4.6
11 Fariz
3.15/4.15
3.6/4.6
12 Hanif
3.15/4.15
3.6/4.6
13 Niza
3.15/4.15
3.6/4.6
14 Raihan
3.15/4.15
3.6/4.6
15 Revi
3.15/4.15
3.6/4.6
16 Sifa
3.15/4.15
3.6/4.6
17 Zadqi
3.15/4.15
Keterangan :
Kolom Pencapain perkembangan diisi dengan skor nilai 1 (BB), 2 (MB), 3 (BSH), 4.(BSB)
 1 (BB) artinya Belum Berkembang:
 2 (MB) artinya Mulai Berkembang:
 3 (BSH) artinya Berkembang Sesuai Harapan:
 4 (BSB) artinya Berkembang Sangat Baik:
Mengetahui, Banyumas, 18 Maret 2019
Guru Pamong Pendidik

Mengesahkan :
Dosen Penguji
Wakhidah Kurniyati, S.Pd.AUD Sumarni Neneng Lina Marlina

Dr. H. Munjin, M.Pd.I


3. Penilian Unjuk Kerja
Kelompok Usia : 5-6 Tahun
Hari/Tanggal : Senin , 18 Maret 2019
3.3/4.3.Melakukan berjalan sambil memperagakan mendayung Perahu

Hasil Pengamatan
No Nama Anak
BB MB BSH BSB
1 Adam
2 Aisha
3 Alvin
4 Aqila
5 Cia
6 Daffa A
7 Daffa B
8 Dani
9 Dian
10 Fachri
11 Fariz
12 Hanif
13 Niza
14 Raihan
15 Revi
16 Sifa
17 Zadqi

Keterangan :
Kolom Pencapain perkembangan diisi dengan skor nilai 1 (BB), 2 (MB), 3 (BSH), 4.
(BSB)
1 (BB) artinya Belum Berkembang:
2 (MB) artinya Mulai Berkembang:
3 (BSH) artinya Berkembang Sesuai Harapan:
4 (BSB) artinya Berkembang Sangat Baik:

Mengetahui, Banyumas, 28 Februari 2019


Guru Pamong Pendidik

___________________ SUMARNI, S.Pd


RUBRIK PENILAIAN

1.1. Melafalkan doa naik kendaraan


Skor Penilaian
Tingkat Kemampuan Anak
(1-4)
Bila anak belum bisa melafalkan doa naik kendaraan melakukannya harus
1 BB
dengan bimbingan atau dicontohkan oleh guru;
Bila anak belum bisa melafalkan doa naik kendaraan melakukannya masih
2 MB
harus diingatkan atau dibantu oleh guru
Banak sudah bisa melafalkan doa naik kendaraan melakukannya secara
3 BSH
mandiri dan konsisten tanpa harus diingatkan atau dicontohkan oleh guru;
Bila anak sudah bisa melafalkan doa naik kendaraan melakukannya secara
4 BSB mandiri dan sudah dapat membantu temannya yang belum mencapai
kemampuan sesuai indikator yang diharapkan.
1.2. Mampu bersyukur atas nikmat Allah/melafalkan shadat/doa mau
belajar
Skor Penilaian
Tingakt Kemampuan Anak
(1-4)
Bila anak belum bisa melapalkan syahadat dan doa mau belajar
1 BB
melakukannya harus dengan bimbingan atau dicontohkan oleh guru;
Bila anak belum bisa melapalkan syahadat dan doa mau belajar
2 MB
melakukannya masih harus diingatkan atau dibantu oleh guru
Bila anak sudah bisa melapalkan syahadat dan doa mau belajar
3 BSH melakukannya secara mandiri dan konsisten tanpa harus diingatkan atau
dicontohkan oleh guru;
Bila anak sudah bisa melapalkan syahadat dan doa mau belajar
4 BSB melakukannya secara mandiri dan sudah dapat membantu temannya yang
belum mencapai kemampuan sesuai indikator yang diharapkan.

2.1 Menggunakan tangan kanan untuk Makan dan Minum

Skor Tingkat Kemampuan Anak


Penilaian
(1-4)
1 BB Bila anak belum bisa Menggunakan tangan kanan untuk Makan dan Minum
melakukannya harus dengan bimbingan atau dicontohkan oleh guru;
2 MB Bila anak belum bisa Menggunakan tangan kanan untuk Makan dan Minum
melakukannya masih harus diingatkan atau dibantu oleh guru
3 BSH Banak sudah bisa Menggunakan tangan kanan untuk Makan dan Minum
melakukannya secara mandiri dan konsisten tanpa harus diingatkan atau
dicontohkan oleh guru;
4 BSB Bila anak sudah bisa Menggunakan tangan kanan untuk Makan dan Minum
secara mandiri dan sudah dapat membantu temannya yang belum
mencapai kemampuan sesuai indikator yang diharapkan.

1.4 Berdoa sebelum dan sesudah makan


Skor Penilaian
Tingakt Kemamapuan Anak
(1-4)
Bila anak belum terbiasa berdoa sebelum dan sesudah makan melakukannya
1 BB
harus dengan bimbingan atau dicontohkan oleh guru;
Bila anak belum terbiasa berdoa sebelum dan sesudah makan melakukannya
2 MB
masih harus diingatkan atau dibantu oleh guru
Banak sudah dapat terbiasa berdoa sebelum dan sesudah makan
3 BSH melakukannya secara mandiri dan konsisten tanpa harus diingatkan atau
dicontohkan oleh guru;
Bila anak sudah dapat terbiasa berdoa sebelum dan sesudah makan
4 BSB melakukannya secara mandiri dan sudah dapat membantu temannya yang
belum mencapai kemampuan sesuai indikator yang diharapkan.

3.3/4.3 Melakukan berjalan sambil memperagakan mendayung Perahu


Skor Penilaian
Tingkat Kemampuan Anak
(1-4)
Bila anak belum bisa melakukan berjalan sambil memperagakan mendayung
1 BB Perahu melakukannya harus dengan bimbingan atau dicontohkan oleh
guru;
Bila anak belum bisa melakukan berjalan sambil memperagakan mendayung
2 MB
Perahu melakukannya masih harus diingatkan atau dibantu oleh guru
Banak sudah bisa melakukan berjalan sambil memperagakan mendayung
3 BSH Perahu melakukannya secara mandiri dan konsisten tanpa harus
diingatkan atau dicontohkan oleh guru;
Bila anak sudah bisa melakukan berjalan sambil memperagakan mendayung
4 BSB Perahu secara mandiri dan sudah dapat membantu temannya yang belum
mencapai kemampuan sesuai indikator yang diharapkan.

3.9/4.9 Menonton Video macam-macam kendaraan laut di laptop


Skor Penilaian
Tingkat Kemampuan Anak
(1-4)
Bila anak belum bisa Menonton Video macam-macam kendaraan laut di
1 BB
laptop melakukannya harus dengan bimbingan atau dicontohkan oleh guru;
Bila anak belum bisa Menonton Video macam-macam kendaraan laut di
2 MB
laptop melakukannya masih harus diingatkan atau dibantu oleh guru
Banak sudah bisa Menonton Video macam-macam kendaraan laut di
3 BSH laptop secara mandiri dan konsisten tanpa harus diingatkan atau
dicontohkan oleh guru;
Bila anak sudah belum bisa Menonton Video macam-macam kendaraan laut
4 BSB di laptop secara mandiri dan sudah dapat membantu temannya yang belum
mencapai kemampuan sesuai indikator yang diharapkan.

3.8/4.8 Mengenal bahaya, kegunaan, dan ciri-ciri Perahu .


Skor Penilaian
Tingkat Kemampuan Anak
(1-4)
Bila anak belum bisa Mengenal bahaya, kegunaan, dan ciri-ciri Perahu .
1 BB Perahu melakukannya harus dengan bimbingan atau dicontohkan oleh
guru;
Bila anak belum bisa Mengenal bahaya, kegunaan, dan ciri-ciri Perahu .
2 MB
Perahu melakukannya masih harus diingatkan atau dibantu oleh guru
Banak sudah bisa Mengenal bahaya, kegunaan, dan ciri-ciri Perahu .
3 BSH Perahu secara mandiri dan konsisten tanpa harus diingatkan atau
dicontohkan oleh guru;
Bila anak sudah Mengenal bahaya, kegunaan, dan ciri-ciri Perahu . Perahu
4 BSB secara mandiri dan sudah dapat membantu temannya yang belum
mencapai kemampuan sesuai indikator yang diharapkan.

3.6/4.6 Mengerjakan meniru bentuk geometri bulat dan mewarnai sesuai contoh
Skor Penilaian
Tingkat Kemampuan Anak
(1-4)
1 BB Bila anak belum bisa Mengerjakan meniru bentuk geometri bulat dan
mewarnai sesuai contoh melakukannya harus dengan bimbingan atau
dicontohkan oleh guru;
Bila anak belum bisa Mengerjakan meniru bentuk geometri bulat dan
2 MB mewarnai sesuai contoh melakukannya masih harus diingatkan atau dibantu
oleh guru
Banak sudah bisa Mengerjakan meniru bentuk geometri bulat dan
3 BSH mewarnai sesuai contoh secara mandiri dan konsisten tanpa harus
diingatkan atau dicontohkan oleh guru;
Bila anak sudah bisa Mengerjakan meniru bentuk geometri bulat dan
4 BSB mewarnai sesuai contoh secara mandiri dan sudah dapat membantu
temannya yang belum mencapai kemampuan sesuai indikator yang
diharapkan.

2.7 Sikap mau menunggu giliran(Antri)


Skor Penilaian
Tingkat Kemampuan Anak
(1-4)
Bila anak belum mau menunggu giliran dan melakukannya harus dengan
1 BB
bimbingan atau dicontohkan oleh guru;
Bila anak belum bisa mau menunggu giliran dan masih harus diingatkan
2 MB
atau dibantu oleh guru
Bila anak sudah mau menunggu giliran dan secara mandiri dan konsisten
3 BSH
tanpa harus diingatkan atau dicontohkan oleh guru;
Bila anak sudah mau menunggu giliran secara mandiri dan sudah dapat
4 BSB membantu temannya yang belum mencapai kemampuan sesuai indikator
yang diharapkan.

3.10/4.10 Anak mampu menyimak dengan baik dan menjawab pertanyaan guru
Skor Penilaian
Tingkat Kemampuan Anak
(1-4)
Bila anak belum bisa mampu menyimak dengan baik dan menjawab pertanyaan
1 BB
guru dan melakukannya harus dengan bimbingan atau dicontohkan oleh guru;
Bila anak belum bisa mampu menyimak dengan baik dan menjawab pertanyaan
2 MB
guru dan masih harus diingatkan atau dibantu oleh guru
Bila anak sudah mampu menyimak dengan baik dan menjawab pertanyaan guru
3 BSH dan secara mandiri dan konsisten tanpa harus diingatkan atau dicontohkan oleh
guru;
4 BSB Bila anak sudah bisa mampu menyimak dengan baik dan menjawab pertanyaan
guru secara mandiri dan sudah dapat membantu temannya yang belum
mencapai kemampuan sesuai indikator yang diharapkan.

4.15 Anak membuat mozaik gambar buah Perahu


Skor Penilaian
Tingkat Kemampuan Anak
(1-4)
Bila anak belum bisa membuat mozaik gambar buah Perahu dan melakukannya
1 BB
harus dengan bimbingan atau dicontohkan oleh guru;
Bila anak belum bisa membuat mozaik gambar buah Perahu dan masih harus
2 MB
diingatkan atau dibantu oleh guru
Bila anak sudah bisa membuat mozaik gambar buah Perahu dan secara mandiri
3 BSH
dan konsisten tanpa harus diingatkan atau dicontohkan oleh guru;
Bila anak sudah bisa membuat mozaik gambar buah Perahu secara mandiri dan
4 BSB sudah dapat membantu temannya yang belum mencapai kemampuan sesuai
indikator yang diharapkan.

KI KD
KI : 1 ( SPRITUAL ) Menghargai diri sendiri, orang lain, dan lingkungan
Menerima ajaran agama yang dianutnya 1.1. sekitar sebagai rasa syukur kepada Tuhan
KI : 2 (SOSIAL) 1.2. Memiliki Prilaku Hidup Sehat
Memiliki perilaku hidup sehat, rasa Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap sabar
ingin tahu, kreatif dan estetis, percaya (mau menunggu giliran, mau mendengar ketika
diri, disiplin, mandiri, peduli, mampu orang lain berbicara) untuk melatih kedisiplinan
menghargai dan toleran kepada orang
lain, mampu menyesuaikan diri,
tanggungjawab, jujur, rendah hati dan
santun dalam berinteraksi dengan 2.1
keluarga, pendidik, dan teman
KI : 3 ( PENGETAHUAN ) 3.1 Mengenal kegiatan beribadah sehari-hari
Mengenali diri, keluarga, teman, Mengenal anggota tubuh, fungsi dan gerakannya
pendidik, lingkungan sekitar, agama, untuk pengembangan motorik kasar dan motorik
teknologi, seni, dan budaya di rumah, 3.3 halus
tempat bermain dan satuan PAUD Mengenal teknologi sederhana (peralatan rumah
dengan cara: mengamati dengan indera tangga, peralatan bermain, peralatan pertukangan,
(melihat, mendengar, menghidu, 3.9 dll)
merasa, meraba); menanya; Mengenal lingkungan alam (hewan,tanamn, cuaca,
mengumpulkan informasi; menalar, dan 3.8. tanah, air, batu-batuan dll
mengomunikasikan melalui kegiatan Mengenal benda-benda disekitarnya (nama, warna,
bermain bentuk, ukuran, pola, sifat, suara, tekstur, fungsi,
3.6 dan ciri-ciri lainnya)
3.12
. Mengenal keaksraan awal melalui bermain
3.15 Mengenal berbagai karya dan aktivitas seni
KI :4 ( KETERAMPILAN ) Menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan
Menunjukkan yang diketahui, 4.3 motorik kasar dan halus
dirasakan, dibutuhkan, dan dipikirkan 4.9 Menggunakan teknologi sederhana untuk
melalui bahasa, musik, gerakan, dan menyelesaikan tugas dan kegiatannya (peralatan
karya secara produktif dan kreatif, serta rumah tangga, peralatan bermain, peralatan
mencerminkan perilaku anak berakhlak pertukangan, dll)
mulia 4.8 Menyajikan berbagai karya dalam bentuk gambar,
bernyanyi, gerka tubuh dll tentang lingkungan
alam(hewan, tanamn, cuaca, tanah, air, batu , dll)
Menyampaikan tentang apa dan bagaimana benda-
benda di sekitar yang dikenalnya (nama, warna,
bentuk, ukuran, pola, sifat, , dan ciri-ciri lainnya)
4.6 melalui berbagai hasil karya
4.12 Menunjukan kemampuan keaksaraan awal dalam
. bentuk karya
Menunjukkan karya dan aktivitas seni dengan
4.12 menggunakan berbagai media

PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL )

RA. DIPONEGORO 98 KEDUNGRANDU, PATIKRAJA, PURWOKERTO

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN


(RPPH)

TEMA : TANAMAN
SUB TEMA : TANAMAN MERAMBAT
SUB-SUB TEMA : MARKISA
SUMARNI
(MAJALENGKA)

PPG IAIN PURWOKERTO


2018

Anda mungkin juga menyukai