Anda di halaman 1dari 1

BAB IV

KESIMPULAN DAN SARAN

4.1 Kesimpulan
Dari percobaan yang dilakukan serta data yang diperoleh ada beberapa hal
yang dapat disimpulkan sebagai berikut :
1. Terjadi penurunan dan kenaikan konduktivitas molar pada larutan Ca(OH)2
yang telah melewati zeolit. Hal ini dikarenakan laju aliran yang tidak
konstan sehingga ion-ion di dalam larutan Ca(OH)2 tidak terserap dengan
baik oleh zeolit sehingga konduktivitasnya mengalami fluktuasi.
2. Dari proses adsorpsi di atas maka jenis aliran yang mengalir di dalam
kolom adsorpsi adalah jenis aliran laminar, didapat dari perhitungan
bilangan Reynolds.

4.2 Saran
Laju aliran larutan yang digunakan harus diperhatikan, karena laju aliran
tersebut dapat mempengaruhi kemampuan zeolit untuk menyerap ion sehingga
berpengaruh juga terhadap nilai konduktivitas.

Anda mungkin juga menyukai