Anda di halaman 1dari 4

PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GANJIL

TAHUN PELAJARAN 2019 / 2020

Mata Pelajaran : TLJ Hari, Tanggal : Jumat, 06 Desember 2019


Kelas/Prog. S. Keahlian : XII / TKJ Waktu : 15.40 – 16.40

I. PILIHAN GANDA
Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar dengan cara memberi tanda silang (x) pada huruf a, b, c, d atau e pada lembar jawaban
yang telah disediakan !

1. Kumpulan dari beberapa instruksi eksekusi pada dial plan yang mempunyai beragam kegunaan adalah …
a. Extension
b. Priority
c. Command
d. Context
e. parameter
2. Kelebihan jika kita menggunakan VoIP,kecuali…
a. Biaya Murah 
b. Instalasi Mudah
c. Kualitas Suara Kurang Jernih 
d. Penggunaan Bandwith Minim
e. Penggunaan alat mudah
3. Kelemahan jika kita menggunakan VoIP,kecuali…
A. Penggunaan Bandwith Minim
B. Kualitas Suara Kurang Jernih
C. Ada Jeda Ketika Komunikasi
D. Pembatasan Jaringan
E. Peralatan Mahal
4. Yang tidak termasuk fungsi PBX…
a. Menyediakan Layanan Akutansi
b. Menjaga Sambungan Selama Menggunakan Telepon
c. Mematikan Sambungan Antara Koneksi Dengan Perintah Yang Sesuai
d. Layanan Otomatis Panggilan
e. Penyedia Layanan IP Address.
5. Sebuah frame data atau paket yang ditransmisikan kesemua node pada segmen network local adalah ....
a. Broadcast
b. Network
c. Router
d. Bridge
e. Node
6. Layer yang melakukan pengalamatan logical adalah ....
a. Transport
b. Session
c. Data link
d. Network
e. Layer
7. Penyebab dari adanya icon network conection tapi silang merah, yaitu ….
a. Pada pilihan show icon belum dipilih / di check list
b. Jaringan secara fisik tidak terhubung ke komputer
c. Terjadi IP conflict
d. Server gagal memberikan IP ke network
e. Network di disable
8. Adanya IP address yang sama dengan komputer lain di dalam jaringan disebut ….
a. IP conflict
b. Collision
c. IP Spoofing
d. Crash
e. Hang
9. Apa Kepanjangan dari PBX…
A. Private Branch Exchange                    
B. Private Brand Ex
C. Private Branch Exsternal                         
D. Private Branding Ex-hosting
E. Private Brand Ex-hosting
10. “adalah penyedia layanan telepon yang melayani pertukaran telepon dengan pusat di dalam suatu perusahaan, dan menjadi
penghubung antara telepon dari publik ke telepon perusahaan atau jaringan telepon dari perusahaan ke jaringan perusahaan
lainnya di area yang lebih luas sehingga dapat tercakup oleh publik.” Merupakan pengertian dari…
a. VoIP                                           
b. Asterisk                               
c. Linux
d. X-Lite                                          
e. PBX
11. Kepanjangan dari VoIP adalah….
a. Voice Over Intranet Protocol
b. Voice Over Intranet Preparation
c. Voice Oval Internet Posisition
d. Voice Oval Intranet Posisition
e. Voice Over Internet Protocol
12. Perangkat perantara antara komputer dengan saluran telepon agar dapat berhubungan dengan ISP, adalah..
a. Hub
b. Switch
c. NIC
d. Modem
e. Router
13. Perangkat untuk meneruskan Internet ke client yang terhubung dengan jaringan lokal adalah ....
a. switch
b. proxy
c. gateway
d. wireless
e. bridge
14. Untuk melihat konfi gurasi IP yang terpasang pada komputer kita digunakan perintah …
a. nslookup
b. ping
c. tracert
d. netstat
e. ipconfi g
15. Setiap komputer yang terhubung ke jaringan dapat bertindak baik sebagai workstation maupun server
disebut jaringan …
a. Peer to peer
b. Client and server
c. Bus
d. Local Area Network
e. Tree
16. Skema desain pembangunan sebuah jaringan komputer dikenal dengan istilah….
a. denah
b. tipe
c. blue print
d. schema
e. topologi
17. Perangkat yang berfungsi mengatur pemilihan jalur terbaik untuk dilewati paket data dikenal sebagai ….
a. bridge
b. switch
c. router
d. gateway
e. repeater
18. IP Address yang menunjukkan nomor jaringan (identitas segmen) disebut dengan …
a. host ID
b. IP broadcast
c. IP public
d. net ID
e. IP private
19. Ciri-ciri jaringan komputer adalah sebagai berikut ini, kecuali…
a. Berbagi pakai perangkat keras (hardware)
b. Berbagi pakai perangkat lunak (software)
c. Berbagi saluran komunikasi (internet)
d. Berbagi user (brainware)
e. Berbagi data dengan mudah
20. Media komunikasi internet untuk bertatap muka yang terpisah oleh jarak dan waktu ialah...
a. SMS (Short Message Service)                      
b. WAP (Wireless Application Protocol)           
c. VoIP (Voice Over Internet Protocol)
d. Tele Conference
e. Mailing Lists

II. ESSAY

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan Command !


2. Apa yang dimaksud dengan Softswitch ?
3. Sebutkan bagian-bagian Softswitch !
4. Sebutkan Layanan softswitch !
5. Apakah yang dimaksud dengan service / aplication plane ?
6. Apakah yang dimaksud dengan SOFTSWITCH ?
7. Jelaskan Perkembangan dari SOFTSWITCH !
8. Sebutkan dan jelaskan secara singkat lima (5) aspek dari SIP (session Initiation Protocol) dalam
membangun dan mengakhiri komunikasi multimedia !
9. Sebutkan dan jelaskan fungsi arsitektur softswitch !
10. Sebutkan dan jelaskan fungsi dari Firewall !

Anda mungkin juga menyukai