Anda di halaman 1dari 2

Konsep perencanaan pengumpulan berkas KTP dan KK

bagi satuan Madya Praja IPDN Angkatan 30

oleh Madya Praja Marck Buce Tanebet

Pada pengumpulan berkas ini akan menggunakan konsep piramida yaitu mulai dari yang paling
bawah hingga ke yang paling atas. Jadi Konsep ini dilaksanakan dengan cara pengumpulan berkas dari
Masing-masing madya praja ke ketua sampai akhirnya di kumpulakan ke panitia.

Tahapan pengerjaan pengumpulan berkas KTP dan KK bagi satuan madya praja:

1. Tahap Perencanaan Pengumpulan Berkas


2. Tahap Pelaksanaan Pengumpulan Berkas
3. Tahap Cara Pemberkasan

Perlu diketahui bahwa dalam hal pengumpulan berkas untuk satuan Madya Praja juga memerlukan
anggaran dana untuk menunjang pelaksanaan pelaksanaan pengumpulan berkas KTP dan KK dari satuan
Madya Praja.

Penjelasan teknis pengerjaan pengumpulan berkas KTP dan KKbagi satuan Madya Praja:

Tahap Perencanaan Pengumpulan Berkas


 Penyampaian informasi terkait pengumpulan berkas KTP dan KK, sebelum dilaksanakan
pengumpulan berkas KTP dan KK, maka para praja terlebih dahulu di informasikan perihal
terkait akan dilaksanakannya pengumpulan berkas pada hari Rabu tanggal 10 November 2020.
Sehingga para praja diwajibkan untuk mempersiapkan berkas berupa KTP dan KK yang akan di
fotocopy dan di kumpulkan. Pengumuman ini dilaksanakan pada hari Jumat tanggal 6
November2020
 Penyampaian lokasi fotocopy KTP dan KK, dalam tahap ini satuan Madya Praja di berikan
informasi terkait tempar di mana satuan madya praja melaksanakan fotocopy berkas, yaitu
lokasi fotocopy dapat di laksanakan di Blok FPP, MKP, dan KSP bagi yang belum memiliki
fotocopy berkas KTP dan KK.
Tahap Pengumpulan Berkas
 Pengumpulan berkas ke masing-masing ketua wisma, pengumpulan di laksanakan pada pada
tanggal 10 November 2020, dimana setiap praja wajib mengumpulkan ke ketua wisma masing-
masing. Ketua Wisma Bertanggung jawab terhadap pengumpulan berkas setiap anggota
wismanya.
 Pengumpulan berkas dari Ketua wisma masing-masing ke Panitia, pengumpulan berkas ke
panitia di laksanakan pada hari Kamis tanggal 11 November 2020.
Pa
ni
tia
Ketua
Wisma
Madya Praja

Anggaran yang di perlukan dalam pelaksanaan pengumpulan berkas KTP dan KK Madya Praja

1. Print surat pengumuman, 30 x Rp 2.000,00 = Rp 60.000,00


2. Snack Panitia 10 x Rp 5.000,00 = Rp 50.000,00
3. Lakban hitam 2 x Rp 12.000,00 = Rp 24.000,00
4. Steples 4 x Rp 8.000,00 = Rp 32.000,00
5. Isi ulang stepless 4 x Rp 5.000,00 = Rp 20.000,00
6. Pena Hitam 5 x Rp 3.000,00 = Rp 15.000.00
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- +
Total Rp 201.000,00

Total anggaran yang diperlukan untuk pelaksanaan pengumpulan berkas KTP dan KK bagi satuan Madya
Praja adalah Rp 201.000,00

Anda mungkin juga menyukai