Anda di halaman 1dari 70

Bismillah

Perkenalkan Saya Abu


Hudzaifah
Saya bukan ustadz ya....
Saya hanya penuntut ilmu yang lagi belajar
menyampaikan ilmu agama
yang saya pelajari melalui media digital.
Insya Allah mulai hari ini feed instagram saya akan
sering – sering menshare
Poster dakwah yang kontennya
bersumber dari Al Qur’an dan Hadits
Shohih beserta ulama dan ustadz
yang menjadi rujukan saya.
Semoga bermanfaat dan
menjadi amal jariyah buat
saya dan keluarga hingga
Yaumul qiyamah. Amiin

Sl ideDakwah Sl ideDakwah.com
Jangan Pisahkan
Agama Dengan
Dunia . . .
Berkata Al 'Allaamah Ibnu Baz rahimahullaah :
Barang siapa yang beranggapan terpisahnya urusan agama dari
negara dan bahwa agama tempatnya di masjid-masjid dan rumah-
rumah, dan bahwa negara boleh berbuat apa saja yang di
inginkan dan berhukum dengan apa yang di inginkan, maka
sungguh ia telah membuat kedustaan atas Allah dan Rasul-Nya
dan telah bersalah dengan kesalahan yang sangat buruk.

)٢٤٧/٢( ‫مجموع فتاوى مقاالت‬


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDakwah
S l ideDakwah.com
Yang Tak Pernah
Puas Dengan
Harta
Rasulullah ‫ ﷺ‬bersabda :
Seandainya anak Adam memiliki dua lembah harta,
maka niscaya ia akan mencari lembah yang ketiga,
tidak ada yang dapat memenuhi perut anak adam $
selain tanah (kematian), dan Allah menerima taubat
orang yang bertaubat. $
$

HR Bukhary no 6436
$
(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary) $

$
$

$
Sl ideDakwah

S li deDakwah.com
Obsesi Dunia
Obsesi terhadap dunia dalah kegelapan bagi
hati
Dan obsesi terhadap akhirat adalah cahaya
bagi hati

Jafar Bin Sulaiman Rahimahullah


Mawshaah Ibni Abid Dunya, 5/191

Sl ideDakwah S l ideDakwah.com
Menghormati
Para Ulama
Berkata Al Imam Ibnu 'Asakir rahimahullah :

Sesungguhnya kami hanya akan menghormatimu


selama kamu menghormati para Ulama, apabila kamu
melemparkan ucapan (buruk) pada mereka maka kami
tidak akan menghormatimu".

) 581 /19 ( ‫سير أعالم النبالء‬


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDakwah S l ideDakwah.com
Kebenaran Kebenaran itu seperti emas murni,
setiap kali di uji (di panaskan) maka

Itu Seperti
akan semakin bertambah keasliannya,
dan kebatilan itu seperti emas palsu
(campuran) yang berkilau, apabila ia

Emas
di uji (di panaskan) akan nampaklah
kerusakannya.

Al Jawaabus Shahih 1/88.


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDak wah SlideDakwah.com


Menghormati
Ahli Ilmu
Berkata Abdullah bin 'Abbas radhiyallahu 'anhu
Barang siapa yang menyakiti seorang faqih (ahli ilmu)
maka sungguh ia telah menyakiti
Rasulullah‫ ﷺ‬dan barang siapa yang
menyakiti Rasulullah ‫ ﷺ‬maka
sungguh ia telah
menyakiti Allah ‫" ﷻ‬.
) 1/42 ( ‫المجموع شرح المهذب‬
(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDak wah S l ideDakwah.com


3.Tamsil
Tamsil( ‫ ) تمثي‬adalah memperumakan sifat-sifat
Allah.Contohnya
‫ل‬ penolakan turunya Allah ke langit
dunia pada hadist:

”Rabb kita turun ke langit dunia pada setiap malam


yaitu ketika sepertiga malam terakhir. Allah
berfirman, ’Barangsiapa yang berdoa kepada-Ku,
niscaya Aku kabulkan. Barangsiapa yang meminta
kepada-Ku, niscaya Aku penuhi. Dan barangsiapa
yang memohon ampun kepada-Ku, niscaya Aku
ampuni.” (HR. Bukhari no. 1145 dan Muslim no. 1808)

SLIDE

Mahasiwa Kedokteran
Bertauhid
’Orang-orang yang menyimpang’ menolak
sifat tersebut, karena mereka menyamakan
turunya Allah dengan turunya manusia.Mereka
berfikir bagaimana cara Allah turun
sedangkan waktu di dunia berbeda-beda?

Maka sikap kita adalah mengimani bahwa


turunya Allah berbeda dengan turunya
makhluk karena Ilmu Allah tidaklah sama
dengan ilmu makhluk.

Mahasiwa Kedokteran
Bertauhid
Pulang
Tanpa Dosa
Berkata Umar bin Khattab radhiyallaahu 'anhu :
Sesungguhnya seseorang benar-benar keluar dari
rumahnya sementara padanya terdapat dosa yang
besarnya seperti gunung tihamah, maka apabila ia
mendengarkan ilmu dia takut, ruju' dan bertaubat,
maka ia kembali ke rumahnya dalam keadaan tidak
ada lagi dosa padanya. Maka janganlah kalian
meninggalkan majelis para Ulama.

Miftah Daaris Sa'adah 1/213.


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl i deDakwah Sl i deDakwah.com
Agama Dan Dunia
Terikat Kuat
Dalam Syari’at
Berkata Al 'Allaamah Ibnu Baz rahimahullaah :
Tidak boleh memisahkan agama dari dunia
kita dan dunia dari agama kita, bahkan agama
dan dunia kita keduanya terikat dengan ikatan
yang kuat dalam syari'at ini

)٢٤٧/٢( ‫مجموع فتاوى مقاالت‬


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan
Al Makassary)

Sl ideDakwah
Karena Syari'at Ini
Adalah Kehidupan
Bagi Manusia
Berkata Al 'Allaamah Ibnu Baz rahimahullaah :
Allah menjadikan syari'at ini sebagai ruh, cahaya
dan kehidupan bagi manusia, dan dengan ini di
ketahui bahwa anda dalam kondisi yang sangat
butuh kepada syari'at ini, dan bahwa manusia
seluruhnya dalam kondisi yang sangat butuh
kepadanya, karena ia adalah kehidupan, karena ia
adalah cahaya,
dan karena ia adalah jalan lurus yang akan
membawa kepada keselamatan, dan apa yang
selainnya adalah kegelapan, kematian dan
kesengsaraan.

)٢٤٧/٢( ‫مجموع فتاوى مقاالت‬


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDak wah Sl ideDakwah.com


Tujuan
Mempelajari Ilmu
Berkata Al Imam Abdullah bin Humaid rahimahullaah
Orang yang mempelajari ilmu (syar'i) apabila dengan
belajarnya bukan bertujuan untuk mencari wajah Allah
(ikhlash) dan agar
keluar dari gelapnya kebodohan
kepada cahaya ilmu, maka
alangkah sangat
buruknya dia

ٰ
)٦٨١( ‫الفتاوى‬
(Di terjemahkan oleh
Abu Sufyan
Al Makassary)

S li deDakwah.com
Biasakan
Bertaubat
Barangsiapa yang kebiasaannya
bertaubat dan istighfar,
sungguh ia telah diberi
petunjuk (Allah) pada
kebiasaan yang
paling agung.
Ibnul Qayyim Rahimahullah
Idghaatsatul-Lahfaan, 2/203

Sl ideDakwah S l ideDakwah.com
Iman Kepada
Allah
Dan Hari Akhir
Iman kepada Allah dan hari akhir adalah
sebab kebahagian di dunia dan di akhirat.
Maka sekadar apa imannya seseorang,
Sekadar itulah kelapangan hati,
Kebahagiaan, dan ketentraman hati
yang ia dapatkan.

Syaikh Dr. Khalid Al Mushlih


Hafizhahullahu Ta’ala

Sl ideDak wah Sl ideDakwah.com


Wanita Di
Ciptakan
Dari Tulang
To this

Rusuk
Rasulullah‫ ﷺ‬bersabda :
Sesungguhnya wanita itu di
ciptakan dari tulang rusuk
(yang paling atas yang paling
bengkok), ia tidak akan lurus
padamu di atas
satu jalan.

)4/405( ‫فتاوى اللجنة الدائمة‬


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDakwah
Sunnah Memulai
Chating Dengan
Bismillah ‫ِيم‬
ِ ‫ح‬ ‫ٱلر‬
َّ ‫ن‬
ِ ‫م‬
َ ٰ ‫ح‬
ْ ‫ٱلر‬
َّ ِ ‫هَّلل‬ ‫ٱ‬ ‫م‬
ِ ‫س‬
ْ ‫ب‬
ِ ‫ۥ‬
Allah Ta'ala berfirman :

ُ
‫ه‬ َّ
‫ن‬ ِ ‫إ‬‫و‬َ َ‫ن‬ ‫م‬
َ ٰ ‫ي‬
ْ َ
‫ل‬ ‫س‬
ُ ‫ِن‬
‫م‬ ‫ۥ‬ ُ
‫ه‬ َّ
‫ن‬ ِ ‫إ‬
Artinya: Sesungguhnya surat itu,
dari SuIaiman dan sesungguhnya (isi)nya:
"Dengan menyebut nama Allah
Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang.
(An-Naml Ayat 30)

Berkata Al Ustadz Fauzan Alkutawy Hafizhahullah :


SMS atau Chat dan yang semisalnya adalah
bentuk tulisan dan memiliki hukum surat
Menyurat, sedangkan surat menyurat atau
tulisan itu sebaiknya dimulai dengan
Basmalah (bismillahirrohmanirohim) bukan
salam, Sebagaimana surat yang dilayankan
Nabi Sulaiman kepada ratu Bilqis.
Demikian pula ketika Nabi Muhammad
Shalallahu alaihi wasallam menulis surat
kepada raja Rum (hiraqli) maka beliau
memulai dengan Bismillahirrohmanirohim

Sl ideDakwah.com
Orang Yang
Paling Kasihan
Orang yang paling kasihan adalah orang
yang umurnya habis untuk (menuntut) ilmu,
tapi dia tidak mengamalkannya.
Dia tidak menikmati kelezatan -
kelezatan dunia, begitupula
kebaikan - kebaikan akhirat.
Sehingga dia datang dalam
keadaan bangkrut, padahal
hujjah atas dia begitu kuat.

Ibnul Jauzi Rahimahullah


Shaidul Khaathir, Hal. 759

Sl ideDak wah Sl ideDak wah.com


Bersatulah Di
Atas Kebenaran
Berkata Al Imam Muhammad bin Shalih Al 'Utsaimin rahimahullah:
Wajib bagi kita untuk bersatu di atas kebenaran dan tolong menolong di
atasnya dan agar ikhlash dalam semua amal -amal kita. Dan agar kita
berusaha kepada satu cita - cita, yaitu memperbaiki ummat ini dalam
agama dan dunianya sesuai kadar kemampuan. Dan hal itu tidak mungkin
terjadi sampai kalimat kita menyatu, meninggalkan perselisihan
(perdebatan) di antara kita dan pertentangan
yang tidak mencapai cita-cita bahkan
menghilangkan tujuan dan
menghilangkan apa yang sudah ada.

(162‫)ش رح ا ألصولا لستة ص‬


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDak wah S li deDakwah.com


Doa Ruqyah #2
Untuk Ruqyah Diri Sendiri-Doa Ketika Sakit

Mahasiswa Kedokteran Bertauhid

Doa Berseri Free Share

Syarah Kitab Tauhid-Ustadz Firanda. Share on Your


Friend
Doa Ruqyah #2
Untuk Ruqyah Diri Sendiri-Doa Ketika Sakit

Pegang bagian tubuh yang sakit lalu membaca :

‫هَّللا‬
)×3( ِ ‫اس ِم‬ ْ ‫ِب‬
ُ َ َ ُ ‫هَّلل‬ ُ َ
)×7( ‫أ ُعوذ ِبا ِ َوق ْد َر ِت ِه م ِْن ش ِّر َما أ ِج ُد َوأ َحا ِذ ُر‬
“Bismillah (3 x)
A’udzu billahi wa qudrotihi min syarri maa ajidu wa uhaadzir
(7 x)”

”Dengan menyebut nama Allah, dengan menyebut nama Allah, aku


berlindung kepada Allah dan kuasa-Nya dari kejelekan yang aku
dapatkan dan aku waspadai”
(HR. Muslim no. 2202)

Mahasiswa Kedokteran Bertauhid

Doa Berseri Free Share

Syarah Kitab Tauhid-Ustadz Firanda. Share on Your


Friend
Keutamaan Orang Yang Bertauhid : Yang Paling
Mampu Memberikan Syafa’at

“Tidaklah seorang muslim meninggal dunia lantas


dishalatkan (shalat jenazah) oleh 40 orang yang tidak
berbuat syirik kepada Allah sedikit pun melainkan Allah
akan memperkenankan syafa’at (do’a) mereka untuknya.”
(HR. Muslim no. 948)

Kata para Ulama, syafa’at yang dimaksud adalah selamat dari


neraka padahal sebelumnya ia seharusnya masuk neraka
Geser

Bab Syafa’at Free Share

Syarah Kitab Tauhid- Ustadz Firanda Mahasiswa Kedokteran Bertauhid


Andirja
Keutamaan Orang Yang Bertauhid :
Paling Berkesempatan Menerima Syafa’at

Orang yang paling bahagia dengan syafa’atku adalah,


orang yang mengucapkan Laa ilaahaa illallaah dengan
jernih dari hatinya (tanpa riya dan syirik) ”.
[HR Bukhari, no.99].

Geser

Bab Syafa’at Free Share

Syarah Kitab Tauhid- Ustadz Firanda Mahasiswa Kedokteran Bertauhid


Andirja
Semoga Bermanfa’at
@Mahasiswa Kedokteran Bertauhid

Bab Syafa’at Free Share

Syarah Kitab Tauhid- Ustadz Firanda Mahasiswa Kedokteran Bertauhid


Andirja
u

Bila ada orang menyayangi anda


karena sesuatu, maka dia akan
berpaling saat sesuatu hilang
dari anda.

Ibnul Qayyim rahimahullah


Miftaah Daaris Sa’adah

Sl ideDak wah Sl ideDakwah.com


Agar Syaitan
Tidak Memiliki
Kekuatan Atasmu
Berkata Al Imam Al Hasanul Bashry rahimahullah
Jauhilah tiga hal maka syaithan tidak akan memiliki
kekuatan padamu di dalamnya :
1. Janganlah berduaan dengan seorang wanita
sekalipun kamu mengatakan : Saya akan ajarkan
kepadanya Al Qur'an,
2. Janganlah masuk menemui sulthan (penguasa)
sekalipun kamu mengatakan : Saya akan
memerintahkannya kepada yang ma'ruf dan
melarangnya dari yang mungkar
3. Dan janganlah duduk bersama ahli bid'ah karena
sesungguhnya ia membuat hatimu sakit dan merusak
agamamu.

)54( ‫آداب الحسن البصري البن الجوزي ص‬


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDak wah Sl ideDakwah.com


Sl ideDakwah.com

Makna
Istighfar
Berkata Asy Syaikh Al 'Allamah Muhammad bin
Shalih Al 'Utsaimin rahimahullah

Ketika kamu mengucapkan Astaghfirullah (saya


memohon ampun kepada Allah),
maka kamu meminta kepada
Allah dua hal :

1. Pertama di tutupinya dosamu,


2. Kedua di maafkannya dosamu,
di mana Allah tidak akan
menghukummu atas dosa itu

)87 -16( ‫مجمـوع الفتاوى‬


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDakwah
Wasiat Salaf
Berkata Al Imam Al Ashma'iy rahimahullaah
Ketika kakekku di datangi kematian, beliau
mengumpulkan anak-anaknya dan berkata
kepada mereka :
'Wahai anakku pergaulilah manusia dengan
pergaulan yang apabila kalian tidak ada maka
mereka merasa kehilangan (rindu) kepada kalian,
dan apabila kalian meninggal mereka akan
menangisi kalian

)٣٩ (‫مكارم األخالق البن أبي الدنيا‬


(Di terjemahkan oleh
Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDak wah S l ideDakwah.com


Nikahkan Putrimu,
Dengan Laki – Laki Ini
Janganlah kamu menikahkan putrimu kecuali
dengan laki – laki yang bertakwa.
Karena jika dia mencintai istrinya maka akan
memuliakannya Dan jika tidak suka maka tidak
akan mendzalimnya.
Al Hasan Al Bashri Rahimahullah

Sl ideDak wah S l ideDakwah.com


Taubat Nashuha
Berkata Al 'Allaamah Ibnu 'Utsaimin rahimahullaah :
Taubat Nashuha adalah taubat yang di dalamnya
terkumpul lima persyaratan :
1. Ikhlas kepada Allah Ta’ala
2. Menyesal atas perbuatan maksiat
3. Berhenti dari maksiat secara langsung
4. Berazam (bertekad) untuk tidak kembali kepada
maksiat itu ke depannya
5. Taubat di lakukan bukan sebelum waktu tidak di
terimanya taubat, apakah saat datangnya ajal atau
terbitnya matahari di tempat terbenamnya

)٥٩( ‫من األحكام الفقهية في الطهارة والصالة‬

(Di terjemahkan oleh


Abu Sufyan Al Makassary)

S li deDakwah.com
Renungan
Berkata Al Imam Ibnu Qutaibah rahimahullah :

Seorang laki-laki berkata kepada yang lain :


”Telah sampai padaku tentangmu sesuatu
yang jelek.”

Maka orang itu berkata :


“Wahai kamu ini, sesungguhnya berteman dengan
orang-orang yang buruk akan mewariskan kepadamu
sangka buruk kepada orang-orang yang baik.”

٣/٨٥ ‫عيون_األخبار‬
(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl i deDakwah S li deDakwah.com
Boleh Jadi Yang Di
Remehkan Lebih
BaikAllah Ta'ala berfirman yang artinya :
Artinya : "Hai orang-orang yang beriman,
janganlah suatu kaum mengolok-olokkan kaum
To this
yang lain (karena) boleh jadi mereka (yang
diolok-olokkan) lebih baik daripada
mereka (yang mengolok-olokkan)". (Al Hujurat
: 11)

Berkata Al Imam Al munawy rahimahullah


Maka seharusnya bagi seseorang untuk tidak
menghina seseorang, karena boleh jadi yang di
hina lebih suci
hatinya, lebih bersih amalnya dan lebih ikhlas
niatnya. Sesungguhnya menghina hamba-hamba
Allah akan mewariskan kerugian, kehinaan dan
kerendahan".
[٣٨٠/٥ ‫]ف يضا لقدير‬
(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl i deDakwah.com
Banyak Tertawa
Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

َ ْ ‫يت القَل‬
‫ب‬ ُ ‫م‬
ِ ُ ‫ت‬ ‫ك‬
ِ ‫ح‬
ِ ‫ض‬
َّ ‫ال‬ َ ‫ة‬ ‫ر‬
َ ْ ‫ث‬َ ‫ك‬ ‫ن‬
َّ ِ ‫إ‬َ ‫ف‬ ،‫ك‬َ ‫ح‬
ِ ‫ض‬
َّ ‫ال‬ ِ ‫ر‬ِ ‫ث‬ْ ‫ك‬ُ ‫ت‬ ‫اَل‬َ ‫و‬

“Dan janganlah terlalu banyak tertawa.


Sesungguhnya terlalu banyak tertawa dapat
mematikan hati.”
[HR. Tirmidzi 2/50, Dishahihkan Syaikh Al-Albani]

Mahasiswa Kedokteran Bertauhid


Harta Itu Di
Senangi
Jiwa Manusia
$

Berkata Al Imam Ibnu Rajab Al Hanbaly rahimahullah $


$

Dan harta itu di senangi oleh jiwa, maka barang siapa


yang meminta kepada manusia apa yang ada di tangan
mereka, maka mereka tidak akan menyukai dan $
$

membencinya".
$

(]٨٩٢/٢[ ‫)جامع ا لعلوم وا لحكم‬ $

Berkata Al Imam Al Hasanul Bashry Rahimahullah


Manusia akan senantiasa memuliakanmu selama
kamu tidak mengambil apa yang ada di tangan
mereka (manusia), maka apabila kamu melakukan
hal itu, maka mereka akan merendahkanmu, $

membencimu dan tidak menyukai perkataanmu".

(]٢۰/٣[ ‫)حلية ا ألولياء‬


(Di terjemahkan oleh
Abu Sufyan Al Makassary)
$ $

S l ideDakwah.com
Waktu Itu Mahal
Berkata Al 'Allaamah Ibnu
'Utsaimin Rahimahullaah
Waktu adalah sesuatu yang paling
berharga, akan tetapi sekarang ia
menjadi sesuatu paling murah bagi
kita, kita menghabiskan banyak
waktu tanpa faidah (manfaat),
bahkan kita menghabiskan waktu
yang banyak untuk hal-hal yg
memudharatkan, dan saya tidak
berbicara tentang seseorang, bahkan
kepada seluruh kaum muslimin,
sangat di sayangkan saat ini mereka
dalam kelupaan, kesia-siaan dan
kelalaian, mereka tidak bersungguh
– sungguh dalam urusan agama".

)345/1( - ‫شرح رياض الصالحين‬


(Di terjemahkan oleh
Abu Sufyan Al Makassary)
S li deDakwah.com
Ilmu Yang Bermanfaat
Berkata Asy-Syaikh As Sa'dy rahimahullah :

Setiap ilmu yang menjadi pembimbing


dan petunjuk kepada jalan kebaikan, To this
dan menjadi peringatan dari jalan yang jelek atau
sarana kepada hal itu, maka
sesungguhnya hal itu termasuk ilmu yang
bermanfaat.”

(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDakwah Sl ideDak wah.com


Berkata Al Imam Ibnul Qayyim rahimahullah :

Siapa yang berbuat buruk kepadamu kemudian ia datang memberi


alasan atas kesalahannya, maka sesungguhnya sifat tawadhu
mengharuskanmu menerima alasannya apakah alasan itu benar atau
batil dan serahkan rahasianya kepada Allah.

❫٣٢١/٢❪ ‫مدارج السالكين‬


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

S l ideDakwah Sl ideDakwah.com
Nasehat Salaf
Berkata Al Imam Sahl At Tustury rahimahullaah :

Tidak ada penolong selain Allah Jalla Jalaaluhu, tidak


ada dalil selain Rasulullah ‫ﷺ‬
tidak ada bekal selain taqwa dan tidak ada amalan
kecuali bersabar di atasnya.
)٣٣١/١٣( ‫سير أعالم النبالء‬

(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sli deDakwah Sl ideDakwah.com


Yang Makshum
Hanya Rasul
Berkata Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah :

Telah sepakat para Ulama - Ahlul Kitab dan Sunnah -


bahwa setiap orang selain Rasul, dapat di ambil dan
ditinggalkan perkataannya kecuali Rasulullah shollallahu
'alaihi wa sallam, sesungguhnya wajib membenarkan
beliau pada semua apa yang di khabarkannya, menta'ati
semua yang di perintahkannya, sesungguhnya beliau itu
makshum tidak berbicara dari hawa nafsunya, yang beliau
ucapkan semata-mata adalah wahyu yang di wahyukan
kepadanya

) ١٩١ - ١٩٠ / ٦ ( ‫منهاج السنة‬


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDakwah Sl ideDak wah.com


Maka Janganlah
Mengeluh
Berkata Ma'ruf Al Karkhy rahimahullaah :

"Sesungguhnya Allah menguji seorang mukmin dengan penyakit dan


kesusahan, namun ia mengeluh kepada sahabatnya, maka Allah
Ta'ala berfirman : Demi kemuliaan-Ku tidaklah Aku mengujimu
kecuali agar Aku membersihkanmu dari dosa-dosa maka janganlah
mengeluh".

)۱۷٧( ‫المرض والكفارات‬

(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDakwah Sl ideDak wah.com


Hanya Orang Ini
Yang Bisa Melihat
Hal Ghaib
‫ب‬ ِ ْ ‫ي‬َ ‫غ‬ ْ ‫ل‬‫ٱ‬ ‫م‬ُ ِ ‫ل‬ َ ٰ ‫ع‬
(Dia adalah Tuhan) Yang Mengetahui yang ghaib, maka
Dia tidak memperlihatkan kepada seorangpun tentang

‫ن‬ ‫م‬
ِ ‫و‬
ْ
‫فَ يُظهِ ُر‬
yang ghaib itu.

ِ ‫ه‬‫ي‬
ْ َ َْ َ ِ َْ ‫د‬ ‫ي‬
‫اَل‬
‫ن‬ ‫ي‬ ‫ب‬ ‫ن‬
ۢ ‫م‬
ِ ُ
‫ك‬ ُ ‫ل‬‫س‬ ‫ي‬ ‫ۥ‬‫ه‬َّ ‫ن‬‫إ‬َ
ْ َ ُ ِ ٍ ُ َّ‫ف‬ ‫ول‬ ‫س‬ ‫ر‬ ‫ن‬ ‫م‬
ِ ‫ى‬
ٰ َ ْ ِ َ ِ‫إ‬
‫ض‬ َ ‫ت‬‫ر‬ ‫ٱ‬ ‫ن‬‫م‬ ‫اَّل‬

َ
ْ

ٓ‫ى غَيْبِهِۦ‬
‫ا‬Kecuali
‫د‬ ‫ص‬
ً َ َ ‫ر‬ ‫ۦ‬ ِ ‫ه‬‫ف‬ِ ‫ل‬‫خ‬َ

‫ل‬َ ‫ع‬
kepada rasul yang diridhai-Nya, maka

َ ٰ
sesungguhnya Dia mengadakan penjaga-penjaga
(malaikat) di muka dan di belakangnya.

‫حدًا‬ َ ‫أ‬
(QS Jin ayat 26-27)

Mahasiswa Kedokteran Bertauhid


Ingatlah Allah Di
Waktu Lapang
Niscaya Allah
Mengingatmu Di
Waktu Sulit
Rasulullah shollallahu 'alaihi wa sallam bersabda :
"Barang siapa yang suka agar Allah mengabulkan
do'anya pada waktu sulit, hendaknya memperbanyak
do'a pada waktu lapang

٦٢٩٠ ‫) وحسنه األلباني في صحيح الجامع رقم‬٣٣٨٢( ‫الترمذي‬


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDakwah Sl ideDakwah.com
Orang Asing Yang
Sebenarnya
Berkata Al Imam At Turkumany Al Hanafy rahimahullah :

Bukanlah orang asing yang meninggalkan keluarga dan negerinya,


dan safar dari suatu tempat ke tempat lain. Orang asing (sebenarnya)
adalah yang mengamalkan As Sunnah dan Al Qur'an dan ia tidak
mendapati orang yang mau membantunya atas hal itu, sehingga ia
pun menjadi terasing di tengah-tengah manusia namun ia dekat
kepada Allah dan Rasul-Nya

5/193 ‫شرح صحيح البخارى‬


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl i deDakwah S li deDakwah.com
Surga Dunia Sebelum
Surga Akhirat
Berkata Al Imam Ibnul Qayyim rahimahullaah :

Mukmin yang ikhlas (beramal) semata-mata karena


Allah adalah termasuk manusia yang paling baik
hidupnya, paling nikmat keadaannya, paling lapang
dadanya dan paling bahagia hatinya, dan hal ini
adalah surga di segerakan Allah kepadanya sebelum
memasuki surga di akhirat

] 465 ‫الجــواب الڪافي [ صـ‬


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDak wah S li deDakwah.com


7 Adab Berbicara
Ustadz Dr. Abdullah Roy, M.A

(Kitab Al Aadaab Al ’Asyarah


Karya Syaikh Shalih Al-Ushaimi) SLIDE
1. Hendaklah engkau berbicara dengan
ucapan yang baik dan di dalam kebaikan

‫آلخ ِر َفليَ ُق ْل َخيْ ًرا أ َ ْو لِيَ ْص ُمت‬


ِ ْ ‫ان يُ ْؤ ِم ُن ِبالل َّ ِه َوال ْيَ ْو ِم ا‬
َ َ ‫َم ْن ك‬

“Barang siapa yang beriman kepada Allah dan


Hari Akhir maka hendaklah ia berkata baik
atau hendaklah ia diam.” (Muttafaq ‘alaih: Al-
Bukhari, no. 6018; Muslim, no.47)

SLIDE

Mahasiswa Kedokteran
Bertauhid
2.Hendaklah engkau merendahkan suaramu

ِ ‫تٱل َْح ِم‬


‫ير‬ ‫و‬ ‫َص‬
ُ ْ َ ‫ل‬ ِ
‫ت‬ ‫و‬
َٰ ‫ص‬
ْ َ ‫ْأ‬ ‫ل‬ ‫ٱ‬ ‫ر‬ َ ‫ك‬ ‫ن‬َ ‫أ‬ َ
‫ن‬ ّ ‫إ‬
ِ ۚ ‫ك‬
َ ِ
‫ت‬ ‫و‬ ‫ص‬
َ ‫ن‬ ِ
‫م‬ ‫ض‬ْ ‫ض‬
ُ ‫غ‬
ْ ‫ٱ‬ ‫و‬
َ ‫ك‬
َ ‫ي‬
ِ ‫ش‬
ْ ‫م‬ ‫ى‬ ِ
‫ف‬ ‫د‬
ْ ِ
‫ص‬ ‫َوٱ ْق‬
َ ْ َ

Dan sederhanalah kamu dalam berjalan dan


lunakkanlah suaramu. Sesungguhnya seburuk-buruk
suara ialah suara keledai.

SLIDE

Mahasiswa Kedokteran
Bertauhid
3.Pelan-pelanlah dalam Ucapanmu

‫اه‬‫ص‬ ‫ح‬َ ‫َأ‬ ‫ل‬ ‫اد‬


ُ ‫الع‬
ُ َ ْ ّ َ َُّ ْ ‫ه‬ ‫د‬
َ ‫ع‬ ‫َو‬ ‫ل‬ ‫ا‬ً ‫ث‬ ‫ي‬‫د‬ِ ‫ح‬‫ث‬ُ ِ
‫د‬ ‫ح‬ ‫ي‬
َ ّ َ ُ َ ‫ان‬َ ‫ك‬ ، ‫م‬َ ّ ‫ل‬‫س‬‫و‬ ِ
‫ه‬ ‫َي‬ ‫ل‬‫ع‬ ‫الله‬ ‫ى‬َ ّ ‫ل‬ ‫ص‬
َ َّ ّ ّ ‫أ‬
‫ي‬ ‫ب‬
ِ َ ‫ن‬ ‫ال‬ َ
‫ن‬ َ
َ َ َ ْ َ ُ

“Sesungguhnya yang menjadi kebiasaan Nabi


shallallahu ‘alaihi wa sallam ketika berbicara adalah
jika seandainya ada orang yang menghitungnya,
niscaya dia akan mampu menghitungnya.” (HR.
Bukhari no. 3567 dan Muslim no. 2493)

SLIDE

Mahasiswa Kedokteran
Bertauhid
4.Hendaklah engkau diam,mendengarkan,serta
memerhatikan lawan bicaramu

‫ون‬ ِ َ ‫ٱستَ ِم ُعو ۟ا ل َُهۥ َوأ‬


َ ‫نصتُو ۟ا ل ََعلَّك ُْم تُ ْر َح ُم‬ ْ ‫ان َف‬
ُ ‫َو ِإ َذا ق ُِر َئ ٱل ْ ُق ْر َء‬

Dan apabila dibacakan Al Quran, maka dengarkanlah baik-


baik, dan perhatikanlah dengan tenang agar kamu
mendapat rahmat.

SLIDE

Mahasiswa Kedokteran
Bertauhid
5.Hendaklah engkau menghadap pada lawan
bicaramu

6.Janganlah memotong pembicaraan

Dari Abu Hurairah, ia berkata, ketika nabi


shallallahu’alaihi wasallam sedang berbicara kepada
orang banyak, datanglah kepada beliau seorang Arab yang
tinggal di desa (arab Badui), lalu ia bertanya, “Kapankah
hari kiamat?”

Maka Rasulullah shallallahu’alaihi wasallam terus saja


melanjutkan pembicaraannya(Karena benci dengan
caranya bertanya)

SLIDE

Mahasiswa Kedokteran
Bertauhid
7.Janganlah mendahului orang yang lebih tua
dalam berbicara

‫سمنَّا َم ْن ل َْم يَ ْر َح ْم َص ِغ َيرنَا َويُ ِج َّلك َ ِب َيرنَا َويَ ِفلِ َعالِ ِمنَا‬
ِ َ ْ‫»ل َي‬

“Bukanlah termasuk golongan kami, orang yang tidak


menghormati orang yang tua, tidak menyayangi yang
muda, dan tidak mengerti hak ulama kami.” (HR. Al-
Bazzar 2718, Ahmad 5/323, lafadz milik Al-Bazzar.
Dishahihkan oleh al-Albani dalam Shohih Targhib
1/117)

SLIDE

Mahasiswa Kedokteran
Bertauhid
Pahit Rasanya Tapi
Manis Akibatnya

Berkata Al Imam Ibnul Qayyim rahimahullaah :


Sabar itu seperti namanya,
pahit rasanya, akan tetapi
akibatnya lebih manis dari madu
)٢/١٨٨( ‫مدارج السالكين‬
(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDakwah S li deDakwah.com
Ingat Mati
Mengingat kematian akan memotivasi seorang
hamba untuk melakukan ketaatan dan
menjauhi kemasiatan. Karena khawatir ajal
datang kepadanya secara tiba – tiba.

Syaikh Abdullah Al Fauzan Rahimahullah

Minhatul Alla’m (4/232)

S li deDakwah.com
Menuntut Ilmu
Tidak Ada
Tandingannya
Menuntut ilmu tidak dapat ditandingi oleh
amalan sunnah apapun bagi orang yang niatnya
benar.
Mereka Bertanya ?
“Bagaimana benarnya niat wahai Abu
Abdillah?”
Beliau menjawab:
“Seorang yang menuntut ilmu itu meniatkan
untuk mengangkat kebodohan dari dirinya dan
dari orang lain.

Al Imam Ahmad Rahimahullah


Kitabul ’Ilmi Iibni ’Utsaimin Rahimahullah, hl. 22

Sl i deDakwah
Prasangka Baik
Orang yang membawa perkataan manusia
kepada kemungkinan yang bagus, serta
berprasangka baik kepada mereka maka akan
selamatlah niatnya, menjadi lapang dadanya,
terselamatkanlah hatinya, dan Allah akan
menjaganya dari keburukan dan hal – hal yang
dibenci.

Ibnu Qoyyim Rahimahullah


Madarijus Shalihi II/511

Sl ideDakwah.com
Aqidah Lurus
Ekonomi Seratus

SLIDE

Mahasiswa Kedokteran Bertauhid


Hakikat Dunia Tidaklah Lebih dari Bangkai

Diriwayatkan dari Jabir Radhiyallahu anhu :


Ketika Rasulullah berjalan di pasar, beliau menemukan bangkai
anak kambing jantan. Kemudian beliau berkata pada para
sahabatnya.
“Siapa diantara kalian yang berkenan membeli ini seharga satu
dirham?”
Para Sahabat menjawab :
“Demi Allâh, kalau anak kambing jantan ini hidup, pasti ia cacat,
karena kedua telinganya kecil, apalagi ia telah mati?”

Kemudian Rasulullah bersabda :


Demi Allâh, sungguh, dunia itu lebih hina bagi Allâh
daripada bangkai anak kambing ini bagi kalia n

SLIDE

Mahasiswa Kedokteran Bertauhid


Kaidah untuk Memahami Hakikat Harta dan Dunia :

1.Gunakanlah Dunia untuk Membeli Akhirat


Dunia adalah segala sesuatu yang ada sebelum akhirat dan apa-apa yang
tidak diniatkan untuk Allah. Maka niatkanlah duniamu untuk
menggapai akhirat agar kelak ia menjadi penolongmu di sana.

‫م‬ ُ ۟ ُ َّ ۟ ُ ُ ُ ‫س‬ َ
ٌ ‫ن عَلِي‬
َ ‫ملو‬َ ْ‫ما تَع‬
َ ِ ‫حا ۖ إِنِّى ب‬
ً ِ ‫صل‬
َٰ ‫ملو ا‬َ ْ ‫ت و َ ٱع‬
ِ َٰ ‫ن ٱلطيِّب‬
َ ‫م‬
ِ ‫ل كل و ا‬ ُ ‫لر‬
ُّ ‫يَٰٓأيُّهَا ٱ‬

”Hai rasul-rasul, makanlah dari makanan yang baik-baik, dan


kerjakanlah amal yang saleh. Sesungguhnya Aku Maha Mengetahui
apa yang kamu kerjakan”

SLIDE

Mahasiswa Kedokteran Bertauhid


2. Kekayaan dan Kemiskinan adalah Taqdir Allah

Segala sesuatu sudah Allah taqdirkan dan tidaklah kita mengetahui yang
Ia taqdirkan pada kita di masa depan, maka tugas kita hanyalah
beramal.

Kekayaan bukanlah tanda kemuliaan. Coba lihatlah pada Rasulullah,


orang termulia di muka bumi, namun beliau adalah seorang yang miskin
dan tidak menginginkan kekayaan.

“Ya Allah, jadikan rezeki keluarga Muhammad berupa makanan


yang secukupnya” (HR. Muslim, no. 1055)

SLIDE

Mahasiswa Kedokteran Bertauhid


3.Mencari Rezeki Sesuai dengan Kondisi Keimanan

Dalam mencari rezeki, jika seandainya waktu bekerja yang lama


tidak membuat iman kita turun, maka pertahankanlah.
Namun jika waktu yang lama itu menurunkan keimanan kita,
maka kurangilah.

Kemudian, Niatkanlah usahamu dalam memperoleh harta hanya untuk


berjuang di jalan Allah.

SLIDE

Mahasiswa Kedokteran Bertauhid


4.Semangatlah dalam Bekerja dan Jangan Membandingkan Harta
Popularitas dan kekayaan tidak menjamin kebahagian.

“Kekasihku yakni Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam memerintah


tujuh perkara padaku, (di antaranya):

[1] Beliau memerintahkanku agar mencintai orang miskin dan


dekat dengan mereka,

[2] Beliau memerintahkanku agar melihat orang yang berada


di bawahku (dalam masalah harta dan dunia), juga supaya aku
tidak memperhatikan orang yang berada di atasku. …”
(HR. Ahmad. Syaikh Syu’aib Al Arnauth mengatakan bahwa hadits ini
shahih)

SLIDE

Mahasiswa Kedokteran Bertauhid


Semoga Bermanfaat
@Mahasiswa Kedokteran Bertauhid
Maka Janganlah
Mengeluh
Berkata Ma'ruf Al Karkhy rahimahullaah : To this

"Sesungguhnya Allah menguji seorang mukmin


dengan penyakit dan kesusahan, namun ia mengeluh
kepada sahabatnya, maka Allah Ta'ala berfirman :
Demi kemuliaan-Ku tidaklah Aku mengujimu kecuali
agar Aku membersihkanmu dari dosa-dosa maka
janganlah mengeluh".

)۱۷٧( ‫المرض والكفارات‬

(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDakwah S li deDakwah.com
Hanya Orang Ini
Yang Bisa Melihat Hal Ghaib

Kedudukan yang tinggi tidak akan digapai


kecuali dengan adanya berbagai macam ujian

Ibnu Taimiyyah Rahimahullah

Majmuu Al Fata waa

Sl ideDakwah S li deDakwah.com
Mushibah Besar
Berkata Al Imam Ibnul Jauzi rahimahullaah :

"Mushibah yang besar itu adalah ridhonya To this

seseorang terhadap dirinya dan qana'ahnya ia


(merasa cukup) dengan ilmunya, dan ini adalah
mushibah yang menimpa kebanyakan manusia".

)٤٧٠( ‫صيد الخاطر‬


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDakwah Sl ideDakwah.com
Bisa Jadi Kamu
Membenci Sesuatu
Namun Itu
Baik Bagimu
Allah Ta’ala Berfirman :

“Boleh jadi kamu tidak menyenangi sesuatu,


padahal itu baik bagimu, dan boleh jadi kamu
menyukai sesuatu, padahal itu tidak baik bagimu.
Allah mengetahui, sedang kamu tidak mengetahui".

(Q.S Al-Baqarah ;216).

Sli deDakwah
Infaq Yang
Pahalanya
Paling Besar
Rasulullah ‫ ﷺ‬bersabda :
Satu dinar yang kamu infaqkan di jalan Allah, satu
dinar yang kamu infaqkan untuk budak, satu dinar
yang kamu sedekahkan kepada orang-orang miskin,
dan satu dinar yang kamu infaqkan kepada
keluargamu, yang paling
besar pahalanya adalah apa
yang kamu infaqkan untuk
keluargamu.

)٩٩٥( ‫رواه مسلم‬


(Di terjemahkan oleh
Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDakwah.com
Untuk Yang Masih
Suka Makan
Yang Haram
Dari Ka'ab bin 'Ujrah radhiyallaahu 'anhu :
Bahwa Nabi ‫ ﷺ‬bersabda kepadanya :

"Wahai Ka'ab !
Tidak akan masuk surga orang yang dagingnya
tumbuh dari yang haram. Neraka lebih layak
untuknya".

HR Imam Ahmad dalam Musnadnya no 15284.


(Di terjemahkan oleh Abu Sufyan Al Makassary)

Sl ideDakwah Sl ideDakwah.com
Berdakwah Di
Sosial Media
Berbagi kebaikan dengan memberi faedah ilmu
atau nasihat adalah amal mulia, sebagai salah
satu bentuk taqarrub illallah yang berpahala,
Insya Allah.

Rasulullah Shallallahu 'Alaihi Wa Sallam Bersabda :

Barang Siapa Yang Menunjuki Kepada Kebaikan


Maka Dia Akan Mendapatkan Pahala Seperti
Pahala Orang Yang Mengerjakannya.

HR. Muslim No. 1893

S li deDakwah.com
Qudwah Salaf
Di Zaman Wabah
Berkata Al Hafidzh Ibnu Hajar Al 'Asqalany rahimahullaah :

Di antara manfaat wabah dan tha'un adalah


memendekkan angan-angan, memperbaiki amal,
membangunkan dari kelalaian dan berbekal untuk
perjalanan (kematian).

)378 ‫بذل الماعون في فضل الطاعون (صـ‬

Sl ideDakwah.com

Anda mungkin juga menyukai