Anda di halaman 1dari 2

Panduan mengikuti Online Learning with SEAQiM

Ketentuan :

1. Peserta harus mengubah ID Zoom dengan nama lengkap peserta yang akan tertulis di sertifikat.
2. Tidak boleh memberikan link yang telah dikirim memalui email kepada siapapun.
3. Peserta diharapkan sudah online 30 menit sebelum kegiatan dimulai.
4. Peserta tertib saat mengikuti Online Learning
5. Saat masuk room Online Learning, apabila audio/mic peserta belum dalam kondisi mute,
diharapkan diubah ke mode mute.
6. Peserta wajib mengaktifkan video saat mengikuti Online Learning
7. Peserta berpakaian sopan saat mengikuti sesi Online Learning.
8. Peserta wajib mengikuti Online Learning dari awal sampai akhir

Tata Cara:

1. Peserta harus download dan install aplikasi ZOOM di Komputer/Smartphone.


Link download untuk Zoom Client for Meetings : https://zoom.us/download
Untuk smartphone bisa didownload di Play Store masing-masing
2. Peserta harus membuat account/SignUp ZOOM, nama dan email harus sama dengan di
pendaftaran dan registrasi.
Bagi yang sudah mempunyai account ZOOM, disamakan nama dan email dengan pendaftaran
dan registrasi
3. Peserta yang berhak mengikuti kelas Online Learning akan mendapatkan email dari SEAQiM,
didalam email tersebut terdapat link untuk melakukan registrasi ZOOM, silahkan klik dan isi
form registrasi ZOOM untuk mendapatkan link room kelas Online Learning.
4. Jika data yang anda isikan benar dan sesuai, maka anda akan mendapatkan email dari ZOOM
yang berisi link room kelas Online Learning.

Contoh email yang akan diterima peserta


5. Silahkan klik tulisan “Click Here to Join” pada email tersebut.
6. Selanjutnya akan diarahkan untuk sign in ZOOM.
7. Apabila masih belum masuk, dimungkinkan karena nama dan email account ZOOM anda
berbeda dengan saat pendaftaran dan registrasi atau memang belum waktunya kelas Online
Learning dimulai. Jika sudah sesuai dengan waktunya dimulai silahkan dimulai lagi dari “Click
Here to Join”(diulang seperti no.6 diatas).

Anda mungkin juga menyukai