Anda di halaman 1dari 2

Nama : Elsya Sheren

Npm : 201910315181
Review struktur modal dan reverage

By Jurnal: https://www.jurnal.id/id/blog/2017-pengertian-dan-faktor-
yang-memengaruhi-struktur-modal/
struktur modal adalah memadukan sumber-sumber dana permanen
yang digunakan perusahaan untuk operasionalnya yang akan
memaksimalkan nilai perusahaan itu sendiri. Pencarian struktur modal
yang optimal merupakan pekerjaan yang sangat sulit, karena adanya
konflik yang mengarah kepada biaya agensi. Konflik lama terjadi
antara pemegang saham dan pemegang obligasi dalam penetapan
struktur modal optimal suatu perusahaan. Maka untuk mengurangi
kemungkinan manajemen menanggung risiko berlebihan atas nama
pemegang saham, perlu memasukkan beberapa batasan protektif.

Faktor yang Memengaruhi Struktur Modal


Ada beberapa faktor yang dapat memengaruhi Struktur Modal antara
lain struktur aktiva atau tangibility, growth opportunity, ukuran
perusahaan, profitabilitas, dan resiko bisnis.

By Media Massa: http://kumpulan-artikel-


ekonomi.blogspot.com/2009/06/struktur-modal-dan-
leverage.html#:~:text=adalah%20kombinasi%20antara%20utang%2C%20saham,
perusahaan%20untuk%20merencanakan%20mendapatkan%20modal.&text=Nam
un%20penggunaan%20utang%20yang%20lebih,atas%20ekuitas%20yang%20lebi
h%20tinggi
adalah kombinasi antara utang, saham preferen, dan saham
ekuitas yang digunakan perusahaan untuk merencanakan mendapatkan
modal.

Kebijakan struktur modal melibatkan adany suatu pertukaran antara


resiko dalm pengambilan :

Pengunaan lebih banyak utang akan meningkatkan resiko yang


ditanggung oleh para pemegang saham
• Namun penggunaan utang yang lebih besar biasanya akan
menyebabkan terjadinya eskpektasi tingkat pengembalian atas
ekuitas yang lebih tinggi

Resiko yang lebih tinggi akan menurunkan harga saham, tetapi


eskpektasi tingkat pengembalian yang lebih tinggi akan kenikannya.
Karena itu, struktur modal yang optimal harus mencapai suatu
keseimbangan antara risiko dan pengembalian sehingga dapat
memaksimalkan harga saham perusahaan.

Empat factor yang dapat mempengaruhi keputusan struktur modal


adalah :

1. Resiko bisnis
2. Posisi perpajakan
3. Fleksibilitas keuangan
4. Konservatisme atau keagresifan manajemen

Anda mungkin juga menyukai