Anda di halaman 1dari 2

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH

PIMPINAN DAERAH MUHAMMADIYAH KOTA METRO


SMK MUHAMMADIYAH 3 METRO
LAMPUNG
TERAKREDITASI A
NDS : L. 4212030047 NPSN : 10807611 NSS : 402120903009
Website : smkmuh3metro.sch.id E-mail : info@smkmuh3metro.sch.id
Jalan Soekarno-Hatta Mulyojati 16B Kec.Metro Barat Kota Metro Lampung Telp./Fax (0725) 47733

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


PJJ
Satuan Pendidikan : SMKS Muhammadiyah 3 Metro
Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia
Program Keahlian : Farmasi Klinis dan Komunitas
Kompetensi Keahlian : Farmasi
Kelas/Semester : X / Ganjil
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 1 X Pertemuan

A. Tujuan Pembelajaran
No. Kompetensi Dasar (KD) Tujuan Pembelajaran
KD
3.1 Memahami konsep dasar sejarah (berpikir Melalui pembelajaran jarak jauh dengan
kronologis, diakronis, sinkronik, ruang dan bantuan Learning Management System (LMS),
waktu serta perubahan dan WhatsApp. Peserta didik dapat menjelaskan,
keberkelanjutan)
memahami, menyajikan konsep dasar sejarah
4.1 Menyajikan hasil pemahaman tentang (berpikir kronologis, diakronis, sinkronik,
konsep dasar sejarah (berpikir kronologis, ruang dan waktu serta perubahan dan
diakronis, sinkronik, ruang dan waktu serta berkelanjutan) dengan benar dan
perubahan dan keberkelanjutan) bertanggungjawab menggunakan model
pembelajaran discovery learning.

B. Kegiatan Pembelajaran
Pendahuluan Inti Penutup
Guru memberikan pendalaman Siswa membaca dan Guru meminta siswa mengisi
materi baik berupa file atau memahami materi konsep forum diskusi di Learning
video pembelajaran yang sejarah di Learning Management System (LMS)
berkaitan dengan berpikir Management System (LMS) dan ikut berpartisipasi
kronologis, diakronis, sinkronik, dengan benar dan penuh berdiskusi
ruang dan waktu serta perubahan tanggung jawab
dan keberkelanjutan dalam
sejarah

Guru mengupload materi pdf Siswa mengisi dan ikut Guru meminta siswa
dan powerpoint terkait konsep berpartisipasi dalam forum mengerjakan evaluasi
dasar sejarah di Learning diskusi yang ada di Learning pembelajaran di Learning
Management System (LMS). Management System (LMS) Management System
Membuat forum diskusi serta (LMS)
memberikan evaluasi
C. Penilaian Pembelajaran
• Penilaian sikap : Partisipasi online via Learning Management System (LMS)
• Penilaian Pengetahuan : Tes online Learning Management System (LMS)
• Penilaian Keterampilan: Portofolio

Metro, Juli 2020


Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Khoeroni Paryadi, S.Pd


NBM. 873.323 NBM. 1254821

Anda mungkin juga menyukai