Anda di halaman 1dari 10

RENCANA KEPERAWATAN

DIAGNOSA
NO KEPERAWATAN/MASALAH TUJUAN (SLKI) INTERVENSI (SIKI)
KOLABORASI (SDKI)
1. Gangguan mobilitas fisik (hal124) Mobilitas fisik (hal65) Teknik latihan penguatan otot
Domain: 0054 Domain: L.05042 (hal413)
Kategori: Fisiologi Domain: l.05184
Subkategori: Aktivitas/Istirahat Definisi :
Kemampuan dalam gerakan fisik dari satu atau lebih ekstermitas secara Definisi :
Definisi : mandiri. Memfasilitasi latihan otot resistif
Keterbatasan dalam gerakan fisik reguler untuk mempertahankan atau
dari satu atau lebih ekstermitas Ekspektasi Meningkat meningkatkan kekuatan otot.
secara mandiri.
Kriteria hasil Tindakan
Gejala dan tanda mayor : Observasi
Subjektif: 1. Identifikasi resiko latihan
Mengeluh atau sulit 2. Identifikasi tingkat kebugaran
menggerakkan ekstermitas. otot dengan menggunakan
Objektif : lapangan latihan atau
1. Kekuatan otot menurun laboratorium tes (mis. Angkat
2. Rentang gerak (ROM) maksimum, jumlah daftar per
menurun unit waktu)
3. Identifikasi jenis dan durasi
Gejala dan tanda minor: aktivitas
Subjektif: pemanasan/pendinginan
1. Nyeri saat bergerak 4. Monitor efektifitas latihan
2. Enggan melakukan
pergerakkan Terapeutik
3. Merasa cemas saat bergerak 1. Lakukan latihan sesuai program
yang ditentukan
Objektif : 2. Fasilitasi mengembangkan
1. Sendi kaku program latihan yang sesuai
2. Gerakkan tidak terkoordinasi dengan tingkat kebugaran otot
3. Gerakan terbatas 3. Berikan instruksi tertulis tentang
4. Fisik lemah pedoman dan bentuk gerakan
untuk setiap gerakan otot

Edukasi
1. Jelaskan fungsi otot, fisiologi
olahraga, dan konsekuensi tidak
digunakannya otot.
2. Ajarkan tanda dan gejala
intoleransi selama dan setelah
sesi latihan (mis. Kelemahan,
kelelahan ekstrem, angina,
palpitasi.
3. Anjurkan menghindari latihan
selama suhu ekstrem.

Kolaborasi
1. Tetapkan jadwal tindak lanjut
untuk mempertahankan
motivasi, memfasilitasi
pemecahan
2. Kolaborasi dengan tim
kesehatan lain (mis. Terapis
aktivitas, ahli fisiologi olahraga,
terapis okupasi. Terapis rekreasi,
terapis fisik) dalam perencanaan,
pengajaran, dan memonitor
program latihan otot
Menurun Cukup Sedang Cukup Meningkat
menurun meningkat
Pergerakan
1 2 3 4 5
ekstermitas

Kekuatan otot 1 2 3 4 5

Rentang
1 2 3 4 5
gerak(ROM)

Cukup Cukup
Menurun Sedang Meningkat
menurun meningkat

Nyeri 1 2 3 4 5
Gerakan
1 2 3 4 5
terbatas
1 2
4 5

Kelemahan 3
fisik
2. Risiko jatuh b.d kekuatan otot Tingkat jatuh (hal141) Pencegahan jatuh (hal279)
menurun (306) Domain: L.14138 Domain: l.14540
Domain: D.0143
Kategori: Lingkungan Definisi : Definisi :
Subkategori: Keamanan dan Derajat jatuh berdasarkan observasi atau sumber informasi Mengidentifikasi dan menurunkan
Proteksi risiko terjatuh akibat perubahan
kondisi fisik atau psikologis
Definisi : Ekspektasi Menurun
Berisiko mengalami kerusakan Tindakan
fisik dan gangguan kesehatan Kriteria Hasil Observasi
akibat terjatuh 1. Identifikasi faktor resiko jatuh
(mis. Usia >65 tahun, penurunan
tingkat kesadar, defisit kognitif,
hipotensi ortostatik, gangguan
keseimbangan, gangguan
penglihatan, neuropati)
2. Identifikasi risiko jatuh
setidaknya sekali setiap shift
3. Hitung resiko jatuh dengan
menggunakan skala (mis. Fall
morse scale)
4. Monitor berpindah dari tempat
tidur ke kursi dan sebaliknya

Terapeutik
1. Orientasikan ruangan pada
pasien dan keluarga
2. Pastikan roda tempat tidur dan
kursi selalu dalam kondisi
terkunci
3. Pasang handrail tempat tidur
4. Atur tempat tidur mekanis pada
posisi terendah
5. Gunakan alat bantu berjalan
(mis. Kursi roda, walker)
6. Dekatkan bel pemanggil dalam
jangkauan pasien

Edukasi
1. Anjurkan memanggil perawat
jika membutuhkan bantuan
untuk berpindah
2. Anjurkan memakai alas kaki
yang tidak licin
3. Anjurkan berkonsentrasi untuk
menjaga keseimbangan tubuh
4. Anjurkan melebarkan jarak
kedua kaki untuk meningkatkan
keseimbangan saat berdiri
5. Ajarkan cara menggunakan bel
pemanggil untuk memanggil
perawat
Cukup Cukup
Meningkat
meningkat menurun
Sedang Menurun
Jatuh dari
tempat tidur 1 2 3 4 5

Jatuh saat
berdiri
5
1 2 3 4

Jatuh saat 5
duduk 1 2 3 4

Jatuh saat 5
1 2 3 4
berjalan

1 2 3 4 5
Jatuh saat di
pindahkan
Jatuh saat
dikamar mandi
1 2 3 4 5

3. Resiko perfusi serebral tidak Perfusi serebral (hal.86)


efekstif b.d penyakit (Stroke) Definisi :
(hal.51) Keadekuatan aliran darah serebral untuk menunjang fungsi otak
Domain : 0017
Kategori : Fisiologis
Subkategori : Sirkulasi
Ekspektasi Meningkat
Definisi :
Kriteria Hasil
Beresiko mengalami penurunan
sirkulasi darah ke otak Cukup Cukup
Menurun Sedang Meningkat
menurun meningkat
1 2 3 4 5
Tingkat
kesadaran

Kognitif 1 2 3 4 5
4. Deficit perawatan diri b.d Perawatan Diri (hal81) Dukungan Perawatan Diri (hal36)
ketidakmampuan dalam merawat Domain : l.11103 Domain : l.11348
diri sendiri
Diagnose : 0109 Definisi : Definisi:
Kategori : Prilaku Kemampuan melakukan atau menyelesaikan aktivitas perawatan diri Memfasilitasi pemenuhan kebutuhan
Subkategori : Kebersihan Diri Kriteria hasil: perawatan diri
Definisi : Ekspekatasi Meningkat Tindakan
Tidak mampu melakukan atau Observasi :
menyelesaikan aktivitas Kriteria Hasil 1. Monitor tingkat kemandirian
perawatan diri 2. Identifikasi kebutuhan alat bantu
kebersihan diri, berpakaian,
Gejala dan tanda mayor: berpakaian, berhias dan makan
Subjektif:
1. Menolak melakukan Terapeutik :
perawatan diri 1. Damping dalam melakukan
Objektif: perawatan diri sampai mandiri
1. Tidak mampu 2. Fasilitasi untuk menerima
mandi/mengenakan keadaan ketergantungan
pakaian/makan/ketoilet/berh 3. Fasilitasi kemandirian, bantujika
ias secara mandiri tidak mampu melakukan
2. Minat melakukan perawatan perawatan diri
diri kurang
Edukasi :
Gejala dan tanda minor: Anjurkan melakukan perawatan diri
Subjektif: secara konsisten sesuai kemampuan
(tidak tersedia) Menurun Cukup Sedang Cukup Meningkat
Objektif menurun meningkat
(tidak tersedia) Kemampuan 1 2 3 4 5
mandi

Kemampuan 1 2 3 4 5
berpakaian

Kemampuan 1 2 3 4 5
makan

Anda mungkin juga menyukai