Anda di halaman 1dari 9

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Sistem peminjaman buku merupakan suatu hal yang penting
dengan meningkatnya kebutuhan para peminjam buku. Dengan adanya
perancangan database peminjaman buku ini menguntungkan pekerja untuk
mempermudah melakukan berbagai kegiatan dalam pekerjaannya Sebelum
berkembangnya system peminjaman buku, aktifitas perkerja banyak
mengalami kendala salah satunya adalah dari segi waktu, karena kegiatan
pekerja semakin banyak dan membutuhkan suatu fasilitas agar dapat
menyelesaikan pekerjaan dengan waktu yang singkat. Tetapi pada saat ini
segala pekerjaan didukung oleh teknologi yang serba cepat yang membuat
masyarakat mampu mengerjakan dua pekerjaan dalam satu waktu. Contoh
lain berkembangnya teknologi ada dalam bidang-bidang transportasi,
komunikasi, kesehatan, pendidikan, dan bidang lainnya. Tidak dapat
diragukan lagi bahwa peranan teknologi sangatlah penting dan sudah
menjadi bagian dari kehidupan manusia..

1.2 Rumusan Masalah


Berdasarkan uraian latar belakang di atas, terdapat pula permasalahan
yang di dapat yaitu belum adanya system pengelolaan peminjaman secara
basis data.

1.3 Batasan masalah


Tema adalah Toko peminjaman buku dan kami hanya fokus pada system
peminjaman

1
1.4. Tujuan
1. Membuat system peminjaman baru untuk toko peminjaman buku.
2. Dengan adanya penggunaan database, penyimpanan data-data
peminjam tersimpan dalam satu tempat yang tidak membutuhkan
banyak ruang untuk menyimpannya, yaitu di dalam Hard Disk Drive.

2
BAB II
ANALISA DAN PERANCANGAN DATABASE

2.1 Tabel Yang Dibutuhkan


Menurut analisa, tabel yang dibutuhkan untuk toko peminjaman buku
adalah tabel penulis, tabel buku, tabel pinjam, tabel anggota, tabel petugas dan
tabel penerbit.

2.2 ERD

KD_penulis Nama_Penulis
NO_HP

PENULIS Tulis
Alamat NIK Nama_Anggota

Kategori

Alamat Tgl_Lahir ID_Penerbit TGL_Lahir

BUKU ANGGOTA

ISBN
NO_Pinjam
KD_Penulis No_HP
Judul_Buku
Jenis_Buku
Minta
Jumlah_Buku Terbitkan
NIK_Anggota
Pinjam
ISBN Alamat

Jumlah
NIK PETUGAS
PENERBIT

ID_Penerbit NIK
Nama No_HP
Alamat
Nama_penerbit

2.3 Penjelasan ERD


Dari erd tersebut, diketahui bahwa penulis menulis buku lalu di terbitkan
oleh penerbit. Setelah itu buku yang sudah di terbitkan, dipinjam oleh Anggota.
Untuk meminjam buku tersebut, maka harus meminta terlebih dahulu kepada
petugas untuk pendataan.

3
BAB III
HASIL

1.1 Hasil Tabel Yang Dibuat Beserta Isinya


Terdapat tabel Penerbit, tabel Buku, tabel Penulis, tabel Anggota, tabel
Petugas, dan tabel Pinjam untuk menjalankan Trigger
a. Tabel Penerbit
Adalah tabel dimana terdapat ID_Penerbit sebagai Primary Key, dan
Nama_Penerbit serta Alamat adalah Atribut Biasa

4
b. Tabel Buku
Dmana di tabel buku ISBN adalah Primary Key, Kode_Penulis adalah
Foreign Key dari tabel Penulis, ID_Penerbit merupakan Foreign Key
dari Tabel Penerbit. Dan sisanya adalah atribut biasa.

c. Tabel Penulis
Terdapat Kode_Penulis sebagai Primary Key, dan yang lainnya
merupakan atribut biasa.

5
d. Tabel Anggota
Terdapat NIK_Anggota sebagai Primary Key dan yang lain merupakan
Atribut biasa.

e. Tabel Pinjam (TRIGGER)


Ini merupakan tabel untuk TRIGGER dmana ketika insert jumlah
dengan nominal berapapun maka Jumlah_Buku yang ada di tabel buku
akan berkurang dengan selisih dari jumlah yang ada di tabel pinjam.

6
f. Tabel Petugas
Di dalam tabel Petugas, NIK_Petugas merupakan Primary Key dan
NIK Anggota merupakan Foreign Key dari tabel Anggota

7
1.2 Relasi Tabel
Dalam relasi di bawah, tabel Penulis dan buku saling berelasi dikarenakan
terdapat Foreign Key Kode_Penulis di tabel buku. Kemudian tabel buku
berelasi dengan tabel penerbit dikarenakan terdapat Foreign Key
ID_Penerbit di dalam tabel buku. Tabel buku juga berelasi dengan tabel
Pinjam dikarenakan terdapat Foreign Key ISBN di tabel pinjam. Tabel
pinjam dan tabel anggota berelasi dikarenakan NIK sebagai Foreign Key
di tabel Pinjam. Dan yang terakhir tabel anggota berelasi dengan tabel
petugas dikarenakan terdapat NIK_Anggota di tabel Petugas sebagai
Foreign Key.

8
BAB IV
PENUTUP

IV. Kesimpulan
Dapat kami simpulkan bahwa di dalam toko peminjaman buku juga harus
dilakukan dengan system database, karena dari banyaknya buku yang masuk,
maka menggunakan database merupakan alternative untuk lebih mudah mendata
serta dapat mengetahui jenis buku, judul buku, penulis sampai jumlah buku yang
masuk kedalam toko peminjaman buku tersebut.

Anda mungkin juga menyukai