Anda di halaman 1dari 24

PROPOSAL USULAN PROGRAM KREATIVITAS

MAHASISWA JUDUL PROGRAM

Tiket Elektronik (E-ticketing) Venue Pertandingan Olahraga

BIDANG KEGIATAN

PKM-KC

Diusulkan oleh:

Waristanta Barus (6193111008) angkatan 2019 Ketua

Agung Fitra Wanda (6193111012) angkatan 2019 Anggota 1


Andriani Anita Sari (6193111007) angkatan 2019 Anggota 2
Rina Indriyani (6193111066) angkatan 2019 Anggota 3

UNIVERSITAS NEGERI

MEDAN

2020
i

HALAMAN PENGESAHAN
USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

1. JudulKegiatan : Tiket Elektronik (E-ticket) Venue PertandinganOlahraga


2. BidangKegiatan : ( )PKM-P ( ) PKM-K ( √ )PKM-KC
( )PKM-T ( ) PKM-M
3. Ketua PelaksanaKegiatan
a. Namalengkap : Waristanta Barus
b. NIM : 6193111008
c. Jurusan : Pendidikan Jasmani Kesehtatan dan Rekreasi
d. Universitas/Institut/Politeknik : Universitas Negeri Medan
e. Alamatemail : tantabaruswaris@gmail.com
4. Anggota Pelaksana Kegiatan/penulis : 4orang
5. DosenPendamping
a. Nama LengkapdanGelar : Dr. Hariadi, M.Kes.
b. NIDN : 0005036805
6. Biaya KegiatanTotal
a. Dikti : Rp. 10.510.700 ,-
b. Sumberlain :-
7, JangkaWaktuPelaksanaan : 1 Bulan
Medan , 18 November 2020

Menyetujui Ketua Pelaksana

(Waristanta Barus)
NIM. 6193111008

Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan Dosen Pendamping


ABSTRAK

Dalam kegiatan PKM ini tim penulis mengembangkan teknologi tiket elektronik untuk
menggantikan teknologi tiket manual dan tiket online. Teknologi ini diharapkan dapat
menghasilkan terobosan baru untuk kegiatan penjualan tiket pertandingan olahraga yang
selama ini kurang efisien dan cenderung ketinggalan zaman. Kegiatan ini bertujuan
menghasilkan tiket elektronik yang memiliki keunggulan dari segi efisiensi, kemudahan
akses dan non kecurangan penjulan tiket. Prototipe tiket elektronik ini diharapkan dapat
diimplementasikan ke objek nyata Venue Pertandingan Olahraga seta menjadi kegiatan
yang berbasis bisnis teknologi. Kegiatan yang kami laksanakan ini, dengan melakukan
kajian teori, melakukan percobaan berdasarkan teori yang ada, serta melakukan modifikasi
berdasarkan hasil yang diperoleh. Pada akhir kegiatan tim penulis menghasilkan prototipe
tiket elektonik yang mampu berkerja dengan baik.

Keyword: Tiket elektronik, E-ticketing, Tiket


iii

DAFTAR ISI

Halaman Judul ...........................................................................................................


HalamanPengesahan..................................................................................................i
Abstrak........................................................................................................................ii
DaftarIsi.......................................................................................................................iii
DaftarGambar............................................................................................................iv

BABI.Pendahuluan.....................................................................................................1
LatarBelakang.................................................................................................................1
RumusanMasalah............................................................................................................2
BatasanMasalah..............................................................................................................2
TujuanProgram................................................................................................................2
KegunaanProgram...........................................................................................................3
GambaranSystem............................................................................................................3
BABII.Tinjauan pustaka............................................................................................4
TiketElektronik...............................................................................................................4
QRcode 4
VenuePertandingan Olahraga.........................................................................................4
TinjauanDasar.................................................................................................................4
TinjauanTeknis................................................................................................................5
BABIII.Metode Pelaksanaan......................................................................................6
BABIV.Biaya danJadwal Kegiatan...........................................................................8
AnggaranBiaya................................................................................................................8
JadwalKegiatan...............................................................................................................8
DaftarPustaka..............................................................................................................9
Lampiran......................................................................................................................10
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Diagram blok systemTiketelektronik............................................................3


Gambar 2. MCR/ MSRMinimagIDTech........................................................................5
Gambar 3. Kartu PVC -UltracardNoco...........................................................................5
Gambar 4.LEDDisplay...................................................................................................5
Gambar 5. CPU HPProliantML350g4p..........................................................................5
Gambar 6. Flow chartPengujianSistem...........................................................................7
BAB I

PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG

E-ticket atau Tiket elektronik adalah suatu cara untuk mendokumentasikan


proses penjualan dari aktifitas pelanggan tanpa harus mengeluarkan dokumen
berharga secara fisik ataupun paper ticket. Jika diterjemakan dalam bahasa
indonesia E-ticketing berarti tiket elektronik. Sebenarnya teknokogi tiket elektronik
sudah ditemukan sudah lama, pada tahun 1994 oleh Joel R. Goheen yang telah
dipatenkan di Amerika Serikat, dan telah banyak digunakan di negara-negara maju.
Tiket elektronik yang telah digunakan di negara-negara maju sudah menyentuh
banyak aspek, mulai dari : Transportasi, Venue Pertandingan, Pariwista dan lain
sebagainya. Di Indonesia baru media Transportasi yang memakai tiket elektronik,
itu pun tidak semuanya. Peting sekali tiket elektronik di implementasikan kedalam
banyak aspek terutama tiket elektronik untuk Venue Pertandingan.

Indonesia merupakan negara yang memiliki banyak Venue Pertandingan


Olahraga, atau lebih familiar disebut dengan GOR (Gelanggang Olahraga). Untuk
lebih memperjelas, GOR dapat didefinisikan sebagai kawasan yang didalamnya
terdapat berbagai Venue Pertadingan seperti: Gelora atau stadium, kolam renang,
stadium basket, stadium voli dan banyak lagi.

Begitu banyaknya Venue Pertandingan Olahraga di Indonesia, tidak


sebanding dengan pengelolaan pada pelayanan, terutama pada pelayanan penjualan
tiket. Selama ini penjualan tiket untuk Venue Pertandingan Olahraga yang di
pegang oleh panitia pelaksana pertandingan, selalu dengan cara manual. Yaitu :
pembeli akan mengantri di loket untuk membeli tiket. Memang beberapa tahun
terakhir penjualan tiket sudah ada yang menggunakan tiket online, akan tetapi
mekanismenya tidak jauh berbeda dengan penjualan tiket manual. hanya
perbedaanya pembeli tidak harus pergi menuju loket, mereka bisa mengakses
website milik penjual tiket online dan melakukan pembayaran via transfer bank
atau ATM. Output dari tiket online berupa code unik akan ditukar dengan tiket
pertandingan yang akan dilangsungkan. Betapa rumitnya mekanisme tiket online
serta kurang efisienya tiket manual sungguh merugikan banyak pihak, tidak hanya
pembeli, panitia juga akan dirugikan. Banyak waktu dan tenaga yang terbuang
percuma hanya untuk selembartiket.

Teknologi tiket elektronik merupakan teknologi yang sangat efisien dan


merupakan yang paling terkini. Kami berupaya untuk mengimplementasikan
teknologi tiket elektronik kedalam pokok bahasan PKM-KC ini. Dengan teknologi
tiket elektronik yang di implementasikan pada tiket penjualan Venue Pertandingan
Olahraga, tentunya akan mempermudah pembelian tiket oleh pembeli dari pada
harus membeli tiket secara manual.

RUMUSAN MASALAH

1. Kebutuhan masyarakat akan hiburan berupa pertandingan secara langsung, dengan


datang ke Venue Pertandingan. Membuat kebutuhan akan tiket juga tinggi akan
tetapi tinggihnya mobilitas masyarakat modern, akan berdampak pada sistem
penjualan tiket yang efisien dan tidakrumit.

2. Indonesia memiliki wilayah yang luas serta berupa kepulauan, jika mengandalkan
tiket manual serta tiket online. Akan menyebabakan pemborosan waktu dan tenaga
bagi masyarakat yang hendak membelitiket.

BATAS MASALAH

1. Dengan menggunakan no KTP sebagai id tiket elektronik, maka meminimalisir


pemilik tiket elektronik yang memiliki umur dibawah 17 tahun atau masih belum
dewasa.
2. Untuk hardware pembaca/scan tiket elekteonik tidak di buat, melainkan merakit
dan memodifikasi hardware pembaca tiket elektronik yang ada dipasaran.
3. Sedangkan bentuk fisik dari tiket elektronik, merupakan kerjasama dengan pihak
yang mampu memproduksi tiketelektronik.
4. Biasanya suatu tiket elektronik atau card memiliki kegunaan ganda. Akan tetapi
tiket elektronik yang akan dikerjakan hanya memiliki kegunaan tunggal yaitu
murni sebagai tiket elektronik untuk menonton pertandinganolahraga.

TUJUAN PROGRAM

Tujuan dari penelitian ini adalah membuat Tiket elektronik (e-ticket) Venue
Perandingan Olahraga yang memiliki kemampuan antara lain :
1. Mampu memberikan transaksi pembelian tiket venue pertandingan olahraga secara
cepat danvalid.
2. Penggunaan tiket elektronik begitu mudah, karena dirancang menurut rata-rata
pengetahuan teknologi pendudukIndonesia.
3. Dapat mendokumentasikan data dari transaksi tiketelektronik.
KEGUNAAN PROGRAM

Manfaat yang dapat dipeoleh dari program ini antara lain :


1. Tiket elektronik suatu teknologi berbasis sistem yang dapat mempercepat proses
input datapembeli.
2. Mempermudah proses rekap penjualan tiket pertandinganolahraga.
3. Menyingkat waktu proses pembelian tiket pertandinganolahraga.
4. Mempermudah panitia pertandingan untuk mendistribusikan tiket pada pembeli
atau penontonpertandingan.
5. Mengurangi kecurangan penjualan tiket pertandingan, sebab tiket elektronikhanya
dapat digunakan olehpemiliknya.
6. Dapat digunakan sebagai acuan survei. Dikarenakan data pembeli secara otomatis
disimpan ke dalam server databese tiketelektronik.

GAMBARANSYSTEM

Gambar1. Diagram blok system Tiket elektronik


BAB II

TINJAUAN PUSTAKA

Tiket Elektronik
Tiket Elektronik (E-ticket) adalah suatu cara untuk mendokumentasikan proses
penjualan dari aktifitas perjalanan pelanggan tanpa harus mengeluarkan dokumen
berharga secara fisik ataupun paper ticket. Semua informasi mengenai electronic
ticketing disimpan secara digital dalam sistem kompute.

Qr Code
Kode QR adalah suatu jenis kode matriks atau kode batang dua dimensi yang
dikembangkan oleh Denso Wave,sebuah divisi Denso Corporationyang merupakan
sebuah perusahaan Jepang dan dipublikasikan pada tahun 1994 dengan fungsionalitas
utama yaitu dapat dengan mudah dibaca oleh pemindai QR merupakan singkatan dari
quick responseatau respons cepat, yang sesuai dengan tujuannya adalah untuk
menyampaikan informasi dengan cepat dan mendapatkan respons yang cepat pula

Venue Pertandingan Oahraga


Venue pertandingan olahraga merupakan komplek atau kawasan yang terdiri
dari beberapa bangunan gedung Olahraga, biasanya orang yang berdomisili di Negara
Indonesia lebih mengenal dengan nama Gelanggang Olahraga (GOR). Di Indonesia
begitu banyak venue olahraga, begitu besar Potensi yang ada namun kurang
dimaksimalkan Oleh pengelola, seperti penjualan tiket yang kurang dimanage
sedemikian rupa sehingga teradi kesemerawutan setiap ada pertandingan berlangsung,
terutama pada proses penjualan tiket.

Tinjauan Dasar
Prinsip kerja dari tiket elektronik ini adalah sebagai berikut :
1. Elektronik tiket yang sudah dillengkapi QR code harus di masukan ke mesin
pembaca tiket elektronik. Dengan begitu mesin pembaca akan mescan QRcode.
2. Mesin pembaca akan mengirimkan hasil scan ke server database, apakah dalam
database server terdapat data dari QR codetersebut.
3. Jika data dari QR code tidak terdapat pada server database, maka otomatis
displai pada mesin pembaca akan mengeluarkan notifikasi, tiket elektronik tidak
bisadigunakan.
4. Jika data dari QR code, ada pada server database, maka transaksi akan
dilakukan dengan mengurangi saldo yang ada pada tiket elektronik, dan saldo
tersebut ditujukan ke server database. Pada proses transaksi akan terjadi
komunikasi beberapa sistem antara server tiket elektronik, server KONI dengan
server bank sebagai tempat saldo tiketelektronik.
TinjauanTeknis

1. ReaderMechine
Reder mechine merupakan alat pembaca tiket elektronik yang telah dilengkapi
dengan QR code. Alat ini akan bekerja jjika dikoneksikan dengan server tiket
elektronik.

2. Blankcard
Blank card merupakan media utama tiket elektronik. Blank card dapat berupa chip
yang ditanam pada blank car ataupun dapat berupa QR code yang dicopy kan di
permukaan dasar.

3. LED Display
LED Display merupakan salah satu hardware yang cukup penting dari sistem
elektronik tiket, yaitu sebagai output atau notifikasi dari proses penggunaan tiket
elektronik, Dan juga sebagai petunjuk kategori pintu masuk venue pertandingan.

4. CPU
CPU adalah hardware yang paling vital dari sistem tiket elektronik, yaitu sebagai
server database dan server aplikasi tiket elektronik, serta sebagai media
komunukasi antar beberapa server sistemlain.
BAB III

METODEPELAKSANAAN

Metode pelaksanaan dalam pengembangan system menggunakan metode SDLC (Systems


Development Live Cycle), yang merupakan metode umum dalam pengembangan sistem
yang menandai kemajuan usaha analisis dan desain. Berikut adalah uraian fase-fase
pengembangan SDLC untuk pengembangan tiket elektronik :

1. Analisis sistem
Tiket elektronik merupakan bagian dari sistem yang terintegrasi dengan sistem lainnya.
Pada tiket eletronik teknologi memory card dan microprocessor card, namun keduanya
begitu mahal jika diterapkan pada sistem tiket elektronik yang sedang di kerjakan,
sehingga kami memilih trobosan teknologi yang lebih murah dan handal yaitu dengan
menggunakan QRcode.

2. Spesifikasi kebutuhan sistem


Dalam pembuatan tiket elektronik membutuhkan perangkat keras dan perangkat lunak
sebagai pendukung terbentuknya suatu sistem.Untuk spesifikasi kebutuhan hardware sudah
dijelaskan pada BAB II. Sedangkan untuk spesifikasi perangkat lunak akan kami
deskripsikan sebagai berikut: untuk server tiket elektronik menggunakan OS Linux, bahasa
pemrograman aplikasi menggunakan java, databese menggunakan bahasa SQL, driver dari
masing-masing perangkat keras dan mikrotik OS sebagai konfigurasi network.

3. Perancangan sistem
Sistem yang ada pada tiket elektronik ini merupakan sistem yang saling terintegrasi antar
beberapa sistem lainnya. Dan juga integrasi antar hardware yang sebenarnya komponen-
kompenen terpisah yang akan disatukan melalui bahasa pemrograman dan rekayasa
perangkat lunak

4. Pengujian sistem
Pengujian ini dimaksudkan untuk memastikan bahwa kinerja masing-masing sistem dari
hasil pembuatan perangkat keras maupun perangkat lunak dapat berfungsi sesuai dengan
yang diharapkan. Pengujian sistem dapat dilakukan dengan cara testing sistem kepada para
penguna sistem tiket elektronik dan kami sebagai perancang sistem dapat menguji dengan
metode-metode teknik. Berikut merupakan pengujian sistem dengan menggunakan flow
chart.
Gambar6 . Flow chart Pengujian Sistem

5. Implementasi dan pemeliharan sistem


Setelah melalui proses pengujian sistem, dan didapat hasil akhir yang menyatakan
keberhasilan sistem tiket eletronik, maka langkah selanjutnya ialah pengimplementasian
sistem pada objek nyata. Dan kedepanya pemeliharaan sistem sungguh sangat diperlukan,
back up data serta mengelola data yang ada pada sistem juga tidak kalah pentingnya, tidak
hanya itu proses migrasi teknologi ke teknologi yang lebih baik sangat diperlukan untuk
menperkuat keamanan yang ada pada sistem tiket elektronik.
BAB IV

BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

Anggaran Biaya
Tabel 1. Perkiraan Biaya Program
No Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)
1 Bahan habis pakai Rp. 7.880.700
2 Peralatan penunjang Rp. 330.000
3 Perjalanan Rp. 100.000
4 Biaya Lain-lain Rp. 2.200.000
Jumlah Rp. 10.510.700

JadwalKegiatan
Pelaksanaan kegiatan ini berlangsung kurang lebih selama 6 bulan.
Bulan
Jenis Kegiatan
1 2 3 4 5 6

Studi Pustaka

Perencanaan Sistem

Perakitan Hardware

Pengujian dan Evaluasi

Pembuatan Laporan
DAFTAR PUSTAKA
[1] Eiji, Furawa. Code Design for Dependable Systems: Theory and Practical
Applications. john wiley and sons,2006. hlm. 632. ISBN0471756180.
[2] Gintoro.2009, Sistem Smart Class Room Berbasis Smart Card dan Bahasa
Pemrograman C++:binus.
[3] Ortiz, C.E. An introduction to java card technology,2003.
[4] Rankl, Wolfgang and Effing, Wolfgang. Smart Card Handbook Third Edition. s.l. :
John Wiley &Sons,Ltd,2003.
[5] Tanenbaum, Andrew S. Computer Networks, Fourth Edition. s.l. : Prentice Hall,
2003.0-13-066102-3.
[6] http://en.wikipedia.org/wiki/Reading_machine
[7] http://en.wikipedia.org/wiki/E-card
8
LAMPIRAN 1

BIODATA KETUA

1. KETUA PELAKSANAKEGIATAN
1. NamaLengkap : Waristanta Barus
2. Nim : 6193111008
3. Jurusan/ProgramStudi : Ilmu Keolahragaan / PJKR
4. PerguruanTinggi : Universitas Negeri Medan
5. E-mail : tantabaruswaris@gmail.com

BIODATA ANGGOTA KELOMPOK

2. ANGGOTA PELAKSANA 1
1. NamaLengkap : Agung Fitra Wanda
2.Nim : 6193111012
3. Jurusan/ProgramStudi : Ilmu Keolahragaan / PJKR
4. PerguruanTinggi : Universitas Negeri Medan
5. E-mail : agungfitrawandanst@gmail.com

3. ANGGOTA PELAKSANA 2
1. Nama Lengkap : Andriani Anita Sari
2. NIM : 6192111007
3. Jurusan/ProgramStudi : Ilmu Keolahragaan / PJKR
4. PerguruanTinggi : Universitas Negeri Medan
5. E-mail : andrianianita402@gmail.com
4.ANGGOTA PELAKSANA 3
1. NamaLengkap : Rina indriyani
2. NIM : 6193111066
3. Jurusan/ProgramStudi : Ilmu Keolahragaan / PJKR
4. PerguruanTinggi : Universitas Negeri Medan
5. E-mail : rinaindriyani943@gmail.com
6. Waktu untukKegiatan PKM :
LAMPIRAN 2

JUSTIFIKASI ANGGARAN KEGIATAN

No Nama Barang Jumlah Harga Satuan Harga Total


Barang Habis Pakai

1. CPU HP Proliant ML350g4p 1 Rp. 4.000.000 Rp. 4.000.000

2. Adaptor 1 Rp. 45.000 Rp. 45.000

3. Kabel Pelangi isi 8 2M Rp. 15.000 Rp. 30.000

4. LED Display 10*30 CM 1 Rp. 800.000 Rp. 800.000

MagneticCard Reader Minimag


5. 1 Rp. 1.100.000 Rp. 1.100.000
IDTech

6. Card Blank 1 pach Rp. 650.000 Rp. 650.000

7. Box Sistem 1 Rp.150.000 Rp. 150.000

11. Timah (roll) 1 Rp. 60.000 Rp. 60.000

12. Konektor USB 4 Rp. 3.000 Rp.12.000


Wireless N ADSL2 + Modem Router Rp.500.000
13. 1 Rp.500.000
TP-Link TD-W8960N
CISCO Linksys(SE1500-AP) Switch 1/ 5 Rp. 359.700
14. Rp. 359.700
port
15. Kabel UTP 3M Rp. 79.000 Rp. 79.000
Konektor rj 45 1/ 50 Rp. 95.000
16 Rp. 95.000
pcs
Jumlah Rp.7.880.700

Perangkat Penunjang

1. Solder 3 Rp. 50.000 Rp. 150.000

2. Multimeter digital 1 Rp. 150.000 Rp. 150.000

3. Pembuatan Proposal 1 Rp. 30.000 Rp. 30.000

Jumlah Rp. 330.000

Perjalanan

1. Biaya Trasnportasi Pembelian Bahan Rp. 100.000 Rp. 100.000


Jumlah Rp. 100.000

Biaya Lain-lain
Biaya perancangan dan antasipasi
1. Rp. 2.000.000 Rp. 2.000.000
kerusakan komponen
Biaya internet untuk pencarian
2. Rp. 200.000 Rp. 200.000
pustaka
Jumlah Rp. 2.200.000

Jumlah Keseluruhan Rp.10.510.700


LAMPIRAN 3
SUSUNAN ORGANISASI TIM PELAKSANA & PEMBAGIAN TUGAS

KETUA PELAKSANA
WARISTANTA BARUS

ANGGOTA PELAKSANA 1
AGUNG FITRA WANDA

ANGGOTA PELAKSANA 2

ANDRIANI ANITA SARI

ANGGOTA PELAKSANA 3

RINA INDRIYANI

Tugas Ketua :
1. Sebagai penanggung jawab atas proposalPKM-KC
2. Mengkoordinasi antaranggota
3. Mencari literatur untuk pembuatanPK-KC
4. Mengusulkan Judul PKM-KC
5. Merancang ProposalPKM-KC
6. Pengujian danEvaluasi
7. Membuat laporanakhir
8. Membuat dan merakithardware

Tugas Anggota 1 :
1. Merencang ProposalPKM-KC
2. Membuat studipustaka
3. Merancangsistem
4. Pengujian danEvaluasi
5. Membuat laporanakhir
6 Membuat dan merakit hardware

Tugas Anggota 2 :
1. Merencang ProposalPKM-KC
2. MerancangSistem
3. Belanja perangkat keras dan peralatanpendukung
4. Pengujian danEvaluasi
5. Membuat laporan akhir

Tugas Anggota 3 :
1. Merencang ProposalPKM-KC
2. Membuat dan merakithardware
3. Belanja perangkat keras dan peralatanpendukung
4. Pengujian danEvaluasi
5. Membuat laporanakhir

Tugas Anggota 4 :
1. Merencang ProposalPKM-KC
2. Merancangsistem
3. Pengujian danEvaluasi
4. Membuat laporanakhir

LAMPIRAN 4

SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA


SURAT PERNYATAAN KETUA PENELITIAN/PELAKSANA

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Dannikrisdian
NIM 2011420135
ProgramStudi : TeknikInformatika
Fakultas :Teknik

Dengan ini menyatakan bahwa usulan PKM KC saya dengan judul: Tiket Elektronik (E-
ticketing) Venue Pertandingan Olahraga yang diusulkan untuk tahun anggaran 2013
bersifat original dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber danalain.

Bagaimana di kemudian hari ditemukan ketidak sesuaian dengan pernyataan ini, maka saya
bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan mengembalikan
seluruh biaya penelitian yang sudah diterima ke kas negara.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar – benarnya.

LAMPIRAN 5

GAMBARAN TEKNOLOGI YANG HENDAK DIKEMBANGKAN


Gambaran koneksi dari beberapa server, yang akan menunjang sistem dari tiket elektronik.

Deskripsi Perangkat Keras :

1. CPU HP ProliantML350g4p
2. LED Display 10*30CM
3. MagneticCard Reader MinimagIDTech
4. CardBlank
5. BoxSistem

Deskripsi Perangkat Lunak dan Bahasa Pemrograman:


1. LinuxOS
2. Netbeans
3. PostgreSQL
4. XAMPP
5. Bahasa pemrogramanJava
6. Bahasa pemrogramanSQL
7. HTML5 danPHP
8. Tool atau drive dari masing-masing Hardware
Deskripsi Topologi dan Perangkat lunak jaringan:
1. Modem internalSPEEDY
2. KabelUTP
3. SWITCCISCO
4. TopologiStar

Anda mungkin juga menyukai