Anda di halaman 1dari 11

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL

BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT


PENILAIAN PENDIDIKAN

KARTU SOAL

Jenis Sekolah : SMA UMMUL MUKMININ


Bahan Kelas/Semester :
Mata Pelajaran : BIOLOGI
Kurikulum : 2013
Standar Kompetensi Dasar Materi Indikator
Kompetensi
Memahami manfaat Mendeskripsikan ciri-ciri Klasifikasi Menyebutkan klasifikasi
keanekaragaman filum dalam dunia hewan hewan Mollusca hewan Mollusca
hayati dan peranannya bagi
kehidupan

No. Rumusan Butir Soal Kunci

1. Molusca penghasil mutiara adalah dari kelas…. B


a. Amphineura
b. Bivalvia
c. Scapopoda
d. Chepalopoda
e. Gastropoda

Pembahasan

Bivalvia (kerang-kerangan)
1) Periostrakum, lapisan terluar dari zat kitin yang berfungsi sebagai lapisan pelindung.
2) Prismatik, lapisan tengah yang tersusun dari kristal-kristal kapur yang berbentuk
prisma.
3) Nakreas, lapisan paling dalam berupa lapisan induk mutiara yang tersusun dari kalsit
(karbonat) yang tipis dihasilkan oleh seluruh permukaan mantel. Jika pada lapisan ini
kemasukan benda asing, maka benda itu akan diselimuti lapisan mutiara. Mutiara yang
kamu kenal sebagai bahan perhiasan dibuat dengan cara seperti ini pada jenis kerang
mutiara, misalnya Pinctadamargaritifera.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT
PENILAIAN PENDIDIKAN

KARTU SOAL

Jenis Sekolah :

Bahan Kelas/Semester :
Mata Pelajaran :
Kurikulum :
Standar Kompetensi Dasar Materi Indikator
Kompetensi
Memahami manfaat Mendeskripsikan ciri-ciri Klasifikasi Membedakan klasifikasi
keanekaragaman hayati filum dalam dunia hewan hewan Pisces hewan Pisces
dan peranannya bagi
kehidupan

No. Rumusan Butir Soal Kunci

2. Perbedaan mendasar dari Osteichtyes dan Condrichtyes adalah pada … D


.
a. Ada tidaknya gelembung renang
b. Sisik penutup tubuhnya
c. Ada tidaknya operculum
d. Tulang penyusun tubuh, tulang rawan atau tulang sejati.
e. Fertilisasi eksternal

Pembahasan
. Perbedaan antara  Chondrichthyes dan Osteichthyes terletak pada penyusunnya adalah :
·  Chondrichtyes memiliki kerangka dari tulang rawan sedangkan Osteichthyes memiliki
kerangka dengan tulang keras.
·  Chondrichtyes tidak memiliki tutup insang (operculum) sedangkan pada Osteichthyes
sudah memiliki tutup insang (operculum).
· Pada chondrichtyes terjadi fertiliasi secara internal, bersifat vivipar dan ovovivipar
sedangkan pada Osteichthyes terjadi fertilisasi secara eksternal (di luar tubuh) dan
bersifat ovipar.
·  Chondrichtyes memiliki usus yang pendek dan lebar berisi membran ulir untuk
menyerap makanan lebih lama sedangkan pada Osteichthyes ususnya panjang dan
ramping menggulung.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT
PENILAIAN PENDIDIKAN

KARTU SOAL

Jenis Sekolah :
Bahan Kelas/Semester :
Mata Pelajaran :
Kurikulum :
Penyusun :
Standar
Unit Kerja Kompetensi
: Dasar Materi Indikator
Kompetensi
Memahami manfaat Mendeskripsikan ciri-ciri Peranan hewan Menyebutkan peranan
keanekaragaman filum dalam dunia hewan Coelenterata hewan Coelenterata
hayati dan peranannya bagi
kehidupan

No. Rumusan Butir Soal Kunci

3. Coelenterata memiliki peranan penting dalam ekosistem laut, karena hewan-hewan


ini… .
a. Konsumen
C
b. Produsen
c. Penyusun terumbu karang
d. Dekomposer
e. Sebagai biota laut

Pembahasan

Coelenterata terutama kelas Anthozoa yaitu koral atau karang merupakan komponen utama
pembentuk ekosistem terumbu karang.Ekosistem terumbu karang merupakan tempat hidup
beragam jenis hewan dan ganggang.Keanekaragaman organisme terumbu karang yang
paling tingg terdapat di Asia Tenggara, dari Filipina dan Indonesia hinggaq Great Barier
Reef di Australia.Dua puluh lima persen ikan yang dikonsumsi manusia juga hidup pada
ekosistem ini.Selain itu, terumbu karang sanga indah sehingga dapat di jadikan objek
wisata. Karang di pantai sangat bermanfaat sebagai penahan ombak untuk mencengah
pengikisan pantai.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT
PENILAIAN PENDIDIKAN

KARTU SOAL

Jenis Sekolah :
Bahan Kelas/Semester :
Mata Pelajaran
Standar :
Kompetensi Dasar Materi Indikator
Kompetensi
Memahami manfaat Mendeskripsikan ciri-ciri Peranan hewan Menyebutkan peranan
keanekaragaman filum dalam dunia hewan Nemathelminthe hewan Nemathelminthes
hayati dan peranannya bagi s
kehidupan

No. Rumusan Butir Soal Kunci

4. Seluruh cacing yang tergolong dalam filum Nemathelminthes berperan sebagai … .


a. Parasit
A
b. Penyeimbang ekosistem
c. Indikator pencemaran air
d. Dekomposer
e. Konsumen

Pembahasan

Pada umumnya Nematoda merugikan karena hidup parasit dan menyebabkan penyakit pada
manusia dan menjadi parasit pada tumbuhan, diantaranya sebagai berikut.
1. Globodera rostochiensis, yang menjadi parasit pada tanaman kentang dan tomat,
dan sebagai vektor virus pada beberapa tanaman pertanian.
2. Ascaris lumbricoides (cacing usus) dan Enterobius vermicularis (cacing kremi),
menjadi parasit pada manusia dan menyebabkan penyakit.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT
PENILAIAN PENDIDIKAN

KARTU SOAL

Jenis Sekolah :
Bahan Kelas/Semester :
Standar Kompetensi Dasar Materi Indikator
Kompetensi
Siswa mampu Menjelaskan struktur, Sistem gerak Menyebutkan salah satu dari
menjelaskan struktur fungsi, dan proses, serta pada manusia macam macam persendian
dan fungsi organ kelainan / penyakit pada
tumbuhan manusia system gerak pada
dan hewan tertentu, manusia
kelainan/penyakit
yang mungkin

5. Sendi yang terdapat pada gambar disebut dengan sendi…


a. Sendi pelana
b. Sendi putar
c. Sendi engsel
d. Sendi Peluru
e. Sendi kondiloid

Sendi gerak adalah hubungan antar tulang yang memungkinkan gerakan tulang secara bebas.
Contoh sendi gerak yaitu:
a)     Sendi Engsel: Sendi ini dapat bergerak satu arah, seperti gerakan pada pintu, contohnya
pada persendian siku dan lutut atau hubungan antar ruas pada jari tangan dan kaki.
b)  Sendi Pelana: Pada sendi ini, salah satu tulang dapat bergerak ke dua arah, contohnya
hubungan antara ruas jari dan telapak tangan.
c)  Sendi Geser: Sendi geser memungkinkan pergeseran antar tulang, misalnya sendi yang
terdapat pada tulang belakang.
d)  Sendi Putar Pada sendi ini, gerakan salah satu tulang dapat bergerak terhadap tulang yang
lain sebagai poros sendi, contohnya pada hubungan antar tulang atlas pada leher dan tulang
tengkorak serta antara tulang hasta dan pengumpil.
e)  Sendi Peluru Sendi ini dapat bergerak ke segala arah karena salah satu tulang berbentuk
bonggol yang masuk ke dalam tulang lain, contohnya hubungan antar tulang gelang bahu dan
tulang lengan atas serta antara gelang panggul dan tulang paha
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT
PENILAIAN PENDIDIKAN

KARTU SOAL

Jenis Sekolah :
Bahan Kelas/Semester :
Mata Pelajaran :
Kurikulum
Standar :
Kompetensi Dasar Materi Indikator
Kompetensi
Memahami struktur Mendeskripsikan Struktur dan Menjelaskan struktur dari
dan fungsi sel sebagai komponen kimiawi sel, Fungsi sel salah satu organel sel
unit terkecil struktur, dan fungsi sel
kehidupan. sebagai unit terkecil
kehidupan

No. Rumusan Butir Soal Kunci

6. Yang merupakan struktur dari ribosom adalah…


a. Berupa saluran halus dalam sitoplasma yang berbatasan dengan system membrane
b. Berupa kantung pipih bertumpuk yang tersusun dari ukuran besar hingga ukuran kecil
dan terikat pada membrane
c. Berbentuk benang silindris dan kaku
A
d. Berupa kantong kecil dan berisi enzim pencernaan
e. Berupa organel bermembran rangkap

Struktur Ribosom Pembahasan


Ribosom memiliki dua komponen utama yang disebut subunit besar dan subunit kecil. Kedua
unit datang bersama-sama ketika ribosom siap untuk membuat protein baru. Kedua subunit
terdiri dari untai RNA dan protein yang beragam.
1. Subunit besar: berisi lokasi di mana ikatan baru yang dibuat saat membuat protein. Hal ini
disebut “60S” dalam sel eukariotik dan “50S” dalam sel prokariotik.
2. Subunit Kecil: sebenarnya tidak terlalu kecil, hanya sedikit lebih kecil dari subunit besar.
Hal ini bertanggung jawab untuk aliran informasi selama sintesis protein. Hal ini disebut
“40S” dalam sel eukariotik dan “50S” dalam sel prokariotik.
3. Huruf “S” dalam nama subunit adalah satuan ukuran dan singkatan unit Svedberg.

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL


BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT
PENILAIAN PENDIDIKAN

KARTU SOAL

Jenis Sekolah :
Bahan Kelas/Semester :
Mata Pelajaran :
Kurikulum :
Standar Kompetensi Dasar Materi Indikator
Kompetensi
Memahami manfaat Mendeskripsikan ciri-ciri Ciri-ciri hewan Menyebutkan ciri-ciri hewan
keanekaragaman filum dalam dunia hewan Echinodermata Echinodermata
hayati dan peranannya bagi
kehidupan

No. Rumusan Butir Soal Kunci


7. Perhatikan pernyataan berikut :
1. Bintang laut memiliki bintik mata pada ujung lengan-lengannya yang peka terhadap
cahaya
2. Bintang ular laut termasuk kelas Ophiuroidae
3. Ketimun laut termasuk kelas Asteroidae
E
4. Lilia laut termasuk kelas Holothuroidea
5. Landak laut termasuk kelas Echinoidea
Pernyataan yang benar adalah…
a. 1, 2, 3 c. 3, 4, 5 e. 1, 2, 5
b. 2, 3, 4 d. 1, 2, 4

Pembahasan

1. Pada permukaan tubuhnya terdapat duri-duri pendek dan tumpul. Duri-duri ini berasal dari
endoskeleton. Tubuh Asteroidea yang berbentuk bintang ini berpusat pada cakram pusat.
Contoh hewan classis Asteroidea adalah bintang laut (Asterias forbesi).
2. Ophiuroidea disebut juga bintang ular laut (ophio = ular). Struktur tubuh
classis Ophiuroidea mirip dengan Asteroidea, yaitu seperti bintang. Akan tetapi,
Ophiuroidea memiliki lengan yang lebih pipih dan fleksibel dibandingkan dengan classis
Asteroidea
3.Classis Echinoidea memiliki bentuk tubuh seperti bola dan ada beberapa yang berbentuk
pipih. Classis yang berbentuk bulat, pada bagian permukaan tubuhnya dipenuhi dengan
duri-duri yang panjang. Classis ini juga tidak memiliki lengan. Contoh classis Echinoidea
yang berbentuk bulat, yaitu landak laut (Arbacia punctulata)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT
PENILAIAN PENDIDIKAN

KARTU SOAL

Jenis Sekolah :
Bahan Kelas/Semester :
Mata Pelajaran
Standar :
Kompetensi Dasar Materi Indikator
Kompetensi
Menjelaskan struktur Menjelaskan mekanisme Sistem Siswa dapat
dan fungsi organ pertahanan tubuh kekebalan tubuh mengidentifikasi salah satu
manusia dan hewan terhadap benda asing penyakit yang terdapat pada
tertentu, kelainan berupa antigen dan bibit system imun tubuh
dan/atau penyakit penyakit
yang mungkin terjadi
serta implikasinya
pada  Salingtemas
No. Rumusan Butir Soal Kunci

8. Berikut ini penyakit yang bukan merupakan akibat dari autoimunitas adalah.....
a. Diabetes mellitus
b. Myasthenia A
c. Addison’s disease
d. Lupus
e. Aids

Pembahasan
Beberapa ganguan autoimun yang sering terjadi seperti radang sendi rheumatoid, lupus
erythematosus sistemik (lupus), dan vasculitis, diantaranya. Penyakit tambahan yang
diyakini berhubungan dengan autoimun seperti glomerulonephritis, penyakit Addison,
penyakit campuran jaringan ikat, sindroma Sjogren, sclerosis sistemik progresif, dan
beberapa kasus infertilitas. 

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL


BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT PENILAIAN
PENDIDIKAN

KARTU SOAL

Jenis Sekolah :
Bahan Kelas/Semester :
Mata Pelajaran :
Kurikulum :
Standar Kompetensi Dasar Materi Indikator
Kompetensi
Menjelaskan struktur Mengidentifikasi Organ-organ Siswa mampu
dan fungsi organ keterkaitan antara ekskresi pada mengidentifikasi salah satu
manusia dan hewan struktur, fungsi, dan manusia dan komponen yang terdapat
tertentu, kelainan proses serta fungsinya serta pada saat pembentukan urin
dan/atau penyakit yang kelainan/penyakit yang kelainan yang
mungkin terjadi serta dapat terjadi pada system terjadi pada
implikasinya pada ekskresi pada manusia system ekskresi
Salingtemas
No. Rumusan Butir Soal Kunci

9. Pada manusi yang sehat, ginjal berfungsi untuk menyaring darah. Zat berikut yang ada
dalam darah dan urin primer, namun tidak ada di urin sekunder adalah….
a. Urea
b. Garam C
c. Glukosa
d. Protein
e. Urobilin

Pembahasan

Urin primer mengandung: air, protein, glukosa, asam amino, urea dan ion anorganik. 
Kandungan urin sekunder adalah air, garam, urea, dan pigmen empedu yang berfungsi
memberi warna dan bau pada urin. 

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL


BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT
PENILAIAN PENDIDIKAN

KARTU SOAL

Jenis Sekolah :
Bahan Kelas/Semester :
Mata Pelajaran
Standar : Kompetensi Dasar Materi Indikator
Kompetensi
Siswa mampu Menjelaskan struktur, Sistem gerak Menjelaskan hubungan
menjelaskan struktur fungsi, dan proses, pada manusia antar tulang berdasarkan
dan fungsi organ serta kelainan / sifat geraknya
tumbuhan manusia dan penyakit pada system
hewan tertentu, gerak pada manusia
kelainan/penyakit yang
mungkin terjadi serta
implikasinya pada
No. Rumusan Butir Soal Kunci

10. Hubungan antara kedua ujung yang direkatkan oleh suatu jaringan ikat dan kemudian
mengalami osifikasi sehingga tidak memungkinkan adanya gerakan, merupakan
penjelasan dari..
a. Amfiartrosis
b. Sinartrosis
c. Diartrosis B
d. Articulation plana
e. Articulation ellipsoidea

Pembahasan

Sinartrosis adalah persendian yang tidak memungkinkan terjadinya gerakan. Pada


persendian ini, tulang-tulangnya dipersatukan oleh serabut jaringan ikat (sinartrosis
sinfibrosis) atau oleh tulang rawan hialin (sinartrosis sinkondrosis).
Contoh sinartrosis sinfibrosis adalah hubungan antartulang tengkorak, sedangkan contoh
sinartrosis sinkondrosis adalah hubungan antatulang vertebrata.

TUGAS EVALUASI BELAJAR


SOAL
PILIHAN GANDA

AMILUSSHOLIHA TASLIM
1414442008
JURUSAN BIOLOGI
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
TAHUN 2016

Anda mungkin juga menyukai