Anda di halaman 1dari 23

LANGKAH-LANGKAH PENGOLAHAN DATA SPSS DAN AMOS

 LANGKAH-LANGKAH PENGOLAHAN PROGRAM SPSS 22


Aplikasi Uji Validitas Dan Reliabilitas
1. Blok file excel pada data tabulasi responden pengguna online shop buka
lapak/tokopedia kemudian Copy/Ctrl C.
2. Tempatkan di program spss 16 (Pada Data View)
-
3. Klik Variabel View dikiri bawah, pada label kelik data 1 sampai butiran 21. Pada
Values Labels dan isikan 1 di value dan label di “sangat tidak setuju” dan seterusnya,
pilih Ok lakukan hal yang sama pada data 1 sampai data 21.
4. Klik Analyze + Scale + Reliability Analaysis..
5. Pastikan data sudah masuk kekotak Item dan pilih Statistics..
6. Cek Descriptive For…Item, Scale dan Scale If Item Deleted
7. Setelah di cek klik Continue + Ok …(output lengkap pada Layar )
 LANGKAH-LANGKAH PENGOLAHAN PROGRAM AMOS 22

1. Blok terlebih dahulu jawaban responden ke excel dengan urutan sesuai gambar
kemudian Copy/Ctrl C
2. Setelah variabel tersusun dengan benar kemudian diletakan ke program spss 22
dengan tampilan Data View berikut:
3. Kemudian pada tampilan Variabel View berikut pada kolom Name masukan nama
variabel.

4. kemudian Klik File + Save As buat nama dokumen yang akan disimpan
5. lalu Klik Ok.
6. Buka aplikasi AMOS Graphics 2.2
7. Klik file + data files…

8. Klik File Name (untuk mencari data )


9. Dalam kotak File sudah masuk file data dan N 215, klik Ok

10. Untuk melihat klik lambang List Variabeles In Data Set


11. Klik , bawa kekotak sebelah kanan, untuk membuat gambar drag (klik kanan
tahan) tarik sesuai besarnya gambar.
12. Klik Rotate untuk memutar gambar sesuai posisi yang diinginkan.
13. Masukan data kedalam kotak manifes dan beri nama kotak laten sesuai gambar. Cara
memasukkan data ke kotak manifes dengan aktifkan aktifkan kembali variabeles,
kemudian drag (klik tahan masukkan kekotak EW1) lalukan sampai semua variabel
manifes dan laten terisi.
14. Setelah variabeles manifest terisi, kemudian isikan secara manual variabel laten dan
error, double klik pada lingkaran variabel

15. Isikan error e1 sampai e3 dengan cara yang sama

Catatan : lakukan hal yang sama terhadap variabel lainnya seperti PV, PQ, KP, KB sampai
menjadi gambar berikut :
16. Kemudian klik analysis properties dan isikan sesuai petunjuk + Ok. Kemudian Klik
Output dan cek yang di inginkan
17. Klik file + save as
18. Klik Calculate Estimate dan simpan ke computer sesuai keinginan (CFA penagihan
aktif /UP) sampai View The Output Path Diagram aktif maka klik kanan makan
akan muncul hasil CFA untuk variabel Customer Relation Management (CRM)
seperti gambar berikut :
19. Untuk memunculkan output dalam bentuk text yang lengkap maka klik tombol View
Text dan lihat tampilan di samping.
Hasil text secara lengkap:

Anda mungkin juga menyukai