Anda di halaman 1dari 1

4. Saham BNI pada perdaganganhari ini dibuka pada angka Rp. 4.

075/lembar saham
lalu pada pukul 10.00 WIB saham terkoreksi ke Rp.4000/lembar saham dan pada jam
12.00 WIB saham BNI mencatat kenaikan diangka Rp.4.175/lembar saham. Jika
diketahui probabilitas harga saham BNI naik adalah 0,16; stagnan 0,64 dan
mengalami koreksi 0,20 berapa nilai rata – rata hitung saham BNI hari ini ?
Penyelesaian :
X P(X) X.P(X)
4.075 0,64 2.608
4.000 0,20 800
4.175 0,16 668
Jumlah 4.076

Jadi, nilai rata – rata hitung sebesar Rp.4.076, dan ini merupakan nilai yang
diharapkan dari saham BNI selama 1 hari.

5. Berapa Simpangan Baku Perubahan Harga Saham BNI seperti pada soal no.4 ?
NB : Gunakan formula = σ2 = ∑[(X - µ)2 . P(X)]
Penyelesaian :
X P(X) X.P(X) X-µ (X - µ)2 (X - µ)2.P(X)
4.075 0,64 2.608 -1 1 0,64
4.000 0,20 800 -76 5.776 1.155,2
4.175 0,16 668 99 9.801 1.568,16
µ 4.076 σ2 2.724

σ = √ σ 2 = √ 2.724 = 52,19. Ini menunjukam bahwa standar penyimpangan data dari


nilai tengahnya adalah 52,19 . Pergerakan harga bagi yang akan membeli saham BNI
hari ini adalah akan berada pada kisaran 4.076 ± 52,19.

Anda mungkin juga menyukai