Anda di halaman 1dari 1

TUGAS 4 ANATOMI, FISIOLOGI, DAN GENETIKA

Nama : ​Nurhidayah Humairah


Nim : ​200405501039
Kelas : ​Pendidikan Luar Biasa (B)

● Rangkum pembahasan materi pada pertemuan ke 4 tentang sistem otot pada


manusia!

Sistem otot adalah merupakan suatu jaringan yang berada di dalam tubuh manusia
yang berupa alat gerak aktif yang dapat menggerakkan tulang sehingga dapat
menyebabkan suatu organisme atau indvidu dapat bergerak. Otot bekerja dengan
cara berkontraksi dan juga berelaksasi.

Adapun jenis-jenis otot manusia diantaranya yaitu:


● Otot Lurik atau Otot Rangka
Otot lurik merupakan otot yang menempel pada rangka tubuh yang di gerakkan atas
kehendak atau kemauan kita sehingga di sebut juga sebagai otot motorik.
● Otot Polos
Otot Polos terdiri atas sel – sel otot yang berbentuk gelendong dengan memiliki satu
inti sel yang terletak ditengah. Pengamatan melalui mikroskop menunjukkan bahwa
otot polos tidak mempunyai garis – garis melintang seperti otot rangka. Otot polos
tidak melekat pada tulang rangka tubuh. Aktivitasnya atau kegiatannya lambat, akan
tetapi gerakkannya beruntun. Otot polos dapat berkontraksi untuk waktu lama dan
tidak cepat mengalami kelelahan.
● Otot Jantung
Otot jantung ( Miokardium ) merupakan jenis otot lurik tidak sadar yang hanya dapat
di jumpai pada dinding jantung, khususnya Myocardium dan Vena Kava yang
memasuki jantung.

Adapun beberapa gangguan pada otot yaitu,


Distrofi otot, keseleo, kram otot dan masih banyak gangguan otot yang lainnya.

Anda mungkin juga menyukai