Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN PENANGGUNG JAWABAN

KEGIATAN LOMBA GEBYAR HUT PRAMUKA

TA. 2019/2020

SMK BINA MEDIKA


Jl. As-syafi’iyah No 121 Kec. Cipayung Kel. Cilangkap Jakarta Timur
Telp.021-84303634 I Faks. 021-84303634
Email. Smkbinamedikayahoo.co.id Web : smkbinamedika.sch.id
C. PELAKSANAAN KEGIATAN

1. Registrasi
2. Upacara
3. Lomba : -Jelajah Museum

-Miniatur Pionering

-Vlog

4. Ishoma
5. penutupan

D. PELAKSANAAN KEGIATAN

Hari, Tanggal : Rabu, 14 Agustus 2019

Waktu : Pukul 06.00 s.d selesai

Tempat : Taman Mini Indonesia Indah (TMII)


E. PESERTA KEGIATAN

(terlampir I)

F. ANGGARAN BIAYA
(terlampir II)

G. DOKUMENTASI KEGIATAN
(terlampir III)

H. EVALUASI DAN SARAN KEGIATAN

(terlampir IV)

I.PENUTUP

Demikian lembar penanggung jawaban ini kami buat.


Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih.
Lampiran I

Peserta Kegiatan

Peserta Kegiatan adalah siswa kelas X dan XI, Ambalan Pramuka.


Adapun Rinciannya Sebagai Berikut :

1. Siswa Kelas X

Laki-laki : 1 Orang

Perempuan :-

Jumlah : 1 Orang

2. Siswa Kelas XI

Laki-laki : 7 Orang

Perempuan : 9 Orang

Jumlah : 16 Orang

3. Pendamping Kegiatan

Laki-laki : 1 Orang

Perempuan :-

Jumlah : 1 Orang

TOTAL : 18 Orang
Lampiran II

Anggaran Biaya

No. Sangga Biaya


1. Putra Rp 100.000
2. Putri Rp 100.000
Jumlah Rp 200.000
Lampiran III

Dokumentasi Kegiatan
Lampiran IV

Evaluasi pelaksanaan kegiatan

Kegiatan Lomba Hut Pramuka Tahun Ajaran 2019/2020 yang dilaksanakan pada
tanggal 14 Agustus 2019 bertempatan di Taman Mini Indonesia Indah berjalan denagn
lancar. Walaupun terdapat hambatan yang menjadi masalah, seperti miss komunikasi
antar anggota dan Keterlambatan saat apel. Itu terjadi ketika pelaksanaan kegiatan

Anda mungkin juga menyukai