Anda di halaman 1dari 4

KEPUTUSAN

KETUA PENGADILAN AGAMA BANJARNEGARA KELAS IA


NOMOR : W11-A5/ 2436 /OT.01.2/IX/2020
TENTANG
PEMBENTUKAN TIM KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS (ZI)
PADA PENGADILAN AGAMA BANJARNEGARA KELAS IA

KETUA PENGADILAN AGAMA BANJARNEGARA KELAS IA


Menimbang : a Bahwa untuk mewujudkan visi dan misi Mahkamah Agung Republik
. Indonesia, harus disikapi oleh Pengadilan Agama Banjarnegara Kelas
IA dengan berbuat dan bertindak agar harapan itu bisa terpenuhi
dan tentunya ada komitmen kuat dari Pimpinan Pengadilan Agama
Banjarnegara Kelas IA beserta jajarannya untuk secara seksama
mewujudkan cita-cita luhur dengan membangun zona integritas di
lingkungan Pengadilan Agama Banjarnegara Kelas IA;
b Bahwa Pengadilan Agama Banjarnegara Kelas IA sebagai salah
satu pilar penegakan hukum di Indonesia harus berbuat untuk
menciptakan suatu lembaga yang bersih dari korupsi, pungli,
gratifikasi dan praktek-praktek penyimpangan yang tidak sesuai
dengan undang-undang dan peraturan-peraturan lainnya ;

c Bahwa untuk membangun Zona Integritas menuju Wilayah Bebas


. dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani
(WBBM), harus dilakukan dengan berbagai upaya, seperti
penyampaian Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara
(LHKPN), penandatangan pakta integritas, dan semua pihak mulai
Pimpinan/Ketua Pengadilan sampai ke bawahnya harus punya komitmen
yang kuat untuk membangun Zona Integritas ini dan merubah pola pikir
(mindset) dan budaya kerja (cultureset), sehingga masing-masing
memposisikan diri sebagai pelayan masyarakat yang baik, dan bukan
minta dilayani;
Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf
d
a, b, dan c di atas. perlu membentuk Tim Kerja Pembangunan
Zona Integritas (ZI) di Lingkungan Pengadilan Agama Banjarnegara
Kelas IA Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah
Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) dengan menerbitkan Surat
Keputusan Ketua Pengadilan Agama Banjarnegara Kelas IA;
e Bahwa mereka yang namanya tercantum dalarn Surat Keputusan ini
dipandang cakap dan mampu melaksanakan tugasnya sebagai Tim
Kerja Pembangunan Zona Integritas (ZI) di Lingkungan Pengadilan
Agama Banjarnegara Kelas IA Menuju Wilayah Bebas Korupsi
(WBK) dan Wilayah Birokrasi dari Bersih dan Melayani (WBBM).

Mengingat :
1 Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 tentang Perubahan atas Undang
2 Undang Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana
Korupsi:
3 Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2009 tentang Perubahan Kedua Atas
4
Undang Undang Nomor 14 Tahun 1985 tentang Mahkamah Agung
Republik Indonesia;
5 Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik;
6 Undang-Undang Nomor 48 Tahun 2009 tentang Kekuasaan Kehakiman;
7 Undang-Undang Nomor 50 Tahun 2009 tentang Perubahan Kedua atas
Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989 tentang Peradilan Agama;

8 Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi


Birokrasi Nomor 52 Tahun 2014 tentang Pedoman Pembangunan Zona
Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi dan Wilayah Birokrasi
Bersih dan Melayani di Lingkungan Instansi Pemerintah;
9 Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor: 80 tahun
2012 tentang Tata Naskah Dinas Instansi Pemerintah;

Menetapkan : MEMUTUSKAN
SURAT KEPUTUSAN KETUA PENGADILAN AGAMA
BANJARNEGARA KELAS IA TENTANG PEMBENTUKAN TIM
KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS (ZI) DI LINGKUNGAN
PENGADILAN AGAMA BANJARNEGARA KELAS IA MENUJU
WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI (WBK) DAN WILAYAH
BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI (WBBM);
KESATU
:
Mencabut Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Banjarnegara
Kelas IA Nomor: W11-A5/1405/OT.1.2/IV/2020 tanggal 24 April 2020
KEDUA
: Keputusan Ketua Pengadilan Agama Banjarnegara Kelas IA tentang
Pembentukan Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas (ZI) di
lingkungan Pengadilan Agama Banjarnegara Kelas IA Menuju Wilayah
Bebas dari Korupsi (WBK) Dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani
KETIGA (WBBM);
:
Membentuk Tim Kerja Pembangunan Zona Integritas (ZI) di
Lingkungan Pengadilan Agama Banjarnegara Kelas IA Menuju
Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan
Melayani (WBBM) dengan menerbitkan Surat Keputusan Ketua
Pengadilan Agama Banjarnegara Kelas IA dengan susunan
KEEMPAT sebagaimana tercantum dalam Daftar Lampiran Keputusan ini;
:
Tim mempunyai tugas sebagai berikut:
1. Melaksanakan pekerjaan-pekerjaan yang mendukung keberhasilan
pembangunan Zona Integritas (ZI) di Lingkungan Pengadilan Agama
Banjarnegara Kelas IA Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK)
dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM);
KELIMA : 2. Berkoordinasi dan konsultasi dengan pihak terkait untuk kelancaran
tugas dimaksud;
Memerintahkan kepada Tim untuk melaksanakan tugas dengan penuh
tanggung jawab dan melaporkan hasilnya kepada Ketua Pengadilan
Agama Banjarnegara Kelas IA;
Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan
ketentuan bahwa segala sesuatu akan diubah dan diperbaiki
sebagaimana mestinya apabila di kemudian hari ternyata terdapat
kekeliruan.

Ditetapkan di : Banjarnegara
Pada tanggal : 01 September 2020
Ketua Pengadilan Agama Banjarnegara,

Drs. H. M. BADAWI, S.H., M.S.I.


NIP. 19560825 198503 1 003
LAMPIRAN KEPUTUSAN KETUA PENGADILAN AGAMA BANJARNEGARA KELAS IA
NOMOR : W11-A5/ 2436 /OT.01.2/IX/2020
TIM KERJA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS (ZI)
DI LINGKUNGAN PENGADILAN AGAMA BANJARNEGARA KELAS IA
MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI (WBK) DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH
DAN MELAYANI (WBBM)
Jabatan
No Nama Ket.
Dinas Tim
1 2 3 4 5
1 Drs.H.M. Badawi, S.H., M.S.I. Ketua Pembina
2 Drs. H. Moh. Nursalim, M.H. Hakim Koordinator Pembangunan
3 Hj. Sri Wahdani, S.H. Plt. Panitera Koordinator Teknikal
4 Sudiman, S.H. Sekretaris Koordinator Operasional
Kelompok Kerja Manajemen Perubahan (Area I)
1 Drs. Syahrial, S.H., M.H. Hakim Koordinator
2 Drs. H. Nurrudin, S.H., M.S.I. Hakim Anggota
3 Lia Ratnasari, S.E. Staf Anggota
Kelompok Kerja Penataan Tata Laksana (Area II)
1 Anas Mubarok, S.H. Panmud Gugatan Koordinator
2 Drs. Fauzan Panmud Hukum Anggota
3 Mardhiko Hesti W. Plt. Kasubag PTIP Anggota
Kelompok Kerja Penataan Sistem Manajemen SDM (Area III)
1 Wahyu Puji Leksono, S.Kom Kasubag Umum dan Keuangan Koordinator
2 Siti Khotijah, S.H Kasub Kepegawaian dan Ortala Anggota
3 Hidayati, Sm. Hk. Panitera Pengganti Anggota
4 Drs. H. Nangim, M.H. Hakim Anggota
Kelompok Kerja Penguatan Akuntabilitas Kinerja (Area IV)
1 Drs. Ruswanto S., M.S.I. Hakim Koordinator
2 Dra. Hj. Siti Syamsiyah Hakim Anggota
3 Dra. Hj. Ufik Nur Arifah H., M.S.I Hakim Anggota
4 Muhammad Irfan, S.H.I. Staf Anggota
Kelompok Kerja Penguatan Pengawasan (Area V)
1 Drs. Bakir Fuadi Hakim Koordinator
2 Dr. Ichwan Qomari, Drs. M.Ag Hakim Anggota
3 Ayani, S.Ag Panitera Pengganti Anggota
Kelompok Kerja Penguatan Kualitas Pelayanan Publik (Area VI)
1 Dra. Hj. Ufik Nur Arifah H., M.S.I Hakim Koordinator
2 Drs. H. Mutawali, S.H., M.H. Hakim Anggota
3 Aniqotur Rifa’ah, S.H. Panitera Pengganti Anggota

Ditetapkan di : Banjarnegara
Pada tanggal : 01 September 2020
Ketua Pengadilan Agama Banjarnegara,

Drs. H. M. BADAWI, S.H., M.S.I.


NIP. 19560825 198503 1 003

Anda mungkin juga menyukai