Anda di halaman 1dari 2

TUGAS

BAHASA INDONESIA
TEKS BERITA

DISUSUN OLEH :
KELOMPOK 6
MUTYA FEBRIANI

DELFITA

TISSA ADRIANI

FIANDA MARHAMAD

RAHMAD RIAN MAULANA

XII IPS 2

SEMESTER 1
SMA N 1 GUNUNG TALANG
Kab.Solok
Tp.2016/2017
TIM LPI SMA N 1 GUNUNG TALANG KALAH DI
KANDANG

Pertandingan antar sekolah se-Kabupaten Solok yang bernama ”Bupati Cup”


bertempat di Gor Batubatupang,merupakan ajang yang sangat berguna bagi sekolah di
Kabupaten Solok untuk memperlihatkan kualitas dari sekolah masing masing.Pertandingan
pertama yang dilaksanakan SMA N 1 Gunung Talang pada tanggal 25 September 2016 yang
bertempat di Gor Batubatupang dan memenangkan pertandingan pertama melawan SMA N
1 Tigo Lurah, saat itu pemain berjumlah 20 yang salah satu pemainnya berasal dari siswa
kelas XII IPS 2.Dalam rangka mempersiapkan pertandingan tersebut mereka latihan di
lapangan Sungai Rotan Cupak dengan 3 kali latihan per minggu dengan pelatih yang
bernama Jerzi Papfiliusco.Dengan persiapan pertama tersebut mereka memenangkan 1 kali
permainan dengan hasil skor 6-0.

Namun setelah melaksanakan pertandingan kedua akhirnya SMA N 1 Gunung


Talang terhenti saat pertandingan dengan kekalahan 2-1 melawan SMA N 1 Junjung Sirih
pada tanggal 28 September 2016.Penyebab kekalahan mereka karena latihan yang
kurang,postur fisik yang jauh berbeda,dan waktu yang kurang memadai.Tentunya pemain
SMA N 1 Gunung Talang sangat kecewa dengan hasil tersebut,tetapi suporter tetap bangga
dengan hasil pencapaian tim LPI SMA N 1 Gunung Talang,ada diantara mereka yang terharu
karena semangat juang yang mereka lakukan untuk pertandingan ini dan ada pula yang
marah.Hal tersebut tidak melunturkan semangat tim LPI untuk terus giat melatih diri dan
nantinya akan dapat hasil yang memuaskan di pertandingan selanjutnya.

Anda mungkin juga menyukai