Anda di halaman 1dari 2

RESUME HARI KEEMPAT

HARI/TANGGAL : JUM’AT, 11 DESEMBER 2020


NAMA : YUSAK ZANUAR AS
NO URUT : 93
KWARTIR CABANG NGANJUK

A. MANAJEMEN PELATIHAN

Tahap manajemen pelatihan


1. Pra /sebelum pelatihan
Apa yang akan dilakukan sebelum dilakukan pelatihan antara lain:
a. Membuat proposal pelatihan
b. Pembentukan tim pokja / kepanitiaan terdiri dari panitia dan tim
teknis yang menangani regristrasi pendaftaran dll
c. Birokrasi surat menyurat dan koordinasi

2. Selama pelatihan
Apa yang harus di control sebelum pelatihan antara lain:
a. Pembukaan
b. Proses
Mengacu pada sikdisklat 048 tahun 2018 ada sekmental dan
DORA
c. Diakhiri penutupan

3. Sesudah pelatihan
Apa yang harus dilakukan, apa yang harus dievaluasi, apa yang
harus dilaporkan:
a) Laporan kegiatan
b) SPJ

B. PRAKTIK MELATIH
Didalam kursus KMD/KML selalu fokus pada Pembina, peserta
didik dan metode. Pembina saat menghadapi peserta didik selalu
meggunakan metode. Karena yang dihapi metode adalah peserta didik
maka menggunakan paedagogic
Pada kursus ditingkat pelatih tingkat dasar adalah tentang
pelatih, pembina dan metode, menggunakan pendekatan kepada orang
dewasa/andragogic
Pelatih menggunakan metode akan berbeda akan bertemu dgn
peserta didik, praktik melatih harus megubah konsep dari seorang
Pembina mejadi Pelatih.
Karena yang dihadapi orang dewasa maka menggunakan kata
kakak buka kata adek lagi.
Metode yang digunakan dalam KPD
1. Mempraktikkan melatih dalam ruangan/indoor
2. Melatih di luar ruagan/out door
Perlu dipersiapkan secara baik-baik alat yag harus digunakan
dalam ruangan dan bisa mengunakan media Presentasi/PPT yang
didukung Audio yang baik. Apabila didalam mengunakan media PPT
ketika ditengah2 kegiatan lampu mati. Maka kita harus mengubah
metode yang digunakan secermat cepat dan spraktis mungkin. Sama
halnya ketika P3 darurat tidak menemukan bidai dan mitela, kaka
harus sigap kritis untuk mengganti dengan media alternative
secepatnya.
Ketika praktik tdk secara keseluran dalam kelas besar/general
stadium, akan tetapi bisa dlam kelompok kecil
Hal-hal yang harus disiapkan:
1. Topic
2. Tujuan
3. Materi
4. Metode
5. Scenario melatih
6. Sumber belajar
7. Media

Anda mungkin juga menyukai