Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS SUMBER BELAJAR PADA BEBERAPA BUKU BIOLOGI SMA

“Diajukan untuk memenuhi Tugas Mata Kuliah Telaah Kurikulum SMA”

Disusun oleh :
Nama : Awang Rizqi Ubaidillah
NIM : E1A018006
Kelas : A/V
Dosen Pengampu :
Dr. Dadi Setiadi, M. Sc.

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MATARAM
2020
Sumber Belajar : Buku Biologi 1 Karya Ari Sulistyorini

Materi Reguler Materi Pengayaan Muatan Lokal Materi diaktualisasikan dalam Materi Penguatan Karakter
Kepramukaan
 Ruang Lingkup Biologi Praktik dengan tutor sebaya tetntang Membedakan fakta dan opini, Mengidentifikasi serta melakukan Menerapkan prinsip keselamatan
tata cara penggunaan mikroskop mengembangkan rasa ingin tahu penelitian sederhana terkait kerja di Laboratorium, sehingga
 Permasalahan Biologi dengan baik dan benar. terhadap hal-hal terkai tpopulasi permasalahan biologi yang ada di melahirkan karakter yang
cacing nyale (Palolo sp.) yang lingkungan sekitar yang bisa di betanggung jawab, teliti, dan
 Kerja Ilmiah
terdapat di daerah Lombok. lakasanakan melalui program jelajah terampil.
 Bersikap Ilmiah alam dan program lain dalam
pramuka.

Sumber Belajar : Buku Biologi Karya Moch. Anshori dan Djoko Martono

Materi Reguler Materi Pengayaan Muatan Lokal Materi diaktualisasikan dalam Materi Penguatan Karakter
Kepramukaan
 Cabang-Cabang Biologi Mencari cabang-cabang ilmu biologi Mengindentifikasi penyakit-penyakit Mengidentifikasi macam-macam Memberikan penyuluhan sederhana
yang lebih terperinci lagi serta yang rawan terjadi di sekitar obat alami dari tanaman untuk kepada teman sebaya atau adik kelas
 Biologi sebagai Ilmu spesifik objek yang dikajinya dan lingkungan tempat tinggal serta penyembuhan suatu penyakit untuk terkait peyelesaian dari
permaslahan apa yang dapat memberikan hipotesis terkait faktor menyelasikan suatu permasalahan permasalahan biologi tentang suatu
 Manfaat dan Bahaya Biologi
diatasinya. utamanya. biologi yang dapat melalui jelajah penyakit, sehingga melatih karakter
 Objek dan Persolan Biologi alam. peduli peserta didik terhadap
sekitarnya.

Anda mungkin juga menyukai