Anda di halaman 1dari 2

Screening Koping individu Tidak Efektif

Petunjuk: Bacalah petunjuk ini seluruhnya. Sebelum mengisi pertanyaan berikut


berhubungan dengan masalah yang mungkin mengganggu anda selama 30 hari telakhir.
Apabila anda mengganggap pertanyaan itu Anda alamai selama 30 hari telakhir, klik pada
tombol (Y) yang berarti Ya dan (T) yang artinya Tidak. Pertanyaan ini hanya membantu
mecahkan masalah Anda
1. Apakah ada sering merasa tidak berguna?
2. Apakah anda sering merasa putus asa?
3. Apakah anda sering menyendiri?
4. Apakah ada pernah merasa tidak mempunyai teman?
5. Apakah anda pernah ingin mengakhiri hidup?
6. Apakah anda sulit bergaul?
7. Jika ada masalah apakah anda sering menghindar?
8. Apakah anda merasa cemas?
9. Apakah anda merasa tidak bahagia?
10. Apakah nafsu makan anda menurun?
11. Jika didalam keramaian apa anda merasa terganggu?
12. Apa anda gugup jika mempunyai teman baru?
13. Apakah anda merasa pusing saat di keramaian?
14. Apa anda pernah menangis di kamar mandi?
15. Apakah anda sering merasa lelah?
16. Apakah anda pernah berfikir negatif kenapa orang lain?
17. Apakah anda pernah menangis saat mengemudi?
18. Jika banyak masalah apakah anda pernah memikirkan untuk minum minuman
beralkohol?
19. Apa pikiran anda merasa tenang jika anda minum minuman beralkohol?
20. Apakah anda sering merasakan emosi?
21. Waktu emosi apakah anda pernah membanting-banting barang?
22. Apakah anda saat emosi ingin menangis?

Interpretasi

1. Apabila terdapat 1-7 jawaban ya maka Koping Individu Tidak Efektif Ringan
2. Apabila terdapat 8-14 jawaban ya maka Koping Individu Tidak Efektif Sedang
3. Apabila terdapat 15-22 jawaban ya maka Koping Individu Tidak Efektif Berat.

Setiap gangguan yang ditemukan sebaiknya segera dilakukan intervensi untuk


mengatasinya. Hal yang dapat dilakukan antara alin adalah:

1. Koping Jangka Pendek


Mekanisme koping jangka pendek yang sering dilakukan antara lain:
• Kegiatan yang dilakukan untuk lari sementara dari krisis,misalnya pemakaian obat-obatan,
kerja keras, nonton tv terus menerus.
• Kegiatan mengganti identitas sementara misalnya ikut kelompok social, keagamaan, dan
politik.
• Kegiatan yang memberi dukungan sementara seperti mengikuti suatu kompetisi atau
kontes popularitas.
• Kegiatan mencoba menghilangkan anti identitas sementara,seperti penyalahgunaan obat-
obatan
2. Koping jangka panjang
Jika mekanisme koping jangka pendek tidak memberi hasil,maka mekanisme jangka panjang
dapat dilakukan, antara lain:
• Menutup identitas
• Identitas negative

3. Kemampuan mengatasi masalah yang perlu ditingkatkan (problem solving), ada tips
mengatasi masalah yaitu 4A (Avoid, Alter, Adapt, Accept) :
➢ Avoid : Selalu berfikiran positif dan selalu melalukan hal hal yang positif
➢ Alter : mengurangi kondisi stres dengan tidak merespon emosi negatif
➢ Adapt : Tidak menunda-nunda mengatasi sumber masalah
➢ Accept : Tidak menghindari masalah yang ada dan berusaha menghadapinya.

Anda mungkin juga menyukai