Anda di halaman 1dari 3

YAYASAN PONDOK PESANTREN AL-KARIMI

SMK AL-KARIMI
Jln. Garuda No 1 Tebuwung, kecamatan Dukun, Kabupaten Gresik, Telp
08229933714

Mapel : UAS Pemeliharaan Ternak

Kls/ Semester : X / I

Nama :.....................................................

Hari/Tanggal :.....................................................

1. Jenis sapi asli Indonesia adalah


a. Brahman
b. Sahiwal
c. Bali
d. Angus

2. Jenis ternak perah yang ada di Indonesia adalah


a. Sahiwal Cross
b. FH
c. Kerbau Murrah
d. Semua benar

3. Cara mengetahu umur sapi yang paling tepat adalah


a. Dari catatan
b. Dari cincin tanduk
c. Wawancara
d. Dari pertumbuhan gigi

4. Pengetahuan tingkah laku ternak diperlukan untuk


a. Mempermudah penanganan sapi
b. Menyakiti sapi
c. Menendang sapi
d. Mengikat sapi

5. Pada pakan sapi, bungkil kedelai termasuk bahan sumber


a. Energi
b. Protein
c. Lemak
d. Mineral

6. Dedak padi merupakan bahan pakan sumber


a. Energi
b. Protein
c. Mineral
d. Vitamin
7. Defisiensi Ca (Calsium) pada sapi menyebabkan kecuali
a. Riketsia,
b. Pertumbuhan terhambat,
c. Tidak ada koordinasi otot.
d. Terjadi dehidrasi pada ternak

8. Fungsi kandang sapi adalah kecuali


a. Mengontrol iklim mikro
b. Memberi kenyamanan sapi
c. Menjaga keamanan ternak
d. memudahkan dalam mengelola limbah ternak

9. tujuan vaksinasi sapi adalah


a. Mengobati sapi sakit
b .Menciptakan kekebalan tubuh
c. Menambah vitamin
d. Menyuntikkan antibiotika
10.Upaya mencegah penyakit masuk ke Farm sapi adalah kecuali
a. Mengontrol kendaraan yang masuk
b. Mengontrol orang yang masuk
c. Membuat pagar pembatas
d. Memberikan fasilitas akses jalan raya

11. Manusia mengkonsumsi hasil ternak (susu dan daging) sebagai sumber
a. Protein
b. Lemak
c. Mineral
d. Energi

12.Tingkat konsumsi susu rata-rata per orang per tahun adalah


a. 10 kg
b. 7,7 kg
c. 23 kg
d. 15 kg
13. Daging sapi mengandung protein sebanyak
a. 17,5%
b. 20,2%
c. 15,7%
d. 20%

14. Susu dengan kadar protein rtinggi adalah


a. Sapi
b. Kambing
c. Domba
d. Kerbau

15. Produksi daging terbanyak di Indonesia adalah dari ternak


a. Sapi
b. Kerbau
c. Domba
d. Kambing
16. Yoghurt adalah produk susu diolah dengan proses
a. Ditambah gula
b. Fermentasi bakteri
c. Lemak susu yang dipisahkan
d. Penambahan renet

17. Tujuan peternak memelihara sapi potong adalah:


a. Sebagai tabungan
b. Pemanfaatan limbah pertanian
c. Untuk mencari keuntungan
d. Semua jawaban benar

18. Sektor peternakan menyerap tenaga kerja Indonesia sebanyak


a. 3 juta orang
b. 2,6 juta orang
c. 5 juta orang
d. 4 juta orang
19. Susu dengan kandungan lemak tertinggi adalah
a. Sapi
b. Kambing
c. Domba
d. Kerbau

20. Kulit sapi dapat diolah menjadi


a. Jaket
b. Sepatu
c. Dompet
d. Kertas

Soal easy kelas x ( dasar dasar pemeliharaan ternak semester 1)

1. Mengenali ternak merupakan hal yang penting untuk kita dapat melaksanakan pemeliharaan
dengan baik, lakukan lah identifikasi ternak dengan mengenali ciri-ciri sapi potong minimal 5
jenis sapi potong, serta asal ternak dari negara mana aslinya serta 4 jenis sapi perah dengan
menyebutkan ciri dan asal negara nya.
2. Beberapa metode untuk mengetahui umur sapi dengan kita melakukan identifikasi dengan
benar, sebutkan lah 2 cara untuk melakukan identifikasi tersebut dan jelaskan!

Anda mungkin juga menyukai