Anda di halaman 1dari 2

XVII.

FORMAT PERUBAHAN KEGIATAN

PERUBAHAN KEGIATAN

Nama Kegiatan : Pembangunan Pasar Desa Tanggal Perubahan 04 Mei 2017


Lokasi Kegiatan : Dusun IV
Pagu Biaya : Rp. 63.035.450,-
N Hal yang Keadaan sebelum Keadaan setelah Sebab Perubahan Akibat Perubahan
o diubah adanya perubahan
perubahan
1. Konstruksi Petak pasar Konstruksi Petak Pada rapat pra  Perubahan konstruksi lapak
petak/lapak berupa lantai di tambah pelaksanaan antara pasar dengan menambahkan
pasar kayu tanpa dengan lantai Pemerintah desa, BPD meja lapak dan kas
adanya meja beton dan adanya dan calon pemanfaat penyimpanan barang
lapak dan kas meja lapak dan sehingga menyepakati dagangan
penyimpa-nan kas penyimpa- perubahan konstruksi
 Melaksanakan pekerjaan
barang nan barang dengan pertimbangan
sesuai dengan perubahan dan
dagangan yang logis dari calon
akan menghentikan pekerjaan
pemanfaat itu sendiri
pada posisi anggaran sesuai
yang mana pada
dengan anggaran pada APBDes
konstruksi awal tidak
Induk
ada lapak penyimpanan
barang dagangan  Akan membahas perubahan
sehingga pemanfaat anggaran pada APBDes
akan merasa terbebani perubahan dengan menambah
oleh distribusi barang anggaran yang diambil dari
dagangan setiap hari. SILPA kegiatan tahun berjalan.
Keterangan: Agar dilampirkan rencana kegiatan dan RAB perubahan
Mengetahui Disetujui Oleh, Dibuat oleh Pelaksana Kegiatan
Kepala Desa Luwoo Ketua BPD Desa Luwoo Ketua

(JUNUS SAIDI HAKO, SE) (ISMAIL PALOWA) (FATMAH HARUN)


XVII. FORMAT PERUBAHAN KEGIATAN

PERUBAHAN KEGIATAN

Nama Kegiatan : Pembangunan Jamban Keluarga Tanggal Perubahan 04 Mei 2017


Lokasi Kegiatan : Dusun IV
Pagu Biaya : Rp. 80.388.000,-
N Hal yang Keadaan sebelum Keadaan setelah Sebab Perubahan Akibat Perubahan
o diubah adanya perubahan
perubahan
1. Jumlah unit Pembangunan Pembangunan Calon pemanfaat  Menunda pembangunan
jamban Jamban Keluarga Jamban Keluarga sejumlah 15 orang jamban untuk 3 orang
sejumlah 15 unit sejumlah 12 unit sesuai dengan usulan tersebut.
dari dusun-dusun,
 Dengan pembatalan
terdapat 3 orang yang
pembangunan jamban
lahannya bukan milik
tersebut maka anggaran
sendiri sehingga
terindikasi menjadi SILPA
meniadakan
kegiatan tahun berjalan
pembangunan jamban
untuk 3 orang tersebut  SILPA kegiatan akan dibahas
pada pembahasan APBDes
Perubahan
Keterangan: Agar dilampirkan rencana kegiatan dan RAB perubahan
Mengetahui Disetujui Oleh, Dibuat oleh Pelaksana Kegiatan
Kepala Desa Luwoo Ketua BPD Desa Luwoo Ketua

(JUNUS SAIDI HAKO, SE) (ISMAIL PALOWA) (FATMAH HARUN)

Anda mungkin juga menyukai